Anda di halaman 1dari 13

6.

Obat anti-hipertensi di bawah


ini bekerja pada sistem reninangiotensin :
a. Amlodipine
b. Methyl-dopa
c. Lisinopril
d. Clonidine
e. Diltiazem
7. Obat
yang
akan
anda
rekomendasikan sebegai lini
pertama
pada
pasien
hipertensi
yang
disertai
dengan gagal jantung adalah :
a. Diuretik, ACE-inhibitor atau
ARB
bila
ACE-inhibitor
intolerant, dan Beta Blocker
b. Golongan Calcium Chanel
Blocker
dihydrpopiridine,
dengan Beta Blocker
c. Golongan Calcium Chanel
Blocker non-dihydropiridine,
dengandiuric
d. Anti-hipertensigolongan
central acting, dengan ACEinhibitor
e. Diuretic
dengangolongan
calcium
chanel
blocker
dihydropiridine

dengan kadarkolesteroldarah;
360 mg/dL.Sasaran pengobatan
yaitu menghambat aktivitas
enzim
pembatas
biosintesis
kolesterol,
enzim
yang
manakah berikut ini?
A.
B.
C.
D.
E.

Tiolase
24-reduktase
HMG-KoAsintase
Mevalonat kinase
HMG-KoAreduktase

11.Pada penderita gagal jantung


bendungan dengan tek.vena 18
cm H2O, pada pemeriksaan
penunjang
sampel
serum
penderita
ini menunjukkan
adanya peningkatan senyawa:
A.
B.
C.
D.
E.

AAT
LDH
BNP
CK-MB
Mioglobin

12.Munculnya
kerusakan
irereversibel sel otot jantung
seiring
dengan
terjadinya
deplesi nukleotida jenis:

8. Pada lesi fokal suatu keadaan


Unstable Angina akan dijumpai
perubahan metabolisme

A. timin
B. adenin
C. urasil
D. sitosin
E. guanine
13.A 65-year-old man presents
with unstable angina and an
elevated
troponin
level.
Comorbidities include adultonset
DM
treated
with
metformin and essential HTN
treated
with
metoprolol.
Angiography
shows
threevessel CAD with three discrete
proximal flow limiting lesions
and
normal
LV
function.
Treatment of choice is:
a.
Medical
therapy
and
functional testing to assess the
extent of myocardial ischemia
b. Multivessel PTCA starting
with the tightest stenosis
c. Multivessel stenting starting
with the proximal LAD stenosis
d. CABG including a LIMA graft
e. Pharmacological treatment
14.Concerning calcium channel
blockers, which of the following
is incorrect?
a.
Nifedipine
can
cause
hypokalemia secondary to a
weak diuretic-like action
b. Diltiazem may slow the
development of osttransplant
coronary disease irrespective
of effects on BP

A. Peningkatan pembentukan
laktat
B. Peningkatan laju oksidasi
asam lemak
C. Peningkatan
penggunaan
benda keton
D. Peningkatan
proses
fosforilasioksidatif
E. Peningkatan
perubahan
laktatke acetyl-CoA
9. Daerah
diluar
lokasi
fokal
ototjantung penderita angina
masih
menerima
cukup
oksigen, hal ini memungkinkan
fungsi pengaman dari Shuttle
malataspartat.
Yang
manakah berikut ini terlibat
dalam
shuttle
untuk
menyalurkan electron melewati
barrier mitokondria?
A. Antiportmalat-aspartat
B. Simportmalat-glutamat
C. Antiportmalat-ketoglutarat
D. Simportaspartat-ketoglutarat
E. Antiportglutamat-ketoglutarat
10.Dokter memberI
resepobat
simvastatin
pada
pasien

c. Digoxin levels are essentially


unaltered when coadministered
with diltiazem
d. Unlike metoprolol, diltiazem
has no effect on survival in
postinfarct
patients
with
preexisting LV dysfunction
e. Verapamil improves walking
distance
in
patients
with
intermittent claudication

20.Diabetes Melitus sebagai factor


resiko penyakit kardiovaskular
ditandai dengan ?
a. Penurunan radikal bebas
b. Penurunan oksidasi LDL
c. Ekskresi albumin > 500
mg/24 jam
d. Hiperfibrinogemia
e. Penurunan
agregasi
trombosit
21.Modalitas
pemeriksaan
penunjang
pada
penyakit
vascular adalah,KECUALI .
a. Treadmill ABI test.
b. Echocardiography.
c. Doppler ultrasound.
d. Arteriography.
e. Ankle brachial index.
22.Obat-obatan
yang
dapat
digunakan pada kasus Limb
Ischemia adalah,
KECUALI
a. Morphine sulfat.
b. Asam asetil salisilat.
c. Unfractionated heparin.
d. Alteplase.
e. Prasugrel.
23.Thrombosis vena sangat erat
hubungannya dengan prosedur
di bawah ini, KECUALI
a. Hip joint procedure.
b. Venography procedure.
c. ORIF procedure.
d. Immobilisasi.
e. Cancer chemotherapy.
Untuk soal 24 28. Pilihlah satu
jawaban yang paling tepat
A 74 year-old man with a long
history of left ventricular failure
secondary to several myocardial
infarctions comes to the emergency
room acutely short of breath 2 hours
after eating a large holiday meal.
Physical examination and chest
x-ray are consistent with acute
pulmonary edema. ECG shows a
narrow
complex
junctional
tachycardia at a rate of 130/min
with I mm ST-segrnent depression in
lead
V4-V6.
BP
is
170/100;
respirations, 32. His current medical
treatment includes nitrates, calcium
channel antagonists, digoxin, and
chlorothiazide.
24.Terapi awal yang yang tepat
diberikan
pada
penderita
diatas adalah semua tindakan
dibawah ini, KECUALI;
A. Oksigqn intranasal
B. Morfin sulfat
C. Furosemide intravena
D. Digoxin intravena
E. Nitroglisenin sublingual
25.Otot jantung yang mengalami
iskemia pada penderita diatas
adalah:
A. Dinding anterosepto
B. Dinding apicolateral
C. Dinding inferoposterior

