Anda di halaman 1dari 28

FM-POLTEKKES-SMG-BM-03-05/R0

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

1. Identitas Mata Kuliah

Program Studi D III Keperawatan Semarang


Mata Kuliah Promosi Kesehatan
Kode Mata Kuliah KEP.4.08
Smt/kls/TA IV/II/2015/2016
SKS 2 SKS (K)
Waktu (hari, jam) TEORI
Kelas Reguler 1
SENIN (13.00-14.40)
Kelas Reguler 2
SELASA (14.00-15.40)
DOSEN PENGAMPU 1. ARWANI, SKM, MN. (Koordinator)
2. SRI WIDIYATI, SKM, M.Kes.
3. BUDI WIDIYANTO, MN.
4. FAJAR SURACHMI, SKM, M.Kes.
5. RAMELAN SUGIJANA, S.Pd. M.Kes.

2. Capaian Pembelajaran Lulusan


Mata ajar ini memberikan bekal pada peserta didik tentang promosi
kesehatan. Diharapkan memberikan manfaat pada peserta didik dalam rangka
penyusunan rencana promosi kesehatan sebagai bagian dari kegiatan
pengelolaan kasus keperawatan baik di tatanan klinik maupun di komunitas.

3. Kemampuan Akhir
Mahasiswa akan memahami konsep promosi kesehatan;
1) Mahasiswa akan memahami prinsip-prinsip promosi kesehatan pada
klien (individu, keluarga, kelompok, dan masyarakat);
2) Mahasiswa akan memahami pendidikan kesehatan kepada masyarakat
3) Mahasiswa akan memahami upaya upaya kesehatan (promotif, preventif,
kuratif dan rehabilitasi);
4) Mahasiswa akan memahami komunikasi dan pemasaran sosial dalam
promosi kesehatan;
5) Mahasiswa akan memahami advokasi dan kemitraan dalam promosi
kesehatan;
6) Mahasiswa akan memahami metode pembelajaran untuk promosi
kesehatan di masyarakat;
7) Mahasiswa akan memahami media pembelajaran untuk promosi
kesehatan di masyarakat;
8) Mahasiswa akan memahami perencanaan dan evaluasi dalam promosi
kesehatan;
9) Mahasiswa akan memahami promosi kesehatan di tempat kerja, sekolah,
dan rumah sakit.

Halaman 1 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-03-05/R0

4. Bahan Kajian
1) Konsep promosi kesehatan;
2) Prinsip-prinsip promosi kesehatan pada klien (individu, keluarga,
kelompok, dan masyarakat);
3) Pendidikan kesehatan kepada masyarakat;
4) Upaya-upaya kesehatan (promotif, preventif, kuratif dan rehabilitasi);
5) Komunikasi dan pemasaran sosial dalam promosi kesehatan;
6) Advokasi dan kemitraan dalam promosi kesehatan;
7) Metode pembelajaran untuk promosi kesehatan di masyarakat;
8) Media pembelajaran untuk promosi kesehatan di masyarakat;
9) Perencanaan dan evaluasi dalam promosi kesehatan;
10) Promosi kesehatan di tempat kerja, sekolah, dan rumah sakit /
puskesmas.

1. Metoda Pembelajaran
Metoda pembelajaran yang digunakan dalam MK Promosi Kesehatan adalah
ceramah, tanya jawab, dan diskusi, serta pemberian tugas secara terstruktur.

2. Deskripsi Tugas
Tugas diberikan dalam bentuk tugas individu dan tugas kelompok. Tugas
individu:
a) Setiap mahasiswa membuat perencanaan perubahan perilaku pada
individu tentang kesehatan;
b) Perencanaan (Plan of Action) menggunakan form POA yang terdiri atas:
1) Nomor
2) Masalah
3) Tujuan (Umum & Khusus)
4) Rencana (tindakan mengatasi masalah, waktu, tempat, metoda,
media, pelaksana.

No Masalah Tujuan Rencana


Umum Khusus Tindakan Waktu Tempat Metoda Media Pelaksana

c) Hasil kegiatan perencanaan perubahan perilaku dikumpulkan dalam


bentuk makalah lengkap dengan hasil yang telah dilakukan, menggunakan
sistematika penulisan sebagai berikut:
BAB I Pendahuluan
1. Latar Belakang
2. Tujuan

BAB II Hasil
1. Analisis situasi
a. Karakteristik Objek Pengamatan (jenis kelamin, umur,
pendidikan, status pernikahan, dll).
b. Kondisi perilaku awal

Halaman 2 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-03-05/R0

c. Perubahan perilaku yang diharapkan


d. Intervensi untuk perubahan perilaku (penkes)
2. Pengamatan (catatan hasil pengamatan perubahan perilaku)

Waktu Fokus Pengamatan Hasil Pengamatan


Tanggal..... Cuci tangan habis makan Mencuci tangan setelah
Jam...... makan

3. Perubahan Perilaku

BAB III Simpulan

Lampiran:
Bahan / Media Pendidikan Kesehatan
Foto-foto perubahan perilaku

d) Laporan diketik dengan komputer (computerized), menggunakan kertas


kwarto ukuran 70 / 80 gsm, dengan jarak spasi 1.5 (kecuali tulisan dalam
Tabel menggunakan 1 spasi), fontasi Tahoma 11. Laporan dijilid rapi dan
bersampul.
e) Laporan wajib dikumpulkan paling lambat 1 (satu) minggu sebelum
pelaksanaan ujian akhir semester (UAS). Bila melebihi batas waktu yang
telah ditetapkan akan dikenakan deduksi (pengurangan) nilai sebesar 0.1
per hari.

