Anda di halaman 1dari 21

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM:
UKIRAN REKAL LIMBAH KAYU JATI

BIDANG KEGIATAN:
PKM KEWIRAUSAHAAN

Di Usulkan Oleh :
Mastianah Ketua; NIM;………, Angkatan 2015
Agung Mahariyanto Anggota; NIM;...... Angkatan 2015
Mukhamad Nurhadi Anggota; NIM;..... Angkatan 2016

Ppenomo
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GRESIK ran hal
awal
GRESIK
2017

i
PENGESAHAN PROPOSAL PKM-KEWIRAUSAHAAN

1. Judul Kegiatan : Ukiran Rekal


Limbah Kayu Jati
2. Bidang Kegiatan : PKM-K
3. Ketua Pelaksana Kegiatan
a. Nama Lengkap :
b. NIM :
c. Jurusan :
d. Universitas/Institut/Politeknik :
e. Alamat Rumah dan No Tel./HP :
f. Email :
4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : ………………Orang
5. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar :
b. NIDN :

c. Alamat Rumah dan No Tel./HP :


6. Biaya Kegiatan Total
a. Kemristekdikti :
b. Sumber lain (sebutkan . . . ) :
7. Jangka Waktu Pelaksanaan : 5 Bulan

Gresik, …….Oktober 2017


Menyetujui
Ketua Program Studi Ketua Pelaksana Kegiatan,

Sukaris, S.E., M.S.M (………………………..)


NIP: 03110506119 NIM:

Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan Dosen Pendamping,

Hasan Basri, S.Ag., M.Pdi Sukaris, S.E., M.S.M


NIP: 05110009054 NIDN: 0721087602

ii
DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL.....................................................................................................
i
HALAMAN PENGESAHAN...........................................................................................
ii
DAFTAR ISI.....................................................................................................................
iii
DAFTAR TABEL DAN GAMBAR..................................................................................
iv
RINGKASAN...................................................................................................................
v
BAB I. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah................................................................................
.............................................................................................................................
1
1.2 Prioritas Masalah...........................................................................................
.............................................................................................................................
2
1.3 Manfaat Kegiatan..........................................................................................
.............................................................................................................................
3
1.4 Luaran Kegiatan yang diharapkan................................................................
.............................................................................................................................
4

BAB II. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA


2.1 Kondisi yang Menimbulkan Gagasan Menciptakan Kegiatan Usaha...........
5
2.2 Potensi Sumberdaya......................................................................................
5
2.3 Peluang Pasar ...............................................................................................
5
2.4 Analisis Ekonomi Usaha ..............................................................................
6

BAB III. METODE PELAKSANAAN


3.1 Teknik, Cara dan Tahapan Penyelesaian Pekerjaan......................................
.............................................................................................................................
7
3.2 Pencapaian Tujuan........................................................................................
.............................................................................................................................
8

iii
BAB IV. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
4.1 Biaya Kegiatan..............................................................................................
.............................................................................................................................
10
4.2 Jadwal Kegiatan............................................................................................
.............................................................................................................................
10

DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN-LAMPIRAN

DAFTAR TABEL

Tabel 1: Biaya Penelitian...................................................................................................


10
Tabel 2: Jadwal Kegiatan..................................................................................................
10

iv
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1: Logo Produk....................................................................................................


5
Gambar 2: Kemasan Produk.............................................................................................
5
Gambar 3: Tahapan Pelaksanaan.......................................................................................
7

v
LAMPIRAN-LAMPIRAN

Lampiran 1: Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping.........................................


