Anda di halaman 1dari 3

2.

Pendidikan Lingkungan Hidup (PLH)

STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR

1. Memahami konsep dasar 1. 1 Menjelaskan hubungan timbal balik


lingkungan hidup antara manusia dengan lingkungan
1. 2 Menjelaskan kegiatan yang
mengakibatkan dampak negatif terhadap
lingkungan
2. Menerapkan nilai-nilai 2. 1 Mencintai budaya tertib, budaya bersih,
ketertiban, kebersihan, dan dan nilai-nilai keindahan dalam
keindahan dalam kehidupan di kehidupan
rumah, sekolah dan
masyarakat
3. Membiasakan diri berbudaya 4. 1 Membiasakan diri tertib pada lingkungan
tertib pada lingkungan keluarga
keluarga, sekolah dan 4. 2 Membiasakan diri tertib pada lingkungan
masyarakat sekolah
4. 3 Membiasakan diri tertib pada lingkungan
masyarakat
4. Membiasakan diri berbudaya 5. 1 Membiasakan diri bersih pada
bersih pada lingkungan lingkungan keluarga
keluarga, sekolah dan 5. 2 Membiasakan diri bersih pada
masyarakat lingkungan sekolah
5. 3 Membiasakan diri bersih pada
lingkungan masyarakat
5. Menerapkan nilai-nilai 6. 1 Memelihara keindahan pada lingkungan
keindahan pada lingkungan keluarga
keluarga, sekolah, dan 6. 2 Memelihara keindahan pada lingkungan
masyarakat sekolah
6. 3 Memelihara keindahan pada lingkungan
masyarakat
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR

6. Menerapkan konsep 7. 1 Menerima konsep P4LH


pembibitan, penanaman, 7. 2 Mencintai jenis-jenis tanaman yang ada
perawatan/ pemeliharaan dan di lingkungan sekitar
pengawasan lingkungan hidup
(P4LH)
7. Melakukan pembibitan 7. 1 Melakukan pembibitan tanaman
tanaman sebagai upaya nyata
untuk pengelolaan lingkungan
hidup

8. Membiasakan diri menanam 8. 1 Melakukan penanaman tanaman di


tanaman di setiap jengkal lingkungan rumah
lahan di rumah, sekolah dan di 8. 2 Melakukan penanaman tanaman di
tempat lain lingkungan sekolah
8. 3 Melakukan penanaman tanaman di
lingkungan di tempat lain
9. Melakukan pemeliharaan/ 9. 1 Memelihara tanaman pada lingkungan
perawatan setiap aspek keluarga
lingkungan hidup di 9. 2 Memelihara tanaman pada
lingkungan keluarga, sekolah, lingkungansekolah
dan masyarakat 9. 3 Memelihara tanaman pada lingkungan
masyarakat
10. Membiasakan diri 10. 1 Membiasakan diri dalam pengawasan
berpartisipasi dalam tanaman pada lingkungan keluarga
pengawasan terhadap 10. 2 Membiasakan diri dalam pengawasan
kepatuhan aturan aspek tanaman pada lingkungan sekolah
lingkungan hidup di 10. 3 Membiasakan diri dalam pengawasan
lingkungan keluarga, sekolah tanaman pada lingkungan masyarakat
dan masyarakat
STANDAR KOMPETENSI KOMPETENSI DASAR

11. Menilai IPTEK dalam 11. 1 Menyenangi proses pengelolaan


pengelolaan lingkungan hidup lingkungan hidup dengan menggunakan
IPTEK
11. 2 Menerima perkembangan IPTEK dalam
pengelolaan lingkungan hidup
12. Menerapkan IPTEK dalam 12. 1 Melakukan upaya pelestarian lingkungan
pengelolaan ;lingkungan hidup dengan menggunakan IPTEK
12. 2 Melakukan pengelolaan dan
pemberdayaan sumber daya alam dan
energi dengan menggunakan IPTEK
12. 3 Melakukan penanganan polusi udara
dengan menggunakan IPTEK
12. 4 Meniru perkembangan IPTEK dari daerah
yang sudah maju
12. 5 Membiasakan diri dalam pengelolaan
lingkungan hidup dengan menggunakan
IPTEK

Anda mungkin juga menyukai