Anda di halaman 1dari 11

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PROF DR HAMKA (UHAMKA)

FAKUTAS ILMU-ILMU KESEHATAN


PROGRAM STUDI ILMU GIZI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)


MATA KULIAH KODE MK RUMPUN MK BOBOT (sks) SEMESTER TANGGAL DIREVISI
PENYUSUNAN
Metode Penelitian Gizi 05025047 Riset 3 III September 2015 10 September
2017
OTORISASI DOSEN PENGEMBANG RPS KOORDINATOR RMK KETUA PROGRAM STUDI

Miftahul Jannah, M.Gizi Leni Sri Rahayu, SKM, MPH


CAPAIAN CPL PRODI
PEMBELAJARAN MK S3 Berkontribusi dalam peningkatan mutu kehidupan bermasyarakat, berbangsa, bernegara, dan peradaban
berdasarkan Pancasila.
S5 Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal
orang lain
S9 Menunjukkan sikap bertanggung jawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri
P1 Mampu berfikir luas (meta-kognitif) dengan landasan ilmiah;
P2 Mampu menjelaskan teori dasar, iptek gizi serta ilmu terkait (ilmu pangan, biomedik, humaniora, dan
manajemen) secara terstruktur
KU3 Mampu melakukan penelitian di bidang gizi dan mendiseminasikan kajian penelaahan masalah gizi yang akurat
dalam bentuk laporan penelitian
KK -

CPL MK
M1 Mahasiswa dapat memahami tentang kontrak belajar MK dan arah penelitian, dapat memahami dan menjelaskan konsep
dasar penelitian, etika penelitian, variable penelitian, serta dapat memahami, menejelaskan, dan menyusun judul penelitian,
dan kerangka konsep penelitian (S3, S5, S9, P1, P2, KU3)
M2 Mahasiswa mampu memahami, menjelaskan dan menyusun latar belakang masalah penelitian, rumusan masalah, ruang
lingkup penelitian, tujuan penelitian, manfaat penelitian (S3, S5, S9, P1, P2, KU3)
M3 Mahasiswa mampu memahami, menjelaskan, dan menyusun tinjauan pustaka, kerangka teori, dan daftar pustaka (S3, S5,
S9, P1, P2, KU3)
M4 Mahasiswa mampu memahami, menjelaskan dan menyusun definisi operasional dan hipotesis penelitian (S3, S5, S9, P1,
P2, KU3)
M5 Mahasiswa mampu memahami, menjelaskan, dan menyusun metode penelitian kuantitatif (S3, S5, S9, P1, P2, KU3)
M6 Mahasiswa mampu menjelaskan, menetukan, dan melakukan perhitungan besar/ukuran sampel berdasarkan desain
M7 penelitian kuantitatif (S3, S5, S9, P1, P2, KU3)
M8 Mahasiswa mampu memahami, menjelaskan, dan menyusun metode penelitian di bidang teknologi pangan (S3, S5, S9, P1,
P2, KU3)
M9 Mahasiswa mampu memahami, menjelaskan, dan menyusun metode penelitian kualitatif dan mix method (S3, S5, S9, P1,
P2, KU3)
M10 Mahasiswa mampu memahami, menjelaskan dan menyusun instrument penelitian (S3, S5, S9, P1, P2, KU3)
M11 Mahasiswa mampu memahami, menjelaskan dan membuat hasil penelitian, pembahasan, simpulan, saran, dan abstrak (S3,
S5, S9, P1, P2, KU3)
M12 Mahasiswa mampu memahami, menjelaskan, dan melakukan telaah artikel/jurnal penelitian (S3, S5, S9, P1, P2, KU3)
M13 Mahasiswa mampu membuat proposal penelitian dengan tepat (S3, S5, S9, P1, P2, KU3)

DESKRIPSI SINGKAT Mata kuliah ini menjelaskan tentang konsep dasar ilmu metodologi penelitian, termasuk langkah – langkah melakukan
MATA KULIAH perencanaan dan pembuatan proposal dan laporan penelitian serta telaah artikel/jurnal penelitian

