Anda di halaman 1dari 20

PENGKAJIAN KEPERAWATAN KELUARGA PADA

NY.T DENGAN KOLESTEROL

Disusun Oleh Kelompok : 6


1. Annisa Fitri Juliyana
2. Fitri
3. Gelsi Anggara Monita
4. Melsyha Melenia
5. Tiara Zulvi Putri

Dosen Pengampu : Ns. Emira Apriyeni, M.Kep

PRODI SARJANA KEPERAWATAN


STIKES SYEDZA SAINTIKA PADANG
2022
PENGKAJIAN KEPERAWATAN KELUARGA

A. Data Dasar keluarga


1. Nama Kepala Keluarga (KK) : Tn. R
2. Usia : 58 Tahun
3. Pendidikan : Sekolah Dasar (SD)
4. Pekerjaan : Pedagang
5. Alamat dan nomor telepon : Jln. Angkasa Puri, Tunggul Hitam
6. Komposisi keluarga :-
No Nama Jenis Hub dengan TTL / Pendidikan Pekerjaan
kelamin keluarga Umur
1. Ny. T Perempuan Istri Padang, 1 SD Ibu Rumah
Mei 1970/ Tangga
52 tahun

2. Ny. A Perempuan Anak Sarjana Pegawai


Padang,
23 Juli Swasta

1995/ 27
tahun

3. Tn. F Laki-laki Anak SMA


Mahasiswa
Padang, 2
Desember
2000/ 21
tahun
7. Genogram Keluarga
: Laki-Laki
: Perempuan
: Klien
x : Meninggal

2021 (Hipertensi) 2019 (Ginjal)


x x x x
2019 (kolesterol) 2020 (Hipertensi)

Genogram diatas menjelaskan 3 generasi, dimana klien merupakan istri dari Tn.
R, klien memiliki anak 2 orang yaitu perempuan dan laki-laki yang tinggal satu rumah.
Klien sekarang berumur 52 tahun, dimana klien juga merupakan seorang ibu rumah
tangga, Saat ini klien menderita penyakit kolesterol.
8. Tipe keluarga
Tipe keluarga Tn.R adalah keluarga inti yaitu dalam satu keluarga terdiri dari ayah, iibu
dan anak.
9. Suku keluarga
Keluarga menganut suku minang kabau sejak dahulu, dikarenakan keluarga merupakan
asli berdomisili minang.
10. Agama
Keluarga klien menganut agama islam. Klien mengatakan sholat 5 waktu, terkadang ikut
puasa di bulan Ramadhan dengan penuh, klien juga ikut pengajian setiap minggunya jika
kondisinya sehat.
11. Status social ekonomi keluarga
1) Sumber pendapatan keluarga di peroleh dari KK lebih kurang Rp. 5.000.000/bulan.
Kebutuhan yang diperlukan keluarga :
 Makan : Rp. 900.000
 Bayar listrik/PDAM : Rp. 200.000
 Pendidikan : Rp. 500.000
 Lain-lainnya : Rp. 500.000
Jadi, total semuanya Rp. 2.100.000. Sisanya ditabungkan untuk kebutuhan
yang mendadak.
2) Barang-barang yang dimiliki :
2 buah TV, 4 Kipas angin dan 3 sepeda motor. Pada ruang tamu terdapat 1 set
kursi dan lemari, pada ruang tengah terdapat 2 lemari pakaian dan kulkas, di
bagian dapur terdapat mesin cuci.
12. Aktivitas rekreasi keluarga
Aktivitas keluarga yang paling sering dilakukan adalah jalan-jalan di hari libur, seperti
hari minggu, keluarga juga melakukan perkumpulan keluarga besar setiap 1 kali satu
bulan untuk mempererat hubungan silaturrahmi.
I. Riwayat tahapan perkembangan keluarga
1. Tahap perkembangn keluarga saat ini
keluarga dengan anak dewasa (pelepasan), dengan tugas perkembangan yaitu :
a. Memperluas keluarga inti menjadi keluarga besar
b. Mempertahankan keintiman pasangan
c. Membantu orang tua memasuki masa tua
d. Membantu anak untuk mandiri di masyarakat
e. penataan kembali peran dan kegiatan rumah tangga.
2. Tahap perkembangan keluarga yang belum terpenuhi
usaha keluarga meningkatkan kesehatan anggota keluarga khususnya Ny. T tentang
manajemen kolesterol.
3. Riwayat keluarga inti
a. Ny.S mengatakan selama ini mempunyai penyakit kolesterol. Dalam keluarga Ny.S
tidak ada yang menderita penyakit menular seperti TBC.
b. Dalam keluarga Ny.S tidak mempunyai penyakit keturunan dalam keluarga.
4. Riwayat keluarga sebelumnya
Klien mengatakan bahwa penyakit kolesterol ini tidak ada dialami oleh keluarga
sebelumnya, seperti ayah dan ibu Ny. T itu sendiri.

