Anda di halaman 1dari 28

PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

MEKANISME ZAT FLAVONOID PADA TANAMAN OKRA SEBAGAI ZAT


ANTIOKSIDAN UNTUK MEMBUNUH SEL KANKER

BIDANG KEGIATAN

PKM-P

Diusulkan Oleh :

Michelle Kathleen Simanjuntak NIM:4173220013 Angkatan 2017


Clara Veronica Hutapea NIM:4173520003 Angkatan 2017
Putri Yani Angela Panjaitan NIM:4172220011 Angkatan 2017
Aprianti Adenia Simanjuntak NIM:4173220001 Angkatan 2017
Ari Setiawan Barus NIM:4173520001 Angkatan 2017

JURUSAN BIOLOGI
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
2018

i
LEMBAR PENGESAHAN PKM-P
Judul : MEKANISME ZAT FLAVONOID PADA TANAMAN OKRA SEBAGAI ZAT
ANTIOKSIDAN UNTUK MEMBUNUH SEL KANKER

1. Bidang Kegiatan : PKM-P


2. Ketua Pelaksanaan :
a. Nama Lengkap : Michelle Kathleen Simanjuntak
b. NIM : 4173220013
c. Fakultas :Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam
d. Univertsitas :Universitas Negeri Medan
e. Alamat dan No. HP :082165505397
f. Alamat E-mail : michelle.simanjuntak45@yahoo.com
3. Anggota Pelaksanaan Kegiatan / Penulis : 5 orang
4. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : Hendro Pranoto, S.Pd, M.Si
b. NIDN : 0005037703
c. Alamat Rumah dan No. HP : 082165470043

Medan, September 2018

Ketua pelaksana Kegiatan Dosen Pendamping

(Michelle Kathleen Simanjuntak ( Hendro Pranoto, S.Pd, M.Si )


NIM : 4173220013 NIDN : 005037703

ii
KATA PENGANTAR
Puji syukur atas kehadirat Tuhan yang maha esa, atas segala limpahan rahmat dan
izin Nya sehingga PKM-P ini dapat terselesaikan. Penyusunan PKM-P ini dapat
diselesaikan atas bantuan serta bimbingan dari berbagai pihak ,untuk itu kami dengan tulus
hati menyampaikan ucapan terimakasih kepada Bapak Hendro Pranoto, S.Pd, M.Si yang
senantiasa memberikan arahan kepada kami dalam pengerjaan PKM-P ini

Kami menyadari bahwa kemampuan yang dimiliki sangat terbatas, dan kami akan
merasa sangat bahagia apabila terdapat kritik dan saran dalam penyusunan laporan ini ,
untuk perbaikan PKM-P ini. Kami berharap PKM-P inibermanfaat bagi masyarakat
Indonesia

Medan, 1 November 2018

Penulis

DAFTAR ISI
iii
HALAMAN JUDUL ................................................................................................. I
LEMBAR PENGESAHAN ...................................................................................... II
KATA PENGANTAR .............................................................................................. II
DAFTAR ISI ............................................................................................................. iv
Abstrak....................................................................................................................... 5
BAB I PENDAHULUAN.......................................................................................... 6
1.1 Latar belakang ..................................................................................................... 6
1.2 Tujuan penelitian.................................................................................................. 7
1.3 Manfaat ............................................................................................................... 7
BAB II TINJAUAN PUSTAKA................................................................................ 8
2.1 Landasan teori...................................................................................................... 8
BAB III METODE PENELITIAN…………………………………………............. 11
3.1 Tempat dan waktu Penelitian............................................................................... 11
3.2 Subject Penelitian................................................................................................. 11
3.3 Teknik Pengambilan Specimen............................................................................ 11
3.4 Instrumen Penelitian............................................................................................. 11
3.5 Teknik analisis specimen..................................................................................... 12
BAB IV BIAYA DAN JADWAL PENELITIAN..................................................... 13
4.1 Biaya penelitian.................................................................................................... 13
4.2 Jadwal penelitian ................................................................................................. 13
DAFTAR PUSTAKA................................................................................................ 14
LAMPIRAN............................................................................................................... 15

iv
MEKANISME ZAT FLAVONOID PADA TANAMAN OKRA SEBAGAI
ZAT ANTIOKSIDAN UNTUK MEMBUNUH SEL KANKER

Aprianti Adenia Simanjuntak, Ari Setiawan Barus, Clara Veronica Hutapea,


Michelle Kathleen Simanjuntak, Putri Yani Angela Panjaitan.

