Anda di halaman 1dari 2

Patofisiologi

Pengertian :
Harga diri rendah adalah keadaan dimana
Masalah keperawatan yang
mungkin timbul adalah individu mengalami/beresiko mengalami
sebagai berikut: evaluasi diri negatif tentang kemampuan diri
1. Harga diri rendah
situasional (Carpemito, 2007).
2. Keefektifan koping
3. Gangguan citra
tubuh
4. Gangguan identitas Etiologi
personal Penolakan orang tua
5. Ketidakberdayaan harapan orang tua yang tidak realistis
6. Keputusasaan kegagalan yang berulang
HDR SITUASIONAL kurang memiliki tanggung jawab personal
ketergantungan pada orang lain
dan ideal diri yang tidak realistis.
Keputusaasaan Steriotif peran gender
↑ Tanda dan Gejala Tuntutan peran kerja
Ketidakerdayaan harapan peran budaya
Perasaan malu terhadap diri sendiri Nilai-nilai budaya yang tidak dapat diikuti oleh

Rasa bersalah terhadap diri individu.
Harga diri rendah situasional Merendahkan martabat: saya tidak bisa, saya bodoh, ketidakpercayaan orang tua
↑ saya tidak tahu apa-apa, saya tidak mampu. tekanan dari kelompok sebaya
Gangguan citra tubuh Gangguan hubungan sosial. perubahan struktur sosial.
↑ Percaya diri kurang, sukar mengambil keputusan.
Gangguan identitas personal Mencederai diri
Mudah marah, mudah tersinggung

Apatis, bosan
Ketidakefektifan koping Kegagalan menjalankan peran, proyeksi (menyalahkan
orang lain).
LAPORAN PENDAHULUAN PADA PASIEN DENGAN DIAGNOSA
HARGA DIRI RENDAH SITUASIONAL
Diajukan untuk memenuhi salah satu tugas individu Program Profesi Ners stase
Keperawatan Jiwa

OLEH.
RIDEL A. S. YALUME
1490120036

PROGRAM STUDI PROFESI NERS XXIV


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN IMMANUEL
BANDUNG
2020

Anda mungkin juga menyukai