Anda di halaman 1dari 6

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI JEMBER


FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN
Jl. Mataram No. 1 Mangli Jember68136
Telp. (0331) 487550 website: www.iain-jember.ac.id
Email:info@iain-jember.ac.id
Formulir :
RENCANA PERKULIAHAN SEMESTER (RPS)
No. Dokumen No Revisi TanggalTerbit
1 0 22 Februari 2021

Mata Kuliah (Kode MK) : PAI18321 SKS : 3 Semester : Genap


Program Studi : Pendidikan Agama Islam Dosen : Rofiq Hidayat, M.Pd.
Deskripsi Mata Kuliah : Mata kuliah Pembelajaran Al-Qur`an Al-Hadis di Madrasah adalah mata kuliah kompetensi utama program studi yang harus di program
semua mahasiswa Prodi Pendidikan Agama Islam (PAI), sebagai salah satu mata kuliah prasyarat sebelum mendapatkan materi telaah
kurikulum PAI di sekolah dan madrasah. Mata kuliah ini memberikan bekal kepada mahasiswa menguasai secara mendalam konsep
pembelajaran Al-Qur`an Al-Hadis di Madrasah serta mampu mengembangkannya. Suatu hal yang tidak rasional, apabila ada di
antara guru PAI yang tidak menguasai pembelajaran PAI khususnya Al-Qur`an dan Al-Hadis, karena keduanya menjadi pedoman
hidup dan dasar hukum serta semua yang berkaitan dengan materi Pendidikan Agama Islam selalu berkaitan dengan Al-Qur`an dan Al-
Hadis. Guru dalam mengajar dapat mengembangkan materi sesuai dengan perkembangan zaman dengan tidak keluar dari
pokok-pokok syari`at. Oleh karena itu menjadi penting bagi mahasiswa Prodi PAI sebagai calon guru profesional harus memiliki
penguasaan komprehensif terhadap pembelajaran Al-Qur`an Al-Hadis dan mampu mengembangkannya.Matakuliah ini merupakan
subsistem dari mata kuliah proses pembelajaran yaitu Perencanaan Pembelajaran PAI, Strategi Pembelajaran PAI, Media Pembelajaran
PAI, Evaluasi Pembelajaran PAI dan Telaah Kurikulum PAI
Capaian Pembelajaran : Mahasiswa mampu memahami konsep pembelajaran Al-Qur’an Al-Hadis di Madrasah serta mampu mengembangkan buku ajarnya
Kemampuan Waktu
Bahan Kajian (Materi Pengalaman Metode Kriteria Penilaian Bobot
Minggu ke- Akhir yang Belajar Referensi
Pembelajaran) Belajar Pembelajaran (Indikator) Nilai
Diharapkan (menit)
1 2 3 4 5 6 7 8 9
1 Memahami RPS Rencana Memberi Ceramah dan 3x50 Pemahaman dan 2%
dan Kontrak Pembelajaran komentar Dialog Perhatian dalam
Perkuliahan Semester dan tentang isi RPS mendengarkan
Kontrak Perkuliahan dan Kontrak penyampain RPS
Perkuliahan dan Kontrak
Perkuliahan
2 Menjelaskan Pengertian, Membuat Peta Concept 3x50 Produk Peta 2% Nurdin, Arbain, 2021,
Konsep Dasar Karakteristik, Konsep Tentang Mapping Konsep: Pembelajaran Al-Qur’an Hadis
Pembelajaran Al- Landasan Hukum Pengertian, Kejelasan, di Madrasah, Edisi Revisi, Cet.
Qur’an Al-Hadis dan Agama, Tujuan, Karakteristik, Kelengkapan dan IV, Bantul : Penerbit Lembaga
di Madrasah Ruang Lingkup Landasan kerapian Ladang Kata
Hukum dan
Kemenag, RI, 2010, Modul
Agama, Tujuan,
Pengembangan Pendidikan
Ruang Lingkup
Agama Islam di Sekolah,