Abstrak
Penyakit kanker merupakan salah satu penyakit yang mematikan di
dunia. Penyakit kanker adalah suatu penyakit yang disebabkan pertumbuhan sel-
sel jaringan tubuh tidak normal (tumbuh sangat cepat dan tidak terkendali),
menginfiltrasi/ merembes, dan menekan jaringan tubuh sehingga mempengaruhi
organ tubuh. Faktor penyebab tumbuhnya kanker bersifat internal dan eksternal.
Salah satu bahan yang dapat menjadi alternatif obat kanker adalah buah okra.
Okra mengandung Antioksidan yang sangat tinggi dimana antioksidan sering
kali dikaitkan sebagai senyawa yang dapat membunuh sel kanker atau mencegah
kanker. Zat yang ada pada tanaman okra yang dijadikan sebagai anti kanker
adalah zat Flavonoid. Flavonoid sebagai salah satu kelompok senyawa fenolik
yang memiliki sifat antioksidatif dengan cara mendonasikan atom hidrogennya
atau melalui kemampuannya mengkelat logam, berada dalam bentuk glukosida
(mengandung rantai samping glukosa) atau dalam bentuk bebas yang disebut
aglikon. Flavonoid mempunyai kontribusi dalam aktivitas antiproliferatif pada sel
kanker manusia. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh dari
zat flavonoid sebagai antioksidan dalam mematikan sel kanker serta kandungan
yang terdapat dalam ekstrak Okra.

Kata kunci :Okra, Zat Flavonoid, manfaat Okra sebagai obat pembunuh sel
kanker.

5
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang

Penyakit kanker merupakan salah satu penyakit yang mematikan di dunia.


Penyakit kanker adalah suatu penyakit yang disebabkan pertumbuhan sel-sel
jaringan tubuh tidak normal (tumbuh sangat cepat dan tidak terkendali),
menginfiltrasi/ merembes, dan menekan jaringan tubuh sehingga mempengaruhi
organ tubuh. Tingginya angka penderita penyakit jantung koroner dan kanker
payudara, prostat, pankreas, kolon, ovari, dan endometrium di negara maju
berkorelasi dengan adanya distribusi geografis yang menunjukkan hubungan yang
kuat antara gaya hidup, tradisi dan pola makan serta kebiasaan-kebiasaan yang
berlaku pada masyarakat setempat.

Fakta di atas menyadarkan manusia akan pentingnya peranan nutrisi-


nutrisi tertentu di dalam makanan dan korelasinya terhadap asal mula suatu
penyakit. Studi epidemiologis mengenai hubungan penyakit tertentu dengan pola
diet seringkali cenderung menunjukkan adanya hubungan terbalik antara
konsumsi pangan, khususnya sayuran berdaun hijau-kuning dan buah-buahan
dengan penyakit-penyakit tertentu (Deshpande et al., 1985).

Salah satu bahan yang dapat menjadi alternatif obat kanker adalah buah
okra. Okra merupakan tanaman kaya protein dan serat dan juga mengandung
komponen metabolit sekunder seperti alkaloid, terpenoid, flavonoid, dan lain-lain.
Senyawa-senyawa flavonoid merupakan senyawa alami. Salah satu sifat yang
dapat menggambarkan flavonoid adalah kemampuan flavonoid untuk beraksi
sebagai antioksidan. Flavonoid juga dapat mereduksi inflamasi dan penyakit
jantung koroner. Senyawa-senyawa ini merupakan zat warna merah, ungu dan
biru dan sebagai zat warna kuning yang ditemukan dalam tumbuhtumbuhan
(Asnah, dkk.)

Berdasarkan hasil-hasil penelitian yang telah dilakukan, diyakini bahwa


flavonoid sebagai salah satu kelompok senyawa fenolik yang memiliki sifat
antioksidatif serta berperan dalam mencegah kerusakan sel dan komponen

6
selularnya oleh radikal bebas reaktif. Flavonoid berperan sebagai antioksidan
dengan cara mendonasikan atom hidrogennya atau melalui kemampuannya
mengkelat logam, berada dalam bentuk glukosida (mengandung rantai samping
glukosa) atau dalam bentuk bebas yang disebut aglikon. Flavonoid mempunyai
kontribusi dalam aktivitas antiproliferatif pada sel kanker manusia.

