Anda di halaman 1dari 5

PENGOBATAN KARYAWAN DAN

KELUARGA KARYAWAN
RSB. PERMATA SARANA HUSADA
RUMAH SAKIT
BERSALIN

NOMOR DOKUMEN

NOMOR REVISI

HALAMAN

PERMATA SARANA
HUSADA

01.02.034

1/4

TANGGAL TERBIT
STANDAR
PROSEDUR
OPERASIONAL

Ditetapkan,

01 Oktober 2010
dr. Novi Gracia, Sp.OG
Direktur

Pengertian

Pengobatan karyawan & keluarga yang ditanggung RSB.


Permata Sarana Husada adalah Kegiatan yang wajib
dilakukan oleh karyawan untuk mendapatkan jaminan berobat
bagi karyawan dan keluarga yang ditanggungnya.

Tujuan

1. Karyawan dan keluarga yang menjadi tanggungannya


yang sakit / kontrol dapat menggunakan fasilitas jaminan
kesehatan
2. Sebagai
Panduan
bagi
karyawan
agar
dapat
menggunakan hak jaminan kesehatan di RSB. Permata
Sarana Husada.

Kebijakan

SDM RSB. Permata Sarana Husada mendapatkan upah /


gaji, cuti & hak yang lain serta kewajiban yang ditetapkan oleh
pimpinan RSB. Permata Sarana Husada dan diselenggarakan
sesuai dengan Standar Prosedur Operasional yang berlaku.

Prosedur

A. Persiapan :
1. Mengambil dan mengisi surat Pengantar berobat di
Bagian SDM
a. Kolom Tanggal, Jam diisi tanggal dan Jam saat berobat
b. No RM dan No Registrasi di isi oleh Petugas
Pendaftaran
( setelah Karyawan melakukan
Registrasi ke Pendaftaran )
c. Identitas Karyawan dan Pasien di isi oleh karyawan
d. Kolom Tanda Tangan
Di tanda tangan oleh Karyawan (bukan
kelurganya, meskipun yang berobat anggota
keluarga yang menjadi tanggungannya)
Disetujui oleh atasan langsung

PENGOBATAN KARYAWAN DAN


KELUARGA KARYAWAN
RSB. PERMATA SARANA HUSADA
RUMAH SAKIT
BERSALIN

NOMOR DOKUMEN

NOMOR REVISI

HALAMAN

PERMATA SARANA
HUSADA

01.02.034

2/4

Diketahui oleh Bagian SDM (Pada jam kerja )


atau HSC di luar jam kerja)
Kolom Dokter Pemeriksa ditandatangani oleh
dokter bila dokter
sudah melakukan
pemeriksaan.
Kolom Diagnosa diisi oleh Dokter, setelah
dilakukan pemeriksaan dokter mengisi kolom
Diagnosa sesuai hasil pemeriksaan.

2. Surat Pengantar diserahkan ke Pendaftaran


3. Berkas / Status karyawan diantar ke dokter karyawan
RSB. Permata Sarana Husada
B. Pelaksanaan :
1. Bila tidak memerlukan Konsul dokter spesialis dan tidak
memerlukan
Pemeriksaan
penunjang
,
tetapi
memerlukan Resep / obat.
a. Dokter karyawan RSB. Permata Sarana Husada
Melakukan pemeriksaan, mengisi status Rekam
Medik,
membuat
resep
sesuai
indikasi,
menandatangani surat pengantar berobat
b. Karyawan
Membawa Resep dan surat Pengantar yang sudah
ditanda tangani lengkap ke instalasi Farmasi
Karyawan diberitahukan jumlah Rupiah atas resep
obat tersebut, bila karyawan setuju obat disiapkan.
Petugas Instalasi Farmasi menuliskan obat yang
diresepkan di Surat Pengantar berobat
Menandatangani billing dan buku penerimaan obat
bila obat sudah diterima
2. Bila tidak memerlukan konsul spesialis tetapi
memerlukan Pemeriksaan Penunjang dan Resep :
a.
Dokter Perusahaan
Melakukan Pemeriksaan, Mengisi status Rekam
Medik, Membuat Form Pemeriksaan, Menuliskan
pemeriksaan sesuai indikasi penyakitnya di Surat

PENGOBATAN KARYAWAN DAN


KELUARGA KARYAWAN
RSB. PERMATA SARANA HUSADA
RUMAH SAKIT
BERSALIN

NOMOR DOKUMEN

NOMOR REVISI

HALAMAN

PERMATA SARANA
HUSADA

01.02.034

3/4

Pengantar berobat.
b.

