Anda di halaman 1dari 17

YOUR LOGO

Rachmita Mustika Putri


Prodi Pendidikan Biologi
Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Univers Jember

Buku Teks Bahan Ajar Biologi


Untuk SMA/MA Kelas XI

UNEJ PRESS
2019
Puji syukur kami panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa.
Atas berkat rahmat dan hidayah-Nya pulalah buku ajar Biologi kelas
XI SMA/MA ini dapat diselesaikan dengan baik.
Buku ajar biologi ini membahas materi sistem pertahanan
tubuh pada manusia dengan mengembangkan proses berpikir
siswa aktif dengan tiga aspekkompetensi yaitu Sikap (afektif),
pengetahuan (kognitif), dan keterampilan (psikomotor). Buku ini
diharapkan dapat membantu siswa dalam proses pembelajaran
agar kelak mampu memahami dan menerapkan dalam kehidupan
sehari-hari.
Penulis menyadari bahwa buku ini masih jauh dari sempurna.
Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran untuk
perbaikan buku ini pada masa yang akan datang Akhir kata penulis
mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah
membantu dalam penerbitan buku ini

Jember, Desember 2019

Penyusun

3
4
Kompetensi Dasar Indikator

3.14 Mengaplikasikan 3.14.1 Menjelaskan fungsi


pemahaman tentang prinsip- sistem pertahanan tubuh.
prinsip sistem imun untuk 3.14.2 Menjelaskan perbedaan
meningkatkan kualitas hidup antigen dan antibodi.
manusia dengan kekebalan yang 3.14.3 Membedakan macam-
dimilikinya melalui macam antigen dan
denganprogram imunisasi antibodi.
sehingga dapat terjaga 3.14.4 Mengidentifikasi sistem
proses fisiologi di dalam tubuh. pertahanan tubuh
secara alami.
3.14.5 Membedakan respons
sistem pertahanan
tubuh non-spesifik dan
mekanisme dalam sistem
pertahanan tubuh spesifik.
4.16 Menyajikan data jenis-jenis 4.16.1 Menjelaskan dengan benar
imunisasi (aktif dan pasif) dan secara lisan perbedaan jenis-jenis
jenis penyakit yang imunisasi (aktif dan pasif). 4.16.2
dikendalikannya. Mendeskripsikan dengan benar
secara lisan berbagai jenis
penyakit pada sistem pertahanan
tubuh. 4.16.3 Mendeskripsikan
berbagai upaya untuk pencegahan
penyakit pada sistem pertahanan
tubuh.

iv
1. Setelah melakukan studi literatur, siswa dapat menjelaskan fungsi
antigen dan antibodi bagi pertahanan tubuh.
2. Setelah melakukan diskusi kelompok, siswa dapat mengetahui
hubungan antara antigen dan antibodi bag pertahanan tubuh.
3. Setelah melihat video atau mengamati gambar, siswa dapat
menjelaskan sistem pertahanan tubuh non-spesifik dan sistem
pertahanan tubuh spesifik.
4. Setelah melakukan observasi, siswa dapat mengetahui jenis,
cara, dan tujuan dilakukannya imunisasi.
5. Setelah melakukan studi literatur, siswa dapat menyebutkan
kelainan yang berhubungan dengan sistem imun.

2
Meningkatkan Imunitas
Tubuh Agar Tidak
Mudah Sakit : Pengertian Daya Tahan Tubuh
1. Menerapkan pola adalah kemampuan mahluk hidup
makan sehat untuk melawan kelelahan yang
2. Suplemen untuk datang saat menjalankan aktivitas
menigkatkan imunitas dalam waktu yang lama

tubuh

3
Untuk menjelaskan antigen dan antibodi, alangkah baiknya jika
dimulai dengan meminta siswa untuk malakukan Kegiatan Siswa 1:
Kajian Literatur yang terdapat pada buku siswa Biologi untuk
SMA/MA (halaman 347). Setelah selesai, kemudian motivasi siswa
dengan mengajukan beberapa pertanyaan.
Misalnya: Apakah antigen itu? Apakah antibodi itu? Bagaimanakah
hubungan antara antigen dan antibodi tersebut?

sebuah zat yang merangsang respon imun, terutama dalam menghasilkan


antibodi. Antigen biasanya berupa protein atau polisakarida, tetapi dapat
juga berupa molekul lainnya, termasuk molekul kecil (hapten) yang
bergabung dengan protein-pembawa atau carrier.