11
Lampiran 2: Justifikasi Anggaran Kegiatan......................................................................
16
Lampiran 3: Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas............................
18
Lampiran 4: Surat Pernyataan Ketua Pelaksana...............................................................
19

vi
vii
1
PENOMORAN HAL PADA
HAL ISI

BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah


Kota Gresik mendapat julukan kota santri, kota ini terdapat banyak pesantren-pesantren
serta TPQ yang sangat penting untuk memiliki produk ukiran rekal. Ukiran rekal ini
sebagai tempat penyangga untuk membaca Al-Quran. Masyarakat Gresik yang
mayoritas beragama Islam sudah umum mengadakan acara-acara hajatan. Hal ini akan
menjadi peluang bisnis yang bagus untuk ukiran rekal. Ukiran rekal ini yang pasti
sangat dibutuhkan masyarakat Gresik. Kami telah melakukan survey digaleri-galeri
yang berada diwilayah Gresik. Ukiran ini belum memiliki pesaing yang sangat kuat,
karena belum ada yang menjualnya. Ukiran Rekal juga bisa dijadikan cinderamata
pernikahan, hajatan kematian ( acara 1 tahun atau 1000 hari orang meninggal). Sebagai
kota para wali, Gresik banyak dikunjungi peziarah-peziarah wali. Sehingga ukiran rekal
dapat dijadikan alternative cinderamata.
(Ditambahkan jika memungkinkan)
1.2 Perumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang yang telah kami jabarkan di atas maka Penulis ingin
meningkatkan ketrampilan dalam bidan ukiran dan menumbuhkan jiwa enterpreuner di
kalangan mahasiswa universitas muhammadiyah gresik.

1.3 Tujuan Yang Hendak Dicapai


Tujuan usaha yang hendak dicapai kegiatan ini adalah :
1. Menumbuhkembangkan jiwa enterprenuership pada mahasiswa
2. Meningkatkan usaha rekal yang berbahan baku limbah kayu jati sehingga mendapat
keuntungan yang tinggi dan bisa berkelanjutan.
3. Menjadikan usaha yang ramah lingkungan
4. Menumbuhkan rasa cinta produk dalam negeri di kalangan mahasiswa

1.4 Luaran Yang Diharapkan


Penulis berharap dengan adanya usaha ukiran rekal ini bermanfaat bagi Penulis di masa
yang akan datang. Sehingga dengan adanya usaha yang kita dirikan ini dapat
memunculkan pengusaha – pengusaha muda yang berjiwa mandiri.
1.5 Manfaat Kegiatan
Kegiatan ini diharapkan :
1. Bagi Penulis
Menumbuh kembangkan jiwa berwirausaha di kalangan mahasiswa
2. Bagi Masyarakat
Dapat menyerap tenaga kerja yang kreatif dan inovatif
3. Bagi Pemerintah
Membantu pemerintah mengurangi pengangguran

BAB II
2

GAMBARAN UMUM USAHA

2.1 Kondisi yang Menimbulkan Gagasan Menciptakan Kegiatan Usaha


(uraikan Kondisi kenapa usaha ini muncul…..gambaranusaha secara umum)
2.2 Potensi Sumberdaya
Dalam pembuatan ukiran rekal, bahan-bahan yang dibutuhkan:
1. Limbah Kayu Jati ukuran 10 cm – 20 cm
2. Gergaji Serkel
3. Geraji Uter
4. Dinamo Wipro ½ PK
5. Dinamo Wipro 2 PK
6. Geraji NKL
7. Geraji ½ PK
8. Bor/Mata Bor
9. Pasah + Pisau Pasah
10. Tambah Daya Listrik
11. Tatah 2 set
12. Peralatan Lain/Pendukung
Identifikasi sumber tempat membeli barang-barang limbah kyu tersebut adalah
dengan bekerja sama dengan Perhutani (Desa Batokan Kab.Bojonegoro)
CV.FURNITURE (Desa Baru Kec.Padangan Kab.Bojonegoro), dan CV.Hartono Motor (
Bojonegoro)

2.2.1 Potensi Sumber Tenaga Kerja


Pelaksana kegiatan pada program kreativitas mahasiswa kewirausahaan merupakan
kolaborasi antara mahasiswa program studi manajemen Fakultas Ekonomi Universitas
Muhammadiyah Gresik, . Pengetahuan yang kuat akan ilmu manajmeen dan dalam
membangun jaringan baik pensuplai bahan baku, pengembangan produk dan pemasaran
serta optimisme mengenai potensi pasar serta pengujian kelayakan usaha, menjadikan
dasar yang kuat untuk menjalankan bisnis ini.
2.2.2 Gambaran dan Karakteristik produk
1. Nama Produk
Jenis Produk : Ukiran Rekal dari limbah kayu jati “ Galeri Al-Barqah”
2. Gambaran Logo
“…….” buat logo jika ada
3. Gambaran Kemasan
“……..” buat prototype kemasan jika ada