3 Memahami Metode Mencari Membuat Peta Information 3x50 Produk Peta 3% Jakarta : Direktorat Pendidikan
Metode Mencari Ayat Al-Qur’an dan Konsep Metode Search Konsep: Islam
Ayat Al-Qur’an Hadis Nabi Melalui Mencari Ayat Al- Kejelasan,
dan Hadis Nabi Media Digital serta Qur’an dan Kelengkapan dan Khoirudin, Hadiri, 1999,
Kitab-kitab klasik Hadis Nabi kerapian Klasifikasi Kandungan Al-
4 Memahami Pengertian, Jenis- Membuat Peta Concept 3x50 Produk Peta 2% Qur’an. Jakarta : Gema Insani
Materi jenis, Prinsip serta Konsep Mapping Konsep: Pers,
Pembelajaran Al- Metode Pengertian, Kejelasan, Al-Asqoni, Ibnu Hajar, 2002,
Qur’an Al-Hadis Penyampaian Materi Jenis-jenis, Kelengkapan dan Penjelasan Kitab Shohih
di Madrasah Pembelajaran Prinsip serta kerapian Bukhori. Jakarta : Pustaka
Metode Azzam
Penyampaian
Materi Nata, Abudin, 1996, Al-Qur’an
Pembelajaran dan Hadits. Jakarta : Raja
5 Mengembangkan Pengembangan Menyusun dan Resitasi 3x50 Produk buku ajar: 3% Grafindo
Materi Materi Pembelajaran mengembangkan Kejelasan, Qordhowi, Yusuf, 1997, Al-
Pembelajaran Al- Al-Qur’an Al-Hadis di materi Kelengkapan dan Qur’an dan As-Shunnah.
Qur’an Al-Hadis Madrasah pembelajaran Al- kerapian
di Madrasah Qur’an Al-Hadis Referensi tertinggi umat Islam.
di Madrasah Jakarta : Rabbani Pers
6 Memahami Perbedaan Makna Membuat Peta Concept 3x50 Produk Peta 2% Faturrahman, Pupuh dan
Metode Pendekatan, Model, Konsep tentang Mapping Konsep: Sutikno, M. Sobry, 2007,
Pembelajaran Al- Strategi, Metode, Perbedaan Kejelasan, Strategi Belajar Mengajar
Qur’an Al-Hadis Teknik dan Taktik. Makna Kelengkapan dan Melalui Penanaman Konsep
di Madrasah Macam-macam Pendekatan, kerapian Umum dan Konsep Islami,
Metode Model, Strategi, Bandung : PT Refika Aditama
Pembelajaran Metode, Teknik
dan Taktik. Kholidah, Ahmad Munjin
Macam-macam Nasihdan Lilik Nur, 2009,
Metode Metode dan Teknik
Pembelajaran Pembelajaran Pendidikan
7 Mengembangkan Pengembangan Menyusun dan Resitasi 3x50 Produk buku ajar: 3% Agama Islam. Bandung:
Metode Metode mengembangkan Kejelasan, Refika Aditama
Pembelajaran Al- Pembelajaran Al- metode Kelengkapan dan Usman, Basyiruddin, 2002,
Qur’an Al-Hadis Qur’an Al-Hadis di pembelajaran kerapian Media Pembelajaran, Jakarta:
di Madrasah Madrasah AL-Qur’an Al- Ciputat Pers
Hadis di
Madrasah Arsyad, Azar, 1997, Media
Pembelajaran. Jakarta: Raja
Grafindo Persada
8 UTS Konsep Dasar Membuat video 3x50 Kesesuaian 20%
Pembelajaran Al- pembelajaran Jawaban dengan
Qur’an Al-Hadis – online Soal
Metode
Pembelajaran Al-
Qur’an Al-Hadis di
Madrasah
9 Memahami Pengertian, Membuat Peta Concept 3x50 Produk Peta 2% Anitah, Sri, 2009, Media
Media Perbedaan Media Konsep Mapping Konsep: Pembelajaran, Surakarta:
Pembelajaran Al- dan Sumber Belajar, Pengertian, Kejelasan, Yuma Pressindo
Qur’an Al-Hadis Manfaat, Kriteria, Perbedaan Kelengkapan dan
Mardapi, Djemari, 2008,
di Madrasah Macam-macam Media dan kerapian
Teknik Penyusunan
Media Pembelajaran Sumber Belajar,
Instrument Tes dan Non Tes,
Manfaat, Kriteria,
