Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN AUDIT INTERNAL STUDI KASUS 2

PELAYANAN LABORATORIUM PUSKESMAS TARUMASARI


TAHUN 2019

I. LATAR BELAKANG
Puskesmas merupakan Pusat Kesehatan Masyarakat yang kinerjanya
sangat dipengaruhi dengan pelaksanaan pelayanan laboratorium Puskesmas, dalam
memberikan pelayanan secara menyeluruh dan terpadu kepada masyarakat di
wilayah kerjanya dalam bentuk kegiatan pokok. Puskesmas mempunyai wewenang
dan tanggungjawab atas pemeliharaan kesehatan masyarakat dalam wilayah
kerjanya.
Kegiatan-kegiatan dalam pelayanan laboratorium Puskesmas setiap Upaya
Kesehatan Puskesmas disusun oleh Kepala Puskesmas dan penanggungjawab
program tidak hanya mengacu pedoman atau acuan yang sudah ditetapkan oleh
Kementrian Kesehatan, Dinas Kesehatan Provinsi, maupun Dinas Kesehatan Kota
tapi juga perlu memperhatikan kebijakan yang telah ditetapkan oleh Pemerintah
Kabupaten Sukosuko.
Berdasarkan hasil audit internal yang dilaksanakan pada tanggal 2 – 6 Maret
2019 diketahui pengelolaan laboratorium mencakup manajemen dan pemeriksaan
rutin kesehatan di Puskesmas Tarumasari pelaksanaannya tidak mencapai taget
(20%) bahkan cenderung menurun , seperti data capaian pemeriksaan laboratorium
pada bulan Januari 18%, Februari 20% dan Maret 14,3%.
Kondisi tersebut disebabkan berbagai factor antara lain belum adanya kebijakan
dan pemahaman petugas terhadap prosedur yang masih kurang, pengelolaan
sarana prasarana yang kurang baik, dan keengganan dokter untuk melakukan
permintaan pemeriksaan laboratorium.

II. TUJUAN
A. Tujuan Umum
Mengetahui/mengidentifikasi potensi yang akan muncul dari akibat pengelolaan
pelayanan laboratorium.

B. Tujuan Khusus
1. Mengidentifikasi masalah dan penyebabnya dalam pelayanan laboratorium
Puskesmas.
2. Mengidentifikasi potensi masalah yang timbul akibat pelayanan laboratorium
Puskesmas.

3. Mengidentifikasi sarana dan prasarana yang diperlukan dalam pengelolaan


laboratorium Puskesmas.
4. Mengidentifikasi kebutuhan tenaga serta kompetensi petugas yang
mengelola pelayanan laboratorium Puskesmas.
III. LINGKUP AUDIT

Lingkup audit mencakup pelayanan UKP (Unit Laboratorium) dan ADMEN


(ketenagaan puskesmas dan sarana dan prasarana)
IV. OBJEK AUDIT : capaian kinerja pelayanan laboratorium dan kepatuhan
pelayanan terhadap SOP, serta pemenuhan sarana prasarana .
V. STANDAR/KRITERIA YANG DIGUNAKAN
 PMK No 46 tahun 2015
 Standar Akreditrasi
 Kebijakan Kepala Puskesmas
 KAK
 SOP
 Pedoman Monitoring
VI. AUDITOR
Tenaga Puskesmas yang ditugaskan oleh Kepala Puskesmas.

VII. PROSES AUDIT


Audit internal yang dilaksanakan pada tanggal 16-20 Mei 2019 mencakup :
 Pengelolaan pelayanan laboratorium Puskesmas yang meliputi kebijakan dan
SOP, KAK , rentang nilai hasil laboratorium .
 Sarana dan prasarana meliputi ketersediaan dan penempatan reagen,
sarung tangan.
 Kinerja tenaga laboratorium dan dokter UKP.
 Proses pelayanan laboratorium termasuk system rujukan.