Tugas kelompok diberikan dalam bentuk makalah kelompok dengan


ketentuan sebagai berikut:
 Setiap kelas dibagi menjadi 6 (enam) kelompok kecil;
 Setiap kelompok membuat rencana promosi kesehatan dengan
pendidikan kesehatan pada kelompok sasaran terpilih (tempat kerja,
sekolah, rumah sakit / puskesmas, keluarga / kelompok khusus) dibawah
bimbingan dosen;
 Tema promosi kesehatan menyesuaikan sasaran berdasarkan survey
pendahuluan yang dilakukan oleh kelompok masing-masing atas
persetujuan dosen pembimbing;
 Kelompok melakukan pendidikan kesehatan sesuai waktu, sasaran, dan
tempat yang disetujui pembimbing;
 Pembimbing memberikan bimbingan rencana promosi kesehatan dan
mendampingi selama kegiatan promosi kesehatan;
 Paket perencanaan promosi kesehatan dilaporkan dalam bentuk CD
(audio visual) dan hard copy dalam bentuk laporan kegiatan promosi
kesehatan.
 Format laporan kegiatan promosi kesehatan adalah sebagai berikut:
BAB I Pendahuluan
1. Latar Belakang

Halaman 3 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-03-05/R0

2. Tujuan

BAB II Laporan Kegiatan Promosi Kesehatan


1. Topik;
2. Hari / Tanggal / Jam;
3. Tempat / Lokasi;
4. Tujuan (Umum & Khusus)
5. Materi
6. Media
7. Metoda
8. Kegiatan Promkes (pendahuluan, isi, penutup)
9. Evaluasi (cara dan hasil yang dicapai disesuaikan dengan tujuan)
10. Hambatan dan pendukung
11. Rekomendasi untuk
kegiatan mendatang

Lampiran:
Preplaning Penkes
Media
Foto kegiatan

1. Makalah diketik dengan komputer (computerized), menggunakan ukuran


kertas kwarto 70 / 80 gsm, berjarak / spasi 1.5, dengan Fontasi Tahoma
(11). Laporan dijilid rapi dan bersampul.
2. Laporan wajib dikumpulkan paling lambat 1 (satu) minggu sebelum
pelaksanaan ujian akhir semester (UAS). Bila melebihi batas waktu yang
telah ditetapkan akan dikenakan deduksi (pengurangan) nilai sebesar 0.1
per hari.
3. Pembagian kelompok, sasaran, dan pembimbing:

Kelompok Area Promkes Pembimbing


Kelas Reguler 1
1 Puskesmas Sri Widiyati, SKM, M.Kes.
2 Tempat Kerja Arwani, SKM, MN.
3 Sekolah Budi Widiyanto, MN.
4 Keluarga risiko tinggi Fajar Surachmi, SKM, M.Kes.
5 Kelompok lansia Ramelan Sugijana, S.Pd. M.Kes.

Kelas Reguler 2
1 Puskesmas Budi Widiyanto, MN.
2 Tempat Kerja Fajar Surachmi, SKM, M.Kes.
3 Sekolah Ramelan Sugijana, S.Pd. M.Kes.
4 Keluarga risiko tinggi Arwani, SKM, MN.
5 Kelompok remaja Sri Widiyati, SKM, M.Kes.

3. Penilaian (Kriteria, Indikator, dan Bobot Penilaian)


Indikator penilaian didasarkan pada kemampuan mahasiswa dalam mencapai
tujuan / kemampuan akhir pembelajaran pada MK Promosi Kesehatan.

Halaman 4 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-03-05/R0

Penilaian kemampuan mahasiswa didasarkan pada 3 komponen yaitu Uji


Tengah Semester (UTS), Uji Akhir Semester (UAS), dan tugas terstruktur
(individu & kelompok).
Pembobotan penilaian kemampuan mahasiswa menggunakan proporsi
persentase sebagai berikut:
a. Tugas Individu : 15 %
b. Tugas Kelompok : 10 %
c. UTS : 30 %
d. UAS : 45 %

4. Daftar Referensi

Arwani. (2003). Komunikasi dalam keperawatan. EGC: Jakarta.

Craven, R. & Himle, C. (1996). Fundamentals of nursing: Human health and


function. 2nd Ed. Lippincott: Philadelphia.

Green, L. W. (2000). Health promotion planning an educational and


enviromental approach. Mayfield Publishing Company, Toronto.

Machfoedz, I., & Suryani, E. (2007). Pendidikan kesehatan: Bagian dari


promosi kesehatan. Yogyakarta: Fitramaya.

Notoatmodjo, S. (2003). Ilmu kesehatan masyarakat: Prinsip-prinsip dasar.


Jakarta : Rineka Cipta.

