Anda di halaman 1dari 3

Nama : Iqbal Naila

NIM : A11801774
Kelas : S1 Keperawatan B

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Pokok Bahasan                   : Anemia (Kurang Darah)


Sub Pokok Bahasan            :Pencegahan dan Penanggulangan Anemia pada Remaja
Putri dan Wanita Usia Subur (WUS)
Hari/Tanggal                       : Rabu, 17 April 2019
Waktu                                 : 60 menit
Sasaran                               : Masyarakat Desa Kembangsawit
Tempat                                : Balai Pertemuan

I. Latar Belakang
Anemia adalah suatu kondisi tubuh dimana kadar hemoglobin (Hb) dalam darah lebih
rendah dari normal (WHO, 2011). Hemoglobin adalah salah satu komponen dalam sel darah
merah/eritrosit yang berfungsi untuk mengikat oksigen dan menghantarkannya ke seluruh sel
jaringan tubuh.
Keadaan kesehatan dan gizi kelompok usia 10-24 tahun di Indonesia masih
memprihatinkan. Data Riskesdas 2013 menunjukkan bahwa prevalensi anemia pada
WUS usia 15 tahun ke atas sebesar 22,7%, sedangkan pada ibu hamil sebesar 37,1%.
Rencana Strategis Kementerian Kesehatan RI tahun 2015-2019 menargetkan cakupan
pemberian TTD pada rematri secara bertahap dari 10% (2015) hingga mencapai 30%
(2019). Diharapkan sektor terkait di tingkat pusat dan daerah mengadakan TTD secara
mandiri sehingga intervensi efektif dengan Ncakupan dapat dicapai hingga 90% (The
Lancet Series Maternal and Child Nutrition, 2013).

II. Tujuan Instruksional Umum


Setelah mendapatkan penyuluhan 1x60 menit, masyarakat mengerti tentang cara
menurunkan prevalensi anemia pada rematri dan WUS.

III. Tujuan Intruksional Khusus


Setelah mendapatkan penyuluhan 1x60 menit, diharapkan masyarakat mampu:
a. Meningkatkan cakupan pemberian TTD pada rematri dan WUS
b. Meningkatkan kepatuhan mengonsumsi TTD pada rematri dan WUS
c. Meningkatkan pengetahuan, sikap, dan perilaku tenaga kesehatan dalam
penanggulangan anemia pada rematri dan WUS
d. Meningkatkan manajemen suplementasi TTD pada rematri dan WUS
e. Meningkatkan kinerja tenaga kesehatan dalam pemberian TTD pada rematri dan
WUS
IV. Media dan Alat
 LCD
 Power Point
 Leaflet
 Lembar Balik
V. Metode
 Ceramah
 Tanya Jawab
 Diskusi

VI. Setting Tempat

L P L M

AAAAAAAAAAAAAAAAAAA
AAAAAAAAAAAAAAAAAAA
AAAAAAAAAAAAAAAAAAA
Keterangan :

P : Pembicara

A : Audiens

M : Moderator

L : LCD

VII. Strategi Pelaksanaan / Kegiatan Pengajaaran

N TAHAP KEGIATAN WAKTU MEDIA


O
1. Pembukaan - Memberi salam 10 menit Power Point
- Memperkenalkan diri LCD
- Menjelaskan tujuan Leaflet
- Kontrak waktu

2. Pelaksanaan - Menanyakan pengetahuan 30 menit Power Point


masyarakat tentang LCD
pengetahuan anemia Materi SAP
- Menjelaskan pengertian Lembar Balik
dari anemia
- Menjelaskan pencegahan
anemia pada remaja putri
dan WUS
3. Penutup - Menyimpulkan materi 20 menit Power Point
yang disampaikan LCD
- Memberikan kesempatan Materi SAP
bertanya
- Menutup dengan
mengucap salam

VIII. Evaluasi
a. Evaluasi Struktur
 80% dari undangan dapat menghadiri pertemuan
 Tempat dan alat sesuai perencanaan
 1 hari sebelum  penyuluhan sudah di konsultasikan kepada dosen penguji
dan sudah dilakukan kontrak dengan Mahasiswa yang bersangkut.

b. Evaluasi Proses
 Selama penyuluhan peserta berantusias mengikuti jalannya penyuluhan.
 Saat penyuluhan ada peserta yang izin ke toilet.

c. Evaluasi Hasil
 Peserta memahami tentang penyuluhan yang disampaikan.
 Peserta berantusias untuk bertanya.

IX. Lampiran
 Materi
 Leaflet
 Lembar Balik

Anda mungkin juga menyukai