Anda di halaman 1dari 6

DOKUMENTASI

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn.K DENGAN DIABETES


MELLITUS

(RESUME)

PKM : Tanggal : Nilai : Tanggal : Nilai : Rata-rata

Keluarga Paraf CI : Paraf


Dosen :

A. PENGKAJIAN
1. Data Umum
a. Nama Kepala Keluarga : Tn.K
b. Alamat dan Nomor Telepon : Jl. Bina Budi N0.13 RT.03 Rw.16
Komplek Bumi Citeureup
c. Pekerjaan Kepala Kleuarga : Pensiunan K3 PT.Dirgantara
Indonesia
d. Pendidikan Kepala Keluarga :
e. Komposisi Keluarga

Status
Jenis Hub dg Pendidik
No Nama Umur Imuni Ket
Kel Klg an
sasi
1 Tn.K L Suami 65 thn D3 Sehat
2 Ny. N P Istri 65 thn D3 Sehat

f. Tipe Keluarga : Extended Family


g. Suku bangsa : Sunda/Indonesia
h. Agama : Islam
i. Status sosial ekonomi kleuarga : KS III Plus ( Karena keluarga
TN.K telah dapat memenuhi seluruh kebutuhan
dasar,sosial,psikologis,pengembangan ,dapat berperan aktif dalam
kegiatan masyarakat serta memiliki kepedulian sosial yang tinggi)
j. Fungsi Perawatan Kesehatan
1) Kemampuan keluarga mengenal masalah kesehatan
Tn.K dan istri mengetahui pengertian DM, bahwa Tn.K
menyebutkan bahwa DM adalah penyakit gula dengan kadar
gula tinggi. Tn.K mengatakan bahwa DM bisa disebabkan
karena faktor gaya hidup yang kurang baik, Tn.K dan istrinya
memiliki persepsi bahwa kesehatan harus tetap dijaga dengan
cara melkaukan pola hidup sehat yakni mengonsumsi makanan
bergizi seimbang serta olahraga secara teratur

2) Kemampuan keluarga mengambil keputusan mengenal


masalah tindakan kesehatan yang tepat . Pengetahuan
keluarga terhadap dampak penyakit :

Tn.K mengatakan bahwa penyakit DM ini jika tidak


diobati akan mengakibatkan timbulnya penyakit jantung, stroke
, kerusakan saraf. Maka Tn.K selama ini selalu menjaga pola
makan dan aktivitas teratur

3) Kemampuan keluarga merawat anggota keluarga yang


sakit, yang perlu dikaji : tindakan preventif dan kuratif :
diet, upaya upaya yang dilakukan untuk mengatasi
penyakit ( Herbal, terapi modalitas )

Tn.K tidak mengonsumsi terapi obat herbal , Tn.K


pernah melakukan terapi modalitas sebanyak 1x yang
dilakukan di Puskesmas, namun akhir-akhir ini Tn.K hanya
berolahraga biasa seperti berjalan kaki di sekitar komplek, dan
bersepeda di daerah Kota Cimahi bahkan kadang ke luar kota

4) Kemampuan keluarga memelihara lingkungan rumah yang


sehat

Keluarga Tn.K mengatkan bahwa memelihara


lingkungan bermanfaat sebagia salah satu untuk menjaga
kesehatan , sanitasi lingkungan rumah Tn.K tampak bersih ,
Tn.K mengatakan kebersihan dan sanitasi yang baik merupakan
pencegahan terhadap bibit penyakit
5) Kemampuan keluarga menggunakan fasilitas/pelayanan
kesehatan di masyarakat .

Keluarga Tn.K sangat mengetahui tempat fasilitas


pelayanan kesehatan, keluarga memahami keuntungan yang di
dapat dari fasilitas kesehatan , Tn.K selalu memeirksakan
kesehatannya setiap seminggu sekali, Tn.K mengatakan karena
dengan hal ini sangat berguna untuk mengontrol keadaan gula
darahnya. Tn.K dan keluarga sangat trust terhadap petugas
kesehatan . Tn.K mengalami pengalaman yang kurang baik,
yakni Tn.K mengatakan bahwa dengan adanya BPJS pasien
semakin membludak, pelayanan menjadi lama, jumlah tenaga
kesehatan tidak seimbang dengan jumlah pasien yang begitu
banyak kedepan diharapkan tenaga kesehatan bertambah dan
seimbang sesuai dengan jumlah pasien. Tn.K mengatakan obat
dianjurkan untuk beli di luar Puskesmas, seharusnya obat-
obatan disediakan di Puskesmas karena sudah ada jaminan
kesehatan . Fasilitas kesehatan yang ada terjangkau oleh
keluarga .