Macam-macam Yoyakarta: Mitra Cindekia
Media
Mulyadi. 2010, Evaluasi
Pembelajaran
Pendidikan, Pengembangan
10 Mengembangkan Pengembangan Menyusun dan Resitasi 3x50 Produk buku ajar: 3% Model evaluasi Pendidikan
Media Media Pembelajaran mengembangkan Kejelasan, Agama di Sekolah, Malang:
Pembelajaran Al- Al-Qur’an Al-Hadis di media Kelengkapan dan UIN-Maliki Press
Qur’an Al-Hadis Madrasah pembelajaran Al- kerapian
di Madrasah Qur’an Al-Hadis Al Baqiy, Ilmi Zadeh Fu’ad
di Madrasah Abd, 1995, Fathur Rahman li
11 Memahami Pengertian dan Membuat Peta Concept 3x50 Produk Peta 2% Thalibi Ayatil-Qur’an, Beirut :
Penilaian Perbedaan Makna Konsep Mapping Konsep: Darul Fikri
Pembelajaran Al- Penilaian, Pengertian dan Kejelasan, Al Baqiy, Muhammad Fuad
Qur’an Al-Hadis Pengukuran, Perbedaan Kelengkapan dan Abd, 2001, Mu’jam al
di Madrasah Evaluasi. Prinsip- Makna Penilaian, kerapian Mufahras li Alfadzil-Qur’an,
prinsip, Ruang Pengukuran, Kairo : Darul Hadits
Lingkup Serta Evaluasi. Prinsip-
Teknik dan prinsip, Ruang Peraturan Pemerintah
Instrumen Penilaian Lingkup Serta Republik Indonesia Nomor 19
Teknik dan Tahun 2005 Tentang Standar
Instrumen Nasional Pendidikan
Penilaian Undang-Undang Republik
12 Mengembangkan Pengembangan Menyusun dan Resitasi 3x50 Produk buku ajar: 3% Indonesia Nomor 20 Tahun
Penilaian Penilaian mengembangkan Kejelasan, 2003 Tentang Sistem
Pembelajaran Al- Pembelajaran Al- penilaian Kelengkapan dan Pendidikan Nasional
Qur’an Al-Hadis Qur’an Al-Hadis di pembelajaran Al- kerapian ( SISDIKNAS )
di Madrasah Madrasah Qur’an Al-Hadis
di Madrasah Oemar, Hamalik, 2003,
13 Memahami Pengertian, Membuat Peta Concept 3x50 Produk Peta 2% Kurikulum dan Pembelajaran.
Silabus dan RPP Komponen- Konsep Mapping Konsep: Jakarta: Bumi Aksara
Pembelajaran Al- komponen Silabus Pengertian, Kejelasan, Nasution, A. 2003, Asas-Asas
Qur’an Al-Hadis dan RPP Komponen- Kelengkapan dan Kurikulum. Jakarta: Bumi
di Madrasah komponen kerapian Aksara
Silabus dan RPP
14 Mengembangkan Pengembangan Menyusun dan Resitasi 3x50 Produk Silabus: 4% Al-Qaththan, Manna'. 1973,
Silabus Silabus mengembangkan Kejelasan, Mabahits fi ‘Ulum Al-Qur’an,
Pembelajaran Al- Pembelajaran Al- Silabus Kelengkapan dan Mansyurat Al-Ashr Al-Hadis
Qur’an Al-Hadis Qur’an Al-Hadis di Pembelajaran Al- kerapian Hidayati, Titiek Rohanah,
di Madrasah Madrasah Qur’an Al-Hadis 2008, Pengembangan
di Madrasah Kurikulum Pendidikan Agama
15 Mengembangkan Pengembangan Menyusun dan Resitasi 3x50 Produk RPP: 4% Islam: Teori dan Aplikasi
RPP RPP Pembelajaran mengembangkan Kejelasan, KTSP. Jember: CSS
Pembelajaran Al- Al-Qur’an Al-Hadis di RPP Kelengkapan dan Keputusan Menteri Agama RI
Qur’an Al-Hadis Madrasah Pembelajaran Al- kerapian No. 183 Tahun 2019
di Madrasah Qur’an Al-Hadis
di Madrasah Permendikbud No. 20, 21, 22,
23, 24 Tahun 2016
16 UAS Media Pembelajaran Membuat soal Tes Tulis 3x50 Kesesuaian 40%
Al-Qur’an Al-Hadis – HOTS Jawaban dengan
RPP Pembelajaran Soal
Al-Qur’an Al-Hadis di
Madrasah