15.Seoranglaki-lakiusia 70 tahun
dating
dengankeluhansesaknapas,
yang
memberat
.
Padatekanandarah
180/40
mmHg
daripemeriksaanfisik
yang
dilakukanterdengarbisingjantu
ngdiastolik yang cukupkeras
(grade 3/6) pada area lower
left
sternal
border
dan
terdengar ronkhi basah halus
pada 1/3 lapangparu.Pasien
tersebut medapat terapi sesuai
gagal jantung dan memberikan
respons
baik.Kelainanan
atomis yang paling mungkin
mendasari
kondisi
gagaljantung
pada
pasien
tersebut adalah
a. Stenosis katuppulmonal
b. Regurgitasikatup mitral
c. Regurgitasikatup aorta
d. Stenosis katup aorta
e. Patent ductusarteriosus
16.Penanda paling dini pada Akut
Myocard Infark adalah :
a. CKMB
b. CK
c. Troponin I
d. Myoglobin
e. Troponin T
17.Marker paling spesifik untuk
Myocard cell injury adalah :
a. Troponin I
b. Troponin T
c. Myoglobin
d. CKMB
e. CK
18.Cardiac
biomarker
yang
kembali normal dalam waktu
singkat adalah ?
a. CKMB
b. Laktat Dehidrogenase
c. Aspartat Transainase
d. Troponin I
e. Hidroksi
Butirat
Dehidrogenase
19.Fenotipe
Lipoprotein
aterogenik ditandai dengan ?
a. Penurunan LDL
b. Peningkatan HDL
c. Peningkatan Trigliserida
d. Penurunan remane VLDL
e. Penurunan Apo B

D. Dinding high-lateral
E. Ventrikel kanan
26.Gambaran rontgenologis yang
khas terlihat pada penderita ini
adalah
A. Aorta knop menonjol
B. Gambaran Kerjey-B line
C. Gambaran Honey-Combs
D. Ventrikel bentuk sepatu
E. Cardiac waist menghilang
27.Kemungkinan pembuluh darah
koroner
yang
mengalami
stenosis
atau
oklusi
pada
penderita ini adalah
A. Left main artery
B. Left
anterior descending
artery
C. Right coronary artery
D. Diffused coronary artery
E. Posterior descending artery
28.Pemberian
HCT
maupun
furosemide
jangka
panjang
pada
penderita
ini
dapat
menimbulkan penyulit berupa
hal-hal dibawah ini, KECUALI
A. Hipokalsemia
B. Hiperuricemia
C. Hipokalemia
D. Hipomagnesemia
E. Hiponatremia
29.Wanita 60 tahun dilaporkan
mengalami
kelemahan
beberapa tahun terakhir ini.
Pemeriksaan
laboratorium
menunjukkan kreatinin serum
4.7 mg/dl dan urea nitrogen
serum 44 mg/dl. Pemeriksaan
USG abdomen menunjukkan
kedua ginjal berukuran lebih
kecil dari normal. Gambaran
mikroskopik
pada
ginjal
memperlihatkan
penebalan
hialin pada dinding pembuluh
darah
ginjal.
Apakah
kemungkinan diagnosis dari
penderita ini ?
A. septicemia
B. hipertensi sistemik
C. adenocarcinoma colon
D. sifilis tersier
E. poliarteritis nodosa

31.Seorang
pasien
dengan
diagnosis
gagal
jantung
disertai
fibrilasi
atrium.
Saudara
memberi
terapi
dengan digoxin, dosis digoxin
tersebut adalah (fungsi ginjal
pasien tersebut normal):
A. 0,125 0,25 mg/hari
B. 2,5 5 mg/har
C. 5 10 mh/hari
D. 0,75 1,5 mg/hari
E. 25 50 mg/hari
32.Seorang
wanita
hamil
(30
Tahun)datang
ke
saudara
dengan keluhan lemah dan
suka pusing. Hasil pemeriksaan
ternyata
tekanan
darahnya
200/100 mmHg, obat yang
dapat saudara berikan pada
wanita tersebut :
A. Metildopa
B. Irbesortan
C. Captopril
D. Reserpin
E. Amlodipin
Untuk soal 33 37. Pilihlah satu
jawaban yang paling tepat
A 65-year-old man developed an
acute anterior myocardial infarction
several days ago. His course has
been complicated in the last 24 h by
a
pericardial
friction
rub
and
pleuritic chest pain, winch has been
difficult to control with narcotics or
steroids. He suddenly developes
hypotension
accompanied
by
marked jugular venous distension
and electromechanical dissociation.
No murmur are audible.
33.Etiologi
yang
paling
memungkinkan pada keadaan
akut diatas adalah
A. Regurgitasi
mitral
akut
akibat rupture muskulus,
papillaris
B. Ruptur seplum ventrikel
C. Ruptur
dinding
jantung
external/posterior
D. Perluasan infark miokard
akut
E. Infark ventrikel kanan

30.Seorang
laki-laki
umur
61
tahun mendapat infark miokard
1 tahun yang lalu. Sekarang, ia
ingin
mencegah
munculnya
infark miokard berikutnya dan
dianjurkan
untuk
memulai
program latihan/olah raga dan
mengubah pola makanannya.
Penurunan
kadar
dari
pemeriksaan
laboratorium
manakah berikut ini yang akan
menunjukkan
keberhasilan
latihan/olah
raga
dan
perubahan pola makanannya ?
a. Cholesterol
b. Glucose
c. Potassium
d. Rennin
e. Calcium

34.Gambaran EKG yang terlihat


pada penderita ini adalah:
A. Elevasi segmen ST lebih dari
2 mV di leads VI s/d V4
B. Q-patologi5 di leads VJ-V5
C. Elevasi segmen ST di V3R
dan WR
D. Poor R progression di VIN3
E. Elevasi seginen ST semua
leads
35.Pemeriksaan
yang
paling
dianjurkan dan segera. harus,
dilakukan pada keadaan diatas
adalah : C
A. Kateterisasi jantung
B. Pemeriksaan chest x-ray

C. Pemeriksaan ekokardiografi
D. Perneriksaan
enzyme
jantung
E. Pemeriksaan
scanning
jantung
36.Seandainya
penyulit
yang
terjadi
pada
kasus
diatas
adalah Infark ventrikel kanan
maka tindakan yang paling
penting adalah
A. Pemberian
dobutamin
intravena
B. Pemberian
loading
cairan
beberapa liter
C. Tranfusi darah dengan whole
blood
D. A + B yang benar
E. A + C yang benar
37.Dissosiasi elektromekanik pada
gambaran
EKG
dapat
disebabkan
oleh
kelainankelainan dibawah ini, KECUALI
a. Kegagalan miokard berat
b. Ruptur dinding jantung
c. Emboli paru massif
d. Tamponade jantung
e. Perikarditis
Untuk soal 38 42. Pilihlah satu
jawaban yang paling tepat
A 38-year-old woman without a past
history of medical illness presented
with mild exertional. dyspnea and
fatigue of I month's duration. The BP
was 90/60 mmHg, HR was 95 beats
per minute and the rhythm was
irregulary
irregular,
S
I
was
accentuated, and opening snap was
heard. The second heart sound (S2)
was loud and heard over a wide area.
Cardiac catheterization confirmed the
findings of critical mitral stenosis.

