Anda di halaman 1dari 5

4/14/2017

Perbedaan
DRY NEEDLING Vs ACUPUNCTURE
Mr. Nur Choliq
Email : choliq_mas@yahoo.com
Hp/WA : 081325274492

Apakah sama Akupunktur & Dry Needling ?


Dari sudut pandang
physical therapy, Trigger
Point Dry Needling (TrP-
DN) tidak mempunyai
kesamaan dengan
akupunktur tradisional
selain alat nya (jarum)
Jan Dommerholt -

2
Dokumen data Mr. Nur Choliq, Founder One Needle Style of Dry Needling

TDN vs Akp by : Nur Choliq 1


4/14/2017

Akupunktur dan Dry Needling, walaupun


menggunakan jenis jarum yang sama, adalah dua jenis
penanganan yang sangat berbeda.
Akupunktur tradisional ,diagnosa TCM
dan digunakan untuk penanganan
kondisi pathologis meliputi organ dalam
(visceral) dan ketidakfungsian sistemik,
Dry Needling menggunakan untuk
penilaian (assessment) dan penanganan
dari sindrom nyeri myofascial dan
ketidakfungsian untuk titik picu
myofascial / area ketegangan/
kekejangan otot/ meningkatkan tonicity
Dokumen data Mr. Nur Choliq, Founder One Needle Style of Dry Needling

Akupunktur mencapai peredaan nyeri dan


penyembuhan dengan membuat
keseimbangan dalam tingkat energi (Chi)
tubuh .

Dry Needling tindakan melalui pelepasan


endorphin dan serum cortisol, juga
mencapai peredaan nyeri dan berfungsi
kembali biomechanical dengan
menonaktifkan titik pemicu (Trigger Point).
Penjaruman juga menyebabkan
haemorrhanging lokal yang
mempromosikan penyembuhan dengan
merangsang pembentukan kolagen dan
protein.
Dokumen data Mr. Nur Choliq, Founder One Needle Style of Dry Needling

TDN vs Akp by : Nur Choliq 2


4/14/2017

Pengobatan China Tradisional (TCM) Tusuk Jarum kering (Dry Needling)


- Perawatan menyeluruh (whole person) - Modalitas Pengobatan
- Konsep Paradigma spiritual - Perawatan area wilayah (region) tetapi fisioterapi dan
- Jalur sensasi Meridian praktisi medis memperlakukan menyeluruh (whole person)
- Tidak ada konsep meridian

Penilaian (Assessment) Penilaian (Assessment)


- Meridian, Yin dan Yang - Trigger Point Myofascial (MTrPs)
- Denyut nadi (pulse) dan diagnosa lidah - Titik kenyerian (Tender points)
- Acupoints (titik-titik akupunktur) - Jalur Syaraf, Dermatome/ Myotome
- Titik Ah-shi ( titik nyeri / Yes Point) - Kulit, Ligament, Persimpangan Otot tendon (Musculo-
- Tidak ada respon kedutan (twitch) tendinous Junctions).
- Ada respon kedutan lokal (LTR: Local Twitch Respon)

Bukti (Evidence) Bukti (Evidence)


- Acupoints perubahan elektrik - perubahan fMRI
- fMRI, perubahan scan PET - MTPs aktif lingkungan biokimiawi
- Melepaskan endorphin, enkephalins - DN MTPs aktif menurunkan lingkungan biokimiawi
- Acupoints tidak ada investigasi di lingkungan - MTP Perubahan Fibroblast

Penanganan (Treatment) Penanganan (Treatment)


- Sistemik dan titik jauh (Distal point) - MTPs Aktif, superficial atau dalam
- Telinga, Kulit kepala (Scalp) - Latent
- Elektroakupunktur - Titik nyeri (Tender points)
- Pita tegang (Taut Band)
- Jalur syaraf (Neural Pathway)
- Dermatomal- titik jauh & dekat (proximal & distal points)
- Elektrostimulasi
5
Dokumen data Mr. Nur Choliq, Founder One Needle Style of Dry Needling

Perbedaan Antara Akupunktur & Trigger Point Dry Needling


Trigger Point Dry Needling Akupunktur
Mekanisme Pathofisiologi Titik Picu bisa ditemukan di mana saja di otot Titik akupunktur ditemukan di lokasi yang
(Pathophysiological Mechanism) dan berasal di sekitar ketidakfungsian endplate tepat di identifikasi oleh meridian tertentu
(kecuali extra meridian dan ashi-point)