Notoatmodjo, S. (1993). Pengantar pendidikan dan ilmu perilaku.


Yogyakarta: Andi Offset.

Notoatmodjo, S. (2007). Promosi kesehatan & ilmu perilaku. Jakarta: Rineka


Cipta.

Notoatmodjo, S. (2010). Promosi kesehatan: Teori dan aplikasi. Jakarta:


Rineka Cipta.

Purwanto, H. (1994). Komunikasi untuk perawat. EGC: Jakarta.

Halaman 5 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-03-05/R0

LAMPIRAN 1: FORM PENILAIAN TUGAS INDIVIDU

Form penilaian Tugas Individu


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SEMARANG
JURUSAN KEPERAWATAN
PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN SEMARANG
Jl. Tirto Agung Banyumanik Semarang Telp. / Fax (024) 7470364

Nama Mahasiswa
NIM
Nama Penilai
Tandatangan
Penilai

No ASPEK YANG DINILAI Penilaian


Bobot Nilai
1. Rencana perubahan perilaku 20
2. Implementasi rencana perubahan perilaku 30
3. Makalah ditulis dengan gaya narasi 20
4. Makalah ditulis dengan jarak 1.5 spasi 2,5
5. Menggunakan ukuran huruf 11 2,5
6. Font size Tahoma 2,5
7. Ukuran kertas kwarto (70 / 80 gsm) 2,5
8. Tugas disampul dengan rapi 5
9. Dikumpulkan tepat waktu 5
Total 100

Nilai akhir: ________________ ( _________________________ )

Semarang, ...............................
Penilai

(_______________________)
NIP.

LAMPIRAN 2: FORM PENILAIAN TUGAS KELOMPOK

Halaman 6 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-03-05/R0

Form penilaian tugas kelompok


POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES SEMARANG
JURUSAN KEPERAWATAN PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN
SEMARANG
Jl. Tirto Agung Banyumanik Semarang Telp. / Fax (024) 7470364
Kelompok
Nama Mahasiswa Terlampir
Nama Penilai
Tandatangan Penilai
No ASPEK YANG DINILAI NILAI
Standar Diperoleh
A PRAKTIK BERDASARKAN ETIKA
1. Mengucapkan salam (sesuai waktu) pada audien 5
2. Memperkenalkan kelompok pada audien 5
3. Menetapkan kontrak waktu penkes 5
4. Mengakiri kontrak (berpamitan, ucapan terima kasih) 5
B PRAKTIK PROFESIONAL
5. Menjelaskan tujuan pendidikan kesehatan 5
6. Melakukan tindakan setelah mendapatkan ijin dari audien 10
7. Melakukan tindakan sesuai dengan kewenangan perawat 5
C BERPIKIR KRITIS DAN ANALITIS
8. Memberikan kesempatan pada audien untuk bertanya 5
9. Menilai kemampuan penerimaan audien 5
D MANAJEMEN ASUHAN
10. Melakukan tindakan apersepsi: menanyakan seputar tema 10
pendidikan kesehatan
11. Menggunakan media yang sesuai 5
12. Menggunakan metoda yang tepat 5
13. Menggunakan bahasa yang mudah dimengerti audien 5
14. Mencatat tindakan dan hasil evaluasi 5
E KEAMANAN TINDAKAN
15. Melaksanakan tindakan keperawatan / penkes yang menjamin 10
keselamatan, keamanan, & kenyamanan audien
16. Melaksanakan tindakan keperawatan / penkes yang menjamin 10
keselamatan, keamanan, & kenyamanan edukator
Total 100
Nilai akhir: ________________ ( _________________________ )

Semarang, ...............................
Penilai

(_______________________)
NIP.

Halaman 7 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

LAMPIRAN 3: JADWAL KULIAH


DOSEN: AR (Arwani), SW (Sri Widiyati), BW (Budi Widiyanto), RS (Ramelan Sugijana), FS (Fajar Surachmi), ,
KELAS REGULER 1

Pertemuan Waktu Tujuan Bahan Kajian Metoda Media Dosen Indikator Penilaian
I & II 11/12/2017 Mahasiswa mampu Konsep Promosi Kesehatan C TJ D LCD AR 1. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan meliputi : White board mendiskripsikan Kesehatan
konsep promosi 1. Kesehatan dari segi dari segi kesehatan
kesehatan kesehatan masyarakat. masyarakat.
2. Upaya kesehatan di 2. Mahasiswa mampu
masyarakat. mendiskripsikan upaya
3. Sejarah kesehatan kesehatan di masyarakat.
masyarakat 3. Mahasiswa mampu
4. Kesehatan masyarakat di mendiskripsikan sejarah
Indonesia. kesehatan masyarakat
5. Promosi kesehatan dan 4. Mahasiswa mampu
kesehatan masyarakat mendiskripsikan kesehatan
6. Peran promosi kesehatan masyarakat di Indonesia.
dalam kesehatan 5. Mahasiswa mampu
masyarakat. mendiskripsikan promosi
kesehatan dan kesehatan
masyarakat.
6. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan peran
promosi kesehatan dalam
kesehatan masyarakat.

