Anda di halaman 1dari 1

Pengertian Bhinneka Tunggal Ika dalam Buku Sutasoma adalah 

(Bahwa
agama Buddha dan Siwa (Hindu) merupakan zat yang berbeda, tetapi nilai-
nilai kebenaran Jina (Buddha) dan Siwa adalah tunggal. Terpecah belah,
tetapi satu jua, artinya tak ada dharma yang mendua).
Pembahasan
           Pertanyaan yang adik ajukan adalah pertanyaan yang terdapat di
dalam Buku PPKn, Kelas VII, Bab 4 Keberagaman Suku, Agama, Ras, dan
Antargolongan dalam Bingkai Bhinneka Tunggal Ika, Tabel 4.6 Pengertian
dan Makna Bhinneka Tunggal Ika, Halaman 101. Berikut Penjelasannya :
1. Pengertian Bhinneka Tunggal Ika dalam Buku Sutasoma.
Uraian :  
           Pengertian Bhinneka Tunggal Ika dalam Buku Sutasoma adalah
(Bahwa agama Buddha dan Siwa (Hindu) merupakan zat yang berbeda,
tetapi nilai-nilai kebenaran Jina (Buddha) dan Siwa adalah tunggal. Terpecah
belah, tetapi satu jua, artinya tak ada dharma yang mendua).
2. Pengertian Bhinneka Tunggal Ika dalam lambang negara Garuda
Pancasila.
Uraian :  
           Pengertian Bhinneka Tunggal Ika dalam lambang negara Garuda
Pancasila adalah Berbeda-beda tetapi tetap satu.
3. Makna semboyan Bhinneka Tunggal Ika.
Uraian :  
           Makna semboyan Bhinneka Tunggal Ika adalah Walaupun Indonesia
adalah negara majemuk yang terdiri dari berbagai Suku, Agama, Ras,
Budaya, dsb, namun keseluruhannya tetap menjadi satu kesatuan yang
sebangsa dan setanah air.

Anda mungkin juga menyukai