Anda di halaman 1dari 7

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

Program Studi S1 Akuntansi

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


Mata Kuliah : Akuntansi Sektor Publik Kode Mata Kuliah : ACH3B3
Semester : 5 (lima) SKS : 3 (tiga)
Prasyarat : - Sertifikasi : Tidak
Capaian Setelah mengikuti matakuliah ini mahasiswa dapat menjelaskan karakteristik dan ruang
:
Pembelajaran lingkup akuntansi sektor publik
Kemampuan akhir yang Bentuk Kriteria Penilaian
Minggu ke Bahan Kajian (materi ajar) Bobot
diharapkan Pembelajaran (indikator)
1 Memahami dan a) Definisi Akuntansi Sektor a) Tutorial Keaktifan bertanya 5%
menjelaskan gambaran Publik b) Diskusi dan menjawab
umum Akuntansi Sektor b) Jenis dan karakteristik ASP c) Persentasi pertanyaan
Publik c) Perbedaan ASP dan Sektor
Privat
d) Ruang lingkup ASP dan
Perkembangannya
e) Barang dan jasa publik
f) Profesi Akuntansi Sektor
Publik

2 Memahami dan a) Definisi Regulasi Publik a) Tutorial Keaktifan bertanya 5%


menjelaskan Regulasi b) Kebutuhan regulasi dan b) Diskusi dan menjawab
Keuangan Sektor Publik standar di sektor publik c) Persentasi pertanyaan
c) Perkembangan Regulasi di
sektor publik
d) Perkembangan standar di
sector public
e) Standar pemeriksaan
keuangan Negara (SPKN)
f) Penyusunan Regulasi
Publik

3 Memahami dan a) Definisi kerangka a) Tutorial Keaktifan bertanya 5%


menjelaskan kerangka konseptual akuntansi b) Diskusi dan menjawab
konseptual akuntansi sector public c) Persentasi pertanyaan
sector publik b) Tujuan dan peranan
kerangka konseptual
akuntansi sector public
c) Lingkup kerangka
konseptual akuntansi
sector public
d) Elemen laporan keuangan
sector public
e) Pengakuan dan
pengkuruan transaksi
public (akuntansi berbasis
kas vs berbasis akrual dan
modifikasinya)
Kemampuan akhir yang Bentuk Kriteria Penilaian
Minggu ke Bahan Kajian (materi ajar) Bobot
diharapkan Pembelajaran (indikator)
4 Memahami dan a) Definisi standar akuntansi a) Tutorial Keaktifan bertanya 5%
menjelaskan standar sector public b) Diskusi dan menjawab
akuntansi sector publik b) Lingkup standar akuntansi c) Persentasi pertanyaan
sector public
c) Kebutuhan standar
akuntansi sector public
d) Teknik penyusunan
standar
e) Standar nomenkelatur
f) Satndar akuntansi
keuangan sector public
g) Standar audit sector
public
h) Standar akuntansi biaya
sector publik
5 Memahami dan a) Teori Penganggaran public a) Tutorial Keaktifan bertanya 5%
menjelaskan b) Sistem penganggaran b) Diskusi dan menjawab
Penganggaran sector public pertanyaan
public c) Siklus penganggaran
public
d) Teknik penganggaran
publik
e) Penganggaran public di
berbagai Negara maju dan
berkembang
f) APBN dan APBD

6 Memahami dan a) Transaksi a) Tutorial Keaktifan bertanya 5%


menjelaskan siklus b) Analisis bukti transaksi b) Diskusi dan menjawab
akuntansi keuangan c) Mencatat data transaksi pertanyaan
sector publik d) Posting
e) Penerbitan laporan dan
catatannya
7 Memahami dan a) Pengertian Sistem a) Tutorial Keaktifan bertanya 5%
menjelaskan sistem Akuntansi pemerintah b) Diskusi dan menjawab
akuntansi pemerintah pusat pertanyaan
pusat dan daerah b) Sub SAPP
c) Ruang Lingkup SAPP
d) Tujuan SAPP
e) Sistem Akuntansi Instansi
f) Framework Siatem SAPP
8 Memahami dan a) Pentingnya laporan a. Tutorial Keaktifan bertanya 5%
mengaplikasikan keuangan b. Diskusi dan menjawab
penyajian laporan b) Tujuan Pembuatan LK pertanyaan
keuangan sector publik c) Kelompok Pemakai LK
d) Perbedaan pokok LK
Sektor public dan LK
sector swasta
e) Bentuk-bentuk laporan
keuangan