1.2 Tujuan
Tujuan dari pembuatan PKM-P ini adalah :

1. Untuk mengetahui pengaruh dari zat flavonoid sebagai antioksidan dalam


mematikan sel kanker.

2. Untuk mengetahui kandungan yang terdapat dalam ekstrak Okra.

1.3 Manfaat
a) Mafaat Teoritis
- Bagi Ilmu Pengetahuan
Dari hasil penelitian ini secara keseluruhan dapat dijadikan sebagai sumber
belajar ataupun sumber informasi dalam bidang kajian mengenai mafaat
kandungan dari tanaman Okra. Hasil penelitian ini juga dapat digunakan sebagai
referensi dalam pembuatan obat antioksidan yang diperuntukkan sebagai obat anti
kanker.

b) Manfaat Praktis
-Bagi Masyarakat
Sebagai dasar bagi masyarakat, dalam pemanfaatan tanaman herbal
khususnya tanaman Okra sebagai obat tradisional/ obat herbal yang mudah
ditemukan serta memiliki manfaat bagi kesehatan.
-Bagi Peneliti Selanjutnya
Untuk dasar penelitian lanjutan dan sebagai pertimbangan terhadap
penelitian lain yang terkait dengan ramuan obat tradisonal serta pemakain bahan
obat ataupun campuran bahan obat ini, maupun srategi pengembangan obat
tradisional

7
BAB II
TINJAUAN PUSTAKA
2.1 LANDASAN TEORI
Penyakit kanker merupakan salah satu penyakit yang mematikan di dunia.
Penyakit kanker adalah suatu penyakit yang disebabkan pertumbuhan sel-sel
jaringan tubuh tidak normal (tumbuh sangat cepat dan tidak terkendali),
menginfiltrasi/ merembes, dan menekan jaringan tubuh sehingga mempengaruhi
organ tubuh. Penyakit kanker menurut Sunaryati merupakan penyakit yang
ditandai pembelahan sel tidak terkendali dan kemampuan selsel tersebut
menyerang jaringan biologis lainnya, baik dengan pertumbuhan langsung di
jaringan yang bersebelahan (invasi) atau dengan migrasi sel ke tempat yang jauh
(metastasis).

Penyebab kanker berupa gabungan dari sekumpulan faktor genetik dan


lingkungan. Faktor penyebab tumbuhnya kanker bersifat internal dan eksternal.
Faktor internal diantaranya yaitu faktor keturunan, baik dari pihak orang tua
secara langsung maupun nenek moyang, daya tahan tubuh yang buruk. Faktor
eksternal seperti pola hidup tidak sehat di antaranya mengonsumsi makanan
dengan bahan karsinogen, makanan berlemak, minuman beralkohol, kebiasaan
merokok, diet salah dalam waktu lama; sinar ultraviolet dan radioaktif; infeksi
menahun/ perangsangan/ iritasi; pencemaran lingkungan atau polusi udara; obat
yang mempengaruhi hormon; berganti-ganti pasangan (Sunaryati 2011: 16).
Faktor penyebab kanker menurut penulis berupa faktor dari dalam diri individu
dan faktor dari luar diri individu. Faktor dari dalam diri individu berupa faktor
keturunan dan kelainan hormon tubuh. Faktor dari luar berasal dari faktor
lingkungan.

Penyakit ini sangat sulit untuk ditemukan obatnya, dan kebanyakan


penyakit ini menyebabkan penderitanya meninggal dunia. Tingginya angka
penderita penyakit jantung koroner dan kanker payudara, prostat, pankreas, kolon,
ovari, dan endometrium di negara maju berkorelasi dengan adanya konsumsi
tinggi terhadap makanan bergoreng, berkadar lemak tinggi, kolesterol tinggi dan
berserat rendah, sebaliknya peningkatan resiko terkena penyakit seperti hipertensi,

8
stroke, dan kanker perut dan esophagus di negara berkembang berkaitan dengan
komsumsi yang tinggi terhadap makanan asin, berempah dan makanan yang
proses pengolahannya menggunakan asap (Deshpande et al., 1985). Adanya
distribusi geografis terhadap munculnya penyakit-penyakit tersebut menunjukkan
hubungan yang kuat antara gaya hidup, tradisi dan pola makan serta kebiasaan-
kebiasaan yang berlaku pada masyarakat setempat.