II. Lingkungan
1. Karakteristik Rumah
a. Luas : 8x20 m2
b. Jenis : Permanen
c. Sirkulasi Udara : Cukup Baik
d. Pemanfaatan Ruangan Rumah : Perabot tertata rapi
e. Kebersihan Ruangan : Bersih
f. Lantai : Keramik
g. Jarak septik tank dengan rumah : >10 meter
h. Sumber air minum : Tandon air hujan serta PDAM
i. Pembuangan Limbah : Melalui selokan
j. Halaman : Dimanfaatkan dengan tanaman hias
k. Pembuangan Sampah : Dibakar
2. Karakteristik tetangga dan komunitas
Hubungan antar tetangga Ny.T baik, saling membantu, bila ada tetangga yang
membangun rumah dikerjakan saling bergotong royong.
3. Mobilitas geografi keluarga
Keluarga Ny.T selama ini sebagai penduduk domisili asli padang dan tidak pernah
berpindah tempat tinggal.
4. Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan masyarakat
Ny.T merupakan ibu rumah tangga, dan pada malam harinya digunakan untuk
berkumpul dengan keluarga, dan Ny. T selalu mengikuti pengajian tiap hari minggu.
5. System pendukung keluarga
Jumlah anggota keluarga 3 orang, yaitu istri dan 2 orang anak.
III. Stuktur keluarga
1. Pola komunikasi keluarga
Anggota keluarga berkomunikasi langsung dengan bahasa minang, dan mendapat
informasi kesehatan dari petugas kesehatan dan informasi lainnya didapat dari televisi
dan radio.
2. Struktur kekuatan keluarga
Menurut Tn.R hanya Ny.T yang sakit dan anggota keluarga lainnya dalam keadaan
sehat.
3. Struktur peran
1) Formal
Tn.R sebagai KK, Ny.T sebagai istri dan 2 anak.
2) Informal
Tn.R sebagai pencari nafkah dengan cara berdagang.
4. Nilai dan norma budaya
Keluarga percaya bahwa hidup ini sudah ada yang mengatur yaitu ALLAH SWT.
Demikian pula dengan sehat dan sakit. Keluarga juga percaya bahwa tiap sakit ada
obatnya, bila ada keluarga yang sakit, dibawa kerumah sakit atau petugas kesehatan.
IV. Fungsi keluarga
1. Fungsi afektif
Hubungan antara keluarga baik, saling mendukung, bila ada yang sakit langsung
dibawa ke rumah sakit atau petugas kesehatan.
2. Fungsi sosialisasi
Setiap hari keluarga selalu berkumpul dirumah, hubungan dalam keluarga baik, dan
selalu menaati norma yang ada.
3. Fungsi perawatan kesehatan
1) Penyediaan makanan
selalu dimasak sendiri, komposisi nasi, lauk pauk dan sayur dengan frekuensi 3x
sehari, dan bila ada anggota keluarga yang sakit, keluarga merawat dan
memeriksanya ke rumah sakit atau petugas kesehatan.
2) Kemampuan mengenal masalah
Keluarga mengatakan Ny.T sering mengeluh pusing karena penyakit kolesterol
yang dideritanya.
3) Mengambil keputusan mengenai tindakan kesehatan
Bila Ny.T sakit langsung dibawa ke puskesmas atau petugas kesehatan kerumah
4) Merawat anggota keluarga yang sakit
Dalam merawat Ny.T masih memberikan makanan yang sama dengan anggota
keluarga yang lainnya, pola tidur juga masih belum sesuai dan waktunya kurang