41.Garnbaran
radiologist
yang
khas
menunjang
diagnosis
Stenosis mitral adalah
a. Kardiomegali
b. Double contour
c. Cardiac waist menghilang
d. A+B benar
e. B+C benar
42.Tindakan
yang
bersifat
"kardiologi intervensi" pada
penderita diatas adalah
a. Commisurotomy
b. Balloon mitral valve
c. Valve reconstruction
d. A+B benar
e. A+C benar
43.Pernyataan yang benar tentang
proyeksi jantung pada dinding
thorax adalah :
A. Batas inferior kiri adalah
costa V
B. Batas inferior kanan adalah
ICS V
C. Batas superior kiri adalah
costa VI
D. Batas superior kanan adalah
costa III
E. Batas lateral kanan adalah
linea medioclavicularis
44.Hal
tentang
Mediastinum
inferior yang benar :
A. Di
posterior
Manubrium
sterni Sterni
B. Di
anterior
Vertebra
Thoracalis VI
C. Terdapat Kelenjar thymus
D. Dibagi menjadi 2 bagian
E. Terdapat arcus aortae
45.Pria
3O
tahunmelakukanpemeriksaanja
ntung, karena kakaknya mati
mendadak
sewaktu
berolahraga. Pada pemeriksaan
fisis TD: 140/90, ditemukan
bising systole dan EKG terlihat
inverted gelombang T yang
dalam.

38.Kelainan
fisis
yang
bisa
dijumpai pada penderita ini
adalah
a. Friction rub
b. Pulsus deficit
c. Systolic click
d. Bising holosistolik
e. Semua diatas benar
39.Gambaran EKG yang paling
sering dijumpai pada kasus
diatas, sesuai dengan irama
jantungnya adalah :
a. Takhikardia supraventrikel
b. Phenomena Wenckebach
c. Fibrilasi ventrikel
d. Fibrilasi atrium
e. Disosiasi AV
40.Apabila
penderita
diatas
adalah Stenosis mitral murni
maka terapi yang tepat untuk
mengontrol
denyut
jantung
adalah
a. Digitalis
b. Aldactone
c. Furosemide
d. Beta-blocker
e. ACE-inhibitor

Pemeriksaan
laboratorium
yang menunjang untukkasus
diatasadalah:
A. Troponin T
B. Troponin C
C. LED
D. ASTO
E. SGPT
46.Priaumur
65
tahunmasukrumahsakitdengan
keluhansesaknapas.
Pemeriksaan fisis ditemukan
TD: 160/100, Nadi 120x/mnt,
adakrepitasi basal paru. Pada
EKG ada Q patologis V1-6. Ada
riwayatmerokok
2
bungkus
perharidan 2 tahun yang lalu
pernah
dirawat
dengan
serangan jantung. Pada foto

thorax, terlihat CTR lebih 60%


dengan hipervaskularisasi pd
keduaparu.

51.Struktur endotel dari kapiler


adalah :
A. Kontinua
D. Sinusoid
B. Fenestrata
E. Semua di
atasbenar
C. Perforata
52.TujuanRehabilitasipadaPenyaki
tJantung
a.
Meningkatkanalirandarah
coroner dan menurunkan kebutuhan
oksigen miokard
b.
Meningkat
kanaliran
darah
coroner
dan
meningkatkan
kebutuhan
oksigen miokard
c.
Menurunkan aliran darah
coroner dan menurunkan kebutuhan
oksigen miokard
d.
Meningkatkan
aliran
darah
coroner
dan
mempertahankan
kebutuhan
oksigen
miokard
e.
Mempertahankan aliran
darah
coroner
dan
mempertahankankebutu
han oksigen miokard
53.Program yang tidaktermasuk
Program
Rehabilitasi
Jantungadalah
a.
Edukasi
b.
Program sebelumpulang
RS
c.
Program sesudahpulang
RS
d.
Latihan
e.
Aktivitassehari-hari
54.Yang tidak termasuk dalam
edukasi
pasien
penyakit
jantung adalah
a.
Mengendalikanemosi
b.
Mengaturtidurdanistirahat
c.
Membagi
pekerjaan
sehari-hari dan membuat jadwal
kegiatan tiap minggunya
d.
Hindari
aktivitas
meregangkan dan menahan nafas
e.
Batuk
dan
bernafas
seperti biasa
55.Yang tidak termasuk kedalam
aktivitas
meregangkan
dan
menahan nafas adalah
a.
Mengedan ketika BAB
b.
Mengangkat beban berat
c.
Menarik bebanberat
d.
Mendorong bebanberat
e.
Membuka jendela
56.Hal
yang
sangat
penting
ditekankan
pada
pasien
jantung untuk diketahui dalam
Program Rehabilitasi Jantung
adalah
a.
Menghitungdenyut Nadi
b.
Menghitung
frekuensi
pernafasan
c.
Mengetahui nila itekanan
darah

Pemeriksaan
laboratorium
yang
sensitif
untuk
kasus
diatas adalah
A. BNP
B. NT PRO BNP
C. TROPONIN T
D. TROPONIN I
E. MIOGLOBIN
47.Pembuluh
darah
yang
bermuara
kedalam
atrium
dextra adalah :
A. Vena Jugularis Interna
B. Sinus Coronarius
C. Vena Pulmonalis
D. Vena Subclavia
E. Vena Renalis
48.Kedua atrium terhadap kedua
ventriculus dipisahkan oleh :
A. Septum interventricularis
B. Sulcus Coronarius
C. Chorda Tendinae
D. Arteri Coronaria
E. Sinus Coronaria
49.Bila pembuluh darah yang
mengalami
gangguan
pada
kasus diatas berada dalam
kondisi
normal,
manakah
pernyataan dibawah ini yang
membedakan
gambaran
histologinya
dengan
vena
besar:
A. Arteri mempunyai lapisan
intima, vena tidak
B. Pada vena terdapat vasa
vasorum, arteri tidak
C. Tunika media pada vena
lebih tipis daripada arteri
D. Batas lapisan dinding vena
tidak jelas sedangkan arteri
jelas
E. Membrane elastika tidak
terdapat pada arteri
tapi
ada pada vena
50.Laki-laki, 43 tahun, datang ke
Rumah sakit dengan keluhan
sesak disertai nyeri dada.
Batuk
dan
demam
juga
dikeluhkan. Pada pemeriksaan
fisis ditemukan TD 100/80,
pulsus paradoksus, Nadi 112
x/menit, DVS R+3. EKG Low
QRS voltage. Pasien ini diduga
menderita efusi perikard dan
hasil pemeriksaan CT-scan juga
menyatakan
adanya
efusi
perikard.
Pertanyaan:
Dimanakah
letak
rongga
yang
mengalami
efusi
tersebut?
A. Tunika adventitia
B. Subendokardium
C. Endokardium
D. Miokardium
E. Epikardium