Dari sekian banyak jenis tanaman yang tumbuh di Indonesia, okra


(Abelmoschus esculentus L. Moench) adalah salah satu tanaman yang menarik
untuk diteliti. Okra (Abelmoschus esculentus L. Moench) termasuk tanaman genus
Abelmoschus dari family Malvaceae (kapas-kapasan). Tanaman ini memiliki
julukan Lady's Finger karena bentuk buahnya yang panjang dan meruncing di
bagian ujungnya, seperti jari-jari lentik seorang wanita. Banyak pendapat
mengenai manfaat okra (Abelmoschus esculentus L. Moench), kemungkinan
disebabkan karena okra mengandung komponen metabolit sekunder seperti
alkaloid, terpenoid, flavonoid, dan lain-lain (Lisnawati, 2016).
Berdasarkan sejumlah penelitian pada tanaman obat dilaporkan bahwa
banyak tanaman obat yang mengandung antioksidan dalam jumlah besar. Salah
satunya seperti buah Okra, oleh karena itu sangatlah penting untuk dilakukan
pengujian senyawa fitokimia yaitu untuk memperoleh senyawa aktif dari suatu
tumbuhan tersebut. Flavonoid adalah senyawa fenol alam yang terdapat dalam
hampir semua tumbuhan (Neldawati dkk., 2013).
Flavonoid merupakan salah satu kelompok senyawa metabolit sekunder
yang paling banyak ditemukan di dalam jaringan tanaman (Rajalakshmi dan S.
Narasimhan, 1985). Flavonoid termasuk dalam golongan senyawa phenolik
dengan struktur kimia C6-C3-C6 (White dan Y. Xing, 1951; Madhavi et al., 1985;
Maslarova, 2001).
Flavonoid terdapat pada sereal, sayuran dan buah-buahan bervariasi dalam
jenis, kandungan dan aktivitas antioksidannya. Kontribusi dari penelitian
mengenai jenis, kandungan, dan aktivitas antioksidan flavonoid dapat dijadikan
dasar bagi studi epidemiologis lanjut dalam mengevaluasi peranan biologis
flavonoid pada sel-sel hidup, khususnya sel manusia, terutama efek
kardioprotektif dan aktivitas antiproliferatifnya (Abdi, 2010).

9
Senyawa-senyawa flavonoid merupakan senyawa alami. Lebih dari 4.000
flavonoid telah diidentifikasi dan dikelompokkan sesuai dengan struktur
molekulnya. Salah satu sifat yang dapat menggambarkan flavonoid adalah
kemampuan flavonoid untuk beraksi sebagai antioksidan. Flavonoid juga dapat
mereduksi inflamasi dan penyakit jantung koroner. Senyawa-senyawa ini
merupakan zat warna merah, ungu dan biru dan sebagai zat warna kuning yang
ditemukan dalam tumbuh-tumbuhan.
Kanker dikenal sebagai penyakit yang paling ditakuti karena proses
penyembuhan dan pengobatannya sangat mahal. Akibatyang ditimbulkan juga
sangat fatal. Penyembuhan kanker secara medis biasanya ditangani dengan
kemoterapi, operasi, dan radioterapi. Faktor eksternal yang dapat menyebabkan
kanker, yaitu radiasi, radikal bebas, sinar ultra violet, virus, infeksi, rokok, dan
bahan kimia dari makanan. Sementara faktor internal yang menyebabkan kanker
yaitu faktor genetik atau bawaan, faktor hormonal, faktor kejiwaan, dan kekebalan
tubuh (Utari, 2013).

10
BAB III
METODE PENELITIAN
3.1 Tempat dan waktu survey
Adapun tempat dan waktu survey yang kami laksanakan yaitu :
Tempat :
1. Laboratorium Biologi Universitas Negeri Medan

Waktu :

1. Hari / Tanggal : Kamis , 1 November 2018


2. Pukul : 08.50 – selesai

3.2 Subject survey

Adapun yang menjadi subjek penelitian kami yaitu :

1. Buah Okra
Ekstrak Buah Okra

3.3 Teknik Pengambilan specimen


Pengambilan specimen yaitu dengan cara mengambil specimen dengan
menggunakan tangan dan langsung memasukkan specimen ke dalam plastik
sampel atau plastik specimen.

