Anda di halaman 1dari 1

3.3.2.1.

DISKUSI HASIL PENGEMBANGAN


PERANGKAT
DISKUSI HASIL PENGEMBANGAN PERANGKAT
Dalam kegiatan diskusi secara mandiri ini,

1. Dosen/guru pamong mengawali diskusi dengan memberikan topik yang menarik dalam
mempersiapkan perangkat pembelajaran berbabsis HOTS dengan penerapan TPACK di 
era RI 4.0
2. silahkan berdiskusi  dengan mahasiswa lain dalam LMS ini untuk mendapatkan saran dan
masukan terhadap bahan paparan yang akan di presentasikan 
3. berdasarkan respon dari dosen, guru pamong dan mahasiswa lain, hasilnya dijadikan
bahan dalam mempersiapkan new model peerteaching.
4. menyampaikan hasil kerjanya (melalui LK) untuk dapat diketahui dan di unduh oleh
mahasiswa lainnya.

- Pada video pembelajaran harus dilengkapi dengan adaya kegiatan Tanya jawab antara guru dan
siswa akan tercipta suasana kelas yang aktif
- Pada media pembelajaran hilangkan kursor yang berwarna merah agar tidak membagi
konsentrasi siswa terhadap media yang disampaikan
- di video praktik pembelajaran yang saya buat dimana belum dicantumkan / diperlihatkan untuk
sintax model pembelajarannya, dan diusahakan untuk pada video selanjutnya agar kamera peserta
didik dihimbau untuk dihidupkan agar aktivitas peserta didik lebih terlihat dalam kegiatan
pembelajaran tersebut.

Anda mungkin juga menyukai