MATERI 1. Konsep Dasar Penelitian dan Etika Penelitian


PEMBELAJARAN/ 2. Variabel Penelitian
POKOK BAHASAN 3. Judul Penelitian
4. Latar Belakang Masalah, Rumusan Masalah, Ruang Lingkup, Tujuan, dan Manfaat Penelitian
5. Tinjauan Pustaka, Kerangka Teori, Kerangka Konsep, Daftar Pustaka
6. Plagiarism
7. Definisi Operasional, Hipotesis penelitian
8. Populasi dan Sampel
9. Metode Penelitian Kuantitatif: Desain Penelitian (penelitian deskriptif dan analitik, cross sectional, case control, cohort,
eksperimental, literature review, meta analisis, penelitian dengan data sekunder), Metode Pengambilan Sampel, Bias
dan Error, Metode Pengambilan Data, Analisis Data
10. Perhitungan Besar Sampel Penelitian Kuantitatif
11. Metode Penelitian di Bidang teknologi Pangan (Intrumen Penelitian, Tahapan penelitian, Rancangan Percobaan,
Analisis Data)
12. Metode Penelitian Kualitatif dan gambaran penelitian mix method (Jenis penelitian kualitatif, mtode pengambilan
sampel, metode pengambilan data, analisis data, gambaran penelitian mix method)
13. Instrumen Penelitian (Intrumen penelitian Kuantitatif dan Kualitatif, Validitas, Reliabilitas)
14. Hasil Penelitian, Pembahasan, Simpulan, Saran, dan Abstrak
15. Telaah Kritis Artikel/Jurnal penelitian
16. Penyusunan Proposal Penelitian

PUSTAKA 1. Sastroasmoro S & Ismael S. 2008. Dasar – dasar Metodologi Penelitian Klinis. Jakarta: Sagung Seto
2. Panduan Skripsi Universitas Muhammadiyah Prof DR Hamka
3. Lwangan SK & Lemeshow S. 1991. Adequacy of Sample Size in Health Studies. Geneva: World Health Organization.
4. Materi “Regional Training on Research Methodology Tahun 2014” oleh SEAMEO RECFON

MEDIA Perangkat Lunak: Power Point


PEMBELAJARAN Perangkat Keras: Laptop, LCD proyektor, white board, spidol, buku referensi

TEAM TEACHING 1. Miftahul Jannah, M.Gizi


2. Widya Asih Lestari, MKM
3. Debby Endayani Safitri, MKM
4. Mira Sofyaningsih, M.Si
5. Lintang Purwara Dewanti, M.Gizi
6. Indah Yuliana, M.Si
7. Nursyifa Rahma Maulida, M.Gizi

MATA KULIAH -
PRASYARAT

Tgl Sub-CP-MK (Sbg Kriteria & Metode


Bobot
Mgg ke- kemampuan akhir yang Indikator Bentuk Pembelajaran Materi Pembelajaran
Penilaian
diharapkan Penilaian (Estimasi Waktu)
1 12/3 Mahasiswa dapat memahami - Ketepatan memahami Kriteria :  Kuliah dan diskusi - Kontrak belajar 2,5
tentang kontrak belajar MK dan kontrak belajar dan Ketepatan dan [TM : 1x(3x50’)] - Konsep dasar penelitian dan
arah penelitian, dapat memahami assessment tentang penguasaan  Tugas 1: Mencari etika penelitian
dan menjelaskan konsep dasar dan kebutuhan belajar serta arah Bentuk non test : - Arah Penelitian
jurnal internasional
etika penelitian, variable penelitian - Panduan Penulisan Skripsi
Tanya jawab dan sebagai landasan
penelitian, serta dapat memahami, - Ketepatan memahami dan UHAMKA
menejelaskan, dan menyusun judul menjelaskan tentang konsep tugas membuat - Variabel Penelitian
penelitian, dan kerangka konsep dasar dan etika penelitian penelitian, serta - Judul Penelitian
penelitian - Ketepatan memahami dan menyusun judul - Kerangka Konsep
menjelaskan tentang penelitian dan
variable penelitian kerangka konsep
- Ketepatan memahami,
penelitian
menjelaskan, dan menyusun
judul penelitian [BT+BM :
- Ketepatan memahami, (1+1)x(3x60’)]
menjelaskan, dan menyusun  Tugas 2:
kerangka konsep penelitian Menyusun latar
belakang masalah,
rumusan masalah,
ruang lingkup
penelitian, tujuan
penelitian, manfaat
penelitian
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]