3.4 Instrument penelitian


Instrumen yang kami butuhkan yaitu :
1. Plastik specimen
Plastik Specimen bergun untuk meletakkan specimen yang sudah
diambil dengan menggunakan pinset.
2. Mortar
Berguna untuk menghaluskan bagian Selaginella (specimen) yang
akan diolah

11
3. Kertas saring
Berguna untuk menyaring sari dari hasil specimen yang dihaluskan
dengan menggunakan mortar.
4. Erlenmeyer
Berguna untuk tempat ekstrak dari buah okra.

3.5 Teknik Analisis specimen


1. Memeriksa kelengkapan specimen
Tahapan ini dilakukan untuk mengetahui apakah specimen yang
diperoleh sudah lengkap sesuai dengan penelitian.
2. Memeriksa kualitas specimen
Setelah memeriksa kelengkapan specimen , selanjutnya memeriksa
apakah semua specimen yang didapat memiliki kualitas yang baik
untuk penelitian tersebut.
3. Menentukan kualitas pengukuran
Didalam teknik ini kita membuat penentuan kualitas specimen yang
lebih bagus dengan melakukan diskusi atau melalui penilaian masing –
masing anggota.
4. Membuat klastering data
Tahap ini merupakan tahap yang penting karena dalam tahap ini
dilakukan pengklasifikasian specimen secara sistematik sehingga
specimen yang diperoleh tidak membuat peneliti bingung.
5. Melakukan Analisis
Setelah melakukan Klasifikasi data selanjutnya menganalisis specimen
. Dengan cara melihat specimen dan membuat klasifikasinya.

12
BAB IV
BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
4.1 Anggaran Biaya
Tabel anggara biaya

No. Jenis Pengeluaran Biaya (RP)


1. Peralatan penunjang Rp.380.000;
2. Bahan habis pakai Rp.350.000;
3. Perjalanan Rp.915.000;
4. Lain lain Rp. 180.000;
Jumlah Rp.1.825.000;
Tabel 1 , anggaran biaya
4.2 Jadwal Kegiatan

Kegiatan usaha Bulan


1 2 3 4
Pekan Pekan Pekan Pekan
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
Pengumpulan alat dan bahan
Survey bahan baku dan
pelatihan pembuatan pupuk
cair
Pelaksanaan penelitian
Analisis hasil
Evaluasi penelitian
Penusunan laporan
Table 2. jadwal kegiatan

DAFTAR PUSTAKA

13
Abdi Redha, 2010, Flavonoid : Struktur, sifat antioksidatif dan peranannya
dalam sistem biologis, Jurnal Belian, Vol. 9 No. 2
Kurnia Intan Pratiwi, Mohammad Abbas Zaini, Nazaruddin, 2016, Pengaruh
Konsentrasi gel buah okra (Abelmoschus esculentus L.) Terhadap
mutu es krim campuran susu sapi dan susu kedelai, Jurnal Ilmu dan
Teknologi Pangan, Vol. 2 No. 2.
Miskiyah, Christina Winarti dan Wisnu Broto, 2010, Kontaminasi mitoksin
pada buah segar dan produk olahannya serta penanggulangannya,
Jurnal Litbang pertanian, Vol. 29(3)
Muhammad N. Hassan, 2014, Uji Kandungan flavonoid dan perbandingan
aktivitas antioksidan pada Ekstrak etanol simplisia bunga Pepaya
Ganung saat kuncup dan mekar, Jurnal Skrining Bioaktif, Hal. 10 –
15.
Nadira S, Hatidjah , B, 2009, Pertumbuhan dan hasil tanaman okra
(Abelmoschus esculantus) Pada pelakuan pupuk dekaform dan
defoliasi, Jurnal Agrisains, Vol. 10(1) : hal 10 -15.
Neldawati, Ratnawulan dan Gusnedi. 2013. Analisis Nilai Absorbansi dalam
Penentuan Kadar Flavonoid untuk Berbagai Jenis Daun
Tanaman Obat. Karya Tulis Ilmiah. FMIPA UNP Air Tawar
Barat. Padang.
Nia Lisnawati, 2016, Analisa Flavonoid dari ekstrak etanol 96% kulit buah
okra merah (Abelmoschus esculentus L. Moench) Secara kromatografi
lapis tipis dan spektrofotometri UV – VIS, Jurnal Ilmiah Ibnu Sina,
Vol. 1 (1), hal. 105 – 112.
Siti Zaenab, 2017, Penggunaan Berbagai Dosis Infus Buah Okra
(Abelmoschus esculentus) untuk penurunan kadar gula darah tikus
putih (Rattus norvegicus) Hiperglikemia, Jurnal seminar dan gelar
produk,
Utari K., dkk. 2013. Kegunaan Daun Sirsak (Annona Muricata L) Untuk
Membunuh Sel Kanker Dan Pengganti Kemoterapi. Jurnal
KesMaDaSka. 110-115.