VIII. HASIL DAN ANALISIS HASIL AUDIT

No Uraian Bukti2 Ketidak Standar / Analisis Tindakan Tindaka Target Waktu


Ketidaksesuai Objektif sesuaian kriteria yang Perbaikan n penyelesaian
an dgn digunakan Penceg
standar ahan
1 Reagen untuk Ditemukan Berdasarka Instrumen Reagen yang ada Setiap FIFO 1 minggu
BTA reagen n Akreditasi FKTP tidak diberikan reagen
kadaluarsa yang Instrumen Bab.8, Standar label identitas yang ada
expired Akreditasi 8.1. termasuk masa harus
FKTP kadaluarsa. diberikan
Kriteria label
8.1.5 identitas
tentang yang
pengelolaa lengkap.
n reagen,
terdapat Perlu
ketidaksesu dibuatkan
aian check list
pengelolaa untuk
n reagen memonitor
yang reagen dan
dilakukan. masa
kadaluarsa
nya.
2 ukuran kinerja Ditemukan Berdasarka Instrumen Rentang nilai hasil Harus
pelayanan ukuran n Akreditasi FKTP pemeriksaan disusun
laboratorium kinerja Instrumen Bab.8, Standar laboratorium dan
belum pelayanan Akreditasi 8.1. belum ditetapkan ditetapkan
ditetapkan laboratoriu FKTP sehingga tidak rentang
m belum Kriteria ada acuan yang nilai hasil
ditetapkan 8.1.6 resmi dan baku pemeriksaa
tentang untuk n
Penetapan menentukan hasil laboratoriu
Nilai pemeriksaan m, dan
Normal dan laboratorium. dicantumka
Rentang n dalam
Nilai hasil form hasil
pemeriksaa pemeriksaa
n n
laboratoriu laboratoriu
m, terdapat m.
ketidaksesu
aian karena
belum
ditetapkan
nya daftar
rentang
nilai dan
nilai
normal
hasil
pemeriksaa
n
laboratoriu
m.
3 Tidak dapat Ditemukan Berdasarka Instrumen Dengan tidak -Harus
ditemukan tidak n Akreditasi FKTP ditemukannya dilakuka
bukti adanya Instrumen Bab.8, Standar bukti pelaksanaan n
pelaksanaan bukti Akreditasi 8.1, Kriteria validasi dan validasi
kalibrasi pelaksana FKTP Bab.8, 8.1.7 kalibrasi alat di dan
maupun an Standar laboratorium, kalibrasi
validasi kalibrasi 8.1, Kriteria dapat dinyatakan alat di
instrument maupun
8.1.7 bahwa validasi laborato
validasi
tentang dan kalibrasi rium.
instrument
Kalibrasi tersebut belum -Susun
dan pernah dilakukan. rencana
Validasi, dan
maka jadwal
ditemukan validasi
juga dan
ketidaksesu kalibrasi
aian alat.
dengan
standar ini
karena
belum
pernah
dilakukan
validasi dan
kalibrasi
alat di
laboratoriu
m.
4 Spesimen Ditemukan Berdasarka Instrumen Beberapa Lakukan
yang diambil Spesimen n Akreditasi FKTP spesimen identifikasi
dari pasien yang Instrumen Bab.8, Standar ditemukan tidak spesimen
tidak diberi diambil Akreditasi 8.1, Kriteria diberi label, hal ini dengan
identitas yang dari FKTP Bab.8, 8.1.2 menunjukkan baik dan
jelas pasien Standar ketidaksesuaian secara
tidak 8.1, Kriteria tindakan dengan spesifik
diberi
8.1.2 prosedur yang sehingga
identitas
tentang telah ditetapkan tidak
yang jelas
penerimaa sesuai standar. terjadi
n dan kesalahan,
pengelolaa yaitu
n dengan
spesimen, pemberian
terdapat label untuk
ketidaksesu setiap
aian spesimen
dimana yang
belum diambil.
dilakukan
identifkasi
spesimen
dengan
baik dan
jelas.

IX. REKOMENDASI DAN BATAS WAKTU penyelesaian yang disepakati bersama


dengan auditee
1. Tetapkan jenis-jenis pelayanan laboratorium dan rentang nilai hasil
laboratorium.
2. Lakukan sosialisasi SOP dan monitoring pelayanan laboratorium kepada
petugas laboratorium dan dokter UKP termasuk penggunaan APD.

Anda mungkin juga menyukai