d.
Mengukur suhut ubuh
e.
Semua di atas benar
57.Seorang penderita laki-laki,65
tahun masuk UGD, rujukan dari
RS daerah dengan diagnosis
infark miokard akut. Telah
diberikan aspilet dan oksigen.
Pada saat di UGD tekanan
darah 80/40 mmHg, denyut
jantung 115/menit dan lemah.
Lima menit kemudian tiba-tiba
penderita
tidak
sadar,
pernapasan melemah, badan
teraba dingin dan akhirnya
nadi tak teraba.
Pertanyaan: Hasil rekaman EKG
penderita
pada
keadaan
terakhir menunjukkan?
A. Takikardia supraventrikel
B. Sinus bradikardia
C. Fibrilasi ventrikel
D. Fibrilasi atrium
E. Blok AV total
58.Seorang pria berumur 35 tahun
datang
ke
praktek
dokter
spesialis dengan keluhan nyeri
dada kiri menjalar ke lengan
kiri. Keluhan tersebut baru
pertama kali. Lama nyeri 1-2
menit dan tidak ada riwayat
trauma dada. Pada rekaman
EKG ditemukan adanya elevasi
segmen-ST pada sandapan V1V3. Segera dokter memberi
isosorbid dinitrat sublingual
dan 5 menit kemudian nyeri
dada
hilang.
Dilakukan
pemeriksaan EKG ulang dan
hasilnya semua dalam batas
normal. Penderita disuruh ke
laboratorium;
hasil
pemeriksaan
CK-MB=10
U/I,
dan troponin T negatif.
Pertanyaan: Diagnosis yang
paling mungkin adalah?
A. Prinzmetal angina
B. Angina pektoris stabil
C. Physio-physiologic
reaction
D. Infark
miokard
subendokard
E. Infark miokard anterior
lama
59.Seorang penderita wanita 58
tahun, masuk rumah sakit
dengan
muka
pucat
dan
kesadaran terganggu, gelisah.
Pada pemeriksaan fisis; akral
dingin, tekanan darah tidak
terukur dan nadi tak teraba.
Pada EKG terlihat gambaran
LBBB.
Segera
dilakukan
pemeriksaan cito laboratorium:
ditemukan troponin T positif
dan CK-MB 100 U/L
Pertanyaan: Diagnosis yang
paling mungkin dari penderita ini
adalah?
A. IMA dengan edema paru
akut

B. IMA
dengan
syok
kardiogenik
C. IMA dengan takikardia
ventrikular
D. Infark lama dengan syok
kardiogenik
E. Infark
lama
dengan
takikardia
supraventrikular
60.Seorang
wanita, 26 tahun
masuk rumah sakit dengan
keluhan berdebar-debar. Ada
riwayat penyakit gondok sejak
2 tahun lalu dan telah satu
minggu tidak minum obat.
Pada
pemeriksaan
fisis:
tekanan darah 140/70 mmHg,
nadi
135/menit,
bunyi
pernapasan vesicular, tidak ada
ronki, terdengar bising jantung
derajat 2/6 di hampir semua
area katup.
Pertanyaan: Apa obat yang
paling tepat dan rasional untuk
penderita ini?
A. Propranolol
B. Diltiazem
C. Nifedipin
D. Enalapril
E. Digoxin
61.Seorang laki-laki, 52 tahun,
gemuk, masuk ke UGD dengan
sesak napas disertai nyeri dada
substernal,
yang
dirasakan
sejak 4 jam yang lalu. Pada
pemeriksaan
fisis;
tekanan
darah 150/90 mmHg, tidak ada
tanda-tanda
gagal
jantung.
Pada pemeriksaan EKG tampak
adanya elevasi segmen-ST dan
gelombang
T
terbalik
di
sandapan
prekordial.
Nyeri
berangsur
hilang
setelah
pemberian morfin sulfat 2 mg
intravena.
Pertanyaan: Terapi medik akut
selanjutnya
yang
paling
penting
diberikan
kepada
penderita adalah?
A. Dypiridamol
B. Propranolol
C. Cilostazol
D. Aspirin
E. Statin
62.Seorang laki-laki, 36 tahun
masuk UGD dengan keluhan
sesak napas. Tak ada riwayat
merokok, hipertensi maupun
DM. Pada pemeriksaan fisis:
sakit sedang, tekanan darah
130/40 mmHg, nadi 100/menit,
amplitudo nadi melebar, pada
auskultasi jantung terdengar
bising diastolik derajat III/IV
pada basis jantung. Rontgen:
kardiomegali.
Pertanyaan: Diagnosis yang
paling
mungkin
kasus
diatas
adalah?
A. Regurgitasi aorta
B. Regurgitasi pulmonal

C. Regurgitasi trikuspidal
D. Stenosis + regurgitasi
aorta
E. Stenosis + regurgitasi
pulmonal
63.Seorang
bayi
pada
pemeriksaan postnatal sehari
setelah dilahirkan ditemukan
adanya bising jantung sistolik
yang halus didaerah sela iga
kiri atas. Pemeriksaan fisis
lainnya tidak ada kelainan yang
berarti.
Pemeriksaan
ekokardiografi
direncanakan
dilakukan 2 minggu kemudian,
namun pada hari ke-5 bayi
tersebut terlihat pucat dan
lesu. Pada pemeriksaan fisis
nampak
perfusi
perifer
berkurang dengan perubahan
warna kulit dan pengisian
kembali
kapiler
mengalami
perlambatan. Denyut femoral
menghilang sementara denyut
pada ekstremitas atas tetap
teraba dengan jelas.
Pertanyaan: Diagnosis yang
paling mungkin adalah?
A. Coarctation of the aorta
B. Patent ductus arteriosus
C. Congenital
aortic
stenosis
D. Congenital
pulmonary
stenosis
E. Idiopathic
hypertrophic
subaortic stenosis
64.Seorang perempuan 35 tahun
masuk rumah sakit dengan
hemoptisis dan adanya riwayat
sesak napas yang memberat
sejak
sebulan
lalu.
Pemeriksaan
fisis
jantung
terdengar bising diastolik lowpitched disertai bunyi opening
snap yang keras. Chest x-ray
menunjukkan adanya Kerley B
lines.
Pemeriksaan
ekokardiografi
menunjukkan
adanya dilatasi atrium kiri
dengan orificium mitral 1,2 cm 2
dan
daun
katup
mitral
mengalami
kalsifikasi.
Juga
ditemukan adanya regurgitasi
mitral ringan.
Pertanyaan: Apa penanganan
lanjut yang paling cocok?
A. Angiografi koroner
B. Operasi valvulotomi
C. Profilaksis antibiotika
D. Penggantian
katup
mitral
E. Valvuloplasti balon katup
mitral
65.Seorang perempuan 30 tahun
dengan riwayat IBS (irritable
bowel syndrome) datang ke
rumah sakit dengan keluhan
palpitasi. Pada tanya jawab
selanjutnya, gejala ini terjadi
tak menentu sepanjang hari
dan lebih sering setelah minum

