Anda di halaman 1dari 40

POKOK BAHASAN 5

HUKUM SURAT
BERHARGA
THE LAW OF NEGOTIABLE INSTRUMENT

25/09/2008 Hukum Surat Berharga 1


JENIS SURAT BERHARGA
• SURAT BERHARGA
Adalah surat yang oleh penerbitnya ditujukan untuk
pemenuhan suatu prestasi yaitu pembayaran sejumlah
uang yang tidak dilakukan secara tunai melainkan
dengan memnerbitkan sepucuk surat yang memuat
perintah untuk membayar oleh pihak 3 kepada
pemegangnya, contohnya: Cek, Wesel, dll

• SURAT YANG BERHARGA


Adalah surat yang penerbitannya tidak ditujukan untuk
memenuhi suatu prestasi yaitu pembayaran uang
melainkan sebagai bukti bahwa pemegangnya adalah
orang yang paling berhak sesuai yang tertulisdalam
surat tersebut, contohnya: KTP, Ijazah, dll

25/09/2008 Hukum Surat Berharga 2


PENGGOLONGAN
SURAT BERHARGA

 Surat berharga yang bersifat


kebendaan, contoh: Konnosemen
 Surat berharga yang bersifat tanda
keanggotaan, contoh: Saham.
 Surat berharga yang bersifat tagihan
hutang, contoh: Cek, Wesel.

25/09/2008 Hukum Surat Berharga 3


FUNGSI
SURAT BERHARGA

• Alat pembayaran/ alat tukar uang.


• Alat untuk memindahkan hak tagih.
• Surat bukti hak ( surat legitimasi).
• Pembawa Hak

25/09/2008 Hukum Surat Berharga 4


TUJUAN PENERBITAN
SURAT BERHARGA
 TUJUAN POKOK
• Sebagai sarana pemenuhan prestasi berupa
pembayaran sejumlah uang.
 TUJUAN LAIN
• Lebih aman dari risiko pencurian dan tindak
kejahatan lainnya.
• Lebih memudahkan, simple dan praktis dalam
pemakaiannya.
• Dapat dikembangkan dan banyak pilihannya
disesuaikan dengan kebutuhan pemakainya.

25/09/2008 Hukum Surat Berharga 5


Alasan orang lebih memilih &
memakai surat berharga
 Lebih aman penggunaannya bila dibandingkan dengan mata uang
sebab tidak semua orang dapat menerbitkannya, tidak semua org
dapat menggunakannya dan tidak semua badan hukum bebas
begitu saja untuk dapat mencetak atau membuatnya.
 Lebih praktis penggunaannya (dapat memuat nilai uang tidak
terbatas jumlahnya ).
 Merupakan suatu prestise tersendiri, terkadang tingkat kepercayaan
org dpt dipengaruhinya.
 Di dukung oleh fasilitas yang memadai.
 Bagi masyarakat memakainya merupakan mode atau trend.
 Menjadi komoditi dalam kegiatan bisnis.
25/09/2008 Hukum Surat Berharga 6
We s e l
Adalah surat yang memuat kata WESEL yang
diterbitkan pada tanggal dan tempat tertentu
yang mana penerbitnya memerintahkan tanpa
syarat kepada tersangkut untuk membayar
sejumlah uang tertentu kepada pemegang atau
penggantinya pada tanggal dan tempat tertentu
Wissel (Belanda)
Letter de Change (Prancis)
Wechsel (Jerman)
Bill Of Exchange (Inggris)

25/09/2008 Hukum Surat Berharga 7


Ciri – Ciri Wesel
• Memuat perintah tanpa syarat
• Berjangka panjang (dapat sampai 1 tahun sejak
diterbitkan)
• Pihak tersangkut tidak harus Bank
• Dialihkan dengan ENDORSEMENT
• Mengenal istilah AVAL, AKSEPTASI, & HAK REGRES.
• Berklausula atas tunjuk dan atas pengganti
• Berfungsi sebagai alat pembayaran kredit
• Dibayar pada saat diperlihatkan atau pada waktu
yang ditentukan dalam wesel.
• Mengenal istilah SURAT ADVIS.
• Bentuknya tidak baku/ tidak standar.
25/09/2008 Hukum Surat Berharga 8
Syarat Formil Wesel
• Memuat kata “ WESEL” dalam teksnya
• Memuat perintah tanpa syarat untuk membayar
• Memuat nama orang (tersangkut) yang harus
membayar.
• Memuat tempat pembayaran harus dilakukan.
• Memuat tempat dan tanggal WESEL diterbitkan.
• Memuat tanda tangan penerbit WESEL
• Memuat penetapan hari bayar/ jatuh tempo
pembayaran
• Memuat nama penerbit WESEL.

