Anda di halaman 1dari 16

PETUNJUK PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI

(USER MANUAL)

SISTEM INFORMASI PENGADAAN BARANG/JASA


(SIPBJ) TERINTEGRASI
Tahap Pengusulan Paket Pekerjaan Untuk Tender/Seleksi

DIREKTORAT PENGADAAN JASA KONSTRUKSI


DIREKTORAT JENDERAL BINA KONSTRUKSI
KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT
PETUNJUK TEKNIS PENGUSULAN PAKET TENDER
SIPBJ TERINTEGRASI

1. ALUR PROSES
KPA: PPK: Surat Usulan
Data Paket Pemaketan Pengajuan Tender/Seleksi Tender/Seleksi

KPA:
SK Penugasan Penugasan PPK/Pejabat Admin BPPJK:
Pengadaan/PPHP/PjPHP Dokumen Lengkap?
Tidak

KPA: Ya
Dokumen SK Pokja
Perencanaan Penetapan Dokumen Admin BPPJK:
Perencanaan Pengadaan Penugasan Pokja
Pemilihan
Dokumen Data Pokja
KAK/Spektek PPK:
Reviu dan Penetapan
Spesifikasi Teknis/KAK
Personil & Peralatan

Dokumen PPK:
HPS Penetapan HPS

Upload BoQ

Assign AHSP
Data Demand MPK
& Harga Dasar
Upload Harga Satuan
Dasar

Rancangan Kontrak PPK:


& Readiness Penetapan Rancangan
Criteria Kontrak, dan Penyiapan
Readiness Criteria

2. PETUNJUK PENGGUNAAN
a. Masuk ke halaman Log In melalui website UKPBJ di alamat http://ulp.pu.go.id pada link SIPBJ
Terintegrasi 2020 di menu Sistem Pendukung, atau langsung menuju ke alamat:
https://sipbj.pu.go.id/2020/

Link menuju SIPBJ Terintegrasi 2020


1. Masukkan user id

2. Masukkan password

3. Klik tombol Login

Catatan: Pengguna baru yang belum memiliki user id dan password, dapat melakukan registrasi
melalui website UKPBJ di alamat http://ulp.pu.go.id pada link Registrasi User SIULP di menu Sistem
Pendukung, atau langsung menuju ke alamat: http://103.12.84.171:65500/pendaftaranspse/
nonpenyedia.

2. Isi data yang sesuai

1. Pilih menu pendaftaran

3 Pilih SK Pengangkatan
yang sesuai untuk 4. Klik tombol Submit untuk
diunggah proses registrasi

b. Masuk sebagai KPA/Kasatker menggunakan user id dan password Kasatker.


c. Daftarkan paket yang sudah ditayangkan dalam SIRUP di menu SIPP  Perencanaan Pengadaan
 Daftar RUP.
Klik tombol daftarkan

d. Tugaskan PPK dan PjPHP/PPHP di menu SIPP  Perencanaan Pengadaan  Daftar Paket, lalu
pilih paket.

1. Pilih paket, lalu klik paket

2. klik Edit
3. klik tombol Tugaskan PPK

4. Pilih PPK

5. Klik tombol Simpan

6. Pilih file SK PPK untuk diunggah 7. Klik tombol Unggah

Data berhasil diunggah

Catatan: Penugasan PjPHP/PPHP mengikuti langkah penugasan PPK.

e. Mengunggah Dokumen Perencanaan Pengadaan (Dokumen KAK/Spesifikasi Teknis, Identifikasi


Kebutuhan, RAB, dan Jadwal Pengadaan) di menu SIPP  Perencanaan Pengadaan  Daftar
Paket, lalu pilih paket.