kopi.
Sensasi
utama
yang
dirasakan adalah terasa degup
meloncat-loncat didada. Tidak
pernah ada riwayat pingsan.
Tanda-tanda vital dan fisis
normal.
Gambaran
EKG
menunjukkan
irama
sinus,
kelainan
lain
tidak
ada.
Pemeriksaan
dengan
monitoring
Holter
memperlihatkan
adanya
kontraksi ventrikel premature
yang terjadi sekitar 4 kali
setiap menit.
Pertanyaan: Apa pengelolaan
berikutnya yang paling tepat
pada penderita ini?
A. Terapi amiodarone
B. Terapi penyekat beta
C. Pemberian Verapamil
D. Tidak perlu diberi terapi
E. Rujuk
untuk
pemeriksaan
elektrofisiologi
66.Seorang perempuan berumur
65 tahun mengeluh nyeri dada
substernal,
sangat
mual,
muntah
sewaktu
menyiangi
halaman
rumah.
Di
ruang
gawat
darurat,
ekstremitas
penderita
terasa
dingin,
tekanan darah 85/70 mm Hg,
denyut jantung 50/menit, paruparu bersih dan tidak ada
bising
jantung.
Tidak
ada
produksi
urine.
Dilakukan
pemasangan
kateter
SwanGanz, tertera indeks-kardiak
1.1 L/menit per m2 , tekanan
arteri pulmonalis 20/14 mm Hg,
tekanan
atrium
kanan
24
mmHg.
Pertanyaan: Kelainan apa yang
paling
mungkin
menimpa
penderita ini?
A. Ruptur aneurisma aorta
B. Oklusi arteri koronaria
kanan
C. Ruptur dinding ventrikel
posterior
D. Oklusi
left main arteri
koronaria kiri
E. Ruptur
muskulus
papilaris ventrikel kanan
67.Seorang laki-laki 49 tahun
ditemukan
tetap
menderita
dislipidemia
yakni
kadar
kolesterol dan LDL yang tinggi
meskipun telah melaksanakan
modifikasi gaya hidup. Dokter
meresepkan
obat
HMG-CoA
reductase
inhibitors
untuk
mengurangi
risiko
kejadian
koroner akut. Semua jenis
pemeriksaan
kimia
darah
dalam batas normal. Pada
pemeriksaan
angiografi
koroner
terlihat
adanya
stenosis koroner 70% di arteri
desendens anterior kiri dan di
arteri koroner kanan.

Pertanyaan: Pemberian obat


yang diresepkan diatas akan
memberi
pengaruh
pada
keadaan yang mana dibawah
ini ?
A. Dapat menstabilkan lesi
aterosklerotik
yang
sudah ada
B. Berpengaruh
tak
langsung
terhadap
progresi ateroma
C. Menurunkan
serum
trigliserida
jangka
panjang
D. Meregresi
stensosi
koroner yang sudah ada
E. Mencegah pembentukan
thrombus
68.Seorang lelaki 47 tahun dating
ke
klinik
untuk
evaluasi
diabetesnya. Tidak ada gejala
yang berarti pada pemeriksaan
fisis. Tekanan darah 140/90
mmHg, Kolesterol total 260
mg/dL, LDL 170 mg/dL, serum
trigliserida 200 mg/dL, dan
gula darah puasa 145 mg/dL.
Pertanyaan: Pendekatan terapi
yang mana berikut ini yang
paling kurang efektif untuk
mencegah
timbulnya
PJK
dimasa mendatang?
A. Terapi statin
B. Terapi penyekat EKA
C. Terapi
dengan
obat
Gemfibrozil
D. Kontrol kadar gula darah
secara ketat
E. Mengontrol
tekanan
darah dibawah 130/85
mmHg
69.Penderita perempuan 62 tahun
dengan LBBB pada gambaran
EKG masuk ke ICCU dengan
keluhan nyeri substernal dan
sesak napas sejak 4 jam yang
lalu.
Laboratorium:
serum
troponin-T
meningkat.
Dia
menjalani tindakan kateterisasi
segera disertai angioplasty dan
implantasi
stent
di
arteri
desendens anterior kiri. Tiga
bulan setelah dirawat di rumah
dakit dia kembali mengeluh
nyeri dada.
Pertanyaan: Pemeriksaan mana
dibawah
ini
yang
paling
bermanfaat untuk mendeteksi
kemungkinan
adanya
kerusakan miokard yang baru
setelah
mengalami
infark
miokard yang pertama?
A. Echocardiogram
B. Serum troponin-I
C. Serum troponin-T
D. Serum myoglobin
E. Electrocardiogram
70.Seorang
lelaki
28
tahun
mengunjungi
klinik
untuk
pemeriksaan fisis rutin. Dia
tidak mengeluh sesuatu, tak

ada riwayat pingsan dan tidak


ada riwayat keluarga yang
menderita penyakit jantung.
Pada
pemeriksaan
fisis
terdengar
adanya
bising
sistolik
derajat
II/VI
yang
terdengar paling jelas di sela
iga
kanan
bawah.
Bising
jantung
meningkat
intensitasnya bila penderita
menarik napas dan menurun
bila
dilakukan
manuver
Valsalva.
Pertanyaan:
Penyebab
dari
bising
yang
ditemukan
pada
penderita ini adalah?
A. Flow murmur
B. Aortic regurgitation
C. Mitral regurgitation
D. Tricuspid regurgitation
E. Hypertrophic
cardiomyopathy
71.Seorang
wanita
gemuk
berumur 57 tahun, dirujuk dari
Puskesmas
dengan
keluhan
nyeri dada. Nyeri dadanya
timbul sejak sehari yang lalu
disertai keringat yang banyak
dan
ekstremitas
dingin.
Tekanan darah 80/50 mmHg,
nadi 120/menit. Gambaran EKG
menunjukkan elevasi segmen
ST disemua sandapan anterior.
Pertanyaan: Pembuluh darah
mana yang mengalami lesi
pada penderita ini?
A. Left anterior descending
artery
B. Posterior
descending
artery
C. Septo-marginal artery
D. Left circumflex artery
E. Right coronary artery
72.Setelah 5 hari menderita panas
dingin
seorang
penderita
perempuan berumur 20 tahun
mengeluh nyeri dada terutama
pada
posisi
tidur
dan
berkurang pada posisi duduk
atau doyong kedepan. Nyeri
dadanya
dirasakan
sejak
kemarin
dan
terasa
terus
menerus. Pada pemeriksaan
fisis, tekanan darah 110/70
mmHg,
denyut
jantung
110/menit, terdengar friction
rub didada kiri, dan tidak ada
bising
jantung.
EKG
menunjukkan elevasi segmen
ST disemua sandapan. CXR:
normal.
Pertanyaan: Diagnosis yang
paling mungkin pada penderita ini
adalah?
A. Perikarditis
B. Miokarditis
C. Angina tak stabil
D. Infark miokard akut
E. Aneurisma ventrikel
73.Seorang perempuan berumur
30 tahun dengan stensosi