25/09/2008 Hukum Surat Berharga 9


PERSONIL WESEL
• PENERBIT, Pihak yang menerbitkan wesel pertama kalinya.
•TERSANGKUT, Pihak yang dikenai perintah tanpa syarat
untuk membayar wesel (dapat Bank atau bukan Bank)
•AKSEPTAN, Pihak yang menyanggupi untuk membayar
wesel saat jatuh tempo.
•PEMEGANG PERTAMA, Pihak yang pertama kali
menerima wesel dari penerbit.
•PENGGANTI, Adalah pihak yang menggantikan kedudukan
pemegang pertama dengan cara emdorsement.
•ENDOSAN, Adalah pihak yang mengalihkan wesel ke pihak
lain dengan cara endorsement.

25/09/2008 Hukum Surat Berharga 10


ENDOSEMENT
Adalah suatu sarana dalam hukum surat berharga
(Wesel & Cek) dimana hak tagih dari pemegang
surat berharga dapat dialihkan kepada pemegang
berikutnya secara sederhana.

Contoh:
“ Untuk saya kepada fulan/penggantinya”
ttd, Budi

Endosement dituliskan dibalik/bagian belakang surat wesel/ cek.


25/09/2008 Hukum Surat Berharga 11
HAK REGRES
Adalah hak yang diberikan oleh Undang-undang
kepada pemegang wesel untuk menagih kepada
debitur wesel yang wajib regres karena
tersangkut menolak memberikan akseptasi/
menolak membayar wesel tersebut pada hari
bayarnya, karena itu debitur wajib regres harus
membayar sendiri kepada pemegang wesel
tersebut.
Debitur Wajib Regres adalah orang yang
berkewajiban menjamin pembayaran surat wesel
yang tanda tangannya terdapat pada surat wesel
tersebut.
25/09/2008 Hukum Surat Berharga 12
AKSEPTASI
Adalah pernyataan sanggup untuk membayar
wesel pada saat jatuh tempo yang diberikan oleh
pihak tersangkut dari pemegang wesel yang
dilakukan dengan cara menuliskan kalusula “
Untuk akseptasi” kemudian ditanda tangani oleh
pihak tersangkut.
Pemberian akseptasi ini akan memberikan
jaminan kepada pemegang wesel bahwa pada
saat jatuh tempo tiba, wesel tersebut akan
dibayarkan, dan akseptasi dimohonkan oleh pihak
pemegang wesel sebelum wesel jatuh tempo
pembayarannya.
25/09/2008 Hukum Surat Berharga 13
SURAT ADVIS
Adalah surat pemberitahuan penerbit wesel
kepadatersangkut tentang wesel yang
diterbitkannya. Bila penerbit lalai menyampaikan
advis kepada tersangkut, maka ia bertanggung
jawab bila terjadi penolakan/ non akseptasi.
Advis dilakukan secara tertulis dan berfungsi
sebagai alat kontrol bagi tersangkut untuk
mengetahui benar tidaknya penerbit telah
menerbitkan wesel kepada tersangkut, jika
advisnya tidak ada, maka jika terjadi non
akseptasi, maka biaya-biaya ditanggung sendiri
oleh penerbit, dapat juga dilakukan dengan
mencantumkan klausula “dengan advis” pada
weselnya dan hal ini langsung dapat diakseptasi
oleh tersangkut.
25/09/2008 Hukum Surat Berharga 14
AVAL
Adalah lembaga jaminan dalam hukum
wesel dimana adanya pihak ketiga yang
mengingatkan dirinya untuk menjamin
pembayaran wesel itu pada hari bayarnya.
Dilakukan dengan cara mencantumkan tulisan dibalik surat
dengan kalimat “ Untuk Aval” dan ditanda tangani oleh
pemberi aval (Avalis).

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 15
WESEL
TERSANGKUT/ 4 PEMEGANG
AKSEPTAN TERAKHIR

3
AVALIS
PENGGANTI/
ENDOSAN
PENERBIT

2
PEMEGANG PERTAMA/
ENDOSAN
1

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 16
Contoh wesel

Wesel Jakarta, 1 Januari 2003

Atas penunjukan dan penyerahan wesel ini, bayarlah


kepada tuan Ali atau penggantinya uang sejumlah
Rp.1.000.000,00 (satu juta rupiah)

Kepada Tanda tangan


Bank BNI Makassar Fulan

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 17
CHEQUE (CEK)
Adalah surat yang memuat kata “cek”
yang diterbitkan pada tanggal dan tempat
tertentu dimana penerbit memerintahkan
tanpa syarat kepada bankir untuk
membayar sejumlah uang tertentu kepada
pemegang cek atau kepada pembawa cek
tersebut di tempat tertentu.

