Anda di halaman 1dari 8

MAKALAH HORMON TIROKSIN ( T4 )

DISUSUN OLEH :

NAMA : NADYA MUSTIKA SAMOSIR

NIM : 163145105020

KELAS : A

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN

STIkes MEGA RESKY MAKASSAR

T.A. 2017/2018
KATA PENGANTAR

Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Panyayang,
Kami panjatkan puja dan puji syukur atas kehadirat-Nya, yang telah melimpahkan
rahmat, hidayah-Nya kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah ini
tepat pada waktunya.

Makalah ini telah kami susun dengan maksimal dan mendapatkan bantuan
dari berbagai pihak sehingga dapat memperlancar pembuatan makalah ini. Untuk itu
kami menyampaikan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah
berkontribusi dalam pembuatan makalah ini.

Terlepas dari semua itu, Kami menyadari sepenuhnya bahwa masih ada
kekurangan baik dari segi susunan kalimat maupun tata bahasanya. Oleh karena itu
dengan tangan terbuka kami menerima segala saran dan kritik dari pembaca agar
kami dapat memperbaiki makalah ilmiah ini.

Akhir kata kami berharap semoga makalah ini dan manfaatnya bagi pembaca.

Makassar 14 April 2018

Penyusun
Tiroksin disimpan dalam bentuk molekul tiroglobulin di folikel tiroid yang jika twerjadi
penurunan kadar tiroksin akan dilepaskan ke peredaran darah.

Hormon tiroksin ( T4 ) secara khusus berperan dalam :

 Pengaturan metabolisme tubuh


 Regulasi pertumbuhan dan perkembangan fisik dan mental
 Perkembangan organ reproduksi dan pertahanan terhadap infeksi
( tarwoto, 2015 : 142 )

Fungsi kelenjar thyroid ( T4 )

 Mengatur metabolisme protein, lemak, karbohidrat dalam sel


( FAIRUZ,2011 : 77 )

PEMERIKSAAN DIAGNOSTIK sistem endokrin (Burke, 2014 :606 )

PEMERIKSAAN SISTEM ENDOKRIN INTERVENSI KEPERAWATAN


DIAGNOSTIK (LANJUTAN )
TIROKSIN ( T4 ) Hasil pemeriksaan serum ini
Kaji medikasi : nilainya
digunakan untuk
mungkin turun krena
menentukan fungsi tiroid
kortison, klorpromazin (
dan membantu dalam
thorazin, feniton, ( dilantin ),
diagnosis hipertiroidisme
heparin, litiun, sulfonamide,
dan hipotiroidisme Nilai
reserpin, ( serpasil ),
normal : T4 bebas 1,0-2,3
testoteron, propanoloi (
ng/dl
inderal ) tolbutamida (
orinase ), dan salvila dalam
dosis tinggi. Nilainya mungkin
naik karena kontrasepsi
oral,estrogen, klofitorat,dan
perfenazim ( trilafon )

Pemberian Medikasi hipotiroidisme : ((Burke, 2014 :629 )

Preparat Tiroid  Jika pasien menyandang diabetes


Levotiroksin natrium (T4) ( levoxyl, tergantung insulin,pantau apakah
levothroid,synthroid ) ada efek insulin,efek insulin dapat
berubah jika fungsi tiroid
meningkat.
 Selama menyesuaikan dosis periksa
nadi sebelum memberikan obat.
Laporkan jika denyut nadi >100

ORGAN HORMON FUNGSI DAN MEKANISME UMPAN BALIK SISTEM ENDOKRIN (digiulio
&jakson : 600)

Kelenjar endokrin Hormo yang disekresikan Organ target dan


mekanisme umpan balik
Kelenjar tiroid Memelihara laju metabolic
Hormone tiroid ( TH );
dan pertumbuhan dan
tiroksin ( T4 ) adalah
perkembangan semua
hormon utama yang
jaringan T4 disekresikan
dikeluarkan oleh kelenjar
sebagai respons terhadap
tiroid .
TSH
Buku pertama :

( tarwoto, 2015 : 142 )


Buku kedua :

( FAIRUZ,2011 : 77 )
Buku ketiga

(Burke, 2014 :606 )


Buku keempat

(digiulio &jakson : 600)

Anda mungkin juga menyukai