Anda di halaman 1dari 14

Definisi

Leukemia mieloid kronik adalah leukemia


kronik dengan karakteristik didapatkan
peningkatan
jumlah
leukosit
dan
penumpukan semua bentuk matur dan
immatur dari granulosit, namun yang
dominan adalah sel-sel dari seri mieloid.

Epidemiologi
Insiden LMK 1-2 kasus per
penduduk pertahun
insiden
meningkat
perlahan
meningkatnya
umur
dan
pertengahan 40 tahun, 12-30%
adalah umur 60 tahun
insiden
lebih
tinggi
pada
dibandingkan wanita

100.000
dengan
sampai
pasien
laki-laki

Manifestasi klinik

Asimptomatik pada 20-50% pasien

Lemah 34%, Penurunan BB 20%, Keringat


malam
15%,
gangguan
abdomen
15%,
perdarahan 21% (platelet dysfunction).

Rasa sakit dan rasa tidak enak pada perut kiri


atas (pembesaran lien)

Gout arthritis

Pada pemeriksaan fisik ditemukan:


a. splenomegali > 10 cm dibawah kosta
b. Hepatomegali
c. anemia, terkadang gout dan priapismus, limpadenopati
tapi jarang melebihi diameter 1 cm
Gambaran laboratorium berupa :
d. leukositosis, biasanya > 50.000/mm3 atau
>100.000/mm3,
e. anemia normokromik-normositer
f. Trombosit> 600.000
g. Hapusan darah tepi leukositosis berat, terlihat semua
spektrum seri mieloid, dari blast sampai neutrofil. Yang
paling dominan adalah mielosit dan neutrofil

CML Peripheral Blood Smear

CML Peripheral Blood Smear

Bone Marrow Pathology

Granulocytic maturation pattern same as in the


peripheral blood

Peningkatan fibrosis retikulin and vaskularisasi

Dwarf megakaryocytes

Pseudo-Gauchers cells dan Sea Blue histiocytes


(markers peningkatan turnover sel)

Pseudo-Gaucher cells

Pseudo-Gaucher cells

Sea Blue Histiosit

Komplikasi
Masalah Metabolik
Cepatnya
sitolisis

hiperurikemia,
hiperkalemia dan hiperfosfatemia.
Terapi pemberian cairan yang cukup,
alkalinisasi dan pemberian allupurinol.
Hiperleukositosis
Jika
leukosit>50.000200.000/mm3,
penderita harus diterapi secara simultan
dengan obat sitotoksik seperti hidroksiurea
50-75 mg/kgbb/hari dengan infus intravena.

Priapism
obstruksi oleh leukemia dan penyumbatan pada korpora
kavernosa akibat tertekannya saraf dan vena oleh pembesaran
lien.
Terapi analgetik, pemberian cairan yang cukup, kompres
hangat, radioterapi (pada penis atau lien) dan pemberian
kemoterapi dosis tinggi (50-74 mg/kgbb/hari intravena).
Leukemia Meningeal
Gejala paralisis SSP dan udema papil.
Diagnosis ditemukannya sel blas pada cairan cerebrospinal.
Terapi metotreksat.
Myelofibrosis
LMK sering terjadi bersama-sama dengan myelofibrosis dan
akan meningkatkan produksi kolagen pada sumsum tulang atau
terjadi penurunan degradasi kolagen.

Prognosis
Harapan hidup rata-rata penderita LMK adalah 3-4
tahun dari saat diagnosis ditegakkan.
Kematian biasanya terjadi beberapa bulan setelah
mengalami fase akselerasi dari fase kronik. Bila telah
sampai pada fase blas maka kematian akan terjadi
setelah 1-5 bulan akibat kegagalan sumsum tulang.
Petanda prognosis buruk adalah :
1. Splenomegali (>5 cm di bawah arkus, kosta)
2. Trombositopenia (<150/mm3 atau >500.000/mm3)
3. Leukositosis berat (>100.000/mm3)
4. Proporsi sel blas meningkat (>1%) atau terdapat
granulosit imatur (>20%)

Daftar pustaka

Athens J.W. Chronic myeliod leukemia. In: Lee GR, Bithell TC, Foerster J, Athens JW, Lukens JN, editors.
Wintrobe.s Clinical Hematology. 9th ed. Philadelphia: Lea & Febiger; 1993.p.1969- 90.
Price, S., A., Wilson, L., M., 2006. Patofisiologi : Konsep Klinis Proses-Proses Penyakit (6th ed), Penerbit
Buku Kedokteran EGC, Jakarta.
Faderi, S., Talpaz, M., Estrov, Z., O.Brein, S., Kurzrock, R., Kantarjin, H.M. 2004. The biology of chronic
myeloid leukemia. New Englands Journal Medicine. 341:164-172.
Hoffbrand, A. V., Pettit, J. E., Moss, P.A.H., 2005. Kapita Selekta Hematologi, (4th ed), EGC, Jakarta.
Kantarjian H., Pasquini R.,Hamerschlak N.,Rousselot P.,Holowiecki J., Jootar S., et al. 2007. Dasatinib
or high-dose imatinib for chronic-phase chronic myeloid leukemia after failure of first-line imatinib: a
randomized phase 2 trial, Journal of The American Society of Hematology. 12: 5143-5150
Nafrialdi, Gan, S., R., 2007. Farmakologi dan Terapi (5th ed),Balai Penerbit FKUI, Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai