Anda di halaman 1dari 4

BAB 3 KERANGKA KONSEP DAN HIPOTESIS

3.1 Landasan Teori

Posbindu adalah salah satu cara dari Pemerintah dalam mengendalikan

masalah Penyakit Tidak Menular (PTM) yang terjadi di masyarakat dengan

menggunakan upaya promotif, preventif dan sistem rujukan. Posbindu

adalah suatu bentuk pelayanan kesehatan yang dibina oleh Puskesmas

dengan melibatkan peran serta masyarakat dalam kegiatan deteksi dini

dan pemantauan faktor risiko PTM (Kemenkes,2014).

Perlunya pemanfaatan masyarakat dalam menggunakan Posbindu sebagai

salah satu cara dalam mencegah Penyakit tidak menular agar masyarakat

secara dini waspada terhadap faktor risiko PTM yang pada awalnya tidak

memberikan gejala.

Berdasarkan tinjauan pustaka yang sudah tertulis sebelum, maka kerangka

konsep ini didasarkan pada pendekatan teori perilaku perilaku oleh

Lawrence Green (1980)

Dimana dari tinjauan pustaka sebelumnnya dibuat menjadi kerangka

konsep dengan dibagi dua variabel yaitu variabel dependen adalah

pemanfaatan posbindu oleh masyarakat, sedangkan variabel independen

yang akan diteliti adalah :

1. Model teori perilaku oleh Lawrence Green

a. Faktor Presdiposisi meliputi umur, jenis kelamin,pendidikan

pekerjaan, pengetahuan dan sikap terhadap Posbindu.

68
69

b. Faktor Pemungkin meliputi, ketersediaan sarana/fasilitas

Posbindu.

c. Faktor Pendukung/Penguat meliputi dukungan keluarga, peran

petugas kesehatan, peran kader Posbindu,


70

3.2 Kerangka Konsep

Variabel Independen Variabel Dependen

Faktor Predisposisi

 Pendidikan
 Pekerjaan
 Pengetahuan tentang
Posbindu dan PTM
 Sikap dengan Posbindu PTM

Faktor Pemungkin

 Aksesibilitas ke Posbindu PTM Pemanfaatan Posbindu PTM

 Ketersediaan Oleh Masyarakat


sarana/fasilitas Posbindu
PTM

Faktor Penguat
 Dukungan Keluarga
 Dukungan Petugas
Kesehatan
 Dukungan Kader Posbindu

 Dukungan Teman Sebaya

Keterangan :

: Variabel yang tidak diteliti

: Variabel yang diteliti

: Hubungan variabel yang diteliti

Gambar 3.1 Kerangka konsep penelitian faktor-faktor yang mempengaruhi


pemanfaatan Pos Pembinaan Terpadu Penyakit Tidak Menular
(Posbindu PTM) oleh masyarakat tahun 2018
71

3.3 Hipotesis Penelitian

3.3.1 Ada hubungan antara pendidikan dengan pemanfaatan Posbindu PTM

oleh masyarakat di wilayah Kerja Puskesmas Martapura 2

3.3.2 Ada hubungan antara pekerjaan dengan pemanfaatan Posbindu PTM

oleh masyarakat di wilayah Kerja Puskesmas Martapura 2

3.3.3 Ada hubungan antara pengetahuan dengan pemanfaatan Posbindu PTM

oleh masyarakat di wilayah Kerja Puskesmas Martapura 2

3.3.4 Ada hubungan antara sikap dengan pemanfaatan Posbindu PTM oleh

masyarakat di wilayah Kerja Puskesmas Martapura 2

3.3.5 Ada hubungan antara ketersediaan sarana/fasilitas Posbindu dengan

pemanfaatan Posbindu PTM oleh masyarakat di wilayah Kerja

Puskesmas Martapura 2

3.3.6 Ada hubungan antara dukungan keluarga dengan pemanfaatan Posbindu

PTM oleh masyarakat di wilayah Kerja Puskesmas Martapura 2

3.3.7 Ada hubungan antara peran petugas kesehatan dengan pemanfaatan

Posbindu PTM oleh masyarakat di wilayah Kerja Puskesmas Martapura 2

3.3.8 Ada hubungan antara dukungan kader Posbindu dengan pemanfaatan

Posbindu PTM oleh masyarakat di wilayah Kerja Puskesmas Martapura 2

Anda mungkin juga menyukai