2. Pemeriksaan Fisik

a. Keadaan Umum
Penampilan Umum Tn.K tampak bersih dan bugar
Kesadaran Compos Mentis
Nilai GCS E 4, V 5, M 6 (15)
BB dan TB Tidak diketahui
Skala Nyeri Tidak ada skala nyeri
TTV HR: 78x/menit TD: 130/90 mmHg

b. Sistem respirasi
Bentuk hidung simetris, tidak terdapat benjolan dalam hidung,
tidak ada lesi , tidak ada pernafasan cuping hidung, bentuk dada
simetris, tidak ada nyeri tekan, suara nafas vesikuler di semua lapang
paru ,dan respirasi 21 x/menit.

c. Sistem kardiovaskuular
Bentuk dada simetris, tidak terdapat nyeri di daerah dada, ,
terdengar bunyi jantung S1,S2, dengan HR 78x/menit dan tekanan
darah 130/90 mmHg.

d. System neurologi
Kesadaran klien compos mentis dan tidak ada kelainan pada sistem
saraf yang lain
e. System persepsi – sensori
Saat dilakukan pemeriksaan pasien peka terhadap rangsang tajam-
tumpul,panas-dingin.
f. System gastrointestinal
Tidak ada nyeri pada bagian abdomen, tidak asites, tidak ada
pembengkakan, bising usus 10x/menit
g. System genitouria
Tidak dilakukan pemeriksaan
h. System musculoskeletal
Klien tampak kuat dan mmapu melakukan mobilisasi dengan baik
i. System integument
Kulit berwarna sawo matang, sedikit keriput, turgor kulit normal
terbukti saat kulit pasien di tarik kembali pada keadaan semula
j. System reproduksi
Tidak dilakukan pemeriksaan .

1. Data Penunjang
a. Hasil Pemeriksaan Labolatorium
Pemeriksaan gula darah terakhir pada tanggan 05 Mei 2018 dengan
hasil
1) Gula Darah Puasa = 93 mg/dL (nilai normal <100mg/dL)
2) Gula Darah 2 jam PP = 139 mg/dL (nilai normal <140mg/dL)
b. Hasil Pengobatan
1) Metformin 2x500 mg
3. Perumusan Diagnosa Keperawatan

No Data Etiologi Rumusan Masalah


1 DS : klien Kemampuan Potensial peningkatan
mengetahui tentang keluarga dalam status kesehatan pada
penyakit DM melaksanakan 5 keluarga Tn.K
(pengertian,penyebab, tugas fungsi
dan tanda gejala dari keluarga
DM )
- Klien
mengetahui
cara menjaga
agar gula
darah
seimbang
( klien
mengatur pola
makan dan
olahraga
setiap hari
dengan
berjalan kaki
di sekitar
komplek )
- Klien dan
keluarga
mampu
merawat
anggota
keluarga yang
sakit

B. DIAGNOSA KEPERAWATAN
1. Potensial peningkatan status kesehatan pada keluarga Tn.K
D. IMPLEMENTASI KEPERAWATAN

DX Tujuan
No. Tanggal Implementasi Evaluasi
Kep.Keluarga Khuus
1 Potensial 1. Keluarg Sabtu,30 1. Mendiskusikan 1. Keluarga
peningkatan a dapat Juni dengan keluarga mampu
status menjela 2018 tentang mengenal
kesehatan skan (10:00) pengertian, masalah
pada keluarga pola penyebab, dan DM
Tn.K hidup tanda gejala DM
bersih 2. Mendiskusikan 2. Keluarga
dan dengan keluarga mampu
sehat tentang mengambil
2. Keluarg bagaimana cara keputusan
a dapat mengambil yang tepat
melakuk keputusan yang
an 4 tepat untuk
pilar mencegah DM
DM 3. Mendiskusikan 3. Keluarga
agar dengan keluara mampu
gula cara merawat mengetahui
darah anggota keluarga cara
dapat dengan DM merawat
stabil keluarga
kembali dengan DM
4. Mendiskusikan 4. Keluarga
dengan keluarga mampu
tentang memodifika
modifikasi si
lingkungan yang lingkungan
nyaman untuk untuk
penderita DM penderita
DM
5. Mendiskusikan 5. Keluarga
dengan keluarga mampu
tentang fasilitas memanfaatk
kesehatan yang an fasilitas
tersedia dan kesehatan
manfaat dari yang
menggunakan tersedia.
fasilitas kesehatan

Anda mungkin juga menyukai