Anda di halaman 1dari 2

JURNAL REFLEKSI

STASE KEPERAWATAN JIWA

Oleh:
AFRIYANI
I4051201022

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI NERS


FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIVERSITAS TANJUNGPURA
PONTIANAK
2021
JURNAL REFLEKSI
JURNAL REFLEKSI HARI KEEMPAT

Hari/tanggal: Kamis, 21 Januari 2021


Assalamualaikum selamat sore pejuang Ners muda hari ini hari keempat sudah
ya, kali ini giliran saya shift sore dengan partner jaga sriadi. Kebetulan keadaan
cuaca di siang hari ini panas terik dan keadaan mata yang mengantuk. Tetapi saya
tetap bersemangat karena bertemu dengan pasien saya dengan mereka yang lebih
semangat menjalani keseharian mereka yang dikurung didalam ruangan. Hari ini
saya datang disambut dengan senyuman dan ocehan mereka. Pasien binaan yang
akan saya berikan asuhan keperawatan terlihat lebih segar lebih percaya diri dan
lebih kooperatif dibandingkan di hari sebelum saya memberikan imlementasi SP.
Asuhan keperawatan yang saya lakukan berfokus pada risiko perilaku
kekerasan yang dialami oleh pasien binaan saya. Asuhan keperawatan merupakan
proses atau rangkaian kegiatan pada praktik keperawatan yang diberikan secara
langsung kepada klien/pasien diberbagai tatanan pelayanan kesehatan.
Dilaksanakan berdasarkan kaidah-kaidah keperawatan sebagai suatu profesi yang
berdasarkan ilmu dan kiat keperawatan,bersifat humanistic, dan berdasarkan pada
kebutuhan objektif klien untuk mengatasi masalah yang dihadapi klien (Purba,
2018).

Referensi:

Purba, M. A. (2018). Konsep dasar asuhan keperawatan dan proses keperawatan.


Jurnal keperawatan, 56-67.

Anda mungkin juga menyukai