Kelompok Antigen Macam Antigen


Antigen berdasarkan Unideterminan, univalen
determinannya Unideterminan, multivalen
Multideterminan, univalen
Multideterminan, multivalen
Antigen berdasarkan Heteroantigen
spesifikasinya Xenoantigen
Alloantigen
Antigen organ spesifik
Autoantigen
Antigen berdasarkan T dependen
ketergantungan pada sel-T T independen
Antigen berdasarkan Antigen yang mengandung
kandungan bahan kimianya karbohidrat
Antigen yang mengandung lipid
Antigen yang mengandung asam
nukleat
Antigen yang mengandung
protein

4
Antibodi adalah protein serum yang mempunyai respons imun
(kekebalan) pada suatu tubuh antibodi yang mengandung
Imunoglobulin (Ig) yang dibentuk oleh sel plasma (proliferasi sel B)
karena adanya kontak dengan antigen atau rangsangan oleh antigen.
Imunoglobulin (Ig) bermacam-macam, antara lain IgG, IgA, IgM, IgE,
dan IgD.

Mekanisme pertahanan tubuh non-spesifik adalah mekanisme


pertahanan tubuh terhadap bibit penyakit yang tidak selektif. Misalnya,
asam lambung dapat membunuh berbagai macam bakteri patogen
sekaligus.

Pertahanan tubuh spesifik, yaitu daya tahan tubuh yang khusus


untuk jenis bibit penyakit tertentu saja. Contohnya, antibodi untuk
bakteri tifus hanya efektif untuk membunuh bakteri tifus dan tidak
mempunyai efek apa-apa pada bakteri TBC. Pertahanan tubuh spesifik
dibedakan menjadi dua, yaitu pertahanan tubuh humoral (imunitas
humoral) dan pertahanan tubuh seluler (imunitas seluler).

1)Imunitas Humoral

2)Imunitas Seluler

5
Sekelompok sel-T diameternya akan membesar di dalam jaringan
limfatik, berkembang biak dan menjadi beberapa macam setelah
melakukan kontak pertama dengan satu antigen melalui makrofag.
No Macam- macam Sel T Fungsi

1 Menghancurkan antigen secara


Sel-T Pembunuh l a n g s u n g d e n g a n
caravmengikatkan dirinya dengan
antigen dan menghasilkancsuatu
protein limfotik
2 Sel-T pembantu (T4) Menghasilkan interleukin-2 yang
menyebabkan sel-T pembunuh
lebih cepat berkembang biak.
Zat kimia yang dihasilkannya
sangat dibutuhkan oleh sel-B (sel
plasma) untuk memproduksi
antibodi.

3 Sel-T supresor (T8) Mengurangi produksi antibodi oleh


sel plasma dengan cara
menghambat aktivitas T4.
Mengurangi keaktifan sel-T
pembunuh.
4 Sel-T memori “Mengikat” antigen yang telah
masuk ke dalam tubuh sehingga
jika suatu hari antigen yang sama
masuk/menyerang kembali ke
dalam tubuh, maka akan terjadi
respons sekunder yang lebih kuat
dari sel-T memori tersebut.

5 Sel-T amplifier Memperkuat kerja T4,T8, dan sel


plasma.

6 Sel-T hipersensitif Menghasilkan limfokin yang


berhubungan dengan reaksi reaksi
alergi.

6
Imunisasi adalah suatu perlakuan yang
mengakibatkan seseorang menjadi kebal (imun) terhadap
suatu penyakit. Imunisasi dibedakan menjadi dua, yaitu
imunisasi aktif dan imunisasi pasif.

Agar terjadi suasana belajar yang aktif dan kondusif, siswa


untuk mencari tahu perbedaan antara imunisasi aktif dan
imunisasi pasif.

Pada manusia, imunodefisiensi dapat disebabkan


karena faktor genetik seperti pada penyakit defisiensi
imunitas kombinasi serta kondisi dapatan seperti sindrom
defisiensi imun dapatan (AIDS) yang disebabkan oleh
ret rovi rus HIV. Sebal i knya, penyaki t a u t o i m u n
menyebabkan sistem imun menjadi hiperaktif menyerang
jaringan normal seakan-akan jaringan tersebut
merupakan benda asing.
Di satu sisi, ilmu pengetahuan pun terus berkembang
dan manipulasi dalam kedokteran telah dilakukan.
Penggunaan obat imunosupresif telah berhasil menekan
sistem imun yang hiperaktif, dan penggunaan
imunoterapi telah dilakukan untuk pengobatan kanker.

7
Sikap dan perilaku orang yang mengembangkan sikap syukur
setelah mempelajari struktur dan fungsi sel pada sistem pertahanan
tubuh yaitu sebagaimana dalam materi ini, kita sudah membahas
bahwa Tuhan telah menciptakan tubuh kita lengkap dengan
mekanisme pertahanan tubuh, baik yang spesifik maupun yang
nonspesi fi k unt uk mempert ahankan t ubu h d a r i s e r a n g a n
mikroorganisme patogen. Pada pembahasan tentang materi ini kita
mengetahui bagaimana mekanisme pertahanan tubuh secara
otomatis akan bekerja apabila tubuh terserang oleh mikroorganisme
patogen.