14
Veliana Kim , Natania kam , dkk, 2015, Studi Karakteristik dan stabilitas dari
bubuk lender okra (Abelmoschus esculentus ), Jurnal Aplikasi
Teknologi Pangan , Vol. 4 (3)

LAMPIRAN – LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata ketua dan anggota, Biodata dosen pembimbing
Biodata Ketua

15
a. Identitas diri

1 Nama lengkap Michelle Kathleen S


2 Jenis kelamin Perempuan
3 Program studi Biologi
4 NIM 4173220013
5 Tempat dan tanggal lahir Medan , 14 Juni 1999
6 Email Michelle.simanjuntak45@yahoo.com
7 No.telp/HP 082165505397
b. Riwayat pendidikan

SD SMP SMA
Nama institusi SD Swasta SMP Swasta SMA Swasta
Katolik St. Katolik Putri Katolik Cahaya
Antonius Cahaya Medan
Medan Medan
Jurusan - - IPA
Tahun masuk- 2005-2011 2011-2014 2014-2017
lulus
c. Pemakalah seminar nasional ( oral presentation)

No Nama pertemuan Judul artikel ilmiah Waktu dan tempat


ilmiah/seminar
1 - - -
2 - - -
3 - - -

d. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir ( dari pemerintah, asosiasi atau


institusi lainnya)

No Jenis penghargaan Institusi pemberi Tahun


penghargaan
1 - - -
2 - - -

16
3 - - -
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup
menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan hibah

Medan, 1 November 2018


Anggota pengusul

(Michelle Kathleen S)

1. Biodata Anggota
a. Identitas diri

1 Nama lengkap Aprianti Adenia br.


Simanjuntak
2 Jenis kelamin Perempuan
3 Program studi Biologi
4 NIM 4173220001
5 Tempat dan tanggal lahir Medan, 24 April 1999
6 Email apriantiadenia@yahoo.com
7 No.telp/HP 081262081965
b. Riwayat pendidikan

SD SMP SMA
Nama institusi SDS GKPS SMPN 37 SMK Farmasi
Mapilindo MEDAN APIPSU
Medan MEDAN
Jurusan - - IPA

17
Tahun masuk-lulus 2005-2011 2011-2014 2014-2017
c. Pemakalah seminar nasional ( oral presentation)

No Nama pertemuan Judul artikel Waktu dan


ilmiah/seminar ilmiah tempat
1 - - -
2 - - -
3 - - -
d. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir ( dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)

No Jenis penghargaan Institusi pemberi tahun


penghargaan
1 - - -
2 - - -
3 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan hibah

Medan,1 November 2018

Anggota pengusul

(Aprianti A Simanjuntak)
2. Biodata Anggota

a. Identitas diri

18
1 Nama lengkap Ari Setiawan Barus
2 Jenis kelamin Laki-laki
3 Program studi Biologi
4 NIM 4173520001
5 Tempat dan tanggal lahir Delitua , 22 april 1999
6 Email Arisetiawanbarus@gmail.com
7 No.telp/HP 081929730525
b. Riwayat pendidikan

SD SMP SMA
Nama institusi Sd swasta Smp negeri 1 Sma negeri 1
singosari namorambe namorambe
Jurusan - - IPA
Tahun masuk-lulus 2005-2011 2011-2014 2014-2017
c. Pemakalah seminar nasional ( oral presentation)

No Nama pertemuan Judul artikel Waktu dan


ilmiah/seminar ilmiah tempat
1 - - -
2 - - -
3 - - -
d. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir ( dari pemerintah, asosiasi atau
institusi lainnya)

No Jenis penghargaan Institusi pemberi Tahun


penghargaan
1 - - -
2 - - -
3 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup
menerima sanksi.