2.3 Peluang Pasar


Produk yang dibuat ini memiliki peluang pasar yang cukup potensial karena didukung
dengan keunggulan produk dan potensi pasar yang tinggi, dari sisi Pesaing Untuk
produk ukiran rekal, belum ada pesaing di Gresik terutama limbah kayu jati dan hal ini
juga didukung analisis pasar serta survei yang kami lakukan di beberapa galeri, usaha
ukiran rekal mempunyai prospek bagus kedepannya karena belum memiliki pesaing.
3

2.3.1 Keunggulan produk dibanding dengan produk lain dipasaran


Produk yang ditawarkan ini mempunyai suatu keunggulan diantaranya:
1. Berkualitas tinggi harga relative murah
2. Menerima pesanan dalam jumlah besar sebagai cindera mata.
3. Dijamin tidak mengecewakan.
4. Tersedia dalam berbagai tipe.
5. Motif rekal dapat disesuaikan dengan permintaan konsumen.

2.3.2 Potensi Pasar


Potensi pasar yang dapat menjadi segmen pasar yang terdiri dari masyarakat Kota
Gresik terutama pesantren-pesantren dan TPQ yang berada di Gresik dan target pasar
adalah sebagai berikut:
1. Pesantren dan TPQ sangat membutuhkan ukiran Rekal sebagai tempat penyangga
Al-Quran.
2. Masyarakat Gresik yang mayoritas beragama islam.
3. Ukiran Rekal menjadi cinderamata bagi para peziarah dimakam para wali (Sunan
Giri dan Maulana Malik Ibrahim).

2.3.3 Profile Konsumen


Secara umum profile konsumen produk rekalkir limbah kayu jati ini adalah Masyarakat
Gresik yang mayoritas beragama Islam memerlukan Rekal sebagai tempat penyangga
Al-Quran.

2.4 Analisis Ekonomi


Analisis Ekonomi dilakukan dengan melakukan perhitungan Investasi yang diperlukan
(Kebutuhan Modal disertai Perhitungannya). Proyeksi investasi yang diperlukan dalam
pendirian usaha Ukiran Rekal Limbah Kayu Jati adalah sebesar Rp. 7.000.000, yang
bersumber dari Dikti Jawa Timur dan modal sendiri sebesar Rp.2.200.000, dengan
perincian penggunaan sebagai berikut:

(dalam sub ini uraiakan analisis Benefit and cost)

BAB III
METODE PELAKSANAAN

3.1 Tahapan Penyelesaian Kegiatan


Tahap penyelesaian Pekerjaan melalui Proses Produksi atau Operasi sebagi berikut:
1. Proses Produksi
a. Proses Pemotongan
Limbah Kayu dibelah dengan mesin serkel dengan ukuran ketebalan 3 cm dengan
panjang sesuai yang diinginkan. Setelah itu, dilakukan penyambungan dengan di
press untuk mendapatkan hasil yang maksimal. Setelah ketebalan, panjang dan
lebar telah didapat kayu kemudian dipasah supaya rata, setelah itu di gambar
sesuai motif Rekal yang telah ditentukan. Ada 2 tipe jenis Rekal :
4