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 18
25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 19
SYARAT FORMIL CEK

 Memuat kata “cek” dalam teksnya


 Memuat perintah tanpa syarat untuk membayar
 Memuat nama Bank yang harus membayar
 Memuat tempat pembayaran harus dilakukan
 Memuat tempat dan tanggal cek diterbitkan
 Memuat tanda tangan penerbit cek

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 20
CIRI-CIRI CEK
 Memuat perintah tanpa syarat untuk membayar
 Berjangka pendek (hanya 70 hari sejak
diterbitkan)
 Pihak tersangkut harus Bank
 Dapat di alihkan dengan Endosemen
 Mengenal istilah aval dan hak regres
 Digolongkan dalam surat tagihan hutang
 Berklausula atas tunjuk dan atas pengganti/ atas
pembawa.
 Tidak mengenal akseptasi
 Berfungsi sebagai alat pembayaran tunai
 Dibayarkan pada saat diperlihatkan
25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 21
PERSONIL CEK

 PENERBIT CEK, adalah pihak yang untuk pertama


kalinya menerbitkan cek.
 TERSANGKUT (BANK), adalah pihak yang diberi
perintah tanpa syarat untuk melakukan pembayaran
 PEMEGANG, adalah pihak yang diberikan hak untuk
menerima pembayaran cek yang namanya tercantum
dalam cek atau kepada pembawa cek.
 PEMBAWA CEK, adalah pihak yang ditunjuk untuk
menerima pembayaran cek tanpa menyebutkan namanya
dalam surat cek
 PENGGANTI, adalah pihak yang menggantikan
kedudukan pemegang surat cek dengan cara endosemen

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 22
HAK REGRES PADA CEK
Hak regres adalah hak yang diberikan oleh UU kepada pemegang cek
yang terjadi karena non pembayaran atau karena cek kosong untuk
menagih kepada penerbit atau endosan (pemegang cek)
Hak ini timbul bila pemegang cek tidak memperoleh pembayaran dalam
tenggang waktu 70 hari sejak penerbitannya, karena itu pemegang
dapat menuntut pembayaran terhadap debitur wajib regres yaitu
endosan, penerbit dan avalis (penjamin) pasal 217 KUHD
Pelaksanaannya dapat dilakukan secara rembours yaitu pemegang cek
meregres endosannya lalu endosan ini meregres endosan lainnya dan
seterusnya atau dengan cara melompat yaitu pemegang cek langsung
meregres penerbit cek pertama kalinya tanpa memperhatikan urutan
endosannya (pasal 221 KUHD)
Adapun isi hak regres yang dapat dituntut oleh pemegang surat cek:
1. Jumlah nominal surat cek yang tidak dibayar
2. Bunga 6% terhitung sejak hari dibayarkannya
3. Semua biaya yang telah dikeluarkannya
25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 23
CEK KOSONG
Adalah cek yang digunakan kepada Bank
(tersangkut) namun dana nasabah pada bank
tersebut tidak mencukupi untuk membayar surat
cek yang bersangkutan
Penyebab timbulnya cek kosong:
1. Kelemahan pasal 180 KUHD
2. Rahasia bank
3. Spekulasi pemilik rekening giro
4. Administrasi bank yang kurang baik

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 24
BILYET GIRO

Adalah surat perintah nasabah yang bentuknya


telah di standarisir kepada bank penyimpan dana
untuk memindahbukukan sejumlah dana dari
rekening yang bersangkutan kepada pihak
penerima yang disebutkan namanya pada bank
yang sama atau pada bank lainnya.

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 25
25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 26
25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 27
25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 28
CIRI BILYET GIRO
☺ Memuat perintah tanpa syarat
☺ Perintah pemindahbukuan rekening
☺ Bebas dari Bea Materai
☺ Berjangka pendek (70 hari)
☺ Tersangkut harus bank
☺ Penerbit dan penerima bilyet giro adalah nasabah
pada bank yang sama atau bank yang berbeda
☺ Tidak dapat diuangkan/ dibayar tunai
☺ Tidak mengenal endosemen dan akseptasi
☺ Mengenal 2 tanggal
☺ Bentuknya sudah baku (standar)
25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 29
SYARAT FORMIL BILYET GIRO
☺ Nama BG dan No. seri harus tercantum
☺ Perintah tanpa syarat pemindah bukuan
rekening
☺ Nama dan tempat bank tertarik
☺ Nama yang ditujukan pemindah bukuan
☺ Jumlah dana yang di transfer
☺ Tanda tangan penarik/ stempel perusahaan
☺ Tempat dan tanggal penarikan
☺ Tanggal efektif mulai berlakunya perintah
☺ Nama bank tempat tujuan pemindah bukuan

