Anda di halaman 1dari 1

Model migrasi Todaro adalah sebuah teori yang menjelaskan bahwamigrasi desa-kotaadalah

proses yang secara ekonomi rasional, terlepas dari tingginya pengangguran di perkotaan. Para Migran
berkalkulasi (Dalam nilai sekarang) pendapatan yang diharapkan dari bekerja di kota (Atau ekuivalennya)
dan bermigrasi jika pendapatan yang diharapkan dengan bekerja di kota ,melebihi pendapatan rata-rata di
pedesaan.
Model Harris Todaro adalah sebuah versi ekuilibrium berdasarkan model migrasi todaro, yang
memprediksi bahwa pendapatan yang diharapkan adalah hasil perbandingan antara sektor pedesaan dan
sektor perkotaan ketika ikut memperhitungkan aktivitas sektor informal dan pengangguran terbuka.

Model migrasi Todaro memiliki 4 karateristik dasar yaitu


1. Migrasi didorong pertimbangan ekonomi yang rasional tetapi juga mempertimbangkan aspek
psikologis.
2. Keputusan bermigrasi bergantung kepada selisih/perbedaan antara upah pedesaan dan upah perkotaan.
3. Lapangan pekerjaan di kota berbandng terbalik dengan tingkat pengangguan di perdesaan
4. Tingkat pengangguran yang tinggi diperkotaan merupakan akibat dari tidak seimbangnya kawasan
ekonomi di desa dan di perkotaan benar.

Anda mungkin juga menyukai