1. Tipe kecil (lebar 15 cm, panjang 332 cm)


2. Tipe sedang (lebar 17 cm, panjang 37 cm)
b. Proses Pengukiran
Setelah kayu di gambar sesuai dengan motif yang diingingkan, dilanjutkan
mengukir sesuai dengan gambar yang sudah ada.
c. Proses Finishing
Dihaluskan dengan amplas didasari plitur dua kali setelah itu diamplas dengan
alur diplitur lagi sampai mengkilat.
2. Proses Operasi
a. Rencana persiapan pelaksanaan
Rencana pelaksanaan yaitu reaktualisasi potensi dan masalah, persiapan
administrasi dan komunikasi, konsolidasi tim serta menghubungi mitra usaha.
Lama waktu yang dibutuhkan untuk kegiatan ini adalah satu bulan.
b. Rekatualisasi Potensi dan Pesaing
Menghubungi mitra usaha. Lama waktu yang dibutuhkan untuk kegiatan ini
adalah satu bulan.
c. Rekatualisasi Potensi dan Pesaing
Selang waktu antara usulan kegiatan, maka diperlukan data actual tentang potensi
dan pesaing yang ada di Gresik.
d. Persiapan Administrasi
Memastikan tempat untuk disewa, mengurus telepon dan membeli peralatan
yang dibutuhkan dalam kegiatan administrasi.
e. Menghubungi Mitra Usaha
Mitra Usaha berasal dari Perhutani dan CV.FURNITURE
f. Promosi
Promosi dilakukan dengan pembuatan brosur 300 eksemplar, disebar
dipesantren-pesantren , TPQ dan organisasi islam.
g. Produksi
Produksi dilakukan di Desa Padangan Kabupaten Bojonegoro, karena dekat
dengan bahan baku.
h. Evaluasi
Evaluasi dilakukan pada saat proses produksi selesai, dan evaluasi menyeluruh
dilakukan setiap 1 minggu sekali. Evaluasi ini berupa hal-hal teknis yang masih
kurang atau perlu diperbaiki lagi, dan evaluasi pelayanan pada pelanggan.

3.2 Pencapaian Tujuan


Dalam mencapai tujuan yang telah ditetapkan dan produk segera diterima di pasar
dilakukan kegiatan-kegiatan sebagai berikut:
1. Media promosi yang digunakan
Media promosi yang digunakan diantaranya adalah:
a. Brosur
Brosur didesain semenarik mungkin untuk disebarkan dipesantren-pesantren, TPQ
dan masyarakat di wilayah Gresik.
b. Facebook
Membuat facebook tentang pemasaran ukiran rekal dan alamatnya adalah
ukiranrekal_albarqah@yahoo.com
5

c. Manusia
Menggunakan teknik direct selling ( mulut ke mulut), pemberitahuan dari teman
ke teman yang lain mengenai usaha yang dijalankannya.
d. SMS( Short Message Service)
Mengirim SMS kepada teman, saudara atau kerabat mengenai usaha yang
dijalankan.
e. Pameran
Mengikuti pameran-pameran yang ada di wilayah Gresik terutama pameran di
PT.Semen Gresik dan PT.Petrokimia Gresik.
2. Target atau Rencana Penjualan satu tahun
Rencana penjualan selama satu tahun adalah terjual produk kita.
Tipe Kecil : 1080 biji
Tipe Sedang : 1440 biji
Adapun target menjadi beberapa tahap pencapaian setelah melihat segmen yang
kami bidik.
a. Bulan Pertama
1) Melakukan pendekatan ke pesantren-pesantren dan TPQ serta organisasi
islm lainnya.
2) Melakukan promosi di wilayah gresik
3) Meraih pelanggan sebanyak-banyaknya.
4) Melakukan pemasaran produk sesuai target yang ditentukan.
b. Bulan Kedua
1) Meningkatkan target penjualan dari semester pertama.
2) Mempertahankan pelanggan yang sudah ada dan mencari pelanggan baru.
3) Persiapan modal untuk perkembangan usaha.
4) Membuka customer service.
3. Strategi yang kami terapkan sesuai dengan konsep Analisis Freddy Rangkuti.
Strategi Pemasaran yang dilakukan
a. Strategi Pemasaran
1) Diversifikasi Produk( kedepannya akan membuat produk baru)
2) Comparative Advantage (keunggulan bersaing dlm hal ukiran)
3) Diskon 10% bagi pemebelian partai
4) Melakukan promosi lewat facebook.
b. Strategi SDM
1) Melakukan pelatihan karyawan
2) Menetapkan job description
3) Memberikan bonus bila penjualan melebihi target yang ditentukan.
c. Strategi Operasional
1) Menurunkan biaya produksi untuk mendapatkan harga minimal
2) Menurunkan biaya perawatan mesin.
3) Meningkatkan produktivitas.
d. Strategi Keuangan
1) Efisiensi biaya
2) Biaya ditahan 20% dari laba bersih untuk pengembangan modal usaha.
4. Bahan Baku, bahan penolong dan peralatan yang digunakan
Pembuatan ukiran rekal limbah kayu jati membutuhkan bahan baku sebagai berikut:
a. Limbah Kayu Jati ukuran 10cm-20cm
6

