Anda di halaman 1dari 3

saluran empedu. Prosedur ini disebut kolangio- Pergwatan Pascaprosedur.

Setelah gastroskopi pasien


pankreatografi retrograd endoskopik (ERCP). diinstruksikan tidak makan atau minum sampai refleks gag
Fiberoskopi gastrointestinal atas juga dapat menjadi kembali (dalam 1 sampai 2 jam) untuk mencegah aspirasi
prosedur terapeutikt bila dikombinasi dengan prosedur makanan atau cairan ke dalam paru. Pengkajian
lain. Endoskopi terapeutik dapat digunakan untuk pascagastroskopi oleh perawat meliputi observasi
menghilangkan batu duktus koledukus, mendilatasi tandatanda perforasi, seperti nyeri, perdarahan, kesulitan
striktur, dan mengobatan perdarahan gaster dan vanses menelan yang tidak biasanya, dan peningkatan suhu.
esofagus. Skop laser-compatible memberikan terapi laser Ketidaknyamanan tenggorok ringan dapat dihilangkan
untuk neoplasma GI atas.
dengan lozenges, kumur salin, dan Obat analgesik oral
Persiapan Pasien. Pasien diinstruksikan untuk puasa
setelah refleks gag kembali. Pasien yang disedasi untuk
selama 6 sampai 12 jam sebelum pemeriksaan. Persiapan
prosedur ini dipertahankan tirah baring sampai sadar betul.
pasien meliputi penyemprotan dan kumur dengan anestetik
lokal, disertal dengan pemberian diazepam (Valium) secara
intravena segera sebelum Skop dimasukkan. Atro-
pin dapat diberikan untuk mengurangi sekresi. Glukagon Anoskopi, Proktoskopi, dan
dapat diberikan untuk merilekskan otot halus. Pasien Sigmoidoskopi
diposisikan miring kiri untuk memudahkan aliran saliva dan
memberikan akses mudah untuk endoskop Prosedur untuk pemeriksaan kolon bagian bawah
memerIukan alat yang menggunakan sinar kecil yang
Prosedur. Gastroskop dilumasi dengan pelumas larut
air dan kemudian dimasukkan dengan hati-hati dan perlahan
memungkinkan lumen usus bagian bawah terlihat
sepanjang bagian belakang mulut dan turun ke esofagus. Ahli
langsung. Alat ini dapat berupa Skop kaku atau Skop
gastroenterologi melihat dinding gaster serta sfingternya.
serat optik fleksibel. Anoskop adalah Skop kaku yang
Endoskop kemudian dimasukkan terus ke duodenum untuk digunakan untuk memeriksa kanal anal. Proktoskop dan
pemeriksaan lebih jauh. Forsep biopsi sigmoidoskop adalah Skop kaku yang digunakan untuk
melihat rektum dan kolon sigmoid, berturut-turut, untuk
gi untuk mendapatkan sel untuk pemeriksaan mikroskopik bukti ulserasi, tumor, polip, atau proses patologis lain.
dapat dimasukkan melalui skop. Prosedur secara umum Ini adalah bagian penting dari proses skrining kanker
memerlukan waktu kira-kira 30 menit. (Tabel 33-3).
Selama EGD penting untuk memantau dan Sigmoidoskop serat optik fleksibel (Gbr. 33-6)
mempertahankan jalan napas oral pasien. Oksigen suplemen memungkinkan kolon diperiksa sampai 40-50 cm (16 sampai
dapat digunakan bila perlu. Peralatan kedaruratan harus siap 20 inci) dari anus. Ini lebih dari 25 cm (10 inci) yang dapat
dilihat dengan sigmoidoskop kaku. Skop fleksibel
mempunyai banyak kemampuan adaptasi dan kemampuan
yang sama seperti Skop yang digunakan untuk studi GI atas.
Pencitraan video dapat digunakan untuk mendokumentasikan
temuan
Persiapan Pasien. Pemeriksaan ini hanya
memerlukan pembatasan persiapan usus. Enema air kran
hangat atau enema Fleer diberikan sampai aliran balik
jernih Pembatasan diet tidak selalu diperlukan. Sedasi
tidak selalu diperlukan.
Prosedur Skop Kaku. Pasien mengambil posisi
lututdada pada tepi tempat tidur atau meja periksa.
Punggung naik dengan sudut kira-kira 45 derajat, pasien
pada posisi tepat untuk memasukkan anoskop,
proktoskop, atau sigmoidoskop selama pemeriksaan
proktosigmoidoskopik, pasien diberi informasi kemajuan
pemeriksaan. Pasien

Anda mungkin juga menyukai