Anda di halaman 1dari 14

NASKAH LOMBA KOMPETENSI SISWA (SMK)

TINGKAT PROPINSI JAWA TIMUR TAHUN 2020

LKS SMK
Tingkat Provinsi
Tahun 2020

KISI - KISI
BIDANG LOMBA

Fishery

DINAS PENDIDIKAN PROVINSI JAWA TIMUR


BIDANG PEMBINAAN PENDIDIKAN SMK
Jalan Geteng kali Nomor 33 Tlp. (031) 5342706-08 Fax. 5341107
www.pmkjatim.blogspot.net Kode pos 60275 SURABAYA

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 1


KISI-KISI SOAL LKS 2020
BIDANG LOMBA : BUDIDAYA PERAIRAN

No MATERI POKOK KEMAMPUAN STANDAR


1 Menyiapkan alat, wadah Alat, wadah dan bahan disediakan lengkap
dan bahan pembenihan ikan sesuai dengan yang diperlukan dan peserta
lele secara buatan mampu menjelaskan kegunaan dari masing-
masing alat, wadah dan bahan tersebut dengan
sempurna
2 Menyeleksi induk matang Induk-induk lele yang dipilih adalah induk-induk
Gonad yang telah memenuhi kriteria matang gonad

3 Melakukan pemijahan induk - Menentukan dosis hormon dan larutannya


lele secara buatan untuk penyuntikan ke-1
- Melakukan penyuntikan ke-1
- Penyimpanan induk (inkubasi)
- Menetukan jumlah donor dan mengambil
kelenjar hipofisa
- Membuatan larutan hipofisa dan melakukan
penyuntikan ke-2
- Melakukan stripping
- Mengambil dan menyiapkan larutan sperma
- Fertilisasi
- Penebaran telur dlm wadah penetasan

4 Penetasan dan Jumlah telur yang menetas cukup tinggi, serta


penanganan larva menjaga kualitas air agar sesuai dengan
kebutuhan hidup larva.

5. Penetasan Artemia Jumlah daya tetas cyste Artemia dengan inovasi


teknik yang dilakukan

6. Packing pengangkutan benih - Memamahi perbandingan jumlah benih


dan volume air dalam wadah packing
- Mampu dan trampil dalam packing untuk
pengangutan benih yang dapat hidup
dalam jangka waktu 6 s.d 8 jam

7. Makalah - Mampu menyusun makalah dari hasil


praktikum sendiri, bukan tulisan hasil jiplakan
- Materi makalah tentang pemijahan buatan
(induce breeding)
- Isi materi logis, lengkap , sistematis, menarik
dan menggunakan bahasa yang baik dan
benar.

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 2


8. Penguasaan Materi Materi dikuasai dengan baik yang ditunjukan
dengan lancarnya penyajian, percaya diri
dalam menyajikan dan mampu menjawab
pertanyaan- pertanyaan dengan benar tanpa
ragu-ragu.
9. Sikap dalam menjawab Mampu menjawab dengan jelas, tegas,
pertanyaan menggunakan bahasa yang baik dan
benar.
10. Kesesuaian jawaban dengan Mampu memberikan jawaban yang tepat, logis
pertanyaan dan
ilmiah.
11. Kesesuaian portofolio Portofolio tentang kegiatan praktikum siswa
dengan materi yang dibahas sesuai dengan materi dalam makalah dalam
proses pemijahan buatan pada ikan lele.
12. Tata urutan portofolio dan Portofolio tersusun secara runtut dari awal
Estetika sampai akhir kegiatan, dan Portofolio ditampilkan
dengan cara yang menarik

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 3


BIDANG LOMBA : FISHERY

No Aspek Yang Dinilai Kriteria Skor Keterangan


Mak
(%)
I KEGIATAN PEMIJAHAN
BUATAN (60%)

1. Menyiapkan alat, Alat, wadah dan 10 Alat , wadah dan bahan


wadah dan bahan bahan disediakan yang harus disiapkan
pembenihan ikan lengkap sesuai dengan meliputi :
lele secara buatan yang  Hormon
diperlukan dan  Alat-alat suplai oksigen
peserta mampu  Alat bedah
menjelaskan kegunaan  Kateter (slang untuk
dari masing- masing cek telur)
alat, wadah dan  Pengencer sperma
bahan tersebut  Alat dan bahan
dengan sempurna penetasan
telur
 Akuariuam dan
wadah
penetasan
2. Menyeleksi induk Induk-induk lele yang 20 artemia
Peserta harus
matang gonad dipilih adalah induk- dapat menunjukan
induk yang telah  Tanda-tanda induk
memenuhi kriteria betina dan induk
matang gonad jantan matang gonad
 Perbedaan antara
induk betina dan induk
jantan
yang matang gonad
dengan yang tidak
matang gonad
 Perlakuan yang benar
terhadap induk
jantan