1. klik Edit

3. Klik tombol Simpan File

2. Pilih file KAK/Spesifikasi Teknis


4b. Klik tombol Finalisasi KAK untuk lanjut

4a. Klik tombol ini, untuk menghapus data

5. Klik tombol Tidak untuk batal, atau Ya untuk lanjut

6b. Klik tombol Pilih Dokumen Untuk Ditayangkan

Klik tombol ini untuk melihat history

6a. Klik Revisi, jika ada perubahan

8. Klik tombol Simpan

7. Piih dokumen yang sesuai untuk ditayangkan

Dokumen berhasil ditayangkan


Catatan: Mengunggah Dokumen Identifikasi Kebutuhan, Dokumen RAB, dan Jadwal Pengadaan
mengikuti langkah unggah Dokumen KAK/Spesifikasi Teknis. Khusus Jadwal Pengadaan, formatnya
mengikuti template yang ada.

Template Jadwal Pengadaan

f. Mengunggah surat perintah melaksanakan tender atau seleksi dari KPA ke PPK (jika ada).

Klik Edit

Catatan: Mengunggah surat perintah melaksanakan tender atau seleksi mengikuti langkah unggah
Dokumen KAK/Spesifikasi Teknis

g. Masuk sebagai PPK menggunakan user id dan password PPK.


h. Mengunggah Dokumen Persiapan Pengadaan (Dokumen KAK/Spesifikasi Teknis, Identifikasi
Kebutuhan, RAB, dan Jadwal Pengadaan) dan Dokumen Readiness Criteria di menu SIPP 
Persiapan Pengadaan  List Paket, lalu pilih paket dan klik pada tab RPP.
1) Dokumen KAK/Spesifikasi Teknis

1. Klik Detail

2. Klik tombol Reviu

KAK/Spesifikasi Teknis yang direviu


3. Pilih file KAK/Spesifikasi Teknis yang telah direviu

4. Klik Close untuk batal, atau Simpan File untuk lanjut

5. Klik tombol Personil Inti & Peralatan

KAK/Spesifikasi Teknis hasil reviu tersimpan

6. Klik tombol Tambah Komposisi Personil

7. Isi data personil inti

8. Klik tombol Batal untuk batal atau Simpan untuk lanjut


10. Klik tombol Finalisasi jika seluruh data sesuai
9. Klik kembali untuk menambahkan
komposisi personil lainnya
Klik ini untuk edit data

Klik ini untuk hapus data

11. Klik tombol Tidak untuk batal, atau Ya untuk lanjut

12. Klik tombol Tambah Komposisi Peralatan

13. Isi data peralatan

14. Klik tombol Batal untuk batal atau Simpan untuk

16. Klik tombol Finalisasi jika seluruh data sesuai


15. Klik kembali untuk menambahkan
komposisi peralatan lainnya
Klik ini untuk edit data

Klik ini untuk hapus data

17. Klik tombol Tidak untuk batal, atau Ya untuk lanjut


Selanjutnya kembali ke tampilan spesifikasi teknis (SIPP  Persiapan Pengadaan  List Paket
 pilih paket  klik Tab RPP  klik Detail)

18. Klik tombol Finalisasi jika seluruh data dan dokumen sesuai

19. Klik tombol Batal untuk batal, atau Ya untuk lanjut

Selanjutnya kembali ke tampilan RPP (SIPP  Persiapan Pengadaan  List Paket  pilih paket
 klik Tab RPP)

2) Dokumen Rancangan Kontrak

1. Klik Detail

2. Pilih file Rancangan Kontrak


3. Klik tombol Simpan File
4. Klik tombol Finalisasi jika dokumen telah sesuai

5. Klik tombol Batal untuk batal, atau Ya untuk lanjut

Selanjutnya kembali ke tampilan RPP (SIPP  Persiapan Pengadaan  List Paket  pilih paket
 klik Tab RPP)

3) Dokumen HPS

1. Klik Detail

2. Pilih jika akan unggah file HPS format pdf


Unduh Template HPS

2a. Pilih untuk unggah file HPS sesuai template 3a. Upload HPS sesuai template
2b. Pilih untuk unggah file HPS format pdf 3b. Upload HPS format pdf

Catatan: Dokumen HPS dapat diunggah dengan 2 (dua) pilihan, yaitu dalam format pdf atau
input dalam sistem melalui import sesuai template file xls yang ada.