b. Gergaji Serkel
c. Geraji Uter
d. Dinamo Wipro ½ PK
e. Dinamo Wipro 2 PK
f. Geraji NKL
g. Geraji ½ PK
h. Bor/Mata Bor
i. Pasah + Pisau Pasah
j. Tambah daya listrik
k. Tatah 2 set
l. Peralatan lain/ Pendukung
5. Pasokan Bahan Baku
a. Perhutani, dalam hal menyediakan bahan baku.
Alamat : Desa Batokan Kecamatan Bojonegoro Kabupaten Bojonegoro.
b. CV.FURNITURE
Alamat : Desa Baru Kecamatan Padangan Kabupaten Bojonegoro.

BAB IV
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1 Biaya Kegiatan


Tabel 1: Biaya kegiatan
ISI SESUAI
ISI SESUAI
No Jenis Pengeluaran Biaya (Rp)
1 Peralatan penunjang, ditulis sesuai kebutuhan JUSTIFIKASI
2 Bahan habis pakai, ditulis sesuai dengan kebutuhan ANGGARAN
3 Perjalanan, jelaskan kemana dan untuk tujuan apa
4 Lain-lain: administrasi, publikasi, seminar, laporan, lainnya
Sebutkan
Jumlah
4.2 Jadwal Kegiatan
Tabel 2: Jadwal Kegiatan
Bulan Ke- Bulan Ke- Bulan Ke- Bulan Ke- Bulan Ke-
N 1 2 3 4 5
Keterangan
o
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Persiapan ISI SESUAI
1 KONDISI
Mempersiapka
n tempat KEGIATAN
2 Persiapan MASING
administrasi
dan
7

komunikasi
3 Pembelian
peralatan
produksi
4 Menyiapkan
peralatan
produksi
Pelaksanaan
5 Kegiatan
operasional
6 Grand
Opening
Galeri
7 Masa promosi
Evaluasi

LAMPIRAN-LAMPIRAN
Lampiran 1: Biodata Ketua, Anggota dan Pendamping
Biodata Ketua
A. Identitas Diri (ketua)
1 Nama lengkap -
2 Jenis Kelamin -
3 Program Studi Manajemen
4 NIM -
5 Tempat dan Tanggal Lahir -
6 E-mail -
7 Nomor Telepon/HP -
B. Riwayat Pendidikan
SD SLTP SLTA
Nama Institusi
Jurusan
Tahun Masuk-Lulus
C. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)
No Nama Pertemuan Judul Artikel Waktu dan tempat
Ilmiah/Seminar Ilmiah

D. Penghargaan dalam 5 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi)


No Jenis Penghargaan Institusi pemberi Tahun
8

penghargaan

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam Program Kreativitas Mahasiswa Bidang kewirausahaan (PKM-K)

Gresik, ……..Oktober 2017


Ketua Pengusul,/ Anggota
1/Anggota 2 dst

(Nama lengkap)
9

Biodata Pendamping
E. Identitas Diri
1 Nama lengkap Sukaris, S.E, M.S.M
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Manajemen
4 NIDN 0721087602
5 Tempat dan Tanggal Lahir Bojonegoro, 21 Agustus 1976
6 E-mail Sukaris21@umg.ac.id
7 Nomor Telepon/HP 081334271967

F. Riwayat Pendidikan
S1 S2 S3
Nama Institusi Universitas Universitas Airlangga -
Muhammadiyah Gresi Surabaya
Jurusan Manajemen Manajemen -
Tahun Masuk- 1996-2001 2007-2011 -
Lulus

G. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation)


