Anda di halaman 1dari 2

Roleplay

Komunikasi Teraupetik Pada Anak Usia Pra-Sekolah

Mata Kuliah: Keperawatan Anak


Kelompok 1:
1. Adhy Susiawan Andeki
2. Bobby Fernando
3. Leni Susanti
4. Nia Anggraini
5. Vini Eliawati

Naskah
Narator : Vini eliawati putri
Perawat 1 : Leni susamti
Perawat 2 : Bobby Fernando
Pasien : Adhi susiawan andeki
Ibu : Nia anggraini

Di RSUD kota bekasi terdapat pasien anak usia 5 tahun dengan didampingi
ibunya, dia bernama Anak Adhi. Anak tersebut baru masuk rumah sakit tadi malam
karena demam yg tinggi , pagi harinya perawat Leni dan perawat Bobby bertugas untuk
melakukan pemeriksaan tanda-tanda vital dan melakukan pengkajian kepada keluarga
pasien.
Kedua perawat menghampiri Anak Adhi diruang mawar nomor 5 . namun
mengetahui ada perawat yg masuk ruangan Anak Adhi merasa ketakutan.
Perawat 1 : selamat pagi bu perkenalkan saya perawat Leni
Perawat 2 : dan saya perawat Bobby kami perawat yg bertugas dari jam 8-14 sore.
Kami berdua ingin melakukan pemeriksaan ttv kepada anak ibu dan
ingin melakukan pengkajian.
Perawat 1 : tujuannya untuk mengetahui kondisi anak ibu dan juga mengetahui
kronologis terjadinya sakit pada anak ibu, apakah ibu bersedia?
Ibu : iya saya bersedia, jika itu bias membantu anak saya cepat sembuh.
Perawat 1 : baik bu, coba ceritakan bagaimana awal ibu menyadari anak ibu sakit
sampai ibu membawanya ke rumah sakit?
Ibu : tadi malam anak saya demam tinggi, lalu saya bawa ke rumah sakit
karena saya takut terjadi apa- apa pada anak saya, dan sekarang demam
anak saya sudah mulai turun.
Perawat 1 : tindakan ibu itu sangat benar.

Setelah berbincang-bincang dengan ibu pasien lalu perawat bobby mulai


melakuakan pemeriksaan kepada pasien adhi.
Perawat 2 : nah, kakak periksa dulu ya biar adik cepat sembuh.
Anak : (ketakutan dan memegan tangan ibunya)
Perawat 2 : ibu tolong dibantu ya bu agar adiknya tidak terlalu takut.
Ibu : adik jangan takut ya kakak perawat Cuma ingin memeriksa adaik,
biar adik cepet sembuh biar bias mainan lagi ya.
Anak : iya bu.
Perawat 2 : kakak ukur suhu tubuh adik dulu ya liat deh baguskan yg kakak bawa
ini ada gambar nya lagi, kakak taruh diketiak adik ya.
Anak : iya kakak

Setelah mengukur suhu tubuh Adhi perawat Bobby melanjutkan pemeriksaan


denyut nadi dan pernafasan pasien Adhi.
Perawat 2 : kakak pegang tangan adik sebentar ya?
Anak : (mengangguk)

Dan pemeriksaan pun selesai kedua perawat meninggalkan ruangan.


Perawat 1 : baiklah bu kami telah selesai melakukan pemeriksaan. Nanti sekittar
jam 12 kita akan kesini lagi untuk pemberian obat. Jika ibu ada perlu
dengan perawat ibu bisa menekat tombol yg ada diatas tempat tidur.
Ibu : iya, terimakasih.
Perawat : iya bu, kami permisi dulu bu.

Anda mungkin juga menyukai