19
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan hibah

Medan, 1 November 2018


Anggota pengusul

(Ari Setiawan Barus)

3. Biodata Anggota
a. Identitas diri

1 Nama lengkap Clara Veronica Hutapea


2 Jenis kelamin Perempuan
3 Program studi Biologi
4 NIM 4173520003
5 Tempat dan tanggal lahir Huta Sabungan, 19 Mei 1999
6 Email clarahutapea4321@gmail.com
7 No.telp/HP 082167627959
b. Riwayat pendidikan

SD SMP SMA

20
Nama institusi SD Negeri SMP Negeri 2 SMA Negeri 1
173559 Laguboti Laguboti
Jurusan - - IPA
Tahun masuk-lulus 2005-2011 2011-2014 2014-2017
c. Pemakalah seminar nasional ( oral presentation)

No Nama pertemuan Judul artikel Waktu dan


ilmiah/seminar ilmiah tempat
1 - - -
2 - - -
3 - - -
d. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir ( dari pemerintah, asosiasi atau institusi
lainnya)

No Jenis penghargaan Institusi pemberi Tahun


penghargaan
1 - - -
2 - - -
3 - - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup
menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan hibah

Medan, 1 November 2018


Anggota pengusul

(Clara V Hutapea)

21
4. Biodata Anggota
a. Identitas diri

1 Nama lengkap Putri Yani Angela Panjaitan


2 Jenis kelamin Perempuan
3 Program studi Biologi
4 NIM 4172220011
5 Tempat dan tanggal lahir Pasar VIII, 30 Januari 1999
6 Email Putriyanipanjaitan@gmail.com
7 No.telp/HP 085262675365
b. Riwayat pendidikan

SD SMP SMA
Nama institusi SD RK Deli SMP RK Deli SMA RK Deli
Murni Murni Delitua Murni Delitua
Delitua
Jurusan - - IPA
Tahun masuk-lulus 2005-2011 2011-2014 2014-2017

c. Pemakalah seminar nasional ( oral presentation)

No Nama pertemuan Judul artikel Waktu dan


ilmiah/seminar ilmiah tempat
1 - - -
2 - - -
3 - - -
d. Penghargaan dalam 10 tahun terakhir ( dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)

No Jenis penghargaan Institusi pemberi Tahun


penghargaan
1 - - -
2 - - -
3 - - -

22
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup
menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah
satu persyaratan dalam pengajuan hibah

Medan, 1 November 2018


Anggota pengusul

(Putri Yani Panjaitan)

Biodata Ketua Tim Pengusul


A. Identitas
Nama Lengkap (dengan gelar) Hendro Pranoto, S.Pd., M.Si
2. Jenis Kelamin Laki-Laki
3. Jabatan Fungsional Lektor
4. NIP/NIK/Identitas Lainnya 19770305200112002
5. NIDN 0005037703
6. Tempat dan Tanggal Lahir Medan, 05 Maret 1977
7. Email Hendro_p.unimed@yahoo.co.id
8. No. Telepon/HP 082165470043
9. Alamat Kantor Jl. .Willem Iskandar Pasar V Medan
20221
10. Nomor Telepon/Faks 061-673365
11. Lulusan yang Telah Dihasilkan -
1. Biologi Umum I dan II
12. Mata Kuliah yang Diampu 2. Struktur Hewan
3. Perkembangan Hewan
4. Anatomi dan Fisiologi Manusia
5. Biologi Sel

23
6. Mikroteknik

B. Riwayat Pendidikan
S1 S2 S3
Nama Univ. Negeri Medan Univiversitas Gadjah Mada -
Perguruan
Tinggi
Bidang Ilmu Pendidikan Biologi Biologi
Tahun 1996-2001 2004-2008 -
Masuk-Lulus
Judul Studi Kelimpahan dan -
Skripsi/Tesis Keanekaragam Kadar testosteron pada tikus
/Disertasi makrozoobentos di putih setelah pemberian
perairan bedagai krc. ekstrak daun wungu
Tanjung Beringin (Graptophyllum pictum L.
Kabupaten Serdang Griff)
Bedagai.
Nama Drs. Antonius Sinaga, MS Drs. Suharno, SU -
Pembimbing Hari hartiko, Ph. D

C. Pengalaman Penelitian dalam 5 Tahun Terakhir


Pendanaan
No. Tahun Judul Penelitian
Sumber Jumlah (Jt Rp)
1. 2017 Respon fisiologis tumbuhan tapak BOPTN 6.000.000,-
dara (Catharanthus roseus (L)G. Unimed
Don terhadap cekman kekeringan
dan salinitas
2 2017 Gambaran histologis pankreas dan BOPTN 8.000.000,-
hati tikus (Rattus novergicus) Unimed
diabetik setelah pemberian secara
oral ekstrak daun tumbuhan
bosibosi (Timonius flavescens)