2 19/3 Mahasiswa mampu memahami, - Ketepatan memahami, Kriteria :  Kuliah, diskusi, - Latar Belakang Masalah 2,5
menjelaskan dan menyusun latar menjelaskan dan menyusun Ketepatan dan dan peer teaching Penelitian
belakang masalah penelitian, latar masalah penelitian penguasaan [TM : 1x(3x50’)] - Rumusan masalah
rumusan masalah, ruang lingkup - Ketepatan memahami, Bentuk non test : - Ruang lingkup penelitian,
 Tugas 3:
penelitian, tujuan penelitian, menjelaskan dan menyusun - Tujuan penelitian
Tanya jawab dan Memperbaiki
manfaat penelitian rumusan masalah penelitian - Manfaat penelitian
tugas judul, kerangka
- Ketepatan memahami,
menjelaskan dan menyusun konsep, latar
ruang lingkup penelitian belakang masalah,
- Ketepatan memahami, rumusan masalah,
menjelaskan dan menyusun ruang lingkup,
tujuan penelitian tujuan, dan
- Ketepatan memahami, manfaat penelitian
menjelaskan dan menyusun berdasarkan hasil
manfaat penelitian diskusi
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]
 Tugas 4:
Menyusun tinjauan
pustaka, kerangka
teori, dan daftar
pustaka
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]

3 26/3 Mahasiswa mampu memahami, - Ketepatan memahami, Kriteria :  Kuliah, diskusi, - Tinjauan pustaka 2,5
menjelaskan, dan menyusun menjelaskan dan menyusun Ketepatan dan dan peer teaching - Plagiarism
tinjauan pustaka, kerangka teori, tinjauan pustaka penguasaan [TM : 1x(3x50’)] - Kerangka teori
dan daftar pustaka - Ketepatan memahami, Bentuk test: Kuis  Tugas 5: - Daftar Pustaka
menjelaskan dan menyusun Bentuk non test :
kerangka teori Memperbaiki
Tanya jawab, tinjauan pustaka,
- Ketepatan memahami,
menjelaskan dan menyusun latihan soal, kerangka teori, dan
daftar pustaka tugas daftar pustaka
berdasarkan hasil
diskusi
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]
 Tugas 6:
Menyusun Definisi
Operasional dan
Hipotesis
Penelitian
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]

4 2/4 Mahasiswa mampu memahami, - Ketepatan memahami, Kriteria :  Kuliah, diskusi, - Definisi Operasional 2,5
menjelaskan dan menyusun menjelaskan dan menyusun Ketepatan dan dan peer teaching - Hipotesis Penelitian (satu arah
definisi operasional dan hipotesis definisi operasional penguasaan [TM : 1x(3x50’)] dan dua arah)
penelitian - Ketepatan memahami, Bentuk non test :  Tugas 7:
menjelaskan dan menyusun Tanya jawab dan Memperbaiki
hipotesis penelitian tugas definisi
operasional dan
hipotesis penelitian
berdasarkan hasil
diskusi
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]
 Tugas 8:
Menyusun metode
penelitian
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]

5 9/4 Mahasiswa mampu memahami, - Ketepatan memahami, Kriteria :  Kuliah, diskusi, - Populasi dan sampel 2,5
menjelaskan, dan menyusun menjelaskan, dan menyusun Ketepatan dan dan peer teaching. - Desain penelitian kuantitatif
metode penelitian kuantitatif metode penelitian penguasaan [TM : 1x(3x50’)]  Penelitian deskriptif dan
kuantitatif Bentuk test: Kuis  Tugas 9: analitik
Bentuk non test :  Cross sectional, case
Memperbaiki
Tanya jawab dan control, cohort,
metode penelitian eksperimental
tugas berdasarkan hasil - Metode pengambilan
diskusi sampel/teknik sampling
[BT+BM : - Bias dan error
(1+1)x(2x60’)] - Metode pengambilan data
- Analisis Data

