Anda di halaman 1dari 2

NASKAH MC PENYULUHAN

KESEHATAN PENYAKIT DIABETES MELITUS DESA BOJONG GEDE

ASSALAMU ‘ALAIKUM WR.WB


YANG TERHORMAT……….

1. PIMPINAN PUSKESMAS BOJONG GEDE // IBU ANANDA SYAFIQOTUL


ISTIQOMAH
2. KADER KESEHATAN BOJONG GEDE // IBU ANANDA VIRGINIA DANAR
ISYANTO
3. YANG SAYA HORMATI REKAN MAHASISWA POLTEKKES KEMENKES
KALTIM
4. DAN SELURUH TAMU UNDANGAN YANG KAMI BANGGAKAN

1. HADIRIN YANG KAMI HORMATI, SELAMAT DATANG KAMI UCAPKAN /


KEPADA TAMU UNDANGAN YANG SUDAH HADIR DALAM KEGIATAN
PENYULUHAN KESEHATAN PENYAKIT DIABETES MELITUS

2. TEMA INI KAMI ANGKAT /DALAM UPAYA MENINGKATKAN


PENGETAHUAN DAN KEPEDULIAN WARGA DESA TERHADAP BAHAYA
PENYAKIT DIABETES MELITUS

3. SELANJUTNYA IJINKAN SAYA MEMBACAKAN SUSUNAN ACARA PADA


SIANG HARI INI //
1. PEMBUKAAN
2. SAMBUTAN-SAMBUTAN
3. PENYAMPAIAN MATERI DARI MAHASISWA
4. DISKUSI DAN TANYA JAWAB
5. PENUTUP

4. HADIRIN YANG KAMI HORMATI, MEMASUKI ACARA PERTAMA YAITU


PEMBUKAAN / MARILAH KITA MULAI DENGAN BACAAN BASMALAH //
(BISMILLAAHIRROHMAANIRROHIIM)

5. ACARA SELANJUTNYA ADALAH SAMBUTAN DARI PIMPINAN


PUSKESMAS BOJONG GEDE // ATAS NAMA IBU ANANDA SYAFIQOTUL
ISTIQOMAH // SAYA PERSILAHKAN

6. ACARA SELANJUTNYA ADALAH SAMBUTAN DARI KADER KESEHATAN


DESA BOJONG GEDE // ATAS NAMA IBU ANANDA VIRGINIA DANAR
ISYANTO // SAYA PERSILAHKAN

7. HADIRIN YANG BERBAHAGIA, MEMASUKI ACARA INTI /PENYAMPAIAN


MATERI OLEH MAHASISWA DENGA MATERI PENYAKIT DIABETES
MELITUS // KEPADA SAUDARI NURIYANTI KAMI PERSILAHKAN
8. ACARA SELANJUTNYA// ADALAH TANYA JAWAB KEPADA PESERTA
PENYULUHAN JIKA ADA PERTANYAAN SILAHKAN ANGKAT TANGAN
UNTUK BERTANYA.

DENGAN BERAKHIRNYA SESI TANYA JAWAB MAKA BERAKHIR PULA


KEGIATAN PENYULUHAN KITA PADA HARI INI

9. SEMOGA MATERI YANG TELAH DISAMPAIKAN DAPAT BERMANFAAT


BAGI KITA SEMUA // KAMI UCAPKAN TERIMA KASIH KEPADA SELURUH
PEMBICARA DAN PESERTA YANG TELAH BERPARTSIIPASI HINGGA
BERAKHIRNYA ACARA PENYULUHAN PADA SIANG INI //

10. ATAS NAMA PEMBAWA ACARA, SAYA LAOYA AMELIA PURBA /


MENGUCAPKAN TERIMA KASIH DAN MOHON MAAF SEBESAR-
BESARNYA / JIKA ADA KEKURANGAN SELAMA ACARA
BERLANGSUNG // MARILAH KITA TUTUP ACARA INI DENGAN
MENGUCAPKAN HAMDALAH //

JIKA ADA SUMUR DI LADANG BOLEH KITA MENUMPANG MANDI //


JIKA ADA UMUR PANJANG BOLEH KITA BERJUMPA LAGI
AKHIR KATA
WASSALAMU ‘ALAIKUM WR.WB

Anda mungkin juga menyukai