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 4


3. Melakukan pemijahan  Menentukan dosis 20 Peserta harus
induk lele secara hormon dan dapat
buatan larutannya untuk menunjukkan :
penyuntikan ke-  Penentuan
 1 dosis
 Melakukan  Melakukan
penyuntikan pengambilan
ke-1 kelenjar hipofisa
 Penyimpanan induk dengan cara yang
(inkubasi) benar
 Menetukan  Menghitung dan
jumlah donor dan menakar
mengambil kebutuhan
kelenjar hipofisa bahan dengan
 Membuatan tepat
larutan  Membuat
hipofisa dan larutan dengan
melakukan metode kerja
penyuntikan yang benar
ke-2  Melakukan stripping
 Melakukan  Mampu
stripping mengambil
sperma dan
 Mengambil dan
membuat
menyipakan larutannya
larutan sperma  Fertilisasi dan
 Fertilisasi penebaran telur
 Penebaran sesuai dengan
telur dalam ukuran wadah
wadah
penetasan

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 5


No Aspek Yang Dinilai Kriteria Skor Keterangan
Mak
simal
(%)
4. Penetasan dan Jumlah telur yang 20 Peserta harus dapat
penanganan menetas cukup tinggi, menunujukan daya tetas
larva serta menjaga telur yang tinggi dan
kualitas air agar sesuai kualitas air pemeliharaan
dengan kebutuhan larva yang baik.
hidup larva.
5. Penetasan Memahami proses 15 Pesrta harus mampu
Artemia kultur artemia dan menunjukan :
jumlah cyste yang
menetas  Persiapan bahan
dan alat yang
digunakan untuk
kultur
 Perhitungan dosis
dalam melakukan
kultur artemia
 Menghitung daya
tetas artemia
 Ketrampilan
memanen cyste
artemia
6. Packing pengangkutan Memahami 15 Peserta harus mampu
benih persyaratan dan menunjukkan :
trampil dalam packing  Penghitungan jumlah
pengangkutan benih
 Penakaran volume air
disesuaikan dengan
jumlah benih dan
ukuran wadah/plastic
packing
 Ketrampilan dalam
packing benih untuk
pengangkutan
selama 6 s.d 8 jam

II PRESENTASI (15%)

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 6


1. Makalah - Mampu menyusun 10 Peserta dapat mnunjukan :
makalah dari hasil
praktikum sendiri,  Makalah yang orisinil
bukan tulisan hasil berdasarkan hasil
jiplakan. praktikum
- Isi materi logis,  Makalah ditulis secara
lengkap , sistematis, rinci,
sistematis, menarik menggunakan kaidah
dan menggunakan penulisan ilmiah dan
bahasa yang baik bahasa yang baik dan
dan benar. benar.

2. Penampilan Penampilan sopan dan 10  Peserta berpakaian rapi


menarik dan bersih
 Sikap dan tutur kata
baik
 Perkataan meyakinkan
(Percaya diri)
3. Sistimatika penyajian Materi disajikan secara 15 Materi disajikan dengan
materi sistematis urut-urutan yang teratur,
tidak terburu-buru dan jelas
sehingga audien mudah
memahami materi yang
disajikan
4. Penggunaan Bahasa Materi disajikan dalam 25 Nilai sangat sempurna
Bahasa Indonesia yang apabila materi secara
baik dan benar atau keseluruhan disajikan
dalam Bahasa Inggris dalam Bahasa Inggris yang
baik
5. Penguasaan Materi Materi dikuasai dengan 30 Nilai sangat sempurna
baik yang ditunjukan apabila setiap pertanyaan
dengan lancarnya yang diajukan dalam
penyajian, percaya diri
Bahasa Inggris dapat
dalam menyajikan dan
mampu menjawab dijawab dengan baik
pertanyaan-pertanyaan dengan jawaban dalam
dengan benar tanpa Bahasa Inggris.
ragu- ragu.

