Anda di halaman 1dari 2

Pertumbuhan anak dapat dilihat

dari : ANAK SEHAT → TUMBUH


DAN BERKEMBANG
a. Berat badan DENGAN BAIK

b. Tinggi badan

BERSIH DAN SEHAT


MAKANAN BERGIZI
c. Lingkar Kepala
PEMANTAUAN Perkembangan anak dapat dilihat
dari kepintaran anak tiap bulan
PERTUMBUHAN DAN dan tahun dengan pembagian
PERKEMBANGAN sebagai berikut :
ANAK a. Umur 0-3 bulan
b. Umur 3-6 bulan
c. Umur 6 – 9 bulan Abas B. Jahari: Surveilens Gizi – SKD-KLB Gizi Buruk - Pemantauan Pertumbunan Balita

d. Umur 9 – 12 bulan Anak sehat dipengaruhi gizi dan


e. Umur 1 – 2 tahun tumbuh kembang
f. Umur 2 – 3 tahun Tanda anak sehat adalalah
g. Umur 3 – 6 tahun a. Berat badan anak naik sesuai
garis pertumbuhan yaitu
Catatan : mengikuti warna hijau atau
Perkembangan anak normal dan warna diatasnya pada KMS di
disabilitas berbeda buku KIA
DISUSUN OLEH b. Anak bertambah tinggi
SEKSI KESGA DAN GIZI c. Kemampuan anak bertambah
DINAS KESEHATAN sesuai umur
KABUPATEN BREBES d. Jarang sakit
Pemantauan pertumbuhan dan
perkembangan anak balita
dengan cara :
a. Timbang berat badan tiap c. Perkembangan anak tidak a. Makanan lumat (usia anak
bulan di posyandu dan fasilitas sesuai dengan umurnya 6-9 bulan)
kesehatan b. Makanan lembik (usia anak
b. Bawa anak ke tenaga 9-12 bulan)
kesehatan, fasilitas kesehatan c. Makanan keluarga ( usia
dan PAUD HI untuk anak 1-6 tahun )
mendapatkan pelayanan
SDIDTK (Stimulasi Deteksi dan Mari kita beri anak kita
Intervensi Dini Tumbuh makanan yang sehat dan bergizi
Kembang) Anak serta pantau tumbuh kembang
c. Ajak anak bermain dan mereka sehingga mereka
bercakap cakap menjadi anak yang sehat dan
d. Stimulasi perkembangan anak unggul
sesuai umurnya

Pemberian makanan pada


anak adalah
a. Inisiasi menyusu dini (IMD)
Tumbuh Kembang anak tidak b. Asi Eskklusif
sesuai bila : c. Makanan Pendamping ASI
a. Berat badan anak tetap/ (MPASI)
tidak naik/turun d. Penyusuan sampai usia 2
b. Tinggi badan anak tidak tahu
sesuai umurnya Pemberian makanan
pendamping ASI meliputi

Anda mungkin juga menyukai