No Nama Pertemuan Judul Artikel Ilmiah Waktu dan tempat
Ilmiah/Seminar
1 Seminar Burnout tenaga pendidik Nopember 2011,
Paradigma Ekonomi ditinjau dari lingkungan Universitas
Alternatif dalam Perspektif kerja psikologis dan Muhammadiyah
Kerakyatan Lingkungan Sosial Semarang (UNIMUS)
2 Call Paper ”Membangun Disparitas Wirausahawan Februari 2012,
Etos kerja Profesional berperspektif gender Universitas
Dalam Meningkatkan Daya pada usaha mikro dan Muhammadiyah
Saing Indonesia Pada Era kecil Sidoarjo
Regionalisasi ASEAN
2015
3 Seminar Nasional & Call Pengaruh Kualitas Juni 2013,
For Paper Layanan dan Nilai Universitas
Fe Umsida 2013 pelanggan terhadap Muhammadiyah
Komunikasi words of Sidoarjo
maouth Positif Melalui
Kepuasan Pelanggan
4 Seminar Manajemen Be bright Manager Desember 2013,
Universitas
Muhammadiyah
Gresik
5 Pemakalah Pengembangan UKM Desember 2013,
P2MD melalui Apsek Perkumpulan dan
Managerial pengembangan
Masyarakat Desa
(P2MD) Desa
Ngasin kecamatan
10

balongpanggang
Gresik
6 Pseserta seminar dan Konsolidasi Ikatan Dseember 2014,
pertemuan konsolidasi praktisi dan ahli Kantor perwakilan
ikatan praktisi dan ahli demografi Indonesia KBPP dan PK
demografi Indonesia propinsi Jawa Timur

H. Penghargaan dalam 5 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi)


No Jenis Penghargaan Institusi pemberi Tahun
penghargaan
1 Pemakalah dalam seminar Hasil penelitian Unmuh Gresik 2017
Hibah Penelitian

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam Program Kreativitas Mahasiswa Kewirausahaan

Gresik, ……..Oktober 2017


Dosen pendamping

Sukaris, S.E., M.S.M

Lampiran 2: Justifikasi Anggaran Kegiatan


11

a. Peralatan Penunjang
Material Justifikasi Volume Harga Satuan Jumlah Biaya
Pemakaian (Rp) (Rp)
Peralatan Penunjang
1
Peralatan Penunjang
1
Peralatan Penunjang
1
SUB TOTAL (RP)

b. Bahan Habis Pakai


Material Justifikasi Volume Harga Satuan Jumlah Biaya
Pemakaian (Rp) (Rp)
Peralatan Penunjang
1
Peralatan Penunjang
1
Peralatan Penunjang
1
SUB TOTAL (RP)

c. Perjalanan
Material Justifikasi Volume Harga Satuan Jumlah Biaya
Pemakaian (Rp) (Rp)
Perjalanan ke
tempat /Kota-n
Perjalanan ke
tempat /Kota-n
Perjalanan ke
tempat /Kota-n
SUB TOTAL (RP)

d. Lain-Lain
Material Justifikasi Volume Harga Satuan Jumlah Biaya
Pemakaian (Rp) (Rp)
Sebutkan
Sebutkan
Sebutkan
SUB TOTAL (RP)

Lampiran 3: Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas


12

No Nama/NIM Program Bidang Alokasi waktu Uraian


Studi Ilmu (Jam.minggu) Tugas

Lampiran 4: Pernyataan Ketua Pelaksana


13

KOP PERGURUAN TINGGI SURAT

PERNYATAAN KETUA PENELITI/PELAKSANA

Yang bertanda tangan di bawah ini:


Nama :
NIM :
Program Studi :
Fakultas : Ekonomi dan Bisnis Universitas
Muhammadiyah Gresik

Dengan ini menyatakan bahwa proposal saya dengan judul “Ukiran Rekal Limbah
Kayu Jati” yang diusulkan untuk tahun anggaran tahun 2018 adalah asli karya kami
dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini, maka


saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan
mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima ke kas negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-benarnya.

Gresik, …..Oktober 2017


Mengetahui,
Ketua Program Studi Yang menyatakan
Unit Kegiatan Mahasiswa

Meterai Rp. 6.000

Cap dan Tanda tangan,


(Sukaris, S.E., M.S.M) (………………………)
NIP:03110506119 NIM:

*) Coret salah satu


14

Lampiran Lain Jika ADa

Anda mungkin juga menyukai