DAFTAR PUSTAKA

1. Nurdin, Arbain, 2021, Pembelajaran Al-Qur’an Hadis di Madrasah, Edisi Revisi, Cet. IV. Bantul: Penerbit Lembaga Ladang Kata
2. Kemenag, RI, 2010, Modul Pengembangan Pendidikan Agama Islam di Sekolah, Jakarta : Direktorat Pendidikan Islam
3. Khoirudin, Hadiri, 1999, Klasifikasi Kandungan Al-Qur’an. Jakarta : Gema Insani Pers,
4. Al-Asqoni, Ibnu Hajar, 2002, Penjelasan Kitab Shohih Bukhori. Jakarta : Pustaka Azzam
5. Nata, Abudin, 1996, Al-Qur’an dan Hadits. Jakarta : Raja Grafindo
6. Qordhowi, Yusuf, 1997, Al-Qur’an dan As-Shunnah. Referensi tertinggi umat Islam. Jakarta : Rabbani Pers
7. Faturrahman, Pupuh dan Sutikno, M. Sobry, 2007, Strategi Belajar Mengajar Melalui Penanaman Konsep Umum dan Konsep Islami, Bandung : PT Refika Aditama
8. Kholidah, Ahmad Munjin Nasihdan Lilik Nur, 2009, Metode dan Teknik Pembelajaran Pendidikan Agama Islam. Bandung: Refika Aditama
9. Usman, Basyiruddin, 2002, Media Pembelajaran, Jakarta: Ciputat Pers
10. Arsyad, Azar, 1997, Media Pembelajaran. Jakarta: Raja Grafindo Persada
11. Anitah, Sri, 2009, Media Pembelajaran, Surakarta: Yuma Pressindo
12. Munadi, Yudhi, 2008, Media Pembelajaran Sebuah Pendekatan Baru, Ciputat: Gaung Persada
13. Arifin, Zainal, 2009, Evaluasi Pembelajaran, Bandung: Remaja Rosydakarya
14. Mardapi, Djemari, 2008, Teknik Penyusunan Instrument Tes dan Non Tes, Yoyakarta: Mitra Cindekia
15. Mulyadi. 2010, Evaluasi Pendidikan, Pengembangan Model evaluasi Pendidikan Agama di Sekolah, Malang: UIN-Maliki Press
16. Widoyoko, Eko Putro, 2009, Evaluasi Program Pembelajaran, Yogyakarta: Pustaka Pelajar
17. Purwanto, Ngalim, 2006, Prinsip-prinsip dan Teknik Evaluasi Pengajaran, Bandung: Remaja Rosdakarya
18. Sudijono, Anas, 2009, Pengantar Evaluasi Pendidikan, Jakarta: Raja Grafindopersada
19. Al Baqiy, Ilmi Zadeh Fu’ad Abd, 1995, Fathur Rahman li Thalibi Ayatil-Qur’an, Beirut : Darul Fikri
20. Al Baqiy, Muhammad Fuad Abd, 2001, Mu’jam al Mufahras li Alfadzil-Qur’an, Kairo : Darul Hadits
21. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan
22. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional ( SISDIKNAS )
23. Oemar, Hamalik, 2003, Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara
24. Muhaimin. 2005, Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam di Sekolah, Madrasah, dan Perguruan Tinggi. Jakarta: Raja Grafindo Persada
25. Nasution, A. 2003, Asas-Asas Kurikulum. Jakarta: Bumi Aksara
26. Al-Qaththan, Manna'. 1973, Mabahits fi ‘Ulum Al-Qur’an, Mansyurat Al-Ashr Al-Hadis
27. Hidayati, Titiek Rohanah, 2008, Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam: Teori dan Aplikasi KTSP. Jember: CSS
28. Keputusan Menteri Agama RI No. 183 Tahun 2019
29. Permendikbu No. 20, 21, 22, 23, 24 Tahun 2016

Disusun Oleh: Diperiksa Oleh: Disahkan Oleh:


Dosen Pengampu Ketua Program Studi Lembaga Penjaminan Mutu Wakil Dekan 1 FTIK

Rofiq Hidayat, M.Pd. Drs. H. D. Fajar Ahwa, M.Pd.I Dr. H. Saihan, M.Pd.I Dr. Mashudi, M.Pd.

Anda mungkin juga menyukai