lama, namun selalu melakukan kontrol secara teratur ke pelayanan kesehatan.
5) Kemampuan keluarga memelihara lingkungan yang sehat
Keluarga membersihkan rumahnya setiap hari, mengepel 1x seminggu, dan lantai
kamar mandinya tidak licin, bersih dan terawat.
6) Kemampuan keluarga menggunakan fasilitas atau pelayanan kesehatan
dimasyarakat
Keluarga selalu memeriksa diri ke puskesmas atau petugas kesehatan bila sakit
dan Ny.T melakukan periksa sejak menderita kolesterol.
4. Fungsi reproduksi
Jumlah anak 2 orang, anak pertama sudah bekerja, dan anak kedua masih kuliah.
5. Fungsi ekonomi
Keluarga dapat memenuhi kebutuhan makan 3x sehari, pakaian untuk anak dan biaya
untuk berobat.
V. Stress dan koping keluarga
1. Stressor jangka pendek dan jangka panjang
1) Jangka panjang
Ny.T seing mengeluh pusing
2) Jangka Pendek
Ny.T khawatir kalo penyakitnya bertambah parah.
2. Kemampuan keluarga berespon terhadap masalah
Keluarga selalu memeriksa anggota keluarga yang sakit ke puskesmas atau petugas
kesehatan.
3. Strategi koping yang digunakan
Anggota keluarga selalu bermusyawarah untuk menyelesaikan masalah yang ada.
4. Strategi adaptasi yang disfungsi
Ny. T bila merasa sakit selalu beristirahat dan dibawa tidur.
VI. Pemeriksaan fisik ( Head to Toe dengan prinsip IPPA )
a. Keadaan umum : Baik
Kesadaran : Compos mentis
TTV : TD : 140/90 mmHg Nadi : 90 kali/menit
Suhu : 37OC RR : 22 kali/menit
1. Kepala
Tn. R Rambut panjang ikal, penyebaran beruban, bersih, tidak ada kelainan.
Ny.T Rambut pendek lurus, penyebaran merata, hitam beruban, bersih, tidak ada
kelainan
An.A Rambut pendek lurus, hitam, bersih, tidak ada kelainan.
An. F Rambut panjang ikal, hitam, bersih, tidak ada kelainan.
2. Mata
Tn. R Sklera tidak ikterus, konjungtiva tidak anemis, tidak ada peradangan, mata
klien sering berair dan terasa lengket
Ny. T Sklera tidak ikterus, konjungtiva tidak anemis, tidak ada peradangan
An. A Sklera tidak ikterus, konjungtiva tidak anemis, tidak ada peradangan
An. F Sklera tidak ikterus, konjungtiva tidak anemis, tidak ada peradangan
3. Telinga
Tn. R Bersih, tidak ada serumen, tidak ada luka
Ny. T Bersih, tidak ada serumen, tidak ada luka
An. A Bersih, tidak ada serumen, tidak ada luka
An. F Bersih, tidak ada serumen, tidak ada luka
4. Hidung
Tn. R Bersih, tidak ada secret, tidak ada kelainan
Ny. T Bersih, tidak ada secret, tidak ada kelainan
An. A Bersih, tidak ada secret, tidak ada kelainan
An. F Bersih, tidak ada secret, tidak ada kelainan
5. Mulut
Tn. R Stomatitis tidak ada, terdapat karang gigi, gigi graham kanan bawah tanggal
Ny. T Stomatitis tidak ada, terdapat karang gigi, gigi graham kanan bawah tanggal
An. A Stomatitis tidak ada, terdapat karang gigi, gigi graham kanan bawah tanggal
An. F Stomatitis tidak ada, terdapat karang gigi, gigi graham kanan bawah tanggal

