Anda di halaman 1dari 2

Gaius Julius Caesar

Julius Caesar atau yang bernama lengkap Gaius Julius Caesar adalah seorang
pemimpin militer yang lahir pada 13 Juli 100 SM. Selain seorang pemimpin militer, beliau
adalah seorang polotikus Romawi,konsul, dan penulis prosa latin terkenal. 1 Caesar yang
memiliki nama latin CIVLIVSCFCNCAESAR ini terlahir di keluarga terhormat, gens
Julia yang merupakan keturunan dari Iulus, seorang putra Pangeran Aenas sang
Legendaris Trojan. Julius Caesar ini memiliki kekuasaan terhadap Gallia Comata hingga
Oceanus Altanticus. Selain itu Caesar pula yang melancarkan serangan Romaei pertama ke
Britania serta memperkenalkan pengaruh Romasi terhadap Galia yang saat ini disebut Perancis.
Caesar berhasil menaklukkan Galia dan menadapatkan sumpah setia sekutu atau biasa
disebut pledge of aliiance dari suku-suku lainnya yang memberikan kontribusi besar kepada
Romawi. Kontribusti tersebut dalam bentuk tanah baru yang dikenakan cukai maupun
harta rampasan. Hal itulah yang membuat Caesar menjadi sangat kaya selain dari
jabatannya sebagi jendral dan kelebihan atas penjualan tahanan perang.
Pria yang lahir di Subura Roma ini mendapatkan julukan Caesar karena beliau
lahr lewat operasi Caesar yang dalam bahasa latinnya berarti memotong. ----Beliaulah yang
memainkan peran penting dalam peristiwa runtuhnya Republik Romawi hingga Kekaisaran
Romawi. Ia menggulinkan pemerintahan dengan cara kudeta hingga berperang dengan temannya,
Pompeius Magnus.------ Dan mulai memerintah Roma setelah pamannya meninggal hingga
membuat Roma sebagai penguasa utama di Laut Tengah. Caesar berkuasa dari bulan Oktober 49
SM hingga Maret 44 SM sebagai konsul dan diktator.
Julius Caesar bisa menjadi penguasa Romawi karena memenangkan peperangan saudara
dan memulai reformasi besar-besaran terhadap masyarakat dan pemerintah Romawi. Atas desakan
bangsa romawi ke britania, separuh benua eropa bisa berada dibawah kekuasaan Republik Roma.
Namun hal ini menyebabkan roma sebagai ancaman oleh senat dan bermaksud melawan Caesar.
Atas hal itulah yang menyebabkan Caesar melakukan kudeta dan menyerang sekaligus
merebut kota bersama para tentaranya.

.
Pria yang memiliki 3 istri (Cornelia Cinna Minor, Pompeia dan Calpurina Pisonis)
ini meninggal pada tanggal 15 Maret 44 SM karena tertusuk oleh Marcus Junius Brutus dan
beberapa senator romawi dan dimakamkan di Curia Pompey, Roma. Pembunuhan ini
mengakibatkan perang saudara kedua yang menjadi akhir Republik Romawi dan awal dari
kekaisaran Romawi yang kekuasaannya di duduki oleh anak laki angkatnya, Kaisar Agustus.
Caesar dikenang sebagai kaisar paling sempurna semasa ia memerinta h. Ia dikenal sebagai
penakluk kekuatan tekahir bangsa galia.
Walaupun Julius Caesar telah meninggal dengan cara yang mengenaskan namun jasa jasa
beliau masih tetap dikenang sampai saat ini. Hal hal yang dapat diteladani dari beliau adalah
perjuangan hidupnya , tanggung jawabnya sebagai seorang pemimpin yang telah memberikan hasil
nyata dan berpengaruh besar terhadap perkembangan pemerintahan Romawi.
Kalimat yang terkenal dari Julius Caesar yaitu Vedi, Vini, Vici (bahasa Latin)
disampaikan dalam pesannya kepada senat Romawi yang menggambarkan kemenangannya
atas Pharnaces II dari Pontus dalam pertempuran Zela. I came, I saw, I conquered atau saya
datang, saya melihat, saya menaklukan yang berarti kemenangan mudah atau mutlak.

Anda mungkin juga menyukai