mitral telah menjalani operasi


komisurotomi. Pasca operasi
yang berhasil dia masih harus
memperoleh antibiotika untuk
mencegah
timbulnya
endokarditis infektif atau dema
reuma kambuhan. Walaupun
demikian terkadang ditemukan
gejala sisa pasca komisurotomi
mitral tersebut.
Pertanyaan: Gejala sisa apa
yang paling umum dijumpai
pada penderita ini?
A. Regurgitasi mitral
B. Gagal ventrikel kiri
C. Blok atrioventrikuler
D. Restenosis katup mitral
E. Aterosklerosis pulmonal
74.Seorangl laki-laki berusia 60
tahun datang dengan keluhan
sesak napas dan cepat lelah
yang dialami beberapa bulan
terakhir
ini.
Pasien
mengeluhkan sesak pada saat
beraktifitas
dan
berbaring.
Kadang-kadang
pasien
tersebut merasakan jantung
berdebar-debar.
Pada
pemeriksaan fisis didapatkan
bunyi
suara
jantung
1
mengeras.
Penyebab bunyi suara jantung 1
adalah ?
a. Penutupan
katup
atrioventrikularis
b. Pembukaan
katup
atrioventrikularis
c. Penutupan katup aorta
d. Pembukaan katup aorta
e. Penutupan katup pulmonalis
75.Seorang atlet laki-laki berusia 28
tahun datang ke rumah sakit
untuk
menjalani
pemeriksaan
medik umum untuk persiapan
kejuaraan
pra
PON.
Pada
pemeriksaan didapatkan tekanan
darah 110/70 mmHg, denyut nadi
50x/menit,
curah
jantung
6
Liter/menit.
Berapakah stroke volume atlet
tersebut ?
a. 120 ml
b. 240 ml
c. 300 ml
d. 600 ml
e. 900 ml
76.Seorang laki-laki berusia 39 tahun
yang datang ke poliklinik tiba-tiba
pingsan
setelah
mendapatkan
suntikan
penicillin
secara
intramuscular.Pada pemeriksaan
didapatkan
tekanan
darah
80/palpasi dan denyut nadi tidak
teraba. Sebelum disuntik pasien
ini memilki tekanan darah 120/80
mmHg dan denyut nadi normal

dan
dapat
diraba,
dengan
temperature
tubuh
normal.
Peristiwa
yang
terjadi
pada
pasien ini kemungkin menjadi
penyebab pingsan pada pasien ini
adalah
a. Kegagalan
regulasi
sistem
saraf otonom
b. Kegagalan
regulasi
sistem
saraf motorik
c. Kegagalan tonus vasomotor
akibat anafilaktik
d. Kegagalan tonus otot skeletal
akibat anafilaktik
e. Infeksi bakteri sistemik yang
berat
77.Seorang perempuan berusia 25
datang ke unit gawat darurat
diantar oleh masyarakat akibat
penikamam
didaerah
perut
setelah
dijambret.
Pasien
mengeluarkan darah yang sangat
banyak dan pada pemeriksaan
fisik didapatkan tekanan darah
90/60
mmHg,
denyut
nadi
110x/menit. Sebelumnya pasien
memiliki tekanan darah 120/80
mmHg. Mekanisme homeostasis
yang dilakukan oleh tubuh pada
adalah
a. Vasodilatasi lokal
b. Melepaskan
anti
diuretik
hormone
c. Penurunan
aktifitas
saraf
simpatik
d. Pusat kardioakselerasi tidak
diaktifkan
e. Pusat respirasi dihambat
78.A boy 10 years and 6 months of
age hospitalized in pediatric
department
because
heart
failur due to acute rheumatic
fever. Laboratory finding WBC
17.500 /mm3, CRP 5 unit/ml,
ESR 60 mm/hours. The most
appropriate management of
this case is :
A.
Bed
rest
of
varying
duration
is
not
recommended
B. We have to postponed antiinflammatory treatment
C. Antibiotic administration to
eradicated Sthapylococci
D. We
have to give BPG
(Benzathine
Penicillin
G)
during
10
months
for
secunder prophylaction
E. Educate the patients and
parents about the need to
prevent
subsequent
Streptococci
infection
through
continuous
antibiotic prophylaxis

79.Which is of the following


factors that influens ductal
closure :
A. Indomethacin concentration
is low in circulation
B. Prostaglandin (PGE2) level is
low in circulation
C. Apgar score 8/10 after birth
D. Jaundice baby
E. Aterm baby
80.A baby 7 days of age was born
spontaneously,
crying
soon
after birth with apgar score
7/10, body weight 3900 grams.
Eight days later the baby looks
cyanotic and we order x-ray
examination. We expected the
shape of the heart on X-ray
morelikely :
A. Egg-shaped
B. Boot-shaped
C. Peer-shaped
D. Carpet shaped
E. Snowman like appereance
81.A baby 15 days of age was born
spontaneously without crying
soon with apgar score 5/10,
body weight 1900 grams. we
order chest x-ray, ECG and
echocardiography examination.
The result of echocardiography
point out moderate PDA. Which
of
these
statement
below
correlated with PD:
A. On chest x-ray seen apex
upturned
B. There is a narrow pulse
pressure
C. There
are
LA
and
LV
dilatation
D. Mostly seen in premature
baby
E. On ECG we got p pulmonal
82.A case 8 years of age was
hospitalised due to pain of the
knee and elbow joints since ten
days
ago.
On
physical
examination is heard apical
murmur.
X-ray
result
was
congestion pulmonal vascular
marking. One of the ECG result
is
p
mitral.
To
prevent
recurrent of this disease the
patient should be treated with:
A. Aspirin
B. Prednison
C. Immunoglobulin
D. Cefotaxime for 10 days
E. BPG monthly for 5 years

