Anda di halaman 1dari 2

Budaya Kualitas di Arnold Palmer Hospital

Penting bagi Arnold Palmer Hospital untuk mendapatkan penilaian pasien tentang
kualitas perawatan kesehatan karena bagi Arnold Palmer Hospital kualitas merupakan
obat kuat untuk memperbaiki operasi perusahaan. Mengelola kualitas membantu
membangun strategi defrensiasi, biaya rendah dan respon cepat yang sukses. Jadi
sangatlah penting bagi Arnold Palmer Hospital untuk mendapatkan penilaian dari
pasien tentang kinerja perusahaan. Teknik management kualitas yang diterapkan oleh
arnold Palmer Hospital adalah:
1. Perbaikan yang berkesinambungan. Arnold Palmer Hospital selalu mencari
cara-cara baru untuk menurunkan tingkat infeksi, tingkat pasien yang masuk
kembali, kematian pasien, biaya dan waktu inap rumah sakit
2. Pemberdayaan pekerja. Saat pekerja Arnold Palmer Hospital menghadapi
suatu masalah, mereka terlatih untuk menyelesaikannya. Staf diberi wewenang
untuk memberikan hadiah kepada pasien yang tidak puas dalam suatu aspek
pelayanan mereka.
3. Benchmarking. Arnold Palmer Hospital termasuk dalam suatu organisasi
dengan 2000 anggota yang memantau standat-starndart di berbagai wilayah
dan memberikan tanggapan setiap bulannya.
Pasien tidak perlu memiliki keahlian tertentu dalam menilai perawatan kesehatan
yang diterima namun yang lebih penting, pasien peduli dengan kesehatan mereka dan
memberi tahu kepada staf Arnold Palmer Hospital mengenai ketidaknyaman selama
perawatan kesehatan yang mereka terima di Arnold Palmer Hospital.
Cara kami menciptakan budaya kualitas dalam organisasi, seperti Arnold Palmer
Hospital dengan cara membuat aliran kualitas untuk mencapai Total Quality
Management. Berikut langkah-langkah yang akan kami terapkan.

Praktik Organisasi
Prosedur operasi yang
Kepemimpinan Pernyataan misi Dukungan Staf Pelatihan
efektif

Prinsip Kualitas
Perbaikan yang Perangkat-perangkat
Fokus pada pelanggan Benchmarking Just in time
berkesinambungan TQM

Pemenuhan Pekerja

Pemberdayaan Komitmen Organisasional

Kepuasan Pelanggan

Memenengkan Pesanan Pelanggan yang membeli kembali

Cara Arnold Palmer Hospital melakukan pencapaian kualitas dan perbaikan


yang berkesinambungan dengan sesalu melihat cara-cara baru untuk menurunkan
tingkat infeksi, tingkat pasien yang masuk kembali, kematian pasien, biaya dan waktu
inap rumah sakit. Pada kutipan Mark Twain pada papan tulis berbunyi, Selalu
lakukan yang benar. Karena hal itu akan memuaskan beberapa orang dan membuat
beberapa orang kagum. Rumah sakit telah merancang ulang ruangan-ruangan untuk
bayi yang baru lahir. Pada sistem lama, terdapat enam belas tempat tidur bayi yang
baru lahir dalam sebuah ruangan besar dan sering berisi. Ruangan-ruangan yang baru
bersifat semi-privat dengan suasana tiruan dari malam yang tenang. Ruangan-ruangan
ini terbukti membanti bayi-bayi tumbuh dan berkembang lebih cepat.

Variable kualitas Pasien yang baru melahirkan

Sumber Daya Manusia Fasilitas Rumah Sakit


(Doketr, perawat)

Keahlian Lengkap

Pengalaman Standar Rumah Sakit

Sikap Bersih

Pelatihan

Kualitas pasien yang


Mudah dijangkau baru melahirkan
Konsultasi

Lingkungan Mendukung Laporan


Perkembangan

Program Gizi

Lokasi Rumah Sakit Perawatan setelah


melahirkan

Anda mungkin juga menyukai