Aplikasi klinis Digunakan untuk penilaian dan pengobatan Digunakan untuk diagnosis dan
(Clinical Application) sindrom nyeri myofascial (MPS) karena titik pengobatan beberapa kondisi patologis,
picu myofasial (MTrPs) termasuk ketidakfungsian sistemik &
Organ dalam (Visceral).
Respon Fisiologis Pengurangan Nyeri dibentuk dengan Peredaan Nyeri dicapai melalui pelepasan
(Physiological Response) menonaktifkan titik picu, sehingga endorfin, menghasilkan keseimbangan
menghilangkan fokus nociceptive dari otot. tingkat energi tubuh.
Pemilihan titik Didefinisikan secara spesifik kriteria penting Pemilihan titik yang telah ditentukan
(Point Selection) dan konfirmasi termasuk pita kencang (taut melalui sistem saluran-meridian (kecuali
band) teraba, nodularitas (benjolan), berbagai extra-meridian dan titik ashi)
gerakan terbatas, Pola Nyeri merujuk
(Referred Pain Pattern), Respon Kedutan lokal.
Teknik Penusukan Satu jarum dimasukan di titik picu (TrPs), Lebih dari satu jarum biasanya yang
(Needling Technique) menyebabkan Respon Kedutan lokal (LTR) diperlukan

Penanganan tindak lanjut Penerapan latihan peregangan myofascial Tidak ada persamaan yang diperlukan
(Follow-Ups treatment) mutlak di perlukan untuk mengembalikan
panjang otot yg tepat dan membetulkan otot
dan mekanis sendi.
Keperluan Klinis Memerlukan pengetahuan tentang anatomi Membutuhkan pengetahuan tentang
(Clinical Requirements) dari area otot dan kinesiologi & Biomekanis seluruh sistem diagnostik akupunktur,
Persendian , Teknik Diagnostik titik picu dan termasuk meridian dan prinsip-prinsip Yin-
metode aplikasi jarum; Diterapkan oleh ahli Yang, yang diterapkan oleh ahli akupunktur
orthopaedi dan terapis fisik. berlisensi.
6
Dokumen data Mr. Nur Choliq, Founder One Needle Style of Dry Needling

TDN vs Akp by : Nur Choliq 3


4/14/2017

Perbedaan Dry Needling & Akupunktur


Dry Needling Acupuncture
Tusuk Jarum kering bertujuan untuk titik Akupunktur memperkerjakan dan
picu (trigger point) dan serat otot yg didasarkan pada sistem meridian
terikat (knotted muscle fibres).

Dry needling juga bertindak melalui Akupunktur mencapai menghilangkan


pelepasan endorfin dan serum kortisol rasa sakit melalui pelepasan endorfin dan
tetapi juga mencapai meredakan nyeri menciptakan keseimbangan dalam tingkat
dan mefungsikan kembali biomekanik energi tubuh. Melalui pelepasan serum
dengan menonaktifkan trigger point pada kortisol akupunktur juga dapat memiliki
tingkat sel otot dan dengan demikian efek anti-inflamasi
menghilangkan fokus nociceptive otot.

Untuk Fisioterapi dan terapist Akupunktur dan terapis terlatih di


musculoskeletal lainnya, DN lebih populer akupunktur tradisional semakin meliputi
karena tidak perlu untuk berlatih dalam tusuk jarum dari titik pemicu myofascial
metode akupunktur tradisional untuk ke pendekatan pengobatan mereka.
dapat praktik ketrampilan/ teknik tusuk
jarum kering.
Dokumen data Mr. Nur Choliq, Founder One Needle Style of Dry Needling

Perbedaan Dry Needling & Akupunktur


Dry Needling Acupuncture
Didasarkan pada neuroanatomi barat dan Didasarkan pada Pengobatan Cina kuno
kajian ilmiah dari system otot rangka (TCM). Menggunakan Meridian/channel,
(musculoskeletal) dan syaraf. fisiologi energy dan pola-pola aliran
energy (chi).
Bukan penyembuhan (Not Curative) Promotive, perawatan (maintenance) dan
pemulihan kesehatan dan pencegahan
penyakit.
Dapat menangani penghentiaan merokok,
kesuburan, depresi, alergi dan kondisi lain
bukan musculoskeletal.

Tak perlu belajar lama dan praktis. Yang Progam lulusan 3 thn. Kadang kurang joss,
penting hasilnya Josss pasien sembuh nggak sembuh

Dokumen data Mr. Nur Choliq, Founder One Needle Style of Dry Needling

TDN vs Akp by : Nur Choliq 4


4/14/2017

Penilaian (Assessment) dan Evaluasi

Filosofi barat Pengobatan China


(Western Philosophy) Tradisional (TCM)
Dry Needling Acupuncture
Sejarah (History) Meridian tubuh
Tingkah laku gejala Lidah (Tongue) :
(Behavior of symptoms) - Warna
Pola nyeri (Pain Patterns) - Kebasahan (Hydration)
Evaluasi Objektif (Objective Diagnosa Denyut Nadi
Evaluation) - Nilai (Rate)
Pengujian Fungsional - Kualitas (Quality)
(Functional Testing) - Lekukan gigi (Teeth
Indentations) 9

Seberapa besar Efektifitas


Dry Needling (DN)

1x Sesi akupunktur Dry


Nyeri Myofascial sering Needling = 5x sesi fisioterapi
terlihat tapi jarang di diagnosis
dalam praktek perawatan
atau pijat chiropraktik
primer. (Dr.Janet Travell)
Dokumen data Mr. Nur Choliq, Founder One Needle Style of Dry Needling

TDN vs Akp by : Nur Choliq 5

Anda mungkin juga menyukai