keluhan nyeri dada sewaktu


naik tangga dan berkurang
saat
istrahat. Keadaan
ini
dirasakan sejak 3 bulan yang
lalu. Ada riwayat hipertensi
Sejak 10 tahun lalu dengan
terapi captopril 2x25 mg/hari
secara teratur. Lima bulan lalu
sudah dilakukan pemeriksaan
ekokardiografi dan ditemukan
adanya
disfungsi
diastolik.
Hasil rekaman EKG seminggu
lalu dalam batas normal.
Pertanyaan: Pemeriksaan yang
ideal
dan
tepat
untuk
mengevaluasi keluhan nyeri
dada
pada
penderita
ini
adalah?
A. Uji latih jantung dengan
beban
B. Ekokardiografi
transesofageal
C. Elektrokardigrafi serial
D. Angiografi koroner
E. Monitoring Holter
85.Seorang
penderita
masuk
rumah sakit dengan keluhan
cepat
capek.
Ada
riwayat
serangan jantung sebulan yang
lalu. Tekanan darah 130/80
mmHg, denyut nadi 110/menit,
laju napas 30/menit. Desakan
vena jugularis 10 mmH2O pada
posisi baring 30 derajat. EKG
menunjukkan gambaran elevasi
segmen ST dengan gelombang
Q-patologis di sandapan V1-V5.
Pertanyaan: Diagnosis yang
paling
memungkinkan
pada
penderita diatas adalah gagal
jantung yang disebabkan atau
disertai dengan?
A. Aneurisma aorta
B. Aneurisma ventrikel kiri
C. Infark
lama
yang
ekstensif
D. Akibat infark miokard
akut
E. Akibat infark ventrikel
kanan
86.Seorang wanita dengan riwayat
kanker payudara kiri sekitar 10
tahun lalu, telah dilakukan
mastektomi dan terapi radiasi.
Selama itu tidak ada keluhan.
Sejak seminggu terakhir timbul
keluhan sesak napas yang
makin hari makin bertambah
berat. Tidak ada sakit dada.
Badan terasa lemas. Fisis: BJ I
dan II normal agak melemah,
tekanan darah 90/50 mmHg,
denyut
jantung
120/menit,
pernapasan 24/menit, afebris.
EKG
menunjukkan
low
voltage dan kompleks QRS
menunjukkan pulsus alternans.
Foto
trax
kardiomegali.
Dianjurkan
pemeriksaan
ekokardiografi.

83.Look at the case number 16.


What kind of murmur can be
heard in this patient ?
A. Pansistolic murmur on the
left sternal border
B. Apical holosystolic murmur
C. Ejection systolic murmur
D. Diastolic murmur
E. Gallop rhythm
84.Seorang
wanita, 48 tahun
datang ke poliklinik dengan

10

Pertanyaan:
Maksud
pemeriksaan
ekokardiografi
adalah
untuk
mendeteksi
adanya?
A. Vegetasi
B. Efusi perikard
C. Kardiomiopati
D. Radang perikard
E. Myxoma atrium kiri
87.A case 9 years of age was
hospitalised due to dyspnea.
On physical examination is
heard apical murmur. X-ray:
congestion pulmonal vascular
marking. One of the ECG result
is
p
mitral.
On
echocardiography
we
found
mitral and aortic regurgitation.
To prevent recurrent of this
disease the patient should be
protected for :
A. 1 year
B. 3 years
C. 5 years
D. 10 years
E. Longlife
88.A pediatrician examines a 2month-old infant who had been
born at term. The pediatrician
hears a continuous murmur at
the upper left sternal border.
The peripheral pulses in all
extremities are full and show
widened pulse pressure. Which
of the following is the most
likely diagnosis?
A. Coarctation of the aorta
B. Patent ductus arteriosus
C. Ventricular septal defect
D. Persistent
truncus
arteriosus
E. Peripheral
pulmonic
stenosis
89.A
2-month-old
infant
is
evaluated
by
a
pediatric
cardiologist. The infant was
noted at birth to have an upper
left sternal border ejection
murmur. The infant at that time
was not cyanotic, but slowly
developed cyanosis over the
next two months. At the time
of the pediatric cardiologist's
examination, an ECG showed
right axis deviation and right
ventricular
hypertrophy.
A
chest xray film showed a small
heart with a concave main
pulmonary artery segment and
diminished pulmonary blood
flow. Which of the following is
the most likely diagnosis?
A. Tetralogy of Fallot
B. Hypoplastic left ventricle
C. Isolated atrial septal defect
D. Transposition of the great
arteries
E. Complete
atrioventricular
canal defect
90.A 14-year-old boy presents
with
decreased
exercise

tolerance. He is noted to have


a grade III/VI systolic ejection
murmur best heard at the left
upper sternal border and a
grade II/VI middiastolic murmur
at the lower left sternal border.
The first heart sound is normal.
The second heart sound is
widely split and fixed. A right
ventricular impulse is palpated.
On a chest roentgenogram, the
pulmonary artery segment is
enlarged,
and
pulmonary
vascular
markings
are
increased. An ECG shows right
axis deviation. Which of the
following
congenital
heart
diseases does this boy most
likely have?
A. Aortic stenosis
B. Atrial septal defect
C. Coarctation of the aorta
D. Patent ductus arteriosus
E. Ventricular septal defect
91.Seorang
penderita
wanita
masuk rumah sakit dengan
muka pucat dan kesadaran
terganggu,
gelisah.
Pada
pemeriksaan fisis; akral dingin,
tekanan darah tidak terukur
dan nadi tak teraba. Pada EKG
terlihat
gambaran
LBBB.
Segera dilakukan pemeriksaan
cito laboratorium: ditemukan
troponin T positif dan CK-MB
100 U/L
Pertanyaan: Diagnosis yang paling
mungkin dari penderita ini adalah?
a. IMA dengan edema paru
akut
b. IMA
dengan
syok
kardiogenik
c. IMA dengan takikardia
ventrikular
d. Infark lama dengan syok
kardiogenik
e. Infark
lama
dengan
takikardia
supraventrikular
92.Seorang wanita berumur 20
tahun
mengeluh
berdebardebar dan rasa mau jatuh sejak
beberapa hari terakhir. Gejala
ini
tidak
pernah
terjadi
sebelumnya. Selama ini dia
tidak pernah sakit dan tidak
pernah minum obat. Pada
pemeriksaan fisik TD: 110/80
mmHg.
Nadi
160/menit,
pernapasan
24/menit.
Diagnosis kerja adalah aritmia
jantung.
Pertanyaan: Jenis aritmia jantung
yang paling memungkinkan adalah:
a. Atrial fibrillation
b. Third degree AV-block
c. Ventricular tachycardia
d. Supraventricular
tachycardia
e. Premature
ventricular
contraction

