Anda di halaman 1dari 4

KELOMPOK 4

PERTANGGUNGJAWABAN
APBN

Ranti Buwana Asri

26547

Ongky Dehani

26554

Devita Karlina

26555

Doddy Rizqi

26557

Chandra Wijaya

26560

Arnanda Arvi

26561

Pertanggungjawaban Keuangan
Negara
Pertanggungjawaban keuangan negara sebagai
upaya konkrit mewujudkan transparansi dan
akuntabilitas pengelolaan keuangan negara.
Pertanggungjawaban disampaikan secara tepat
waktu dan disusun mengikuti standar akuntansi
pemerintah yang telah diterima secara umum.

Pertanggungjawaban
Pelaksanaan APBN
Presiden menyampaikan rancangan undang-undang
tentang pertanggungjawaban pelaksanaan APBN
kepada DPR berupa laporan keuangan yang telah
diperiksa oleh Badan Pemeriksaan Keuangan,
selambat-lambatnya 6 (enam) bulan setelah tahun
anggaran berakhir.
Laporan keuangan dimaksud setidak-tidaknya
meliputi Laporan Realisasi APBN, Neraca, Laporan
Arus Kas, dan Catatan atas Laporan Keuangan, yang
dilampiri dengan laporan keuangan perusahaan

Bentuk dan Isi Laporan


Pertanggungjawaban
Bentuk dan isi laporan pertanggungjawaban
pelaksanaan APBN/APBD disusun dan
disajikan sesuai dengan standar akuntansi
pemerintahan.
Standar akuntansi pemerintahan disusun oleh
suatu komite standar yang independen dan
ditetaapkan dengan Peraturan Pemerintah
setelah terlebih dahulu mendapat
pertimbangan darip Badan Pemeriksa

Anda mungkin juga menyukai