6 16/4 Mahasiswa mampu memahami, - Ketepatan memahami, Kriteria :  Kuliah, diskusi, - Populasi dan sampel 2,5
menjelaskan, dan menyusun menjelaskan, dan menyusun Ketepatan dan dan peer teaching. - Desain penelitian kuantitatif
metode penelitian kuantitatif metode penelitian penguasaan [TM : 1x(3x50’)]  Literature review, meta
kuantitatif Bentuk non test :  Tugas 10: analisis
Tanya jawab, Memperbaiki  Penelitian dengan data
latihan soal, dan metode penelitian sekunder
tugas berdasarkan hasil - Metode pengambilan
sampel/teknik sampling
diskusi
- Bias dan error
[BT+BM : - Metode pengambilan data
(1+1)x(2x60’)] - Analisis Data
 Tugas 11:
Membaca tentang
perhitungan besar
sampel
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]

7 23/4 Mahasiswa mampu menjelaskan, - Ketepatan menjelaskan, Kriteria :  Kuliah, diskusi, Perhitungan besar sampel 2,5
menetukan, dan melakukan menentukan, dan Ketepatan dan dan peer teaching untuk penelitian kuantitatif
perhitungan besar/ukuran sampel melakukan perhitungan penguasaan [TM : 1x(3x50’)]
berdasarkan desain penelitian besar/ukuran sampel Bentuk non test :  Tugas 12:
kuantitatif berdasarkan desain Tanya jawab, Memperbaiki
penelitian kuantitatif latihan soal, dan metode penelitian
tugas berdasarkan hasil
diskusi
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]

8 30/4 Evaluasi Tengah Semester: Melakukan validasi penilaian akhir dan menentukan kelulusan mahasiswa 25

9 21/5 Mahasiswa mampu memahami, - Ketepatan menjelaskan, Kriteria:  Kuliah, diskusi, - Instrumen Penelitian 2,5
menjelaskan, dan menyusun memahami, dan menyusun Ketepatan dan dan peer teaching - Tahapan Penelitian
metode penelitian di bidang metode penelitian di bidang penguasaan [TM : 1x(3x50’)] - Rancangan Percobaan
teknologi pangan Bentuk non test: - Analisis Data
teknologi pangan  Tugas 13:
Tanya jawab dan Memperbaiki
tugas metode penelitian
berdasarkan hasil
diskusi
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]

10 28/5 Mahasiswa mampu memahami, - Ketepatan memahami, Kriteria :  Kuliah, diskusi, - Jenis penelitian kualitatif 2,5
menjelaskan, dan menyusun menjelaskan, dan menyusun Ketepatan dan dan peer teaching. - Metode pengambilan sampel
metode penelitian kualitatif dan metode penelitian kualitatif penguasaan [TM : 1x(3x50’)] - Metode pengambilan data
Bentuk non test : (FGD, IDI, observasi)
mix methode  Tugas 14:
- Analisis data kualitatif
Tanya jawab dan Memperbaiki - Gambaran penelitian mix
tugas metode penelitian methode
berdasarkan hasil
diskusi
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]
 Tugas 15:
Menyusun
instrument
penelitian
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]

11 18/6 Mahasiswa mampu memahami, - Ketepatan memahami, Kriteria :  Kuliah, diskusi, - Prosedur menyusun 2,5
menjelaskan dan menyusun menjelaskan, dan menyusun Ketepatan dan dan peer teaching instrument penelitian kualitatif
instrument penelitian instrument penelitian penguasaan [TM : 1x(3x50’)] - Prosedur menyusun instrument
Bentuk non test : penelitian kuantitatif
 Tugas 16:
- Validitas dan reliabilitas
Tanya jawab dan Memperbaiki
tugas instrument
penelitian
berdasarkan hasil
diskusi
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]
 Tugas 17:
Menyusun teknis
penyajian hasil,
interpretasi hasil
penelitian,
pembahasan,
simpulan, saran,
dan abstrak
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]