11

93.Seorang laki-laki, 70 tahun


yang
diketahui
menderita
hipertensi dan DM dibawa ke
UGD dengan keluhan sesak
napas yang memberat sewaktu
baring. Tidak ada nyeri dada,
tapi pada pemeriksaan fisis DJ
150/menit dan ada krepitasi
pada
kedua
paru
basal.
Gambaran EKG menunjukkan
fibrilasi atrium.
Pertanyaan:
Apa
yang
menyebabkan penderita ini mengeluh
sesak napas?
a. Emboli paru
b. Bendungan paru
c. Pembesaran atrium
d. Hipertensi pulmonal
e. Gangguan
fungsi
ventrikel kanan
94.Seorang wanita kulit putih, 62
tahun masuk ke rumah sakit
akibat baru saja mengalami
pingsan yang berulang disertai
kejang-kejang.
Tidak
ada
riwayat
sakit
dada,
sesak
napas, sianosis maupun edema
tungkai.
Pada
pemeriksaan
fisis, TD 180/80 mmHg dan nadi
40/menit teratur. Intensitas S1
pada apeks jantung sangat
bervariasi. Terdengar bising
sistolik ejeksi der.II/VI pada
basis jantung.
Pertanyaan: Diagnosis yang paling
mungkin adalah?
a. Bradikardia sinus dengan
episode
ventricular
arrest
b. Blok AV kompolit dengan
sindroma Adam-Stokes
c. Fibrilasi atrium dengan
blok AV parsial
d. Tumor
otak
dengan
epilepsi sekunder
e. Blok AV 2:1 derajat II
95.Seorang penderita laki-laki 62
tahun dirujuk ke rumah sakit
karena mengeluh sakit dada
berulang dan sesak napas
sejak 5 hari terakhir setelah
mengalami infark miokard yang
luas. Pada hari dia masuk dia
sudah bebas nyeri tetapi masih
merasa sedikit sesak napas.
Hasil pemeriksaan foto thrax
memastikan
adanya
peningkatan corakan vascular
paru, garis-garis septal dan
pembesaran jantung.
Pertanyaan: Apa diagnosis kerja
anda?
a. Angina
pektoris
tak
stabil
b. Regurgitasi mitral akut
c. Edema alveolar akut
d. Emboli paru akut
e. Reinfark miokard
96.Seorang laki-laki 60 tahun
dating ke rumahs akit untuk
yang ketiga kalinya selama 2

bulan
terakhir.
Tekanan
darahnya
berkisar 155/95
mmHg setiap kali diperiksa, DJ
110/menit.
Tidak
terdengar
bruit
didaerah
abdomen.
Modifikasi diet dan olah raga
gagal
menurunkan
tekanan
darahnya sehingga dia mulai
diberi
obat
beta
blocker,
atenolol.
Pertanyaan: Anda setuju bila
atenolol
diberikan
kepada
penderita
ini
sebagai
pilihan
pertama, mengapa?
a. Atenolol adalah betabloker non-kardioselektif
b. Atenolol ditoleransi baik
oleh penderita manula
c. Atenolol
dapat
menurunkan
denyut
jantung
dan
kontraktilitas
d. Atenolol
adalah
obat
pilihan pertama untuk
penderita hipertensi
e. Atenolol indikasi kontra
untuk penderita dengan
bruit di abdomen
97.Seorang laki-laki 47 tahun yang
belum
lama
didiagnosis
menderita
DM
tipe-2
dan
hipertensi
diberi
obat
antihiperglikemik oral bersama
obat
antihipertensi.
Dokter
memberikan kaptopril untuk
antihipertensinya.
Sebulan
kemudian penderita merasa
terganggu
dengan
adanya
batuk-batuk
kering.
Dokter
merubah
pengobatannya
dengan mengganti kaptopril
dengan losartan dan batuknya
kemudian reda.
Pertanyaan:
Mengapa
ACEI
merupakan obat yang lebih disukai
untuk penderita ini?
a. Karena ACEI mencegah
konversi renin menjadi
angiotensin I
b. ACEI
dapat
menyebabkan
hipokalemia
yang
menghambat
sekresi
insulin
c. ACEI dapat mencegah
diaforesis
yang
umumnya terjadi pada
hipoglikemia
d. ACEI
terbukti
dapat
menurunkan
progresi
kejadian
proteinuria
pada penderita DM
e. Semua
efek
samping
ACEI yang tak diinginkan
dapat dihindari dengan
menggunakan obat ARB
98.Pada kunjungan pemeriksaan
rutin seorang laki-laki 45 tahun
diketahui
mempunyai
gangguan profil lipid. Kadar
LDL-C 230 mg/dL, triglycerida

12

280 mg/dL dan kadar HDL-C 30


mg/dL.
Usahanya
untuk
melakukan pengaturan makan
disertai
olah
raga
tidak
merubah profil lipidnya secara
bermakna, sehingga di mulai
minum
obat
simvastatin.
Sebelum
memulai
terapi
tersebut diperiksakan fungsi
hatinya yang harus diulangi
setiap tiga bulan.
Pertanyaan: Selain simvastatin
anda dapat memilih obat yang
lebih
manjur
untuk
mengoptimalkan perbaikan profil
lipid penderita. Obat yang mana?
a. Ezitimibe
b. Fenofibrat
c. Gemfibrozil
d. Asam nikotinat
e. Bile-sequestering resin
99.Seorang penderita laki-laki 55
tahun datang berobat dengan
keluhan sesak napas sejak 24
jam yang lalu disertai debardebar. Dia juga merasa sedikit
pusing dan berkeringat dingin.
Tidak
ada
rekam
medik
sebelumnya bahwa dia pernah
infark,
tetapi
ada
riwayat
hipertensi lama dan riwayat
merokok
sigaret.
Pada
pemeriksaan fisis TD 80/50
mmHg, DJ 186/menit teratur
dan
laju
napas
26/menit.
Terdengar
adanya
krepitasi
bilateral basal paru, DVJ R+5
pada posisi 30, dan terdengar
bising holosistolik der.III/VI di

apeks jantung yang menjalar


ke axilla.
Pertanyaan: Apa diagnosis yang
paling memungkinkan?
a. Regurgitasi
mitral
dengan
takikardia
ventrikel
b. Kardiomiopati kongestif
dengan fibrilasi atrium
c. Stenosis aorta dengan
takikardia
supraventrikular
d. Regurgitasi
mitral
dengan
takikardia
supraventrikular
e. Defek
septum
ventrikular
den
gan
takikardia ventrikel
100.
A 55-year-old woman has
been known for years to have
mitral valve prolapse. She has
now
developed
exertional
dyspnea, orthopnea, and atrial
fibrillation. She has an apical,
high-pitched, holosystolic heart
murmur that radiates to the
axilla and back. Because of her
deterioration, surgery has been
recommended. Which of the
following
is
the
most
appropriate procedure?
A. Mitral commissurotomy
B. Mitral valve replacement
C. Aortic valve replacement
D. Mitral valve annuloplasty
E. Both aortic and mitral valve
replacement

13

Anda mungkin juga menyukai