Karyawan
Mengantar Form ke Laboratorium atau Radiologi
(sesuai kebutuhan)
Di beritahukan jumlah rupiah atas harga
Pemeriksaan, bila setuju , pemeriksaan dilakukan .
Petugas Lab/Ro membuat billing pemeriksaan .
Form berobat tetap dikirim ke Instalasi farmasi
untuk diserahkan ke Bagian SDM
Karyawan menerima hasil dari dokter , bila
diperlukan Resep maka dilanjutkan
sesuai
Prosedur Pelaksanaan pada no 1

3. Memerlukan konsul spesialis, Pemeriksaan penunjang


dan Resep
a.
Dokter
Perusahaan
Melakukan Pemeriksaan, Menuliskan pada Surat
pengantar untuk Rujuk / konsul ke spesialis dan
menulis surat konsul di Status
b. Karyawan
Setelah dokter spesialis memeriksa dan membuat
resep/ Form pemeriksaan sesuai indikasi, maka
dilanjutkan ke Prosedur Pelaksanaan pada no 1
dan 2.
4. Kasir melaporkan ke Bagian SDM bila ada karyawan
yang dirawat inap atau pulang dari rawat inap .
5. Instalasi Farmasi mengirim Surat Pengantar berobat
dan dokumen berobat lengkap ke Bagian SDM setiap 2
minggu
6. Bagian SDM merekap lalu mengajukan biaya
pengobatan yang prosedur dijamin rumah sakit sesuai
peraturan rumah sakit
setiap tanggal 20 setiap
bulannya.
7. Bagian SDM mengirim hasil rekap untuk dianalisa oleh

PENGOBATAN KARYAWAN DAN


KELUARGA KARYAWAN
RSB. PERMATA SARANA HUSADA
RUMAH SAKIT
BERSALIN

NOMOR DOKUMEN

NOMOR REVISI

HALAMAN

PERMATA SARANA
HUSADA

01.02.034

4/4

dokter karyawan.
Catatan :
1. Di luar jam kerja, Surat Pengantar Berobat diambil di
Pendaftaran di tandatangani oleh HSC / Duty Manager
2. Bila kondisi Emergency, langsung menuju UGD ( Surat
pengantar menyusul )
3. Bila dokter Karyawan tidak berada di tempat, bisa dilayani
di UGD
4. Perawat yang tidak memungkinkan untuk meninggalkan
pekerjaannya
tetapi
memerlukan
pengobatan
segera,maka:
Surat Pengantar disediakan di MCU, diisi oleh
karyawan dan di tandatangani oleh Dokter .

Bila dokter tidak di tempat hubungi dokter Perusahaan


melalui telp, pada saat dokter datang surat pengantar di
isi oleh dokter dan di tandatangani.

Surat Pengantar berobat yang sudah di isi oleh


karyawan yang perlu pengobatan dan dokter yang
memeriksa tetap harus dikirim ke Instalasi Farmasi
RSB. Permata Sarana Husada setiap hari Kamis
melalui petugas MCU, bersama catatan obat klinik yang
di pakai untuk diganti.

5. Karyawan atau keluarga yang menjadi tanggungannya


yang akan berobat mata / ke spesialis anak / kontrol
kehamilan tetap harus melalui dokter karyawan RSB.
Permata Sarana Husada dengan membawa surat
pengantar berobat yang diisi dan ditandatangani oleh
dokter karyawan RSB. Permata Sarana Husada untuk di
Rujuk / konsul ke dokter spesialis.
Note:
Berlaku bagi setiap karyawan dan keluarga yang
ditanggungnya

Keluarga yang ditanggung karyawan laki-laki adalah 1


istri sah dengan anak maksimal 2 orang dari

PENGOBATAN KARYAWAN DAN


KELUARGA KARYAWAN
RSB. PERMATA SARANA HUSADA
RUMAH SAKIT
BERSALIN

NOMOR DOKUMEN

NOMOR REVISI

HALAMAN

PERMATA SARANA
HUSADA

01.02.034

5/4

perkawinan yang sah yang berumur dibawah 17


Tahun / belum menikah / tidak bekerja.

Unit Terkait

Karyawati yang sudah menjadi janda dan belum


menikah lagi
menanggung 2 orang anak dari
perkawinan yang sah yang berumur dibawah 17 tahun/
belum menikah/ tidak bekerja.

RSB. Permata Sarana Husada tidak menjamin biaya


Pengobatan karyawan atau keluarga yang dilakukan
diluar RSB. Permata Sarana Husada.

Karyawan RSB. PERMATA SARANA HUSADA

Anda mungkin juga menyukai