Anda di halaman 1dari 5

CONTOH BENTUK SOAL BENAR - SALAH

1. (B) (S) Cahaya yang arah getarnya terserap disebut cahaya


terpolarisasi
2. (B) (S) Jika sebuah benda diletakkan didepan cermin cembung,
maka sifat bayangannya selalu menghasilkan bayangan maya, tegak
dan diperkecil.
3. (B) (S) Di galaksi Bima Sakti hanya terdapat sembilan buah
planet.
4. (B) (S) Jika sebuah benda bergerak dengan kecepatan tetap, tidak
memiliki percepatan, serta tidak memiliki kecepatan awal maka gerak
benda ini merupakan gerak lurus berubah beraturan.
5. (B) (S) Benda dikatakan melayang jika massa jenis benda lebih
besar dari pada massa jenis zat cair
6. (B) (S) Pemantulan sempurna hanya terjadi jika sinar dibiaskan
sebesar 90o dari garis normal.
7. (B) (S) Partikel listrik negatif disebut elektron
8. (B) (S) Sudut yang dibentuk oleh perpanjangan sinar datang dengan
sinar akhir dalam prisma di sebut pemantulan.
9. (B) (S) Kecepatan adalah waktu yang diperlukan benda untuk menempuh
jarak tertentu.
10. (B) (S) Jika sebuah benda bermassa 10 kg dan percepatan grafitasi di
tempat tersebut adalah 10 m/s2. maka berat benda tersebut adalah
20 N

CONTOH BENAR SALAH BERUMPUN


11. Manakah dari nama benda langit berikut ini yang termasuk planet
(B) (S) asteroid
(B) (S) komet
(B) (S) Bulan
(B) (S) saturnus
(B) (S) pluto
CONTOH SOAL MENJODOHKAN
Petunjuk :
Jodohkanlah kolom pertanyaan dengan kolom jawaban dengan cara mengisi salah satu
Abjad yang ada dikolom jawaban yang menurut anda benar

N PERTANYAAN JAWABAN
O
12 Banyaknya muatan listrik yang mengalir setiap A. Avometer
satuan waktu (G) B. Voltmeter
13 Cara memasang Amperemeter saat mengukur C. Amperemeter
Arus listrik dalam rangkaian listrik (D) D. Seri
14 Pemasangan hambatan listrik agar dihasilkan E. Hambatan
hambatan yang kecil (F) F. Peralel
15 Alat yang berfungsi untuk mengukur tegangan G.Arus listrik
listrik (B) H. Beda potensial
16 Alat yang dapat digunakan untuk mengukur
hambatan, arus, dan tegangan (A)

CONTOH SOAL PILIHAN GANDA

17. Siswa melakukan percobaan dengan menjatuhkan bola dari ketinggian yang
berbeda-beda yang terletak di lantai licin yang sama secara bergantian. Pada
setiap percobaan, percepatan bola ditentukan dengan mengukur jarak dan waktu
yang dibutuhkan sehingga menghasilkan data seperti tabel di bawah ini.

Tinggi Kecepatan
(m) (m/s)

2,0 6,32
4,0 8,94
6,0 11,56
8,0 .
10,0 .

Berapakah kecepatan yang timbul bila bola dijatuhkan pada ketinggian 10m ?
a. 16,14 m/s2
b. 16,16 m/s2 C
c. 16,80 m/s2
d. 16,20 m/s2
e. 14,22 m/s2

CONTOH SOAL PILIHAN GANDA SEBAB-AKIBAT


PETUNJUK
A. jika pernyataan pertama betul, pernyataan kedua betul dan kedua-duanya
mempunyai hubungan sebab akibat
B. jika pernyataan pertama betul, pernyataan kedua betul , tetapi kedua-duanya
tidak mempunyai hubungan sebab- akibat
C. jika salah satu dari kedua pernyataan salah
D. jika kedua pernyataan salah

25. Pada gerak jatuh bebas, bila dua buah benda yang memiliki massa berbeda
dijatuhkan dari ketinggian tertentu maka benda yang lebih berat akan jatuh
terlebih dahulu
SEBAB
Dalam gerak jatuh bebas massa benda tidak mempengaruhi waktu jatuh
C
26. Matahari selalu terbit di sebelah timur dan tenggelam disebelah barat
SEBAB
Bumi selalu beredar (berevolusi) mengelilingi matahari B
27. Membuka tutup botol minuman soda yang sebelumnya direndam dengan
menggunakan air hangat membutuhkan tenaga yang relatif kecil
SEBAB
Tutup botol yang terbuat dari besi lebih mudah memuai ketimbang botol yang
terbuat dari kaca A
28. Sebuah benda di taruh didepan cermin cembung sejauh 50 cm akan
menghasilkan bayangan sejauh 25 cm di depan cermin cembung. Maka fokus
cermin cembung tersebut adalah 16,7 cm
SEBAB A
Untuk mencari fokus dapat menggunakan rumus 1/f = 1/s + 1/s dengan f adalah
fokus, s adalah jarak benda dari cermin dan s adalah jarak bayangnan
daricermin

SOAL PILIHAN GANDA KOMPLEKS


PETUNJUK

A. Jika hanya (1), (2), dan (3) betul


B. Jika hanya (1) dan (3) betul
C. Jika hanya (2) dan (4) betul
D. Jika hanya (4) betul
E. Jika semuanya benar

32. Sebuah lampu dengan 60 W 220 V, dipasang pada tegangan 110 V, maka :
(1). Daya yang digunakan lampu 54,4 watt
(2). Lampu lebih redup.
(3). Arus yang melalui lampu 0,6 A. C
(4). Hambatan lampu tetap 407,41 ohm

33. Frekuwensi suara suatu sumber oleh seseorang akan terdengar


(1). Bertambah jika sumber diam dan pendengar mendekati sumber.
(2). Berkurang jika sumber menjauhi pendengar dan pendengar diam.
(3). Bertambah jika sumber dan pendengar bergerak searah dengan kelajuan
sumber lebih lambat dari kelajuan pendengar.
(4). Tetap jika sumber dan pendengar diam, tetapi medium bergerak relatif
menuju pendengar. E
34. Apabila sebuah bola pejal dapat bergerak dengan bebas dari puncak suatu
bidang miring yang licin (koefisien gesek nol), maka :
(1) Bola akan menggelinding dan mengelincir
(2) Bola akan menggelincir
(3) Bola akan menggelinding C
(4) Hukum kekelan energi berlaku untuk gerak bola ini

Anda mungkin juga menyukai