6. Leher dan tenggorokan


Tn.R Kesulitan menelan tidak ada, tidak ada kelenjar tiroid dan tidak ada
pembesaran kelenjarlimfe
Ny.T Kesulitan menelan tidak ada, tidak ada kelenjar tiroid dan tidak ada
pembesaran kelenjar limfe
An.A Kesulitan menelan tidak ada, tidak ada kelenjar tiroid dan tidak ada
pembesaran kelenjar limfe
An.F Kesulitan menelan tidak ada, tidak ada kelenjar tiroid dan tidak ada
pembesaran kelenjar limfe
7. Dada dan paru
Tn. R Pergerakan dada simetris, vesikuler, sonor seluruh lapang paru, Ronkhi (-)
Stridor (-) Wheezing (-) tidak ada otot bantu pernapasan
Ny. T Pergerakan dada simetris, vesikuler, sonor seluruh lapang paru, Ronkhi (-)
Stridor (-) Wheezing (-) tidak ada otot bantu pernapasan
An. A Pergerakan dada simetris, vesikuler, sonor seluruh lapang paru, Ronkhi (-)
Stridor (-) Wheezing (-) tidak ada otot bantu pernapasan
An. F Pergerakan dada simetris, vesikuler, sonor seluruh lapang paru, Ronkhi (-)
Stridor (-) Wheezing (-) tidak ada otot bantu pernapasan
8. Jantung
Tn. R BJ I dan II : tunggal, intensitas kuat, tidak ada bunyi jantung tambahan
Ny. T BJ I dan II : tunggal, intensitas kuat, tidak ada bunyi jantung tambahan
An. A BJ I dan II : tunggal, intensitas kuat, tidak ada bunyi jantung tambahan
An. F BJ I dan II : tunggal, intensitas kuat, tidak ada bunyi jantung tambahan
9. Abdomen
Tn. R Tidak ada nyeri tekan, tidak ada massa
Ny. T Tidak ada nyeri tekan, tidak ada massa
An. A Tidak ada nyeri tekan, tidak ada massa
An. F Tidak ada nyeri tekan, tidak ada massa
10. Ekstermitas
Tn. R Tidak ada kelainan, pergerakan bebas, tidak ada cidera, namun tangan dan
kaki klien sering terasa kebas dan kesemutan
Ny. T Tidak ada kelainan, pergerakan bebas, tidak ada cidera
An. A Tidak ada kelainan, pergerakan bebas, tidak ada cidera
An. F Tidak ada kelainan, pergerakan bebas, tidak ada cidera
11. Kulit
Tn. R Warna kulit putih, tidak ada bekas luka, tidak ada tanda - tanda infeksi,
turgor kulit baik, terdapat bercak hitam pada area kulit yang gatal
Ny. T Warna kulit Sawo matang, turgor kulit baik, tidak ada tanda – tanda infeksi,
turgor kulit baik
An. A Warna kulit Sawo matang, turgor kulit baik, tidak ada tanda - tanda infeksi,
turgor kulit baik
An. F Warna kulit putih, tidak ada bekas luka, tidak ada tanda - tanda infeksi,
turgor kulit baik 12.
12. Kuku
Tn. R Pendek dan Bersih CRT < 2 detik
Ny. T Pendek dan Bersih CRT < 2 detik
An. A Pendek dan Bersih CRT < 2 detik
An. F Pendek dan Bersih CRT < 2 detik
13. Bb (Berat badan)
Tn. R 70 kg
Ny. T 65 kg
An. A 55 kg
An. F 50 kg
14. Tb (tinggi badan)
Ny. A 150 cm
Ny. N 164 cm
Ny. W 168 cm
An. S 158 cm
15. Tanda–tanda vital
Tn. R TD : 150/100 mmHg N : 88x/menit RR : 20x/menit T : 36.3°c
Ny. T TD : 140/90 mmhg N : 90x/menit RR : 22 RR T : 37°c
An. A TD : 120/80 mmHg N : 80x/menit RR : 20x/menit T : 36.2°c
An. F TD : 120/80 mmHg N : 80x/menit RR : 20x/menit T : 36.5°c
VII. Harapan keluarga
Tn. R berharap keluarga nya selalu sehat, tidak ada keluarga yang memiliki penyakit yang
sama dengan Ny. T, ataupun penyakit yang lainnya. Keluarga juga berharap petugas
kesehatan dapat memberikan pelayanan kesehatan yang lebih baik lagi, tepat dan cepat
kepada siapa saja yang membutuhkan bantuan petugas kesehatan.

