Anda di halaman 1dari 2

 Jumlah fekunditas telur rata-rata 7-8 butr per gram

PENDAHULUAN bobot induk dengan diameter berkisar 0,8-1,4 mm.


 Pada awal pengeraman, warna telur kuning
Udang Cherax atau biasa dikenal dengan Lobster
kecoklatan dan kemudian berubah menjadi ungu
Air Tawar semula dibudidayakan sebagai komodit dengan lama pengeraman 35 – 40 hari.
udang hias, karena mempunyai warna dan bentuk  Larva dari telur yang menetas pada awalnya akan
yang khas dan menarik. Keberhasilan teknik tetap menempel pada permukaan tubuh induk dan
budidaya udang cherax membuat benih akan berenang lepas dari induknya setelah
pertumbuhannya cepat dan dapat mencapai cadangan kuning telur yang ada ditubuhnya habis
ukuran yang besar, sehingga sejak tahun 2003 yaitu antara 3 -5 hari setelah menetas.
para pembudidaya mengembangkan jenis udang  Mempunyai kebiasaan moulting, yaitu bergant kulit
air tawar ini tdak hanya sebagai komoditas hias, saat tumbuh menjadi besar. Untuk itu, supaya
tapi juga untuk komoditas konsumsi. Kebutuhan mendukung pertumbuhan optmum perlu
udang cherax konsumsi semakin meningkat, kecukupan kalsium. Ketdak sempurnaan moulting
(end moulting syndrom) merupakan fase krits yang
namun produksinya masih sangat rendah sehingga
dapat menyebabkan kematan.
harganya sangat tnggi.  Moulting mulai terjadi pada umur 1-2 minggu, dan
Pengembangan udang cherax sebagai komoditas moultng akan terus terjadi hingga ukuran cherax
konsumsi dinilai lebih potensial, hal ini didasarkan mencapai 5 inchi. Ketka dewasa, cherax tetap
pada beberapa alas an, antara lain adalah mengalami moulting setelah 2-3 kali melakukan
permintaan pasar yang belum terpenuhi, baik perkawinan.
 Mempunyai sifat kanibal, yaitu suka memangsa
domestk maupun ekspor.
jenisnya sendiri, terutama pada saat moulting serta
saat kekurangan makanan.
BIOLOGI UDANG CHERAX  Cherax termasuk pemakan segala (omnivore) yaitu
Lobster air tawar merupakan salah satu genus dari dapat memanfaatkan nutrient dari sumber nabat
kelompok udang (Crustacea) yang hidupnya hanya di maupun hewani, sepert cacing sutera, cacing tanah,
air tawar. Daerah penyebarannya meliput Asia dan umbi-umbian, akar tanaman air dan lain-lain.
Australia sepert Papua dan Quinsland.  Relatf mudah beradaptasi pada lingkungan air
budidaya pada suhu optmum 26 – 30 °C, kandungan
Suhu ideal untuk pertumbuhan udang cherax adalah
oksigen lebih dari 2 ppm dan pH 7-8.
26 – 30 °C, meskipun demikian, ia juga tahan hidup
pada suhu 80 °C.
BUDIDAYA UDANG CHERAX
Udang cherax akan kawin jika telah menemukan
pasangan yang cocok, dimana di habitat aslinya udang 1. PEMBENIHAN
cherax mulai kawin pada umur 1 tahun dan terjadi  Langkah awal dalam kegiatan pembenihan
pada awal musim hujan. Sepuluh hari setelah kawin, udang cherax adalah melakukan seleksi induk-
telur yang telah dibuahi induk jantan akan terlihat induk yang matang gonad atau matang telur
melekat dibawah perut induk betna. Sedangkan dengan yang belum matang gonad. Seleksi induk
karakteristk biologinya secara umum adalah : dilakukan tga minggu dalam pematangan gonad
dan sebelum pemijahan.
 Umur pertama matang gonad 6-7 bulan dan  Pemeliharaan induk sering disebut kegiatan
fertlisasi atau pembuahan terjadi didalam tubuh pematangan gonad, karena tujuannya untuk
induk betna, yang kemudian telur setelah dibuahi mendapatkan induk-induk yang matang gonad.
akan dierami di permukaan badan bagian bawah.

