Anda di halaman 1dari 18

RENCANA KEGIATAN MINGGUAN (RKM) PERBAIKAN SIKLUS 1

RKH PEMBUKA INTI PENUTUP


1  Berdoa sebelum dan  Mewarnai gambar  Membedakan
sesudah  Menghitung jumlah bermacam-macam
melaksanakan gambar balon di rasa, bau dan suara
berdasarkan
kegiataqn yang lebih Lembar Kerja Anak
percobaan
tertib kemudian  Do’a pulang dan
 Menyebutkan gerakan- menuliskan Salam
gerakan, misal : angkanya
jongkok, duduk, berlari-
lari, makan, dll

2  Berdoa sebelum dan  Mewarnai gambar  Bercakap-cakap


sesudah  Memberi tanda (ü) menjelaskan apa
pada gambar anak yang terjadi jika
melaksanakan yang bisa balon ditiup lalu di
kegiataqn yang lebih menghemat air dan lepaskan
tertib tanda (X) pada anak
 Do’a pulang dan
yang melakukan
 Menirukan kembali 4-5 pemborosan air Salam
urutan kata


3  Berdoa sebelum dan  Mewarnai gambar  Bercakap-cakap
sesudah  Menghitung gambar menceritakan
melaksanakan anak yang sedang kegiatan sehari-hari
melompat dengan sesuai dengan
kegiataqn yang lebih
satu kaki dan dua waktunya, misal :
tertib waktu tidur, akan
kaki kemudian
 Menjawab pertanyaan menuliskannya di sekolah
sederhana : apa guna Lembar Kerja Anak  Do’a pulang dan
air ? Salam

4  Berdoa sebelum dan  Mewarnai gambar  Menyusun kepingan


sesudah tempat sampah puzzle menjadi
melaksanakan dan menuliskan bentuk utuh (7-10
keping)
kegiataqn yang lebih jumlahnya
 Do’a pulang dan
tertib  Menempel pola Salam
gambar
 Menyanyi lagu ZUMI-
ZUMI 

5  Berdoa sebelum dan  Mewarnai gambar  Menyebutkan hasil
sesudah  Memberi tanda (ü) penambahan
melaksanakan pada gambar (menghubungkan
dua kumpulan
kegiataqn yang lebih bencana akibat air
benda)
tertib (P.1) dan tanda (X) pada  Do’a pulang dan
gambar bencana Salam
 Mengurutkan dan
menceritakan isi akibat api
gambar seri 4-6 gambar 

SKENARIO PERBAIKAN

Tujuan Perbaikan : Meningkatan Kemampuan Motorik Halus Anak


melalui Kegiatan Kegiatan Mewarnai Dengan Media
Crayon Aneka Warna pada anak kelompok B TK
Budi Utama tahun pelajaran 2017/2018.
Siklus :1
Hari / Tanggal : Senin / 23 April 2018 (Hari ke I)

Hal yang diperbaiki / ditingkatkan :


1. Kegiatan pengembangan
Kegiatan pembelajaran mewarnai gambar dengan krayon dilakukan melalui
praktik langsung
2. Pengelolaan kelas
Membagi anak-anak dalam kelompok belajar, menyiapkan segala perangkat dan
alat media pembelajaran sesuai tema.

Langkah-langkah perbaikan :
a. Kegiatan Pengembangan
Kegiatan mewarnai gambar dengan krayon yang dilakukan untuk meningkatkan
kemampuan motorik halus anak.
b. Langkah-langkah perbaikan :
1. Guru menjelaskan kepada anak kegiatan apa yang akan dilakukan.
2. Guru menjelaskan alat-alat dan media yang akan dipakai dalam pembelajaran
3. Guru menunjukkan gambar orang yang sedang BAB
4. Guru meminta anak untuk mencoba mewarnai gambar tersebut dengan pensil
krayon sesukanya
5. Guru melihat proses mewarnai yang dilakukan anak, dan membantu anak yang
kesulitan
6. Guru memberikan penilaian terhadap hasil kerja anak.
SKENARIO PERBAIKAN

Tujuan Perbaikan : Meningkatan Kemampuan Motorik Halus Anak


melalui Kegiatan Kegiatan Mewarnai Dengan Media
Crayon Aneka Warna pada anak kelompok B TK
Budi Utama tahun pelajaran 2017/2018.
Hari / Tanggal : Selasa / 24 April 2018 (Hari ke II)

Hal yang diperbaiki / ditingkatkan :


1. Kegiatan pengembangan
Kegiatan pembelajaran mewarnai gambar dengan krayon dilakukan melalui
praktik langsung
2. Pengelolaan kelas
Membagi anak-anak dalam kelompok belajar, menyiapkan segala perangkat dan
alat media pembelajaran sesuai tema.

Langkah-langkah perbaikan :
a. Kegiatan Pengembangan
Kegiatan mewarnai gambar dengan krayon yang dilakukan untuk meningkatkan
kemampuan motorik halus anak.
b. Langkah-langkah perbaikan :
1. Guru menjelaskan kepada anak kegiatan apa yang akan dilakukan.
2. Guru menjelaskan alat-alat dan media yang akan dipakai dalam pembelajaran
3. Guru menunjukkan gambar keadaan di sungai
4. Guru meminta anak untuk mencoba mewarnai gambar tersebut dengan pensil
krayon sesukanya
5. Guru melihat proses mewarnai yang dilakukan anak, dan membantu anak yang
kesulitan
6. Guru memberikan penilaian terhadap hasil kerja anak.
SKENARIO PERBAIKAN

Tujuan Perbaikan : Meningkatan Kemampuan Motorik Halus Anak


melalui Kegiatan Kegiatan Mewarnai Dengan Media
Crayon Aneka Warna pada anak kelompok B TK
Budi Utama tahun pelajaran 2017/2018.
Siklus :1
Hari / Tanggal : Rabu / 25 April 2018 (Hari ke III)

Hal yang diperbaiki / ditingkatkan :


1. Kegiatan pengembangan
Kegiatan pembelajaran mewarnai gambar dengan krayon dilakukan melalui
praktik langsung
2. Pengelolaan kelas
Membagi anak-anak dalam kelompok belajar, menyiapkan segala perangkat dan
alat media pembelajaran sesuai tema.

Langkah-langkah perbaikan :
a. Kegiatan Pengembangan
Kegiatan mewarnai gambar dengan krayon yang dilakukan untuk meningkatkan
kemampuan motorik halus anak.
b. Langkah-langkah perbaikan :
1. Guru menjelaskan kepada anak kegiatan apa yang akan dilakukan.
2. Guru menjelaskan alat-alat dan media yang akan dipakai dalam pembelajaran
3. Guru menunjukkan gambar keadaan banjir
4. Guru meminta anak untuk mencoba mewarnai gambar tersebut dengan pensil
krayon sesukanya
5. Guru melihat proses mewarnai yang dilakukan anak, dan membantu anak yang
kesulitan
6. Guru memberikan penilaian terhadap hasil kerja anak.
SKENARIO PERBAIKAN

Tujuan Perbaikan : Meningkatan Kemampuan Motorik Halus Anak


melalui Kegiatan Kegiatan Mewarnai Dengan Media
Crayon Aneka Warna pada anak kelompok B TK
Budi Utama tahun pelajaran 2017/2018.
Siklus :1
Hari / Tanggal : Kamis / 26 April 2018 (Hari ke IV)

Hal yang diperbaiki / ditingkatkan :


1. Kegiatan pengembangan
Kegiatan pembelajaran mewarnai gambar dengan krayon dilakukan melalui
praktik langsung
2. Pengelolaan kelas
Membagi anak-anak dalam kelompok belajar, menyiapkan segala perangkat dan
alat media pembelajaran sesuai tema.

Langkah-langkah perbaikan :
a. Kegiatan Pengembangan
Kegiatan mewarnai gambar dengan krayon yang dilakukan untuk meningkatkan
kemampuan motorik halus anak.
b. Langkah-langkah perbaikan :
1. Guru menjelaskan kepada anak kegiatan apa yang akan dilakukan.
2. Guru menjelaskan alat-alat dan media yang akan dipakai dalam pembelajaran
3. Guru menunjukkan gambar tempat sampah
4. Guru meminta anak untuk mencoba mewarnai gambar tersebut dengan pensil
krayon sesukanya
5. Guru melihat proses mewarnai yang dilakukan anak, dan membantu anak yang
kesulitan
6. Guru memberikan penilaian terhadap hasil kerja anak.
SKENARIO PERBAIKAN

Tujuan Perbaikan : Meningkatan Kemampuan Motorik Halus Anak


melalui Kegiatan Kegiatan Mewarnai Dengan Media
Crayon Aneka Warna pada anak kelompok B TK
Budi Utama tahun pelajaran 2017/2018.
Siklus :1
Hari / Tanggal : Jum’at / 27 April 2018 (Hari ke IV)

Hal yang diperbaiki / ditingkatkan :


1. Kegiatan pengembangan
Kegiatan pembelajaran mewarnai gambar dengan krayon dilakukan melalui
praktik langsung
2. Pengelolaan kelas
Membagi anak-anak dalam kelompok belajar, menyiapkan segala perangkat dan
alat media pembelajaran sesuai tema.

Langkah-langkah perbaikan :
a. Kegiatan Pengembangan
Kegiatan mewarnai gambar dengan krayon yang dilakukan untuk meningkatkan
kemampuan motorik halus anak.
b. Langkah-langkah perbaikan :
1. Guru menjelaskan kepada anak kegiatan apa yang akan dilakukan.
2. Guru menjelaskan alat-alat dan media yang akan dipakai dalam pembelajaran
3. Guru menunjukkan gambar bencana kebakaran
4. Guru meminta anak untuk mencoba mewarnai gambar tersebut dengan pensil
krayon sesukanya
5. Guru melihat proses mewarnai yang dilakukan anak, dan membantu anak yang
kesulitan
6. Guru memberikan penilaian terhadap hasil kerja anak.
RENCANA KEGIATAN MINGGUAN (RKM) PERBAIKAN SIKLUS 2

RKH PEMBUKA INTI PENUTUP


1  Berdoa sebelum dan  Mewarnai gambar  Menyebutkan
sesudah  Membuat rumah macam-macam alat
melaksanakan boneka dengan telekomunikasi
balok-balok secara  Do’a pulang dan
kegiataqn yang lebih
berkelompok dan Salam
tertib
menghitung
 Melafalkan kalimat
syahadat baloknya

2  Berdoa sebelum dan  Mewarnai gambar  Gerak dan Lagu “Maju


sesudah  Mencocok gambar Mundur”
melaksanakan
HP  Do’a pulang dan
Salam
kegiataqn yang lebih
tertib

 Menghafalkan Asmaul
Husna 1-32

3  Berdoa sebelum dan  Mewarnai gambar  Mengerjakan mazze
sesudah  Menuliskan kata (mencari jejak yang
“majalah” sederhana (tiga atau
melaksanakan
empat jalan) pada
kegiataqn yang lebih
Lembar Kerja Anak
tertib
 Do’a pulang dan
 Menirukan bunyi suara Salam
dering telephone

4  Berdoa sebelum dan  Mewarnai gambar  Bermain puzzle


sesudah tempat sampah  Do’a pulang dan
melaksanakan dan menuliskan Salam
kegiataqn yang lebih jumlahnya
tertib  Menempel pola
 Bercerita tentang gambar
gambar yang disediakan 
dengan urut dan bahasa
yang jelas

5  Berdoa sebelum dan  Mewarnai ga  Memasangkan gambar
sesudah  alat telekomunikasi :
televisi, radio, HP
melaksanakan dengan alat indera
kegiataqn yang lebih  Do’a pulang dan
tertib (P.1) Salam

 Bercakap-cakap tentang
acara televisi yang
paling disukai

SKENARIO PERBAIKAN

Tujuan Perbaikan : Meningkatan Kemampuan Motorik Halus Anak


melalui Kegiatan Kegiatan Mewarnai Dengan Media
Crayon Aneka Warna pada anak kelompok B TK
Budi Utama tahun pelajaran 2017/2018.
Siklus :2
Hari / Tanggal : Senin / 1 Mei 2018 (Hari ke I)

Hal yang diperbaiki / ditingkatkan :


1. Kegiatan pengembangan
Kegiatan pembelajaran mewarnai gambar dengan krayon dilakukan melalui
praktik langsung
2. Pengelolaan kelas
Membagi anak-anak dalam kelompok belajar, menyiapkan segala perangkat dan
alat media pembelajaran sesuai tema.