Halaman 8 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

Mahasiswa mampu Prinsip – prinsip Promosi C TJ D LCD AR 1. Mahasiswa mampu


mengidentifikasi Kesehatan, meliputi : White board mendiskripsikan
Prinsip – prinsip 1. Pendidikan dan Promosi pendidikan dan Promosi
Promosi Kesehatan Kesehatan Kesehatan
2. Promosi Kesehatan dan 2. Mahasiswa mampu
Perilaku. mendiskripsikan promosi
3. Visi dan Misi Promosi Kesehatan dan Perilaku.
Kesehatan 3. Mahasiswa mampu
4. Strategi Promosi mendiskripsikan Visi dan
Kesehatan. MisiPromosi Kesehatan
5. Ruang Lingkup Promosi 4. Mahasiswa mampu
Kesehatan mendiskripsikan Strategi
6. Metode dan Tehnik Promosi Kesehatan.
Promosi Kesehatan 5. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan Ruang
Lingkup Promosi
Kesehatan
6. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan Metode
dan Tehnik Promosi
Kesehatan
III 18/12/2017 Mahasiswa mampu Konsep perilaku meliputi : C TJ D LCD AR 1. Mahasiswa mampu
Mengidentifikasi 1. Batasan Perilaku White board mendiskripsikan Batasan
konsep perilaku 2. Ilmu – ilmu dasar Perilaku
perilaku. 2. Mahasiswa mampu
3. Perilaku Kesehatan mendiskripsikan Ilmu –

Halaman 9 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

4. Domain Perilaku. ilmu dasar perilaku.


5. Pengukuran dan Indikator 3. Mahasiswa mampu
Perilaku Kesehatan mendiskripsikan Perilaku
6. Determinan Perilaku Kesehatan
Kesehatan. 4. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan Domain
Perilaku.
5. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan
Pengukuran dan Indikator
Perilaku Kesehatan
6. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan
DeterminanPerilaku
Kesehatan.
IV & V 8/01/2018 Mahasiswa mampu Aspek Sosial Budaya yang C TJ D LCD BW 1. Mahasiswa Mampu
mengidentifikasi aspek Berhubungan Dengan White board mendiskripsikan Latar
Sosial Budaya Yang Perilaku Kesehatan meliputi : belakang sosial buadaya
Berhubungan Dengan 1. Latar belakang sosial dalam perilaku kesehatan
Perilaku Kesehatan buadaya dalam perilaku 2. Mahasiswa Mampu
kesehatan mendiskripsikan
2. Masyarakat dan Masyarakat dan
kebudayaan kebudayaan
3. Aspek sosial budaya yang 3. Mahasiswa Mampu
memperngaruhi perilaku mendiskripsikan Aspek
kesehatan dan status sosial budaya yang

Halaman 10 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

kesehatan. memperngaruhi perilaku


4. Perubahan Sosial Budaya. kesehatan dan status
kesehatan.
4. Mahasiswa Mampu
mendiskripsikan Perubahan
Sosial Budaya
Mahasiswa Mampu Pendekatan Sistem Sosial C TJ D LCD BW 1. Mahasiswa mempu
Memahami Pendekatan Suatu Kerangka Analisis White board mendiskripsikan
Sistem Sosial Suatu Promosi Kesehatan Pendekatan sistem
Kerangka Analisis 1. pendekatan sistem 2. Mahasiswa mempu
Promosi Kesehatan 2. energy. mendiskripsikan Eenergy.
3. aspek perilaku dalam 3. Mahasiswa mempu
system sosial mendiskripsikan Aspek
perilaku dalam system
social
VI & VII 22/01/2018 Mahasiswa mampu Persepsi Dalam Promosi C TJ D LCD FS 1. Mahasiswa mampu
memahami Presepsi Kesehatan : White board memahami sensasi
Dalam Promosi 1. sensasi 2. Mahasiswa mampu
Kesehatan 2. presepsi. memahami presepsi.
3. factor yangmempengaruhi 3. Mahasiswa mampu
presepsi. memahami factor
4. bentuk dan latar yangmempengaruhi
5. hukum-hukum dalam presepsi.
mengelompokan stimulus. 4. Mahasiswa mampu
6. hukum ketetapan memahami bentuk dan latar
Mengetahui gaya persepsi 5. Mahasiswa mampu

Halaman 11 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

kognitif memahami hokum-hukum


dalam mengelompokan
stimulus.
6. Mahasiswa mampu
memahami hokum
ketetapan
7. Mahasiswa mampu
memahami gaya persepsi
kognitif
Mahasiswa mampu Kemitraan dalam Promosi C TJ D LCD FS 1. Mahasiswa mampu
memahami Kemitraan Kesehatan White board menjelaskan Dasar
dalam Promosi 1. Dasar pemikiran pemikiran kemitraan dalam
Kesehatan kemitraan dalam promosi promosi kesehatan.
kesehatan. 2. Mahasiswa mampu
2. pengertian dan Prinsip menjelaskan pengertian dan
Kemitraan Prinsip Kemitraan
3. tujuan dan langkah – 3. Mahasiswa mampu
langkah Kemitraan. menjelaskan tujuan dan
4. kerangka Konsep langkah – langkah
Kemitraan Kemitraan.
5. Model-model kemitraan. 4. Mahasiswa mampu
menjelaskan kerangka
Konsep Kemitraan
Model-model kemitraan
VIII 29/01/2018 Mahaisiswa mampu Motivasi Dalam Promosi C TJ D LCD RS 1. Mahasiswa mampu
memahami Motivasi Kesehatan White board memahami Definisi