9 Memahami dan a) Istilah-istilah akuntansi a. Tutorial Keaktifan bertanya 5%


menjelaskan Akuntansi keuangan darah b. Diskusi dan menjawab
Keuangan Daerah b) Bultek pertanyaan
c) Keterkaitan conceptual

Kemampuan akhir yang Bentuk Kriteria Penilaian


Minggu ke Bahan Kajian (materi ajar) Bobot
diharapkan Pembelajaran (indikator)
framework, SAP, IPSAP,
Bultek dan Sistem
d) Siklus Akuntansi Keuangan
Daerah
e) Transaksi Keuangan
Daerah
10 Mengaplikasikan a) Analisis transaksi a. Tutorial Keaktifan bertanya 15%
(membuat) Laporan b) Pencatatan b. Diskusi dan menjawab
keuangan daerah c) Posting pertanyaan
d) Penyusunan Laporan
keuangan
11 Memahami dan a) Desa di Indonesia a. Tutorial Keaktifan bertanya 5%
menjelaskan Tata Kelola b) Penyelenggaraan b. Diskusi dan menjawab
Pemerintahan Desa Kelembagaan Desa pertanyaan
c) Peraturan di Desa
d) Pembangunan Desa dan
Pembangunan Kawasan
perdesaan
e) Administrasi Desa
f) Keuangan Desa Dan Aset
Desa
g) Pengelolaan keuangan
desa
h) Anggaran pendapatan dan
belanja desa
i) Pengelolaan asset desa
j) Badan usaha milik desa
12 Mengaplikasikan a) Indikator kinerja a. Tutorial Keaktifan bertanya 15%
(membuat) pengukuran b) Sistem pengukuran kinerja b. Diskusi dan menjawab
Kinerja Sektor Publik c) Bentuk kinerja sector c. Tugas pertanyaan dari
dan analisis laporan public d. Presentasi tugas yang
keuangan sector publik d) Komponen-komponen diberikan
laporan keuangan
e) Analisis laporan keuangan
sector public
13 Memahami dan a) Teori audit sector public a. Tutorial Keaktifan bertanya 5%
menjelaskan audit b) Sistem audit keuangan b. Diskusi dan menjawab
sector publik sector public pertanyaan
c) Siklus audit keuangan
sector public
d) Teknik audit keuangan
sector public

14 Mengaplikasikan Dipilih beberapa alternatif a. Tutorial Keaktifan bertanya 15%


(menerapkan) Akuntansi sebagai berikut: b. Diskusi dan menjawab
Organisasi Nirlaba a) Akuntansi Rumah sakit c. Presentasi pertanyaan
b) Akuntansi Pendidikan
c) Akuntansi Rumah
peribadatan
d) Akuntansi Perguruan Tinggi
Referensi :
Buku Utama
1. Indra Bastian, 2010, Akuntansi Sektor Publik Suatu Pengantar. Edisi 3. Erlangga, Jakarta.