Langkah-langkah perbaikan :
a. Kegiatan Pengembangan
Kegiatan mewarnai gambar dengan krayon yang dilakukan untuk meningkatkan
kemampuan motorik halus anak.
b. Langkah-langkah perbaikan :
1. Guru menjelaskan kepada anak kegiatan apa yang akan dilakukan.
2. Guru menjelaskan alat-alat dan media yang akan dipakai dalam pembelajaran
3. Guru menunjukkan gambar alat-alat komunikasi
4. Guru meminta anak untuk mencoba mewarnai gambar tersebut dengan pensil
krayon sesukanya
5. Guru melihat proses mewarnai yang dilakukan anak, dan membantu anak yang
kesulitan
6. Guru memberikan penilaian terhadap hasil kerja anak.
SKENARIO PERBAIKAN

Tujuan Perbaikan : Meningkatan Kemampuan Motorik Halus Anak


melalui Kegiatan Kegiatan Mewarnai Dengan Media
Crayon Aneka Warna pada anak kelompok B TK
Budi Utama tahun pelajaran 2017/2018.
Siklus :2
Hari / Tanggal : Rabu / 3 Mei 2018 (Hari ke II)

Hal yang diperbaiki / ditingkatkan :


1. Kegiatan pengembangan
Kegiatan pembelajaran mewarnai gambar dengan krayon dilakukan melalui
praktik langsung
2. Pengelolaan kelas
Membagi anak-anak dalam kelompok belajar, menyiapkan segala perangkat dan
alat media pembelajaran sesuai tema.

Langkah-langkah perbaikan :
a. Kegiatan Pengembangan
Kegiatan mewarnai gambar dengan krayon yang dilakukan untuk meningkatkan
kemampuan motorik halus anak.
b. Langkah-langkah perbaikan :
1. Guru menjelaskan kepada anak kegiatan apa yang akan dilakukan.
2. Guru menjelaskan alat-alat dan media yang akan dipakai dalam pembelajaran
3. Guru menunjukkan gambar Handphone
4. Guru meminta anak untuk mencoba mewarnai gambar tersebut dengan pensil
krayon sesukanya
5. Guru melihat proses mewarnai yang dilakukan anak, dan membantu anak yang
kesulitan
6. Guru memberikan penilaian terhadap hasil kerja anak.
SKENARIO PERBAIKAN

Tujuan Perbaikan : Meningkatan Kemampuan Motorik Halus Anak


melalui Kegiatan Kegiatan Mewarnai Dengan Media
Crayon Aneka Warna pada anak kelompok B TK
Budi Utama tahun pelajaran 2017/2018.
Siklus :2
Hari / Tanggal : Kamis / 4 Mei 2018 (Hari ke III)

Hal yang diperbaiki / ditingkatkan :


1. Kegiatan pengembangan
Kegiatan pembelajaran mewarnai gambar dengan krayon dilakukan melalui
praktik langsung
2. Pengelolaan kelas
Membagi anak-anak dalam kelompok belajar, menyiapkan segala perangkat dan
alat media pembelajaran sesuai tema.

Langkah-langkah perbaikan :
a. Kegiatan Pengembangan
Kegiatan mewarnai gambar dengan krayon yang dilakukan untuk meningkatkan
kemampuan motorik halus anak.
b. Langkah-langkah perbaikan :
1. Guru menjelaskan kepada anak kegiatan apa yang akan dilakukan.
2. Guru menjelaskan alat-alat dan media yang akan dipakai dalam pembelajaran
3. Guru menunjukkan gambar televisi, radio dan telephone
4. Guru meminta anak untuk mencoba mewarnai gambar tersebut dengan pensil
krayon sesukanya
5. Guru melihat proses mewarnai yang dilakukan anak, dan membantu anak yang
kesulitan
6. Guru memberikan penilaian terhadap hasil kerja anak.
SKENARIO PERBAIKAN

Tujuan Perbaikan : Meningkatan Kemampuan Motorik Halus Anak


melalui Kegiatan Kegiatan Mewarnai Dengan Media
Crayon Aneka Warna pada anak kelompok B TK
Budi Utama tahun pelajaran 2017/2018.
Siklus :1
Hari / Tanggal : Jum’at / 5 Mei 2018 (Hari ke IV)

Hal yang diperbaiki / ditingkatkan :


1. Kegiatan pengembangan
Kegiatan pembelajaran mewarnai gambar dengan krayon dilakukan melalui
praktik langsung
2. Pengelolaan kelas
Membagi anak-anak dalam kelompok belajar, menyiapkan segala perangkat dan
alat media pembelajaran sesuai tema.

Langkah-langkah perbaikan :
a. Kegiatan Pengembangan
Kegiatan mewarnai gambar dengan krayon yang dilakukan untuk meningkatkan
kemampuan motorik halus anak.
b. Langkah-langkah perbaikan :
1. Guru menjelaskan kepada anak kegiatan apa yang akan dilakukan.
2. Guru menjelaskan alat-alat dan media yang akan dipakai dalam pembelajaran
3. Guru menunjukkan gambar boneka yang sedang memegang telephone
4. Guru meminta anak untuk mencoba mewarnai gambar tersebut dengan pensil
krayon sesukanya
5. Guru melihat proses mewarnai yang dilakukan anak, dan membantu anak yang
kesulitan
6. Guru memberikan penilaian terhadap hasil kerja anak.
SKENARIO PERBAIKAN

Tujuan Perbaikan : Meningkatan Kemampuan Motorik Halus Anak


melalui Kegiatan Kegiatan Mewarnai Dengan Media
Crayon Aneka Warna pada anak kelompok B TK
Budi Utama tahun pelajaran 2017/2018.
Siklus :1
Hari / Tanggal : Sabtu / 6 Mei 2018 (Hari ke V)

Hal yang diperbaiki / ditingkatkan :


1. Kegiatan pengembangan
Kegiatan pembelajaran mewarnai gambar dengan krayon dilakukan melalui
praktik langsung
2. Pengelolaan kelas
Membagi anak-anak dalam kelompok belajar, menyiapkan segala perangkat dan
alat media pembelajaran sesuai tema.

Langkah-langkah perbaikan :
a. Kegiatan Pengembangan
Kegiatan mewarnai gambar dengan krayon yang dilakukan untuk meningkatkan
kemampuan motorik halus anak.
b. Langkah-langkah perbaikan :
1. Guru menjelaskan kepada anak kegiatan apa yang akan dilakukan.
2. Guru menjelaskan alat-alat dan media yang akan dipakai dalam pembelajaran
3. Guru menunjukkan gambar penyiar televisi
4. Guru meminta anak untuk mencoba mewarnai gambar tersebut dengan pensil
krayon sesukanya
5. Guru melihat proses mewarnai yang dilakukan anak, dan membantu anak yang
kesulitan
6. Guru memberikan penilaian terhadap hasil kerja anak.
RANCANGAN SATU SIKLUS PKP

Siklus : I (Kesatu)

Tema/SubTema : AIR, UDARA DAN API (Sifat, manfaat, bahaya air dan
api)

Hari/Tanggal : 23 s/d 28 April 2018

Tujuan Perbaikan : UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN


MOTORIK HALUS MELALUI KEGIATAN MEWARNAI
DENGAN MEDIA KRAYON WARNA PADA ANAK
KELOMPOK B TK BUDI UTAMA TAHUN
PELAJARAN 2017/2018

Identifikasi Masalah :

1. Kemampuan motorik halus anak secara umum masih kurang berkembang


terutama keterampilan mewarnai.

2. Anak belum mampu mengenal dan mewarnai gambar dengan dengan rapid an
baik.

3. Minat belajar anak yang masih kurang

4. Ada beberapa anak yang merasa bosan dan tidak termotivasi dengan kegiatan
pembelajaran

5. Ada beberapa anak yang tidak termotivasi dengan kegiatan yang


mengembangkan kemampuan motorik halus.

Analisis Masalah :

Dari kelima masalah yang teridentifikasi, masalah yang akan dipecahkan


adalah kurangnya motivasi dan minat anak dalam mengembangkan kemampuan
motorik halusnya dalam kegiatan mewarnai . Penyebab masalah tersebut adalah
karena kurangnya penggunaan alat media dan sumber belajar serta strategi mengajar
guru/pendidik yang kurang menarik sehingga pembelajaran terkesan seadanya dan
tidak sesuai dengan tingkat perkembangan motorik halus anak dan perkembangan
motorik halus anak masih belum mencapai kematangan sesuai yang diharapkan.

Untuk mengatasi masalah ini, dapat diupayakan dengan menerapkan model


pembelajaran yang inovatif yang mampu mengaplikasikan teknik-teknik kelas
praktis dan dapat digunakan oleh guru untuk menggubah suasana kelas menjadi
lebih menyenangkan melalui kegiatan mewarnai dengan media krayon warna.
PERUMUSAN MASALAH

“Bagaimana Meningkatkan Keterampilan Motorik Halus Melalui Kegiatan


Mewarnai Dengan Media krayon Warna pada anak kelompok B TK Budi Utama
Kecamatan Jaro Kabupaten Tabalong Tahun Pelajaran 2017/2018.”
RANCANGAN SATU SIKLUS PKP

Siklus : II (Kedua)

Tema/SubTema : AIR, UDARA DAN API (Sifat, manfaat, bahaya air dan
api)

Hari/Tanggal : 1 s/d 6 Mei 2018

Tujuan Perbaikan : UPAYA MENINGKATKAN KETERAMPILAN


MOTORIK HALUS MELALUI KEGIATAN MEWARNAI
DENGAN MEDIA KRAYON WARNA PADA ANAK
KELOMPOK B TK BUDI UTAMA TAHUN
PELAJARAN 2017/2018

Identifikasi Masalah :

1. Kemampuan motorik halus anak secara umum masih kurang berkembang


terutama keterampilan mewarnai.

2. Anak belum mampu mengenal dan mewarnai gambar dengan dengan rapid an
baik.

3. Minat belajar anak yang masih kurang

4. Ada beberapa anak yang merasa bosan dan tidak termotivasi dengan kegiatan
pembelajaran

5. Ada beberapa anak yang tidak termotivasi dengan kegiatan yang


mengembangkan kemampuan motorik halus.

Analisis Masalah :

Dari kelima masalah yang teridentifikasi, masalah yang akan dipecahkan


adalah kurangnya motivasi dan minat anak dalam mengembangkan kemampuan
motorik halusnya dalam kegiatan mewarnai . Penyebab masalah tersebut adalah
karena kurangnya penggunaan alat media dan sumber belajar serta strategi mengajar
guru/pendidik yang kurang menarik sehingga pembelajaran terkesan seadanya dan
tidak sesuai dengan tingkat perkembangan motorik halus anak dan perkembangan
motorik halus anak masih belum mencapai kematangan sesuai yang diharapkan.

Untuk mengatasi masalah ini, dapat diupayakan dengan menerapkan model


pembelajaran yang inovatif yang mampu mengaplikasikan teknik-teknik kelas
praktis dan dapat digunakan oleh guru untuk menggubah suasana kelas menjadi
lebih menyenangkan melalui kegiatan mewarnai dengan media krayon warna.
PERUMUSAN MASALAH

“Bagaimana Meningkatkan Keterampilan Motorik Halus Melalui Kegiatan


Mewarnai Dengan Media krayon Warna pada anak kelompok B TK Budi Utama
Kecamatan Jaro Kabupaten Tabalong Tahun Pelajaran 2017/2018.”

Anda mungkin juga menyukai