Anda di halaman 1dari 5

2.

Struktur Organisasi dan Bidang Pekerjaan

DIREKSI
DIREKSI

PAYROLL
PAYROLL

CONTROL
CONTROL
LER
LER

INVOICE

LEGAL
LEGAL

JAMSOSTEK
+ JPK

ADMIN
ADMIN

MARKETING /
MARKETING /
RECRUIT
RECRUIT

MARKETING

INSURANCE
INSURANCE

RECRUITM
ENT

ACCOUNTING
ACCOUNTING
FINANCE
&&FINANCE

ACCOUNTIN
G

FINANCE

CRO (Customer
Relation Officer)

BANDUNG

SURABAYA

SEMARANG

YOGYAKARTA

BALIKPAPAN

BALI

MEDAN

ATASAN
(DEWA PUTU PUTRA
WIRYAWAN)
ADMIN
(NI KADEK DEWI
KASTARI)

RELATION OFFICER (NI


KADE EVA VERAWATI,
S.Sos. H)

Berikut ini merupakan tugas serta kewajiban yang dilakukan oleh divisi
PT. Prismas Jamintara Cabang Bali.
1.

ATASAN
BM/PIC bersama para staf, bertanggung jawab untuk memberikan pelayanan

terbaik kepada para klien. Secara umum ada dua jenis pelayanan yang harus dikelola
BM/PIC, sebagai berikut :
a.

Pelayanan Personal (Personal Services), terdiri dari aspek-aspek komunikasi

antarpribadi dalam proses penyediaan jasa pelayanan. Contoh : membangun dan


memelihara hubungan antarpribadi dengan para klien atau pejabat-pejabat yang
menentukan perekrutan TK outsourcing. Berpikir positif, berkepribadian, berperilaku
sopan, dan bahasa tubuh amat menentukan keberhasilan pelayanan personal.
b.

Pelayanan Material (Material Services), adalah pelayanan non-personal

seperti :
-

kualitas sumber calon TK : dari mana calon TK diperoleh?

kualitas calon TK (pendidikan, pengetahuan, keterampilan dan sikap)

kualitas dan validitas alat-alat tes calon TK

kecepatan dan akurasi pelayanan rekrutmen TK

pembekalan, pelatihan dan pembinaan TK outsourcing

prasarana kantor (fasilitas, pelayanan dan kebersihan)

kelengkapan database TK outsourcing


Peningkatan pelayanan material bisa dilakukan dengan kerjasama dan

bantuan dari kantor pusat P.T. Prismas Jamintara


c.

KEWAJIBAN BM / PIC

Memiliki kendaraan roda dua dan SIM C yang valid

Memiliki alat komunikasi seperti HP

Mengakomodasi kebutuhan karyawan sesegera mungkin jika diperlukan


(khususnya untuk pengemudi, office boy/girl, receptionist, telephone
operator)

Memiliki rencana kerja dan sasaran-sasaran (target) kinerja tahunan.

Membangun hubungan dan jejaring (networking) untuk menjangkau dan


mendapatkan klien-klien baru di wilayah teritorial daerah dan di sekitarnya

Sebagai perpanjangan tangan dari P.T. Prismas Jamintara, mamiliki inisiatif


untuk mengambil keputusan di saat-saat kritis dan emergency dengan tetap
menjaga citra perusahaan.

2.

RELATION OFFICER & ADMIN


BM/PIC bersama staf kantor, bertanggung jawab untuk memastikan kualitas

calon TK yang akan dipekerjakan kepada Klien :


a.

Mencari sumber-sumber calon TK yang potensial

melalui kontak networking secara langsung atau dengan faximile

melalui iklan media cetak/elektronik lowongan kerja

mengikuti milis (mail list) atau email atau internet browsing

menjalin kerjasama dengan institusi-institusi pendidikan: universitas,


akademi, sekolah tinggi, sekolah kejuruan, dan lembaga kursus.

Mengikuti job fair, acara wisuda di kampus-kampus, dll.

b.

Administrasi dan Pelaporan

mengumpulkan CV calon-calon TK yang potensial

menyusun database calon-calon TK dan memperbarui (updating) alamat,


email dan nomor tilpon calon-calon TK yang potensial

menyiapkan laporan harian, mingguan, dan bulanan semua aktivitas cabang


ke kantor pusat

mampu bekerja secara efektif dan efisien (dari sisi waktu, biaya dan hasil
akhir)

dokumentasi (pengumpulan absensi, kontrak kerja (PKWT), dan semua


dokumen yang berhubungan dengan Klien dan P.T. Prismas Jamintara).

c.

Proses perekrutan TK

Menyeleksi pelamar yang potensial sesuai dengan persyaratan Klien

Memanggil calon TK yang memenuhi persyaratan.

Mewajibkan calon TK menyiapkan surat lamaran, riwayat hidup, fotocopy


KTP, fotocopy ijazah, pas foto, mengisi formulir kerja, mengikuti wawancara,
psiko tes dan medical check-up sesuai dengan persyaratan Klien.

Melakukan wawancara seleksi, psiko tes dan medical check-up bagi caloncalon yang memenuhi persyaratan

Memberitahu calon TK yang lulus tes dan memenuhi persyaratan

Proses penempatan : informasi tentang gaji dan fasilitas kesejahteraan yang


ditawarkan oleh klien; memberitahukan kondisi dan syarat-syarat kerja;
penandatanganan PKWT dengan calon TK

Serah terima TK dengan Klien

d.

Monitoring dan Pembinaan TK

Melakukan inspeksi berkala ke kantor Klien untuk memonitor TK

Mencatat kritik dan keluhan Klien tentang perilaku, sikap dan kinerja TK

Kerjasama dengan Klien dalam penanganan pelanggaran-pelanggaran TK

Memberi teguran, peringatan dan tindakan disiplin terhadap TK yang


melakukan pelanggaran

Memberikan pembekalan dan pelatihan kepada TK secara periodik (bekerja


sama dengan Klien dan kantor pusat P.T. Prismas Jamintara)

Anda mungkin juga menyukai