Isi keterangan tambahan (jika ada)


Klik untuk tambah file

4. Pilih file/dokumen sebagai dasar penetapan HPS

5. Pilih dasar penetapan HPS (bisa lebih dari 1)

6. Klik tombol Kembali untuk batal atau Simpan untuk lanjut

Klik untuk mengubah rincian HPS

Klik untuk unduh file yang telah diunggah

Klik untuk kembali ke halaman RPP


7. Klik tombol Finalisasi jika telah sesuai

5. Klik tombol Batal untuk batal, atau Ya untuk lanjut

Catatan: Dokumen KAK/Spesifikasi Teknis, Rancangan Kontrak, dan HPS wajib diisi dan diunggah
untuk dapat melakukan tahap selanjutnya, yaitu mengusulkan tender/seleksi. Khusus untuk Harga
Satuan Dasar dapat diisi, jika ada datanya.
4) Dokumen Readiness Criteria

1. Klik Detail

3. Klik tombol Simpan File

2. Pilih file Readiness Criteria

4b. Klik tombol Finalisasi untuk lanjut

4a. Klik tombol ini, untuk menghapus data

5. Klik tombol Tidak untuk batal, atau Ya untuk lanjut

i. Mengusulkan tender/seleksi di menu Usulan Tender  Data Usulan Tender.

1. Klik tombol Tambah Data


2. Isi sesuai dengan kondisi yang ada

4. Pilih paket yang akan diusulkan


3. Pilih file surat usulan tender/seleksi

5. Klik tombol Submit untuk mengusulkan tender


Catatan: tombol Submit muncul jika dokumen persiapan pengadaan untuk paket yang akan
diusulkan telah diunggah pada RPP, dan paket tersebut telah di-ceklist pada usulan tender.

Selanjutnya kembali ke tampilan Data Usulan Tender (Usulan Tender  Data Usulan Tender)

6. Klik tombol Usulkan untuk mengusulkan tender/seleksi ke BP2JK

j. Masuk sebagai Admin BP2JK menggunakan user id dan password Admin BP2JK.
k. Penetapan dan Penugasan Pokja Pemilihan di menu Usulan Tender.

1a. Klik tombol Kembalikan jika data tidak sesuai atau tidak lengkap

1b. Klik tombol Terima jika usulan tender/seleksi dan datanya sesuai
2a. Isi alasan pengembalian, jika akan dikembalikan

4a. Pilih tombol Close untuk batal atau Kembalikan untuk lanjut

3a. Pilih surat pengantar (jika ada)

2b. Pilih tombol Buat Pokja Baru untuk komposisi Pokja baru, atau
Pilih Pokja jika akan menggunakan Pokja yang telah terbentuk

Jika dipilih Pokja Baru, ikuti langkah berikut:

3. Isi data dengan kondisi yang ada

4. Klik tombol Submit untuk lanjut

5. Pilih nama Pokja yang terdata


6. Pilih kedudukan dalam Pokja

7. Klik tombol Simpan Anggota


8. Klik tombol Input Paket jika Aanggota Pokja telah dipilih

Klik simbol edit untuk ubah data atau simbol hapus untuk menghapus
9. Isi data dengan kondisi yang ada

10. Klik tombol Simpan Paket untuk menyimpan paket yang diusulkan, dan klik
tombol Selesai jika paket yang diusulkan telah disimpan
l. Token Pokja Pemilihan muncul ketika seluruh tahapan dilalui. Token Pokja Pemilihan dapat dilihat
pada menu Data Usulan tender di kolom Kode Kepanitian. Token Pokja Pemilihan selanjutnya
disampaikan ke Pokja Pemilihan yang bersangkutan untuk memulai proses tender/seleksi di SPSE
4.3.

1. Token Pokja Pemilihan disampaikan ke yang bersangkutan

2. Klik paket untuk memverifikasi status paket di SPSE

3. Pilih status paket di SPSE


4. Klik tombol Submit untuk menyimpan, lalu klik tombol Selesai

Anda mungkin juga menyukai