6. Penggunaan Media Materi disajikan dengan 10 Nilai sangat sempurna jika


menggunakan alat materi disajikan dengan
bantu yang menarik dan menggunkan tampilan
power point.
memudahkan audien
untuk memahami
materi yang disajikan

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 7


III WAWANCARA (15 %)
1. Sikap dalam menjawab Mampu menjawab 30 Menunjukkan
pertanyaan dengan jelas, tegas,  Kepercayaan diri dan
menggunakan ketegasan
bahasa yang baik  Tutur kata yang sopan
dan benar. dan santun
2. Penggunaan Bahasa Menggunakan bahasa 30 Mampu menunjukkan
yang baik dan benar, penggunaan bahasa
serta menguasai Indonesia yang baik dan
bahasa Inggris. benar, serta mampu
berbahasa Inggris.

3. Kesesuaian Mampu memberikan 40 Mampu menunjukkan :


jawaban dengan jawaban yang tepat, Jawaban yang tepat, logis,
pertanyaan logis dan ilmiah. ilmiah dan meyakinkan.

IV PORTOFOLIO(10 %)
1. Kesesuaian portofolio Materi portofolio 30 Mampu menunjukkan :
dengan materi yang harus sesuai dengan
dibahas materi yang  Foto kegiatan
dipresentasikan praktikum sendiri
 Laporan praktikum
serta bukti lainnya.
2. Kelengkapan Portofolio disusun secara 30 Mampu menunjukkan :
Portofolio lengkap, sistematis dan  Bukti yang lengkap,
rinci, serta nampak jelas jelas dan orisinil
merupakan karya sendiri. Keterangan
diberikanan sesuai
dengan kebutuhan
 Nilai estetika.

3. Tata urutan portofolio Portofolio tersusun 20 Mampu menunjukkan :


secara runtut dari
awal sampai akhir  Bukti kegiatan dari awal
kegiatan. sampai akhir disusun
secara berurutan
4. Estetika Portofolio ditampilkan 20 Mampu menunjukkan :
dengan cara yang
menarik  Disain dari tampilan
portofolio menarik.

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 8


LEMBAR PENILAIAN PORTOFOLIO

KEGIATAN PORTOFOLIO (10%)


NO Nama Peserta Kesesuaian Kelegkapan Tata Estetika
porto folio porto folio urutan
porto folio Total
Skor Skor
Skor maks Skor maks Skor maks maks
(%) 30 (%) 30 (%) 20 (%) 20

Juri 1 Juri 2 Juri 3

(.......................................) (.......................................) (.......................................

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 9


LEMBAR PENILAIAN PRAKTIKUM

KEGIATAN PRAKTIKUM (60%)


NO Nama
Persiapan Seleksi Melakukan Penetasan Packing Penetasan
Peserta alat wadah induk pemijahan dan pengangk
Artemia
dan bahan Matang induk penangana utan benih
gonad secara n larva
buatan
Skor maks Skor maks Skor maks Skor maks Skor maks Skor maks
(%) 15 (%) 25 (%) 25 (%) 20 (%) 15 (%)15

Juri 1 Juri 2 Juri 3

(.......................................) (.......................................) (......................................

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 10


LEMBAR PENILAIAN PRESENTASI

KEGIATAN PRESENTASI (15%)


NO NAMA Total
Makala Penampilan Sistematika Penguasaan Penggunaan Penggun
PESERTA h penyajian materi materi bahasa aan
media

Skor Skor Skor maks Skor maks Skor Skor


maks maks (%) (%) 15 (%) 30 maks (%) maks
(%) 10 10 25 (%) 10

Juri 1 Juri 2 Juri 3

(.......................................) (.......................................) (.......................................)

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 11


LEMBAR PENILAIAN WAWANCARA

KEGIATAN WAWANCARA (15%)


NO NO Sikap Menjawab Penggunaan Kesesuaian
PESERTA dalam bahasa jawaban dengan
pertanyaan pertanyaan TOTAL
SKOR
Skor maks (%) Skor maks (%)
Skor maks (%) 40
30 30

Juri 1 Juri 2 Juri 3

(.......................................) (.......................................) (.......................................)

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 12


REKAPITULASI NILAI PESERTA LOMBA BIDANG FISHERY

No No Peserta Praktik Presentasi Wawancara Portopolio Total

Juri 1 Juri 2 Juri 3

(.......................................) (.......................................) (.......................................)

Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 13


Kisi-Kisi Bidang Fishery Page 14

Anda mungkin juga menyukai