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 30
PERSONIL BILYET GIRO

☺ PENERBIT, Pihak yang menerbitkan BG


yang memiliki rekening pada bank tertarik
☺ PENERIMA, Pihak yang menerima BG yang
memiliki rekening pada bank penerima dana
☺ BANK TERTARIK, Pihak yang dikenai
perintah untuk memindahbukukan dana
☺ BANK PENERIMA, Pihak yang menerima
pemindahbukuan sejumlah dana dari bank
tertarik.

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 31
BILYET GIRO KOSONG

Adalah Bilyet Giro yang diajukan


pada bank namun dana nasabah
pada bank tidak mencukupi untuk
membayar/memenuhi perintah
pada bilyet giro yang bersangkutan

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 32
SANKSI BAGI PENERBIT
BILYET GIRO KOSONG
 Pencantuman nama penerbit dalam daftar
hitam.
 Larangan kepada semua bank untuk
menerima nasabah yang namanya terdapat
dalam daftar hitam
 Larangan kepada semua bank untuk
menjadikan nasabah yang namanya masuk
dalam daftar hitam
 Bila dilakukan 3 kali berturut-turut dalam
waktu 6 bulan, maka rekeningnya ditutup.
25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 33
KEUNTUNGAN BILYET GIRO

 Bebas dari Bea Materai


 Lebih aman penggunaannya
 Kewajiban penyediaan dana
 Pelaksanaan amanat sampai pada tujuan
 Dapat dibatalkan, asal perintah belum
dilaksanakan.
 Sangat dianjurkan oleh Bank Indonesia

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 34
BILYET GIRO ( Pada bank yang sama)

BANK TERSANGKUT

DILAKUKAN DENGAN KLIRING

PENERBIT BG PEMEGANG BG
(nasabah bank tersangkut) (nasabah bank tersangkut)

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 35
BILYET GIRO ( Pada bank yang berbeda )

DILAKUKAN DENGAN KLIRING

BANK TERSANGKUT BANK PENERIMA

PENERBIT BG PEMEGANG BG
(nasabah bank tersangkut) (nasabah bank penerima)

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 36
CONTOH BILYET GIRO

No. Seri bank: 000123 BANK MANDIRI


BILYET GIRO
Diminta kepada saudara supaya pada tanggal 1 Januari
2003 Memindahkan dana atas beban rekening kami kepada
rekening Fulan pada Bank BNI 46 dengan permintaan supaya
Bank ini mengkreditkan rekening nasabah tersebut di atas
sejumlah Rp. 1.000.000,00
( Satu juta rupiah )
Tempat terbit, Tanggal……..2003
Tanda tangan,
Ahmad.

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 37
PROMESS
Adalah surat yang memuat kata sanggup
untuk membayar atau Promesse an order
yang ditanda tangani pada tanggal dan
tempat tertentu dimana penanda tangan
menyanggupi tanpa syarat untuk
membayar sejumlah uang tertentu
kepada pemegang atau penggantinya
pada tanggal dan tempat tertentu
Order Briefje (Belanda)
Billet A Ordre (Prancis)
Promissori Note/ Promesse an Order (Inggris)

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 38
CIRI PROMESS
• Penandatangan Promes adalah berstatus debitur
wajib regres
• Memuat kesanggupan tanpa syarat untuk membayar
• Berbentuk surat janji untuk membayar
• Penerima surat sanggup = berkedudukan sbg kreditur
• Dapat diendosemenkan
• Berklausula atas pengganti
• Sebagai bukti adanya pinjaman uang
• Daluwarsa 6 bulan sejak ditunjukkan
• Tidak mengenal bentuk standart/baku
• Tidak ada pihak tersangkut
25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 39
SYARAT FORMIL PROMESS
• Memuat istilah surat sanggp dalam teksnya
• Memuat kesanggupan membayar tanpa syarat
• Memuat penetapan hari bayar
• Memuat tempat pembayaran dilakukan
• Memuat penyebutan nama orang yang kepadanya/
kepada orang lain yang ditunjuknya pembayaran itu
harus dilakukan
• Memuat tgl dan tempat surat sanggup di tanda
tangani
• Memuat tanda tangan penerbit surat sanggup

25
25//09
09//2008 Hukum Surat Berharga 40

Anda mungkin juga menyukai