Buku Pendukung
2. Indra Bastian, 2010, Akuntansi Sektor Publik Suatu Pengantar. Edisi 3. Erlangga, Jakarta.
3. Deddi Nordiawan, Ayuningtyas Hertianti, 2010, Akuntansi Sektor Publik. Salemba Empat, Jakarta.
4. Prof. Dr. Mardiasmo, MBA, Ak., 2009, Akuntansi Sektor Publik, Penerbit ANDI, Yogyakarta.
5. M. Mahsum
6. Ardi Hamzah, SE., M.Si., Ak., CA., AAP-B., 2015., Tata Kelola Pemerintahan Desa : Menuju Desa Mandiri,
Sejahtera Dan Partisipatoris
7. Materi Pelatihan Ikatan Akuntan Indonesia.
DESKRIPSI TUGAS
Mata Kuliah : Akuntansi Sektor Publik Kode Mata Kuliah : ACH3B3

Semester : V (Lima) SKS : 3 (tiga)

Minggu ke - : 12 Tugas ke - : 1 (satu)


Mahasiswa dapat menganalisa kinerja sektor publik
1. Tujuan Tugas :
(dalam hal ini kinerja pemerintah daerah)
Mahasiswa diberikan tugas berupa laporan keuangan
daerah dengan cara mengunduh laporan keuangan
2. Uraian Tugas : beberapa daerah untuk dianalisis kinerjanya dan
dibandingkan dengan kinerja pemerintah daerah satu
dengan yang lain.
Laporan keuangan pemerintah daerah (Laporan Realisasi
a. Objek garapan :
Anggaran)
b. Yang harus dikerjakan dan batasan- menganalisis kinerja keuangan, dari kemandirian, efisiensi,
:
batasan keserasian, dan growth rasio
pengerjaan soal dilakukan secara mandiri, soal dijawab
c. Metode/cara mengerjakan, acuan yang
: dengan sistematis dan mendeskripsikan hasil dari analisis
digunakan
yang telah dilakukan
d. Deskripsi luaran tugas yang hasil analisis, penilaian mana yang pemerintah daerah
:
dihasilkan/dikerjakan yang memiliki rasio kinerja yang baik
Skor 100 : Ketepatan perhitungan jawaban keterkaitan
data dari analisis rasio kinerja mencapai 100%
Skor 90 : Ketepatan perhitungan jawaban keterkaitan data
dari analisis rasio kinerja mencapai 80%
Skor 80 : Ketepatan perhitungan jawaban keterkaitan data
dari analisis rasio kinerja mencapai 80%
Skor 70 : Ketepatan perhitungan jawaban keterkaitan data
3. Kriteria Penilaian :
dari analisis rasio kinerja mencapai 70%
Skor 60 : Ketepatan perhitungan jawaban keterkaitan data
dari analisis rasio kinerja mencapai 60%
Skor 50 : Ketepatan perhitungan jawaban keterkaitan data
dari analisis rasio kinerja mencapai 50%
Skor 40 : Ketepatan perhitungan jawaban keterkaitan data
dari analisis rasio kinerja mencapai 40%

BERITA ACARA TIM PENYUSUN


RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
Mata Kuliah : Akuntansi Sektor Publik Kode Mata Kuliah : ACH3B3
Semester : V (Lima) SKS : 3 (Tiga)

Pada hari Jumat tanggal 18 Maret 2016 telah dilakukan penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS)
dan Deskripsi Tugas untuk mata kuliah Akuntansi Sektor Publik
Dasar Pertimbangan penyusunan RPS adalah:
1) Perubahan Kurikulum
2) Penyesuaian materi dengan topik-topik terbaru

Bandung, 18 Maret 2016


Tim Penyusun :
Nama Dosen Jabatan Tanda tangan
Sri Rahayu, SE., M.Ak., Ak., CA. Penyusun
BERITA ACARA REVIEWER
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Pada hari Jumat tanggal 18 Maret 2016 telah dilakukan penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS)
dan Deskripsi Tugas untuk mata kuliah Akuntansi Sektor Publik
Hasil Review RPS dan Deskripsi Tugas Sebagai Berikut:
Sudah sesuai dan memenuhi syarat SNPT dan Universitas.
Saran Perbaikan : -

Bandung, 18 Maret 2016

Menyetujui Ketua Kelompok Keahlian Reviewer I

Dr. Norita, SE., M.Si., Ak., CA. Dr. Norita, SE., M.Si., Ak., CA.

Mengetahui Ka. Prodi S1 Akuntansi

Deannes Isynuwhardhana, SE., MM.

Anda mungkin juga menyukai