Anda di halaman 1dari 3

AUDIT INTERNAL

I. Latar Belakang:

Puskesmas merupakan unit terdepan dalam pelayanan kesehatan masyarakat dan menurut Permenkes No. 46 tahun 2015 mangamanatkan bahwa
Puskesmas wajib terakreditasi setiap 3 (tiga) tahun. Monitoring dan penilaian kinerja Puskesma merupakan persyaratan standar akreditasi. Penilaian
kinerja dilakukan di Administrasi Manajemen Puskesmas, Upaya Kesehatan Puskesmas (UKP) maupun Upaya Kesehatan Masyarakat (UKM). Salah satu
upaya untuk melakukan monitoring dan penilaian kinerja adalah dengan melaksanakan Audit Internal.
Dengan adanya audit internal akan dapat diidentifikasi kesenjangan kinerja yang menjadi masukan untuk melakukan perbaikan dan penyempurnaan baik
pada sistem pelayanan maupun sistem manajemen.

Audit internal dilakukan oleh tim audit internal yang dibentuk oleh kepala puskesmas dengan berdasarkan kepada standar kinerja dan standar akreditasi
yang digunakan.

II. Tujuan audit:

Melakukan penilaian terhadap kesesuaian sumber daya, proses pelayanan, dan kinerja Manajemen, pelayanan UKM dan UKP sebagai dasar untuk
melakukan perbaikan mutu dan kinerja

III. Lingkup audit:

Pelayanan UKP : Laboratorium

IV. Objek audit:

a. Pemenuhan sumber daya terhadap standar sumber daya

b. Kepatuhan proses pelayanan terhadap SOP

c. Capaian kinerja pelayanan


d. Kesesuaian terhadap standar akreditasi

V. Kriteria audit:

a. SOP yang prioritas

b. Standar kinerja

c. Standar akreditasi Bab VIII.1

VI. Auditor : Adi Putra, S.Kep

Lalu sukandi, S.Kep

VII. Proses Audit

Instrumen audit:

a. Check list (terlampir)

b. Instrumen akreditasi

c. Panduan observasi

d. Kuesioner untuk wawancara (terlampir)

Waktu Audit : 4 April 2018

Metode audit:

a. Observasi

b. Wawancara

c. Melihat dokumen dan rekaman yang ada


VIII. Hasil Audit

Uraian Ketidaksesuaian
Standar /
No ketidaksesu Temuan Audit terhadap Analisis Rekomendasi Audit
Kriteria
aian standar/kriteria
1 PMK Ruangan Ruangan Ruangan Standar ruangan laboratorium itu ada Pembuatan ruang
No.37 tahun laboratoriu laboratorium hanya Laboratorium belum pemisah antara ruang sampling dengan sampling yang
2012 m tidak satu ruangan dengan memenuhi standar ruang pemeriksaan terpisah dari ruang
sesuai ukuran 2 x 1,5 meter pemeriksaan
standar
2 Bab 8.1 APD tidak APD yang tersedia Penggunaan APD Standar APD berupa masker, Pengadaan jas
tersedia hanya masker dan tidak sesuai standar handschoon, jas laboratorium, spatu laboratorium dan
lengkap handscoon tertutup dan kaca mata kacamata
3 Bab 8.1.4 Papan data Tidak adanya papan Papan data tidak Papan data digunakan untuk Pengadaan papan data
tidak data yang tersedia memunculkan angka kritis sebagai
tersedia memunculkan angka pedoman dalam pemeriksaan
kritis laboratorium

Anda mungkin juga menyukai