Oleh : Ayu Permata Sari, A.Md


Usia matang gonad bagi udang cherax adalah 6-7 Dosis pakan per hari adalah 3 % dari bobot total
bulan. Induk dapat dipelihara dalam bak fibre glass udang. Pakan diberikan 2 kali sehari dengasn
atau aquarium serta dapat pula di kolam dengan komposisi 25% diberikan pada pagi hari dan 75%
perbandingan antara jantan dan betna 1:3. diberikan pada sore hari.
Sebelum udang di masukkan dalam wadah, perlu
dipasang aerator dan shelter (pelindung) dengan  Meskipun udang cherax termasuk tahan
jumlah sesuai dengan induk yang akan dipelihara. terhadap serangan hama dan penyakit, karena
kulitnya yang tebal dan keras, tetapi
 Pendederan benih dapat dilakukan di aquarium kewaspadaan tetap diperlukan. Dalam proses
atau di bak permanen dengan pemasangan shelter pembesaran lobster, hama yang sering menjadi
dari pipa PVC berdimeter 10 mm sepanjang 3 cm pemangsa adalah tkus dan kucing. Karena itu
sebanyak jumlah benih yang ditebar, serta PVC kolam pembesaran harus bebas dari jangkauan
berdiameter 0,5 inci dengan panjang 5 cm kedua binatang tersebut.
sebanyak separuh dari jumlah benih udang.
 Beberapa penyakit yang sering menyerang
 Perlakuan selama masa pendederan antara lain; udang cherax dan menyebabkan kematan
penyiponan setap 3-4 hari sekali dan pemberian adalah sebagai berikut :
pakan menggunakan cacing sutera atau pellet  Jamur Saprolegnia dan Achyla, gejalanya
komersial dengan dosis 2 % per hari dengan tubuh udang diselimut oleh benang halus
frekuensi pemberian 3 kali sehari. sepert kapas dan udang menjadi malas
makan dan dapat menimbulkan kematan.
2. PEMBESARAN Pengobatannya adalah dengan merendam
Tujuan pembesaran udang cherax adalah untuk udang yang sakit dalam larutan malachite
mendapatkan udang cherax dewasa yang siap green 2-3 ppm selama 30-60 menit.
dikonsumsi dan untuk mendapatkan calon  Cacing jangkar, gejalanya tmbul cairan atau
indukan. Faktor utama yang mempengaruhi lendir yang memanjang pada bagian insang,
pertumbuhan udang cherax adalah kualitas air udang akan kekurangan darah, menjadi kurus
kolam (kandungan oksigen terlarut) dan pemberian dan akhirnya mat. Pengobatannya rendam
pakan (kuanttas dan kualitas pakan) udang yang sakit dalam lauran garan dangan
konsentrasi 20 gram/liter air selama 10-20
 Wadah pembesaran dapat berupa kolam semen, menit.
bak fiber, bisa juga kolam tanah, yang terpentng  Argolus foliceus, gejalanya awalnya tmbul
adalah wadah tersebut dapat menampung air dan bercak merah pada tubuh udang, parasit ini
tdak mudah dirusak oleh lobster. Sebaiknya menyebabkan udang kekurangan darah dan
ketnggian air minimal 60 cm, sehingga wadah akhirnya mengalami kematan.
tdak perlu diberi penutup dari terik matahari. Pengobatannya, rendam udang yang sakit
dalam larutan Lysol 1 ml yang dilarutkan
 Benih lobster yang ditebar untuk dibesarkan dalam 5 liter air selama 15-60 detk. Setelah
adalah benih berukuran 5 cm, dengan kepadatan itu, rendam kembali udang dalam 1 gram
kalium permanganate yang dilarutkan dalam
yang ideal sebanyak 20-30 ekor per m .
100 liter air selama 1,5 jam.

 Selama masa pemeliharaan udang cherax  Pemanenan dilakukan setelah 5-6 bulan masa
diberikanan makanan berupa tauge, wortel, pemeliharaan dengan menggunakan perangkap
bayam, kubis, buncis dan semua jenis sayuran. bubu bila tdak mau mengeringkan kolam.
Umbi-umbian sepert singkong dan ubi jalar juga Pemanenan dengan cara menguras kolam, maka
diberikan sebagai sumber karbohidrat. Disamping kolam harus didesain dengan membuat kemalir
itu untuk memenuhi kebutuhan protein hewani di tengah kolam, sehingga disaat air hanya
dapat diberikan berupa daging, sepert daging tertnggal dikemalir maka udang akan mudah
bekicot, keong mas, ikan, daging ayam dan cacing ditangkap.
tanah.
Sumber : Badan SDM KP, 2006

Anda mungkin juga menyukai