Anda di halaman 1dari 2

NAMA: MINADIA PURWANI

KLAS: VC BIOLOGI
NIM: 1710204074

A. ALEL

Alel adalah gen yang memiliki lokus (posisi pada kromosom yang sama) tetap

memiliki sifat bervariasi yang menyebabkan mutasi pada gen asli.

Seiring dengan perkembangan genetika,pengertian alel menjadi lebih luas dan umum tergantung
tingkat ekspresi genetik yang diamati. Berikut pengertian alel pada setiap angkatan :

1. Pada tingkat fenotipe,pengertian alel adalah berbagai ekspresi alternatif dari gen atau
seberkas DNA.
2. Pada tingkat enzim,alel sama dengan isoenzim.
3. Pada tingkat genom,alel adalah variasi-variasi yang diperoleh pada panjang berkas DNA
(polimorfisme DNA)
Alel ganda adalah fenomena terjadinya tiga atau lebih dari alel suatu gen. Umumnya satu
gen tersusun atas dua alel alternatifnya. Alel ganda dapat terjadi akibat mutasi yang
menghasilkan banyak variasi alel. Misalkan gen A bermutasi menjadi a1, a2, dan a3, yang
masing-masing menghasilkan fenotip yang berbeda. Dengan demikian mutasi gen A dapat
menghasilkan empat macam varian, yaitu A, a1, a2, dan a3. Contoh alel ganda, yaitu terjadi
pada gen yang mengatur warna rambut kelinci.

1
NAMA: MINADIA PURWANI
KLAS: VC BIOLOGI
NIM: 1710204074

B. GEN

Gen merupakan substansi pembawa materi genetik yang diwariskan dari induk kepada
keturunanya. Materi genetik tersebut meliputi Deoxyribonucleic acid (DNA) dan ribonucleic
acid (RNA).

Gen letal merupakan gen yang menyebabkan kematian individu dalam keadaan
homozigot,sedangkan heterozigot,seorang individu dapat bersifat normal atau sub letal.

Gen letal, dapat menyebabkan kematian bagi individu yang memilikinya karena,dapat
mengganggu peran atau fungsi gen dalam menumbuhkan sifat atau bagian-bagian tubuh yang
penting. Akibatnya,gen-gen tersebut tidak dapat menyelesaikan tugas nya dengan baik. Gen
letal dapat menyebabkan kematian individu pada berbagi tingkatan,mulai dari tahap
embrio,saat lahiran,atau pada saat individu tumbuh dewasa.

Anda mungkin juga menyukai