Halaman 12 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

Dalam Promosi 1. Definisi motivasi dalam motivasi dalam promosi


Kesehatan promosi kesehatan kesehatan
2. Berbagai pendekatan 2. Mahasiswa mampu
dalam mempelajari memahami Berbagai
motovasi. pendekatan dalam
3. Teori motivasi mempelajari motovasi.
4. Jenis motivasi 3. Mahasiswa mampu
5. Pengukuran motivasi memahami Teori motivasi
6. Motivasi untuk 4. Mahasiswa mampu
berperilaku sehat memahami Jenis motivasi
7. Wawancara untuk 5. Mahasiswa mampu
meningkatkan motivasi memahami Pengukuran
(motivation interview) motivasi
6. Mahasiswa mampu
memahami Motivasi untuk
berperilaku sehat
7. Mahasiswa mampu
memahami Wawancara
untuk meningkatkan
motivasi ( motivation
interview ).
IX & X 5/02/2018 Mahasiswa Mampu Komunikasi Kesehatan C TJ D LCD SW 1. Mahasiswa mampu
Memahami Komunikasi 1. Ruang lingkup White board memahami Ruang lingkup
Kesehatan komunikasi komunikasi
2. Model-model komunikasi 2. Mahasiswa mampu
didalam komunikasi memahami Model-model

Halaman 13 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

kesehatan komunikasi didalam


3. Komunikasi kesehatan komunikasi kesehatan
masyarakat sebagai 3. Mahasiswa mampu
intervensi perubahan memahami Komunikasi
perilaku kesehatan masyarakat
4. Program komunikasi sebagai intervensi
kesehatan perubahan perilaku
4. Mahasiswa mampu
memahami Program
komunikasi kesehatan
Mahasiswa Mampu Pemasaran Sosial dalam C TJ D LCD SW 1. Mahasiswa mampu
Memahami Pemasaran Promosi Kesehatan White board menjelaskan Pengertian
Sosial dalam Promosi 1. Pengertian pemasaran dan pemasaran dan pemasaran
Kesehatan pemasaran social. social.
2. Bauran pemasaran 2. Mahasiswa mampu
3. Langkah-langkah dalam menjelaskan Bauran
pengembangkan kegiatan pemasaran
pemasaran sosial 3. Mahasiswa mampu
4. Factor penentu dalam menjelaskan Langkah-
pemasaran sosial langkah dalam
pengembangkan kegiatan
pemasaran sosial
4. Mahasiswa mampu
menjelaskan Factor penentu
dalam pemasaran sosial
XI 12/02/2018 Mahasiswa Mampu Konsep Advokasi dalam C TJ D LCD AR 1. Mahasiswa mampu

Halaman 14 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

Memahami Konsep Kesehatan White board menjelaskan pengertian


Advokasi dalam 1. Pengertian Advokasi Advokasi
Kesehatan 2. Arus komunikasi 2. Mahasiswa mampu
Advokasi Kesehatan. menjelaskan Arus
3. Prinsip Dasar Advokasi komunikasi Advokasi
4. Metode dan Tehnik Kesehatan.
Advokasi 3. Mahasiswa mampu
5. Argumentasi untuk menjelaskan Prinsip Dasar
Advokasi Advokasi
6. langkah-langkah Advokasi 4. Mahasiswa mampu
menjelaskan Metode dan
Tehnik Advokasi
5. Mahasiswa mampu
menjelaskan Argumentasi
untuk Advokasi
6. Mahasiswa mampu
menjelaskan langkah-
langkah Advokasi
XII 19/02/2018 Mahasiswa Mampu Prinsip-prinsip Advokasi C TJ D LCD RS 1. Mahasiswa mampu
Memahami Prinsip- Dalam Promosi Kesehatan White board menjelaskan pengertian
prinsip Advokasi 1. Pengertian Promosi Promosi Kesehatan,
Dalam Promosi Kesehatan, advokasi dan advokasi dan Pentingnya
Kesehatan Pentingnya Advokasi Advokasi Dalam Promosi
Dalam Promosi Kesehatan.
Kesehatan. 2. Mahasiswa mampu
2. Unsur Dasar Advokasi. menjelaskan Unsur Dasar