VIII. Analisa data


ANALISA DATA

No Data Masalah

1. DS : Ketidakefektifan Manajemen
- Ny.T (52 tahun) mengeluhkan Kesehatan Keluarga : Kolesterol
sering merasa nyeri di jari-jari
tangan yang bengkak biasanya
keluhan dirasakan saat melakukan
aktivitas.
- Ny.T mengatakan sedikit
mengurangi pola makannya seperti
gorengan, sayur santan, dan jeroan.
- Ny.T mengatakan aktifitas sehari-
hari tidur, dan sesekali berjalan ke
pasar untuk membeli bahan nasi
uduk dan lontong sayur.
- Ny.T sediki mengetahui bahwa
kolesterol tinggi dan minum obat
simvastatin serta makanan labu
siam rebus.
- Ny.T terkadang pergi ke pelayanan
kesehatan ketika merasakan sakit
yang hebat.
DO :
- Wajah Ny. T terlihat seringat
meringis.
- Ny. T kadang-kadang terlihat
pucat.
- TTV
TD :140/90mmHg
Nadi : 90 kali/menit
Suhu : 37OC
RR : 22 kali/menit

IX. Diagnosa Keperawatan


Diagnosa keperawatan keluarga : Ketidakefektifan Manajemen Kesehatan Keluarga :
Kolesterol
X. Rencana Asuhan Keperawatan Keluarga

Data Diagnosis NOC NIC


Keperawatan

Kode Diagnosis Kod Hasil Kode Intervensi


e

Data Pendukung masalah kesehatan keluarga: dengan Kolesterol

Promosi Keluarga Keluarga


Kesehatan mampu mampu
- Keluarga
mengenal mengenal
tidak
masalah masalah:
mampu
Ketidakefektifan Pendidikan
melakuka 0080 Pengetahuan
pemeliharaan kesehatan
n pengaturan diet
kesehatan di 1802 5510 penajaran
perawatan
keluarga Pengetahuan proses penyakit
- Keluarga
manajemen yang
tidak
1831 dialaminya
mampu Pengetahuan
menghind treatment Pendidikan
ari faktor regiment tentang diet
1813
resiko yang tepat
- Keluarga
Pendidikan
tidak Keluarga
5614 tentang
mengerti mampu
pengobatan
tentang memutuskan
arthritis, untuk
penyebab meningkatkan
Keluarga
dan tanda atau 5616
mampu
gejala memperbaiki
memutuskan
arthritis
- Keluarga kesehatan: Dukungan
tidak membuat
Kepatuhan
mengetah keputusan
perilaku:
ui dampak
penyediaan diet Membangun
arthritis
harapan
- Tidak Berpartisipasi
mampu dalam
menyiapk memutuskan
1622 5250 Dst...
an perawatan
lingkunga kesehatan
n dengan
Keluarga
baik
mampu
seperti 1606 Keluarga 5310
merawat
lantai merawat
anggota
licin, anggota
keluarga yang
peneranga keluarga untuk
sakit
n kurang meningkatkan
Data yang atau Manajemen
mendukung memperbaiki nutrisi yang
arthritis: kesehatan tepat

- Nyeri Perilaku Dukungan


pada kepatuhan: pemberi
seluruh menyiapkan perawatan
persendia diit dengan
n tepat
- Pada lutut Keluarga
kaki mampu
terdapat Dst... memodifikasi
1100 lingkungan
tanda-
tanda
Pencegahan
infeksi Keluarga
(kemeraha mampu jatuh
n, teraba memodifikasi
1622 7040
hangat lingkungan:
bengkak kontrol resiko Dst...
dan nyeri) dan keamanan
- Tidak
Pengetahuan
mampu Keluarga
tentang
melakuka mampu
pencegahan
n aktifitas memanfaatkan
jatuh
sehari- fasilitas
hari kesehatan

Dst... Panduan
pelayanan
6490 kesehatan
Keluarga mengunjungi
mampu fasilitas
memanfaatkan kesehatan
fasilitas
kesehatan:
Dst...
Pengetahuan
tentang
sumber-sumber
1828
kesehatan

Perilaku
mencari
pelayanan
kesehatan
7400
Dst...

