Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

MATA KULIAH
KOSMOGRAFI
PGO-62036

DOSEN PENGAMPUH MATA KULIAH


1. NURSALAM, M.Si
2. RAHMA MUSYAWARAH, S.Pd., M.Pd.

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GEOGRAFI


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS HALU OLEO
2019
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Mata Kuliah : Kosmografi


Semester :V
Kode
/SKS/Sifat : 64063/2/Wajib
Deskripsi Secara umum mata kuliah kosmografi akan membahas : konsep dasar
Singkat kosmografi, teori terbentuknya jagat raya, jenis dan klasifikasi bintang,
matahari dan tata surya, inner planets, outer planets, sejarah pengamatan
langit, rotasi dan perhitungan waktu, gerhana, arkeoastronomi,

Tujuan 1. Memberi pemahaman tentang keterkaitan antara fenomena jagat raya


Pembelajaran dan pengaruhnya terhadap bumi;
2. Memupuk keterampilan mahasiswa dalam menyajikan informasi
tentang keterkaitan antara konsep yang terkandung dalam kosmografi
dan geografi;
3. Mahasiswa dapat memahami proses kejadian dan bencana yang
terjadi di alam semesta.
Capaian Pembelajaran
Sikap (S)
S1 Meningkatkan sikap taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu
menunjukkan sikap religius melalui fenomena yang terjadi di alam
semest;
S2 Mampu menerapkan ilmu kosmografi dan berkontribusi dalam peningkatan
mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan peradaban
berdasarkan Pancasila
S3 Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang kosmografi
secara mandiri

Pengetahuan (P)
P1 Menguasai konsep dasar kosmografi,
P2 Menguasai teori terbentuknya jagat raya
P3 Menguasai jenis dan klasifikasi bintang
P4 Menguasai matahari dan tata surya
P5 Menguasai perbedaan inner planets dan outer planets
P6 Menguasai sejarah pengamatan langit
P7 Memahami rotasi dan perhitungan waktu
P8 Menguasai konsep gerhana
P9 Mengetahui arkeoastronomi
P10 Mengetahui bencana dan teori kehancuran alam semesta
Keterampilan Umum (KU)
KU1 Mampu menerapkan ilmu kosmografi dengan pemikiran logis, kritis,
sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi
ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan
nilai humaniora yang sesuai dengan bidang geografi;
KU2 Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu, dan terukur;
KU3 Mampu mengambil keputusan secara tepat dalam konteks penyelesaian
masalah dalam bidang kosmografi, berdasarkan hasil analisis informasi
dan data;
Keterampilan Khusus (KK)
Mampu memahami dan menjelaskan konsep dasar kosmografi,
Mampu menjelaskan teori terbentuknya jagat raya
Mampu menjelaskan jenis dan klasifikasi bintang
Mampu memahami proses terbentuknya matahari dan tata surya
Mampu menjelaskan perbedaan inner planets dan outer planets
Mampu memahami dan menjelaskan sejarah pengamatan langit
Mampu memahami rotasi dan cara perhitungan waktu
Mampu menjelaskan konsep gerhana
Mampu mengetahui dan menjelaskan arkeoastronomi
Mampu mengetahui dan menjelaskan bencana dan teori kehancuran alam
semesta
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah
CPMK-1 Menjelaskan konsep dasar kosmografi,
CPMK-2 Menjelaskan teori terbentuknya jagat raya
CPMK-3 Menjelaskan jenis dan klasifikasi bintang
CPMK-4 Menjelaskan matahari dan tata surya
CPMK-5 Menjelaskan inner planets dan outer planets
CPMK-6 Memahami dan menjelaskan sejarah pengamatan langit
CPMK-7 Memahami dan menerapkan konsep rotasi dan perhitungan waktu
CPMK-8 Memahami dan menjelaskan konsep gerhana
CPMK-9 Mengetahui dan menjelaskan arkeoastronomi
CPMK-10 Mengetahui dan menjelaskan bencana dan teori kehancuran alam semesta

Evaluasi Hasil Belajar


Untuk mengukur tingkat keterpacapaian kompetensi mahasiswa, dilakukan proses evaluasi
dalam berbagai jenis dan bentuk. Jenis evaluasi yang digunakan dalam mata kuliah ini
adalah :
1. Penugasan/ Presentasi (30%)
2. Ujian Tengah Semester/UTS (30%)
3. Ujian Akhir Semester/UAS (40%)

3 (𝑁𝐼𝐿𝐴𝐼 𝑇𝑈𝐺𝐴𝑆) + 3 (𝑁𝐼𝐿𝐴𝐼 𝑈𝑇𝑆) + 4 (𝑁𝐼𝐿𝐴𝐼 𝑈𝐴𝑆)


NA =
100

DAFTAR PUSTAKA

Admiranto A. Gunawan. 2000. Tata Surya dan Alam Semesta. Yogyakarta: Kanisius
Endarto
Danang. 2014. Kosmografi. Jogjakarta: ombak
Sriyono. 2005. Diktat Perkuliahan Kosmografi. Semarang.
Yani, Ahmad. 2014. Pengantar Kosmografi. Yogyakarta: Ombak
Metode Penilaian
Bentuk dan
Minggu Capaian Yang Pokok Sub-Pokok Alokasi Media Kriteria
Metode Bobot
Ke- di Harapkan Bahasan Bahasan Waktu Ajar dan
Pembelajaran (%)
Bentuk
1. Deskripsi Mata Kuliah
Menjelaskan Rencana, dan Ceramah dan 100 Power Perhatian
1 Kontrak Perkuliahan 2. Capaian Mata Kuliah _
Proses Perkuliahan Diskusi Menit Point Mahasiswa
3. Peta Konsep
Pengertian, ruang Quiz, tugas
Mahasiswa mampu 1. Definisi kosmografi
lingkup, dan Ceramah dan 100 Power individu/ke
2 menjelaskan konsep 2. Ruang lingkup kosmografi 2,5%
pendekatan Diskusi Menit Point lompok,
dasar kosmografi, 3. Pendekatan kosmografi
presentasi
kosmografi
Kuliah Quiz, tugas
Mahasiswa mampu
Teori terbentuknya 1. Teori terbentuknya jagat raya mimbar 100 Power individu/ke
3 menjelaskan teori 2,5%
jagat raya 2. Teori lubang hitam Tanya jawab Menit Point lompok,
terbentuknya jagat raya Diskusi presentasi
Kuliah Quiz, tugas
Mahasiswa mampu 1. Klasifikasi bintang
Jenis dan klasifikasi mimbar 100 Power individu/ke
4 Menjelaskan jenis dan 2. Akhir sebuah bintang dan 2,5%
bintang Tanya jawab Menit Point lompok,
klasifikasi bintang Supernova
Diskusi presentasi
Kuliah Quiz, tugas
Mahasiswa mampu
Matahari dan tata 1. Matahari mimbar 100 Power individu/ke
5 menjelaskan matahari 2,5%
surya 2. Anggota Surya Tanya jawab Menit Point lompok,
dan tata surya Diskusi presentasi
Mahasiswa mampu Quiz, tugas
Tanya jawab
mengidentifikasi dan Inner planets dan 1. Inner Planets 200 Power individu/ke
6&7 Diskusi 5%
menjelaskan inner planets Outer planets 2. Outer Planets Menit Point lompok,
Quiz
presentasi
dan outer planets
Ketepatan
Ujian Tengah Semester Kerja 100 Soal dalam
8 Materi pertemuan (1-7) Soal Ujian materi (1-7) 30%
(UTS) Mandiri Menit Ujian menjawab
soal
Mahasiswa mampu Quiz, tugas
1. Ilmu Astronomi Tanya jawab
Memahami dan Sejarah pengamatan 200 Power individu/ke
9 & 10 2. Teknologi Diskusi 2,5%
menjelaskan sejarah langit Menit Point lompok,
3. Ilmuwan Astronomi Quiz
presentasi
pengamatan langit
Mahasiswa mampu
Kuliah Quiz, tugas
Memahami dan
Rotasi dan 1. Rotasi mimbar 200 Power individu/ke
11 & 12 menerapkan konsep 5%
perhitungan waktu 2. Perhitungan Waktu Tanya jawab Menit Point lompok,
rotasi dan perhitungan Diskusi presentasi
waktu
Mahasiswa mampu Quiz, tugas
1. Gerhana Mahahari Tanya jawab
Memahami dan 100 Power individu/ke
13 Gerhana 2. Gerhana Bumi Diskusi 2,5%
menjelaskan konsep Menit Point lompok,
3. Gerhana Bulan Quiz
presentasi
gerhana
Mahasiswa mampu Kuliah Quiz, tugas
Mengetahui dan 1. Arkeosastronomi mimbar 100 Power individu/ke
14 Aekeoastronomi 2,5%
menjelaskan 2. Warisan Nusantara Tanya jawab Menit Point lompok,
Diskusi presentasi
arkeoastronomi
Mahasiswa mampu
Quiz, tugas
Mengetahui dan Bencana dan teori 1. Bencana Kosmos Tanya jawab
100 Power individu/ke
15 menjelaskan bencana dan kehancuran alam 2. Teori Kehancuran Alam Diskusi 2,5%
Menit Point lompok,
teori kehancuran alam semesta Semesta Quiz
presentasi
semesta
Ketepatan
Ujian Akhir Semester 100 Soal dalam
16 Materi pertemuan (1-15) Soal Ujian materi (1-15) Kerja Mandiri 40%
(UAS) Menit Ujian menjawab
soal

Anda mungkin juga menyukai