Anda di halaman 1dari 5

SATUAN ACARA PERKULIAHAN

NAMA MATA KULIAH : BIOLOGI DASAR DAN BIOLOGI PERKEMBANGAN


KODE MATA KULIAH : BD. 201
BOBOT KREDIT : 4 SKS(T:2, P:2)
SEMESTER PENEMPATAN : SEMESTER I
KEDUDUKAN MATA KULIAH :
MATA KULIAH PRASYARAT :
PENANGGUNG JAWAB MATA KULIAH : dr. RISCHA AYU DISTIRA

Pertemuan / Pokok Bahasan / Tujuan Sub Pokok Bahasan dan Sasaran Belajar / Tehnik Media
Evaluasi Referensi
Minggu Instruksional Umum (TIU) Tujuan Instruksional Khusus (TIK) Pembelajaran Pembelajaran

1. SISTEM MUSKULOSKELETAL 1.1 Skeletal - Ceramah - Hand Out - Tanya jawab 2,3,4,5,7,9
- Diskusi - LCD
1.2 Sendi - Review
- Demonstrasi - Laptop
Setelah proses pembelajaran 1.3 Otot - Praktik - White Board - Tugas baca
- Spidol
mahasiswa mampu memahami 1.4 Fasia
dan menjelaskan tentang 1.5 Hubungan sitem mukuloskeletal dengan
sistem muskuloskeletal reproduksi manusia

2 dan 3 SISTEM PERKEMIIHAN 1.1 Anatomi dan fisiologi ginjal, ureter, vesika - Ceramah - Hand Out - Tanya jawab 2,3,4,5,6,11
- Diskusi - LCD
urinaria dan uretra - Review
- Demonstrasi - Laptop
Setelah proses pembelajaran 1.2 Proses berkemih dan hal yang - praktik - White - Tugas baca
mahasiswa mampu memahami Board
mempengaruhi
dan menjelaskan tentang - Spidol
sistem perkemihan, , dan 1.3 Bahan-bahan yang dieksresi dan tidak
memahami tentang dieksresi ke dalam urine
1.4 Kelainan-kelainan pada sistem perkemihan
1.5 Hubungan sistem perkemihan dengan
reproduksi wanita

SISTEM DAN FUNGSI PANCA 2.1 Anatomi dan fungsi sistem panca indera
INDERA 2.2 Hubungan sistem panca indera dengan
proses reproduksi wanita
Setelah proses pembelajaran
mahasiswa mampu memahami
dan menjelaskan tentang
sistem dan fungsi panca indera

KESEHATAN WANITA 3.1 Siklus kesehatan wanita: konsepsi, bayi


dan anak, remaja, dewasa, usia lanjut
SEPANJANG SIKLUS
KEHIDUPAN(PROSES
KONSEPSI SAMPAI
MENOPAUSE)

Setelah proses pembelajaran


mahasiswa mampu memahami
dan menjelaskan tentang
kesehatan wanita sepanjang
siklus kehidupan dari proses
konsepsi hingga menopause

4. JENIS DAN ALAT 1.1 ECG - Ceramah - Hand Out - Tugas baca 1, 5, 8,11
- Diskusi - LCD
ELEKTRONIK DALAM 1.2 Dopler - Tanya jawab
- Demonstrasi - Laptop
PELAYANAN KEBIDANAN 1.3 Suction - Praktik - White - Review
Board
1.4 Vakum ekstraksi Spidol
Setelah proses pembelajaran 1.5 Alat monitoring kesejahteraan janin
mahasiswa mampu memahami
dan menjelaskan tentang jenis
dan alat elektronik yang
digunakan dalam pelayanan
kebidanan
5, 6, 7. PROSES KEHAMILAN, 1.1 Proses Kehamilan - Ceramah - Hand Out - Tanya jawab 1,2,3,4,5,7,8,11
- Diskusi - LCD
TUMBUH KEMBANG FETUS, 1.1.1 Fertilisasi - Review
- Demonstrasi - Laptop
PERTUMBUHAN PLASENTA 1.1.2 Nidasi - praktik - White - Tugas baca
Board
DAN FAKTOR-FAKTOR YANG - Pengertian - Spidol
MEMPENGARUHINYA - Bagian-bagian nidasi
1.2 Tumbuh kembang fetus
Setelah proses pembelajaran 1.2.1 proses pertumbuhan embriogenesis
mahasiswa mampu memahami 1.2.2 Air ketuban
dan menjelaskan tentang - Faal
proses kehamilan, tumbuh - Ciri-ciri
kembang fetus, pertumbuhan 1.3 Pertumbuhan plasenta
plasenta, dan faktor-faktor 1.3.1 Bentuk dan ukuran
yang mempengaruhinya 1.3.2 Letak plasenta dalam rahim
1.3.3 Bagian-bagian plasenta
1.3.4 Faal plasenta

8. STRUKTUR PAYUDARA DAN 1.1 Struktur Payudara - Ceramah - Hand Out - Tugas Baca 1,2,3,4,5,8,11
- Tanya - LCD
FISIOLOGI LAKTASI - Anatomi payudara Jawab - Tanya jawab
- Laptop
- Struktur makroskopis - White - Review
Board
Setelah proses proses - Struktur mikroskopis - Spidol
pembelajaran mahasiswa - Tahap-tahap perkembangan payudara
mampu memahami dan
- kolostrum
menjelaskan tentang struktur
payudara serta fisiologi 1.2 Fisiologi Laktasi
menyusui - produksi air susu
- pengeluaran air susu
- pemeliharaan laktasi
- susu air susu ibu

Referensi :

1. Cunningham, F.G. 2005. Obstetri Williams, Edisi ke-21.EGC: Jakarta


2. Ganong, W. F. 2003. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran, Edisi ke-20. EGC : Jakarta
3. Guyton, A.C. 1997. Buku Ajar Fisiologi Kedokteran. Ed. 9. EGC: Jakarta
4. Pearce, Efelin C. 2006. Anatomi dan Fisiologi untuk Paramedis. PT Gramedia Pustaka Utama : Jakarta
5. Penelusuran internet
6. Purnomo , B. B. 2003. Dasar-Dasar Urologi. Ed.2. Sagung Seto: Jakarta
7. Putz R, Pabst R. 2000. SOBOTTA Atlas Anatomi Manusia. Ed.21. EGC : Jakarta
8. Ralph,c, martin. L. 1994. Buku Saku Obstetry dan Gynecology. 9th edition. EGC: Jakarta
9. Sjamsuhidajat R, Jong W.D. 2005. Buku Ajar Ilmu Bedah. Ed.2.EGC:Jakarta
10. Snell, Richard S. 1997. Anatomi Klinik Untuk Mahasiswa Kedokteran, EGC: Jakarta
11. Wiknjosastro, Hanifa. Dkk., 2002. Ilmu Kebidanan. Edisi Ketiga Cetakan Keempat, Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirokardjo: Jakarta.

Anda mungkin juga menyukai