Anda di halaman 1dari 3

PROGRAM STUDI PROFESI NERS

FAKULTAS ILMU – ILMU KESEHATAN


UNIVERSITAS ALMA ATA YOGYAKARTA
Jl. Brawijaya No 99, Tamantirto, Bantul, D.I.Yogyakarta 55183
Tlp. (0274)434 2288, 434 2277. Fax. (0274)4342269 Web: www.almaata.ac.id
FORM LAPORAN KELOLAAN PASIEN HARIAN
Nama Klien Sdr. H No. RM -
Tanggal Masuk - Ruang Madugowongjati, RT 04/RW 02,
Rawat Gringsing, Batang
Tanggal 9 Juli 2020 Diagnosa Post Facial Repair, Trauma Facial
Pengkajian Medis
GAMBARAN UMUM KLIEN

Sdr.H usia 23 tahun riwayat KLL 1 bulan yang lalu dengan trauma facial. Klien post
operasi facial bone repair, klien mengeluhkan tidak bisa makan secara normal karena gigi
hanya tersisa dibagian bawah. Klien mengatakan otot bagian pipi kanan terasa tegang.
Keluarga mengatakan makan dengan menu yang lunak. Tampak gigi graham dibagian
bawah. TD: 120/80mmHg, Nadi : 98x/menit, Suhu : 36,5 derajat celcius, Respirasi
16x/menit. Klien rencana besok terapi okupasi dan terapi wicara ke 2.

No Analisa Data Diagnosa NOC


Keperawatan
1 DS Hambatan Setelah dilakukan tindakan keperawatan
- klien mengeluhkan rasa nyaman selama 1x4 jam, masalah Hambatan
tidak bisa makan (00214) b.d rasa nyaman dapat berkurang dengan
secara normal program kriteria hasil :
karena gigi hanya pengobatan Status Kenyamanan : Fisik (2010)
tersisa dibagian Kriteria Awal Akhir
bawah. Kesejahteraan fisik 3 4
- Klien mengatakan (201002)
otot bagian pipi Intake makanan 3 4
kanan terasa tegang (201007)
DO Komunikasi verbal 3 4
- Keluarga Keterangan :
mengatakan makan 1. Sangat terganggu
dengan menu yang 2. Banyak terganggu
lunak. 3. Cukup terganggu
- Tampak gigi graham 4. Sedikit terganggu
dibagian bawah. 5. Tidak terganggu
- TD: 120/80mmHg
- Nadi : 98x/menit
- Suhu : 36,5 derajat
celcius
- Respirasi 16x/menit
- Klien rencana besok
terapi okupasi dan
terapi wicara ke 2
PROGRAM STUDI PROFESI NERS
FAKULTAS ILMU – ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS ALMA ATA YOGYAKARTA
Jl. Brawijaya No 99, Tamantirto, Bantul, D.I.Yogyakarta 55183
Tlp. (0274)434 2288, 434 2277. Fax. (0274)4342269 Web: www.almaata.ac.id
NIC Wakt Implementasi Evaluasi
u
- anjurkan untuk 12.00 - Menganjurkan S:
membuat gigi WIB untuk membuat - Klien mengatakan
palsu untuk 12.05 gigi palsu untuk wajahnya sudah tidak
memudahkan WIB memudahkan terasa tegang setelah
mengunyah mengunyah dipijat
makanan makanan - Klien mengatakan
- anjurkan untuk 12.08 - Menganjurkan sedang memesan gigi
tetap makan WIB untuk tetap makan palsu
dengan menu dengan menu - Klien mengatakan
lunak dan tetap lunak dan tetap makan masih baik 3x1
dengan nutrisi dengan nutrisi hari dengan tambahan
yang baik yang baik snack dan minum banyak
- lakukan terapi - Mengajak klien O:
pijat pada wajah 12.10 untuk melakukan - Tampak gigi graham
untuk WIB terapi pijat pada dibagian bawah.
mengurangi wajah secara - TD: 120/80mmHg
ketegangan otot mandiri, untuk - Nadi : 98x/menit
pada wajah mengurangi - Suhu : 36,5 derajat
ketegangan otot celcius
Evidence Based pada wajah
- Respirasi 16x/menit
Nursing yang saya - Klien rencana besok
gunakan yaitu hasil terapi okupasi dan terapi
penelitian Diah wicara ke 2
Khusnul Khotimah A : Masalah belum Hambatan
dengan judul rasa nyaman teratasi sebagian
Efektifitas facial Status Kenyamanan : Fisik
massage dan facial (2010)
expression terhadap Kriteria Awal Akhir
kesimetrisan wajah
Kesejahteraan 3 3
pasien stroke dengan
fisik
face drooping
(201002)
Di RS Mardi Rahayu
Intake 3 4
Kudus. Dengan hasil
makanan
lebih efektif facial
(201007)
massage.
Komunikasi 3 4
Pada kasus klien
verbal
Sdr. S saya
Keterangan :
menggunakan facial
1. Sangat terganggu
massage dan klien
2. Banyak terganggu
sudah pernah
3. Cukup terganggu
merasakan terapi di
4. Sedikit terganggu
reabilitasinya yang
5. Tidak terganggu
pertama 1 minggu
P : Lanjutkan intervensi
yang lalu.
- Monitor keteganggan
otot pada wajah
PROGRAM STUDI PROFESI NERS
FAKULTAS ILMU – ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS ALMA ATA YOGYAKARTA
Jl. Brawijaya No 99, Tamantirto, Bantul, D.I.Yogyakarta 55183
Tlp. (0274)434 2288, 434 2277. Fax. (0274)4342269 Web: www.almaata.ac.id
- Anjurkan untuk
melakukan terapi pijat
wajah dan menambahkan
senam wajah
.
Rabu,9 Juli 2020, 13.30 WIB

Wahyu Kartiko Nugroho

Anda mungkin juga menyukai