Anda di halaman 1dari 2

No Dx Kep SLKI SIKI

1 Dx Kep Curah jantung Perawatan jantung


Kategori : Fisiologis
Sub kategori : Sirkulasi  Kekuatan nadi perifer Observasi
D. 0008 Penurunan (meningkat)  Identifikasi
Curah Jantung  Palpitasi (menurun) gejala/tanda primer
 Gambaran EKG aritmia penurunan curah
(menurun) jantung (meliputi
 Distensi vena jugularis dispnea, kelelahan,
(menurun) edema, ortopnea,
 Dispnea (menurun) peroxysmal nocturnal
 Oliguria (menurun) dispnea, peningkatan
 Pucat/sianosis CVP).
(menurun)  Identifikasi
 Murmur jantung tanda/gejala sekunder
(menurun) penurunan curah
jantung (meliputi
 Tekanan darah
peningkatan berat
(membaik)
badan, hepatomegali,
distensi vena jugularis,
palpitasi, ronkhi basah,
oliguria, batuk, kulit
pucat)
 Monitor tekanan darah
 Monitor intake dan
output cairan
 Monitor keluhan nyeri
dada
 Monitor aritmia
 Periksa tekanan darah
dan frekuensi nadi
sebelum pemberian
obat

Terapeutik
 Posisikan pasien semi-
fowler atau fowler
dengan kaki ke bawah
atau posisi nyaman.
 Berikan diet jantung
yang sesuai
 Berikan terapi
relaksasi untuk
mengurangi stress, jika
perlu
 Berikan dukungan
emosional dan
spiritual

Edukasi
 Anjurkan aktivitas
fisik sesuai toleransi
 Anjurkan aktivitas
fisik secara bertahap
 Ajarkan pasien dan
keluarga mengukur
intake dan output
cairan harian

Kolaborasi
 Kolaborasi pemberian
antiaritmia, jika perlu
 Rujuk ke program
rehabilitasi jantung
jika perlu.

Anda mungkin juga menyukai