1806

1603
PRE PLANNING
KEPERAWATAN GERONTIK DAN KELUARGA
DENGAN KOLESTEROL

Pertemuan Pertemuan : I

Hari/Tanggal : Selasa/ 19 April 2022

Tempat/Jam : Jl. Angkasa Puri, Tunggul Hitam/15.30 WIB

A. Latar Belakang Masalah

Pengkajian adalah pemikiran dasar dari proses keperawatan yang


bertujuan untuk mengumpulkan informasi atau data tentang klien, agar dapat
mengidentifikasi, mengenali masalah-masalah, kebutuhan kesehatan dan keperawatan
klien, baik fisik, mental, sosial dan lingkungan. Dalam pengumpulan data dapat
dilakukan melalui wawancara, pengamatan atau observasi. Pengkajian Keluarga
merupakan suatu tahapan dimana perawat dimana suatu perawat mengambil informasi
dari keluarga dengan pendekatan sistematis untuk mengumpulkan data dan menganalisa,
sehingga dapat di ketahui kebutuhan keluarga yang di binanya. Metode dalam pengkajian
bisa melalui wawancara, observasi vasilitas dan keadaan rumah, pemeriksaan fisik dari
anggota keluarga dan measurement dari data measurement dari data sekunder. sekunder.
Pengkajian ini meliputi beberapa aspek yang harus dikaji antara lain data umum, riwayat
kesehatan lingkungan, struktur keluarga, fungsi keluarga, stress koping keluarga,
pemeriksaan  pemeriksaan fisik dan harapan harapan keluarga. keluarga. Untuk
mengetahui mengetahui masalah masalah keperawatan keperawatan yang ada pada
keluarga maka diperlukan pengkajian yang lengkap sebagai langkah awal dan  proses
keperawatan.

B. Tujuan
1. Tujuan Umum
Setelah dilakukan pertemuan 1x30 menit diharapkan keluarga mampu membina
hubungan saling percaya dengan mahasiswa serta keluarga dapat memberi informasi yang
dibutuhkan oleh mahasiswa.
2. Tujuan Khusus
a) Mengetahui data umum untuk setiap anggota keluarga binaan
b) Mengetahui riwayat dan tahap perkembangan keluarga binaan
c) Mengetahui informasi mengenai karakteristik sosial keluarga binaan
d) Mengetahui informasi mengenai fungsi kluarga binaan

C. Metode Pelaksanaan
Topik : Pengkajian awal KK binaan
Metode : Wawancara & observasi
Media : Format pengkajian keluarga & alat tulis
Waktu : 15.30 WIB
Tempat : Rumah KK binaan

D. Strategi pelaksanaan

No Tahap Kegiatan Mahasiswa Kegiatan Keluarga Waktu


.
1. Pra 1. Memberikan salam 1. Menjawab salam 5 menit
interaksi 2. Mengingatkan kembali kontrak yang 2. Menjawab
telah disepakati sebelumnya 3. Mendengarkan
3. Menyampaikan maksud dan tujuan.
2. Interaksi 1. Menyebutkan diet yang sesuai untuk 1. Menjawab 25 menit
penderita kolesterol yaitu diet rendah 2. Mendengarkan
garam, rendah lemak 3. Memperhatikan
2. Beri reinforcement positif. 4. Mempehatikan
3. Berdiskusi dengan keluarga tentang
akibat lanjuthi kolesterol
4. Berdiskusi dengan keluarga untuk
memutuskan tindakan yang tepat bagi
anggota keluarga yang sakit
3. Penutup 1. Menjelaskan kembali kepada keluarga 1. Berdiskusi 5 menit
apa yang telah dijelaskan bersama
2. Menanyakan perasaan keluarga 2. Menjawab
3. Membuat kontrak selanjutnya pertanyaan
4. Mengakhiri pertemuan 3. Mengkaji kontrak
5. Mengucap salam 4. Mendengarkan
5. Menjawab salam

E. Kriteria Evaluasi
1. Evaluasi Struktur
a. Menyiapkan laporan pre planing dan laporan pendahuluan yang tersedia  
b. Kontrak waktu dan tempat pada keluarga binaan
c. Menyiapkan instrumen pengkajian dan alat tulis
2. Evaluasi Proses
a. Situasi mendukung tidak ada gangguan  
b. Keluarga bersifat kooperatif selama kegiatan dengan berpartisipasi aktif selama
menjawab pertanyaan yang diajukan
3. Evaluasi Hasil
a. Keluarga mampu memberikan informasi mengenai riwayat dan data umum  
b. Keluarga mampu memberikan informasi mengenai riwayat dan tahap
perkembangan
c. Keluarga mampu memberikan informasi mengenai Keluarga mampu memberikan
informasi mengenai lingkungan rumah ngan rumah
d. Keluarga mampu memberikan informasi mengenai karakteristik sosial budaya
e. Keluarga mampu memberikan informasi mengenai fungsi keluarga

DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai