Anda di halaman 1dari 4

KARAKTERISTIK KAPAL CEMENT CARRIER

Kapal cement carrier adalah kapal untuk dagang yang dirancang untuk
mengangkut kargo curah semen. Adapun kelebihan dari kapal ini mempunyai daya angkut yang
besar. Kapal ini memiliki spesifikasi mengangkut muatan curah. Dikatakan curah karena cara
meletakkan muatan dengan cara mencurahkan/menuangkan butiran/biji-bijian.

Produk muatan yang berbentuk curah terdiri dari berbagai macam bukan hanya cement
saja. Berdasarkan jenis muatannnya kapal kargo curah ini terbagi atas beberapa macam lainnya:

 Grain carrier (biji tumbuh-tumbuhan)


 Ore carrier (bijih tambang)
 Coal carrier (disingkat : collier) atau muatan batu bara
 Oil-ore carrier, muatan yang diangkut batu bara dan minyak secara bergantian
 Coal-ore carrier, memuat batu bara dan bijih besi secara bergantian.

Saya disini akan membawakan karakteristik kapal kargo curah semen, yang di produksi
di Jerman yaitu kapal CEMBROOK. Kapal CEMBROOK ini adalah kapal untuk dagang yang
dirancang untuk mengangkut kargo curah semen tetapi ini saya akan menjelaskan karakteristik
Kapal Cement Carrier dengan peralatan pemuatan sentral dan pneumatik self-discharging.
CEMBROOK

Jenis Kapal : Cement-Carrier with central loading and pneumatic self-


discharging equipment

Bendera : Cyprus

Dibuat : 2017 / VEKA Shipyard Lemmer B.V. / Hull no. 760

Pengelolaan : German

Kelas : Bureau Veritas, +Hull +Match., Unrestricted Navigation, IWS,


AUT-UMS

Intake Kargo : abt. 5.316 mts

DWAT / Draft : summer: abt. 5.100 mts on abt. 6,30 m

Dimensions : Length over all: 99,95 m, beam: 14,40 m


Muatan : Gravitasi melalui inlet sentral (600mm dia) dan air slide (500 mts
/ jam) atau dengan pemuatan pneumatik melalui 8 (2 setiap hold) 'STORTZ' coupling (DN100
mm / 4 ") untuk memuat dari truk, 4 DN200 flensa (1 masing-masing memegang) untuk memuat
dari gerobak, 2 DN300 flensa untuk memuat dari terminal pemuatan pantai pneumatic.

Peralatan Pengosongan : Dengan debit pneumatik rata-rata 200-250 mts / jam untuk
koneksi pantai, melalui satu pipa stopkontak 12 ", ditempatkan di tengah kapal pada portside

Semua detail diyakini benar, diberikan dengan itikad baik tetapi tanpa jaminan.
RESUME KARAKTERISTIK KAPAL CEMENT CARRIER
UNTUK MEMENUHI TUGAS PERENCANAAN BANGUNAN KAPAL YANG KE – 4

Disusun Oleh: Hanif Rifqi Madani 40040417060007

D-III Teknik Perkapalan

Sekolah Vokasi

UNIVERSITAS DIPONEGORO

SEMARANG

2018

Anda mungkin juga menyukai