Anda di halaman 1dari 2

TOKEN ECONOMY – behavior Modification

Token Economy: adl bagian dari Reinforcement, dimana program ini individu mendapat token
dari melakukan specific behavior. Menukarkan token sebagai backup reinforcement

Cara mengimplementasikan Token Economy:


1. Mendefinisikan target behavior
2. Menentukan item apa yg digunakan sbg token
3. Mengidentifikasi backup reinforcer
4. Menentukan schedule yg tepat utk reinforcement
5. Menentukan tingkat penukaran token
6. Menentukan tempat & waktu penukaran token
7. Menentukan kapan harus menggunakan response cost
8. Staff training & management

Keuntungan dari Token Economy:


1. Dapat digunakan sbg reinforce langsung dr target behavior ketika itu muncul
2. Highly structured, sehingga yg ditargetkan lbh konsisten di reinforce
3. Token itu adalah generalized conditioned reinforce krn sering digabungkan dgn
variasi2 lain
4. Token mudah disimpan shg dapat dihitung nanti
5. Response cost lebih mudah diimplementasikan di token economy
6. Recipient dapat mempelajari skill yg berkaitan dgn planning

BEHAVIORAL CONTRACT:
Perjanjian tertulis antara 2 pihak dimana salah satu atau keduanya setuju untuk
melaksanakan target behavior dalam level yg spesifik

Component dari behavioral contract:


1. Mengidentifikasi Target behaviro’’
2. Menentukan bagaimana target behavior diukur
3. Menentukan kapan target behavior harus dilakukan
4. Mengidentifikasi reinforcement or punishment contingency
5. Identifikasi siapa yg harus implemetasi contingency

Tipe dari behavior contract:


1. 1 party contract: digunakan ketika seseorang ingin meningkatkan perilaku yg
diinginkan. Kontrak manager dapat psikolog, counselor, atau professional lainnya. 1
party contract digunakan pada saat seseorang bertekat mengubah target behavior
dan menyusun reinforcement atau punishment contingency dgn contract manager yg
mengimplementasikan contingencies
2. 2 party contract: Kedua belah pihak mengidentifikasikan target behavior yg ingin
diubah dan contingencies yg akan iimplementasikan oleh target behavior. 2 party
contract ditulis antara 2 orang yg punya relasi contoh suami istri, ortu anak. Biasanya
setiap parties tidak puas dgn perilaku dr party lain & kontrak mengidentifikasi
perubahan perilaku yg akan memuaskan kedua party. 2 party contract ini biasa
disebut parallel contract

Arti contingency: ketika target behavior dilakukan teru dan menghasilkan konsitensi

Jadi kenapa behavioral contract mepengruhi perilaku:


1. Karena adanya konsekuensi dari perilaku
2. Pulic commitment
3. Rule governed behabiro
4. Establishing operation

Anda mungkin juga menyukai