Mekanisme pertahanan tubuh kita dibuat secara berlapis-lapis,


artinya jika lapisan pertama berhasil dikalahkan oleh
mikroorganisme patogen, masih ada lapisan kedua dan selanjutnya
yang akan mempertahankan tubuh supaya tidak terserang oleh
mikroorganisme patogen tersebut. Betapa besar keagungan Tuhan
yang telah menciptakan sistem mekanisme pertahanan tubuh
manusia. Oleh karena itu, kita sebagai manusia harus senantiasa
bersyukur atas semua nikmat yang telah diberikan Tuhan kepada
kita. Menjalankan perintah Tuhan dan menjauhi larangan Tuhan
serta senantiasa menjaga sistem pertahanan tubuh supaya
mekanismenya tetap berjalan dengan baik merupakan wujud syukur
kita kepada Tuhan.

8
Setelah Anda mempelajari materi tentang struktur dan fungsi sel
pada sistem pertahanan tubuh, amatilah perilaku-perilaku orang
yang selalu mengembangkan sikap syukur dalam kehidupansehari-
harinya.

Perilaku Tanggapan Anda


Mengembangkan Sikap
Syukur

1. Saluran reproduksi internal 3. Pengikatan bagian vas deferens


pada laki-laki yang berfungsi dengan tujuan untuk menghambat
untuk pemasakan sperma pematangan gamet jantan dalam
adalah …. istilah KB disebut….
A. epididimis A. sterilisasi
B. tubulus seminiferus B. inflant
C. vesikula seminalis C. tubektomi
D. kelenjar prostat D. Vasektomi
E. vas deferens E. IUD

2. Berdasarkan pengamatan 4. Penyakit prostatitis menyerang


terhadap diagram sperma organ
t o g e n e s i s , y a n g kelamin laki-laki, yaitu….
menunjukkansifat sel adalah…. A. testis
A. I, II B. uretra
B. I, III C. skortum
C. I, IV D. kelenjar prostat
D. II, III E. kelenjar bulbouretral
E. II, V
SOAL URAIAN !
1. Apakah yang dimaksud dengan sistem pertahanan tubuh?
......................................................................................................................
2. Sebutkan kelainan/gangguan/penyakit pada sistem pertahanan tubuh
manusia yang kalian ketahui !
......................................................................................................................
3. Jelaskan bagaimana cara pencegahan dari kelainan/gangguan/penyakit
pada sistem pertahanan tubuh manusia yang kalian ketahui?
......................................................................................................................
4. Jelaskan pentingnya sistem pertahanan tubuh bagi manusia?
......................................................................................................................
5. Berikut adalah gambar organ-organ penyusun sistem pertahanan tubuh,
sebutkan organ tersebut dan jelaskan fungsinya!
Baratawidjaja, K.G. 2000. Imunologi Dasar Edisi 4. Balai Penerbit Fakultas

Kedokteran :Universitas Indonesia Jakarta.

Campbell, Reece. 2010.Biologi

Jakarta : ErlanggaCoico R., Sunshine G. Benjamini E. 2003 .Imunology

Edisi ke-5. Wiley- Liss Publication :states of America.Karp,

Gerald. 2005. Cell and Molekular Biologi United States of America :

WilleyInternational Edition
GLOSARIUM

Imunitas Pertahanan pada organisme untuk


melindungi tubuh dari pengaruh
biologis luar dengan mengenali dan
membunuh patogen

Antigen Sebuah zat yang merangsang respon


imun, terutama dalam menghasilkan
antibodi

Antibodi Glikoprotein dengan struktur


tertentu yang disekresikan oleh sel
B yang telah teraktivasi menjadi sel
plasma, sebagai respon dari antigen
tertentu dan reaktif terhadap antigen
Pertahanan tubuh non spesifik Pertahanan tubuh terhadap bibit
penyakit yang tidak selektif

Pertahanan tubuh spesifik Daya tahan tubuh yang khusus


untuk jenis bibit penyakit tertentu
BUKU PENUTUP

Rachmita Mustika Putri. Mahasiswa Pendidikan Biologi,


Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas
Jember. Lahir di Jombang, pada 29 Juni 1998.
Buku Bahan Ajar Biologi Sitem Pertahanan Tubuh untuk
SMA/MA kelas Xi ini merupakan produk dari mata kuliah
Pengembangan Pembelajaran Biologi

Anda mungkin juga menyukai