Halaman 15 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

3. Pendekatan Utama Advokasi.


Advokasi 3. Mahasiswa mampu
4. Mekanisme dan Metode menjelaskan Pendekatan
Advokasi Utama Advokasi
5. Indikator Advokasi 4. Mahasiswa mampu
menjelaskan Mekanisme
dan Metode Advokasi
5. Mahasiswa mampu
menjelaskan Indikator
Advokasi
XIII 26/02/2018 Mahasiswa mampu Metode Dan Media C TJ D LCD SW 1. Mahasiswa mampu
menentukan dan 1. Metode promosi White board menentukan metode
membuat metode dan kesehatan. promosi kesehatan..
media. 2. Media promosi kesehatan. 2. Mahasiswa mampu
menentukan Media promosi
kesehatan.
XIV 5/03/2018 Mahasiswa mampu Promosi Kesehatan Melalui C TJ D LCD BW 1. Mahasiswa mampu
memahami Promosi Pengorganisasian dan White board memhami PPM dalam
Kesehatan Melalui Pengenbangan Masyarakat Masyarakat.
Pengorganisasian Dan 1. PPM dalam Masyarakat. 2. Mahasiswa mampu
Pengenbangan 2. PPM dalam disiplin memhami PPM dalam
Masyarakat keilmuan pendidikan dan disiplin keilmuan
promosi kesehatan. pendidikan dan promosi
3. Peristilahan PPM. kesehatan.
4. Pendekatan direktif dan 3. Mahasiswa mampu
non direktif. memhami Peristilahan

Halaman 16 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

5. Kondisi untuk tumbuhnya PPM.


self direction action. 4. Mahasiswa mampu
6. Petugas untuk mendorong memhami Pendekatan
terjadinya self direction direktif dan non direktif.
Action 5. Mahasiswa mampu
7. Pendekatan non direktif. memhami Kondisi untuk
8. Kketerbatasan pendekatan tumbuhnya self direction
non direktif. Action.
9. Konsep piring terbang. 6. Mahasiswa mampu
10. Hal – hal yang berkaitan memhami Petugas untuk
dengan PPM. mendorong terjadinya self
direction Action
7. Mahasiswa mampu
memhami Pendekatan non
direktif.
8. Mahasiswa mampu
memhami Kketerbatasan
pendekatan non direktif.
9. Mahasiswa mampu
memhami Konsep piring
terbang.
10. Mahasiswa mampu
memhami Hal – hal yang
berkaitan dengan PPM.

Halaman 17 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

KELAS REGULER 2 (TEORI)

Pertemuan Waktu Tujuan Bahan Kajian Metoda Media Dosen Indikator Penilaian
I & II 12/12/2017 Mahasiswa mampu Konsep Promosi Kesehatan C TJ D LCD AR 1. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan meliputi : White board mendiskripsikan
konsep promosi 1. Kesehatan dari segi Kesehatan dari segi
kesehatan kesehatan masyarakat. kesehatan masyarakat.
2. Upaya kesehatan di 2. Mahasiswa mampu
masyarakat. mendiskripsikan upaya
3. Sejarah kesehatan kesehatan di masyarakat.
masyarakat 3. Mahasiswa mampu
4. Kesehatan masyarakat di mendiskripsikan sejarah
Indonesia. kesehatan masyarakat
5. Promosi kesehatan dan 4. Mahasiswa mampu
kesehatan masyarakat mendiskripsikan kesehatan
6. Peran promosi kesehatan masyarakat di Indonesia.
dalam kesehatan 5. Mahasiswa mampu
masyarakat. mendiskripsikan promosi
kesehatan dan kesehatan
masyarakat.
6. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan peran
promosi kesehatan dalam
kesehatan masyarakat.
Mahasiswa mampu Prinsip – prinsip Promosi C TJ D LCD AR 1. Mahasiswa mampu
mengidentifikasi Kesehatan, meliputi : White board mendiskripsikan

Halaman 18 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

Prinsip – prinsip 1. Pendidikan dan Promosi pendidikan dan Promosi


Promosi Kesehatan Kesehatan Kesehatan
2. Promosi Kesehatan dan 2. Mahasiswa mampu
Perilaku. mendiskripsikan promosi
3. Visi dan Misi Promosi Kesehatan dan Perilaku.
Kesehatan 3. Mahasiswa mampu
4. Strategi Promosi mendiskripsikan Visi dan
Kesehatan. MisiPromosi Kesehatan
5. Ruang Lingkup Promosi 4. Mahasiswa mampu
Kesehatan mendiskripsikan Strategi
6. Metode dan Tehnik Promosi Kesehatan.
Promosi Kesehatan 5. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan Ruang
Lingkup Promosi
Kesehatan
6. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan Metode
dan Tehnik Promosi
Kesehatan
III 19/12/2017 Mahasiswa mampu Konsep perilaku meliputi : C TJ D LCD AR 1. Mahasiswa mampu
Mengidentifikasi 1. Batasan Perilaku White board mendiskripsikan Batasan
konsep perilaku 2. Ilmu – ilmu dasar Perilaku
perilaku. 2. Mahasiswa mampu
3. Perilaku Kesehatan mendiskripsikan Ilmu –
4. Domain Perilaku. ilmu dasar perilaku.
5. Pengukuran dan Indikator 3. Mahasiswa mampu

Halaman 19 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

Perilaku Kesehatan mendiskripsikan Perilaku


6. Determinan Perilaku Kesehatan
Kesehatan. 4. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan Domain
Perilaku.
5. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan
Pengukuran dan Indikator
Perilaku Kesehatan
6. Mahasiswa mampu
mendiskripsikan
DeterminanPerilaku
Kesehatan.
IV & V 26/12/2017 Mahasiswa mampu Aspek Sosial Budaya yang C TJ D LCD BW 1. Mahasiswa Mampu
mengidentifikasi aspek Berhubungan Dengan White board mendiskripsikan Latar
Sosial Budaya Yang Perilaku Kesehatan meliputi : belakang sosial buadaya
Berhubungan Dengan 1. Latar belakang sosial dalam perilaku kesehatan
Perilaku Kesehatan buadaya dalam perilaku 2. Mahasiswa Mampu
kesehatan mendiskripsikan
2. Masyarakat dan Masyarakat dan
kebudayaan kebudayaan
3. Aspek sosial budaya yang 3. Mahasiswa Mampu
memperngaruhi perilaku mendiskripsikan Aspek
kesehatan dan status sosial budaya yang
kesehatan. memperngaruhi perilaku
4. Perubahan Sosial Budaya. kesehatan dan status

Halaman 20 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

kesehatan.
4. Mahasiswa Mampu
mendiskripsikan Perubahan
Sosial Budaya
Mahasiswa Mampu Pendekatan Sistem Sosial C TJ D LCD BW 1. Mahasiswa mempu
Memahami Pendekatan Suatu Kerangka Analisis White board mendiskripsikan
Sistem Sosial Suatu Promosi Kesehatan Pendekatan sistem
Kerangka Analisis 1. pendekatan sistem 2. Mahasiswa mempu
Promosi Kesehatan 2. energy. mendiskripsikan Eenergy.
3. aspek perilaku dalam 3. Mahasiswa mempu
system sosial mendiskripsikan Aspek
perilaku dalam system
social
VI & VII 2/01/2018 Mahasiswa mampu Persepsi Dalam Promosi C TJ D LCD FS 1. Mahasiswa mampu
memahami Presepsi Kesehatan : White board memahami sensasi
Dalam Promosi 1. sensasi 2. Mahasiswa mampu
Kesehatan 2. presepsi. memahami presepsi.
3. factor yangmempengaruhi 3. Mahasiswa mampu
presepsi. memahami factor
4. bentuk dan latar yangmempengaruhi
5. hukum-hukum dalam presepsi.
mengelompokan stimulus. 4. Mahasiswa mampu
6. hukum ketetapan memahami bentuk dan latar
Mengetahui gaya persepsi 5. Mahasiswa mampu
kognitif memahami hokum-hukum
dalam mengelompokan

Halaman 21 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

stimulus.
6. Mahasiswa mampu
memahami hokum
ketetapan
7. Mahasiswa mampu
memahami gaya persepsi
kognitif
Mahasiswa mampu Kemitraan dalam Promosi C TJ D LCD FS 1. Mahasiswa mampu
memahami Kemitraan Kesehatan White board menjelaskan Dasar
dalam Promosi 1. Dasar pemikiran pemikiran kemitraan
Kesehatan kemitraan dalam promosi dalam promosi kesehatan.
kesehatan. 2. Mahasiswa mampu
2. pengertian dan Prinsip menjelaskan pengertian dan
Kemitraan Prinsip Kemitraan
3. tujuan dan langkah – 3. Mahasiswa mampu
langkah Kemitraan. menjelaskan tujuan dan
4. kerangka Konsep langkah – langkah
Kemitraan Kemitraan.
5. Model-model kemitraan. 4. Mahasiswa mampu
menjelaskan kerangka
Konsep Kemitraan
Model-model kemitraan
VIII 9/01/2018 Mahaisiswa mampu Motivasi Dalam Promosi C TJ D LCD RS 1. Mahasiswa mampu
memahami Motivasi Kesehatan White board memahami Definisi
Dalam Promosi 1. Definisi motivasi dalam motivasi dalam promosi
Kesehatan promosi kesehatan kesehatan

Halaman 22 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

2. Berbagai pendekatan 2. Mahasiswa mampu


dalam mempelajari memahami Berbagai
motovasi. pendekatan dalam
3. Teori motivasi mempelajari motovasi.
4. Jenis motivasi 3. Mahasiswa mampu
5. Pengukuran motivasi memahami Teori motivasi
6. Motivasi untuk 4. Mahasiswa mampu
berperilaku sehat memahami Jenis motivasi
7. Wawancara untuk 5. Mahasiswa mampu
meningkatkan motivasi memahami Pengukuran
(motivation interview) motivasi
6. Mahasiswa mampu
memahami Motivasi untuk
berperilaku sehat
7. Mahasiswa mampu
memahami Wawancara
untuk meningkatkan
motivasi ( motivation
interview ).
IX & X 23/01/2018 Mahasiswa Mampu Komunikasi Kesehatan C TJ D LCD SW 1. Mahasiswa mampu
Memahami Komunikasi 1. Ruang lingkup White board memahami Ruang lingkup
Kesehatan komunikasi komunikasi
2. Model-model komunikasi 2. Mahasiswa mampu
didalam komunikasi memahami Model-model
kesehatan komunikasi didalam
3. Komunikasi kesehatan komunikasi kesehatan

Halaman 23 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

masyarakat sebagai 3. Mahasiswa mampu


intervensi perubahan memahami Komunikasi
perilaku kesehatan masyarakat
4. Program komunikasi sebagai intervensi
kesehatan perubahan perilaku
4. Mahasiswa mampu
memahami Program
komunikasi kesehatan
Mahasiswa Mampu Pemasaran Sosial dalam C TJ D LCD SW 1. Mahasiswa mampu
Memahami Pemasaran Promosi Kesehatan White board menjelaskan Pengertian
Sosial dalam Promosi 1. Pengertian pemasaran dan pemasaran dan pemasaran
Kesehatan pemasaran social. social.
2. Bauran pemasaran 2. Mahasiswa mampu
3. Langkah-langkah dalam menjelaskan Bauran
pengembangkan kegiatan pemasaran
pemasaran sosial 3. Mahasiswa mampu
4. Factor penentu dalam menjelaskan Langkah-
pemasaran sosial langkah dalam
pengembangkan kegiatan
pemasaran sosial
4. Mahasiswa mampu
menjelaskan Factor penentu
dalam pemasaran sosial
XI 30/01/2018 Mahasiswa Mampu Konsep Advokasi dalam C TJ D LCD AR 1. Mahasiswa mampu
Memahami Konsep Kesehatan White board menjelaskan pengertian
Advokasi dalam 1. Pengertian Advokasi Advokasi

Halaman 24 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

Kesehatan 2. Arus komunikasi 2. Mahasiswa mampu


Advokasi Kesehatan. menjelaskan Arus
3. Prinsip Dasar Advokasi komunikasi Advokasi
4. Metode dan Tehnik Kesehatan.
Advokasi 3. Mahasiswa mampu
5. Argumentasi untuk menjelaskan Prinsip Dasar
Advokasi Advokasi
6. langkah-langkah Advokasi 4. Mahasiswa mampu
menjelaskan Metode dan
Tehnik Advokasi
5. Mahasiswa mampu
menjelaskan Argumentasi
untuk Advokasi
6. Mahasiswa mampu
menjelaskan langkah-
langkah Advokasi
XII 6/02/2018 Mahasiswa Mampu Prinsip-prinsip Advokasi C TJ D LCD RS 1. Mahasiswa mampu
Memahami Prinsip- Dalam Promosi Kesehatan White board menjelaskan pengertian
prinsip Advokasi 1. Pengertian Promosi Promosi Kesehatan,
Dalam Promosi Kesehatan, advokasi dan advokasi dan Pentingnya
Kesehatan Pentingnya Advokasi Advokasi Dalam Promosi
Dalam Promosi Kesehatan.
Kesehatan. 2. Mahasiswa mampu
2. Unsur Dasar Advokasi. menjelaskan Unsur Dasar
3. Pendekatan Utama Advokasi.
Advokasi 3. Mahasiswa mampu

Halaman 25 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

4. Mekanisme dan Metode menjelaskan Pendekatan


Advokasi Utama Advokasi
5. Indikator Advokasi 4. Mahasiswa mampu
menjelaskan Mekanisme
dan Metode Advokasi
5. Mahasiswa mampu
menjelaskan Indikator
Advokasi
XIII 13/02/2018 Mahasiswa mampu Metode Dan Media C TJ D LCD SW 1. Mahasiswa mampu
menentukan dan 1. Metode promosi White board menentukan metode
membuat metode dan kesehatan. promosi kesehatan..
media. 2. Media promosi kesehatan. 2. Mahasiswa mampu
menentukan Media promosi
kesehatan.
XIV 20/02/2018 Mahasiswa mampu Promosi Kesehatan Melalui C TJ D LCD BW 1. Mahasiswa mampu
memahami Promosi Pengorganisasian dan White board memhami PPM dalam
Kesehatan Melalui Pengenbangan Masyarakat Masyarakat.
Pengorganisasian Dan 1. PPM dalam Masyarakat. 2. Mahasiswa mampu
Pengenbangan 2. PPM dalam disiplin memhami PPM dalam
Masyarakat keilmuan pendidikan dan disiplin keilmuan
promosi kesehatan. pendidikan dan promosi
3. Peristilahan PPM. kesehatan.
4. Pendekatan direktif dan 3. Mahasiswa mampu
non direktif. memhami Peristilahan
5. Kondisi untuk tumbuhnya PPM.
self direction action. 4. Mahasiswa mampu

Halaman 26 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

6. Petugas untuk mendorong memhami Pendekatan


terjadinya self direction direktif dan non direktif.
Action 5. Mahasiswa mampu
7. Pendekatan non direktif. memhami Kondisi untuk
8. Kketerbatasan pendekatan tumbuhnya self direction
non direktif. Action.
9. Konsep piring terbang. 6. Mahasiswa mampu
10. Hal – hal yang berkaitan memhami Petugas untuk
dengan PPM. mendorong terjadinya self
direction Action
7. Mahasiswa mampu
memhami Pendekatan non
direktif.
8. Mahasiswa mampu
memhami Kketerbatasan
pendekatan non direktif.
9. Mahasiswa mampu
memhami Konsep piring
terbang.
10. Mahasiswa mampu
memhami Hal – hal yang
berkaitan dengan PPM.

Halaman 27 dari 28
FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04A/R1

Perwakilan Mahasiswa / Ketua Kelas Koordinator Mata Kuliah

Arwani, SKM, MN.


NIP. 196512181995011001

Halaman 28 dari 28

Anda mungkin juga menyukai