12 25/6 Mahasiswa mampu memahami, - Ketepatan memahami, Kriteria :  Kuliah, diskusi, - Prosedur penyajian hasil 2,5
menjelaskan dan membuat hasil menjelaskan dan membuat Ketepatan dan dan peer teaching penelitian
penelitian, pembahasan, simpulan, hasil penelitian, penguasaan [TM : 1x(3x50’)] - Prosedur menginterpretasikan
pembahasan, simpulan, Bentuk non test : hasil penelitian
saran, dan abstrak  Tugas 18:
saran, dan abstrak Tanya jawab dan - Prosedur membuat
Memperbaiki pembahasan (hal – hal yang
tugas teknis penyajian harus ada di dalam
hasil, interpretasi pembahasan)
hasil penelitian, - Prosedur membuat simpulan
pembahasan, - Prosedur membuat saran
simpulan, saran - Prosedur membuat abstrak
dan abstrak
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]
 Tugas 19:
Menelaah (review)
jurnal internasional
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]
13 2/7 Mahasiswa mampu memahami, - Ketepatan memahami, Kriteria :  Kuliah, diskusi, Telaah kritis artikel/jurnal 2,5
menjelaskan, dan melakukan menjelaskan dan melakukan Ketepatan dan peer teaching penelitian
telaah artikel/jurnal penelitian telaah artikel/jurnal penguasaan [TM : 1x(3x50’)]
penelitian Bentuk non test :  Tugas 20:
Tanya jawab dan Memperbaiki
tugas (finalisasi)
proposal penelitian
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]

14 9/7 Mahasiswa mampu membuat - Ketepatan menyusun Kriteria :  Kuliah, diskusi, Penyusunan Proposal 2,5
proposal penelitian dengan tepat proposal penelitian Ketepatan dan dan peer teaching Penelitian
penguasaan [TM : 1x(3x50’)]
Bentuk non test :  Tugas 21:
Tanya jawab dan Memperbaiki
tugas (finalisasi)
proposal penelitian
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]

15 16/7 Mahasiswa mampu membuat - Ketepatan menyusun Kriteria :  Kuliah, diskusi, Penyusunan Proposal 2,5
proposal penelitian dengan tepat proposal penelitian Ketepatan dan dan peer teaching Penelitian
penguasaan [TM : 1x(3x50’)]
Bentuk non test :  Tugas 22:
Tanya jawab dan Memperbaiki
tugas (finalisasi)
proposal penelitian
[BT+BM :
(1+1)x(2x60’)]
16 Evaluasi Akhir Semester: Melakukan validasi penilaian akhir dan menentukan kelulusan mahasiswa 40

Catatan :
1. TM : Tatap muka, BT : Belajar Terstruktur, BM : Belajar Mandiri
2. TM : 2x(2x50*) dibaca : kuliah tatap muka 2 kali (minggu) x 2 sks x 50 menit = 200 menit (3,33 jam)
3. ((BT+BM : (2+2)x(2x60)) dibaca : belajar terstruktur 2 kali (minggu)dan belajar mandiri 2 kali (minggu) x 2 sks x 60 menit = 480 menit
(8 jam)
4. Mahasiswa mampu merancang penelitian dalam bentuk proposal penelitian dan mempresentasikannya (C6, A2, P2) : menunjukkan
bahwa Sub-CPMK ini mengandung kemampuan dalam ranah taksonomi kognitif level 2 (kemampuan merancang), afeksi level 2
(kemampuan merespon dalam diskusi), dan psikomotorik level 2 (memanipulasi gerakan tubuh dalam keterampilan presentasi)
5. Penulisan daftar pustaka disarankan menggunakan salah satu standar penulisan daftar pustaka

Anda mungkin juga menyukai