D. Pengalaman Pengabdian Kepada Masyarakat dalam 5 Tahun Terakhir


Judul Pengabdian Kepada Pendaaan
No. Tahun
Masyarakat Sumber Jumlah (Jt Rp)
1. 2014 Pemberdayaan masyarakat 10.000.000,-
UPPKS Kelompok Melati
Kelurahan Sei Raja Tanjung
Balai

E. Publikasi Artikel Ilmiah dalam Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir


No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Volume/Nomor/Tahun

24
1. KUALITAS VOL 4, NO 2
SPERMATOZOA DAN BIOLINK (2018): JANUARI
INDEKS FERTILITAS (JURNAL
TIKUS PUTIH DEWASA BIOLOGI
(RATTUS NOVERGICUS L) LINGKUNGA
SETELAH PEMBERIAN N,
EKSTRAK DAUN WUNGU INDUSTRI,
(GRAPTOPHYLLUM
KESEHATAN
PICTUM L. GRIFF)
)

2 Studi Kelimpahan dan Jurnal Bio sains Vol 3. No 3 (2017)


Keanekaragaman
Makrozoobentos di Perairan
Bedagai, Kecamatan Tanjung
Beringin Kabupaten Serdang
Bedagai

3 THE EFFECTIVENESS OF Jurnal Pelita Vol 5, No 2 (2017)


THE ACTIVE LEARNING Pendidikan
STRATEGY OF THE
FIRING LINE TYPE IS
VARIED WITH
MEANINGFUL SCRIPT ON
RESULTS AND ACTIVITY
OF STUDENT LEARNING
MATERIALS ON HUMAN
REPRODUCTIVE SYSTEM
IN CLASS XI IPA SMA
PARULIAN 1 MEDAN

F. Pemakalah Seminar Ilmiah dalam 5 Tahun Terakhir


No. Nama Pertemuan Waktu dan Tempat
Judul Artikel Ilmiah
Ilmiah/Seminar
1. Seminar Nasional INFORMASI MUTU Jurusan Biologi
Biologi ke-2 LINGKUNGAN FMIPA Unimed
PERAIRAN PANTAI
CERMIN
BERDASARKAN
KARAKTERISTIK
KOMUNITAS
MIKROFLORA

25
2. Seminar Nasional Jurusan Biologi
Biologi ke-3 Kualitas Spermatozoa FMIPA Unimed
Dan Indeks Fertilitas
Tikus Putih Dewasa
(Rattus novergicus L)
Setelah Pemberian
Ekstrak Daun Wungu
(Graptophyllum
pictum L. Griff)

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
persyaratan dalam pengajuan penugasan penelitian KDBK.

Medan, Mei 2018


,

Hendro Pranoto, S.Pd.,M.Si


NIP. 197703052001121002

26
Lampiran. Surat Pernyataan Ketua Peneliti/Pelaksana
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI DAN PENDIDIKAN TINGGI
UNIVERSITAS NEGERI MEDAN
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
Jalan Willem Iskandar Psr. V – Kotak Pos No. 1589 - Medan 20221
Telp (061)6613365, 6613276, 6618754 Fax (061)6614002
Laman : www.unimed.ac.id
SURAT PERNYATAAN KETUA PENELITI/PELAKSANA
Yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : Clara V. Hutapea
NIM : 4173520003
Program Studi : Biologi
Fakultas : Matematika dan Ilmu Pengetahuan
Dengan ini menyatakan bahwa usulan PKM-PENELITIAN saya dengan judul:
Mekanisme Zat Flavonoid Pada Tanaman Okra Sebagai Zat Antioksidan
Untuk Membunuh Sel Kanker diusulkan untuk anggaran 2019 adalah hasil
karya kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini,


maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku
dan mengembalikan seluruh biaya penelitian yang sudah diterima ke kas negara.

27
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-
benarnya.

Medan, 1 November 2018


Mengetahui Yang Menyatakan
Wakil Dekan Bidang Kemahasiswaan

(Drs. Mhd. Yusuf Nasution, M.Si) (Michelle Kathleen S)


NIP.196312091989031005 NIM. 4173220013

28

Anda mungkin juga menyukai