Anda di halaman 1dari 1

Buku Panduan Pengembangan Kompetensi Non Teknis – PT Bukit Makmur Mandiri Utama (BUMA)

ACTION PLAN DEVELOPMENT


NO KOMPETENSI KETERANGAN
TRAINING/KURSUS SELF LEARNING ASSIGNMENT
1. Stepping Up 1. Aktif terlibat dalam kepengurusan organisasi 1. Memimpin suatu kegiatan seperti Tips :
(Foreman - Spv) formal dan non formal meeting mingguan tim, P5M, dsb 1. Pahami target tim anda
2. Building Effective 2. Melakukan observasi kepada salah satu 2. Memimpin pelaksanaan suatu projek 2. Bagikan visi anda pada
Teams (Foreman Up) atasan dalam memimpin timnya (yang (Mulai dari penetapkan target, tim
3. Coaching Performance dianggap sebagai role model), kemudian rencana, petunjuk pelaksanaan, 3. Dapatkan komitmen tim
(Foreman-Up) membuat kesimpulan tentang poin positif hingga pelaksanaan proyek). 4. Bangun semangat tim
4. Leadership Challenge yang dapat diterapkan. Contoh : 5. Ciptakan iklim kerja
(Superintendent-Up) 3. Membaca dan membuat resensi buku Supervisor Engineering menetapkan yang menyenangkan
5. Leading Change (GM) tentang leadership (pilih salah satu): target, rencana, serta pelaksanaan 6. Kenali kekuatan dan
• Developing the Leader within me oleh proyek eksekusi loading lumpur kelemahan tim anda
John C. Maxwell 3. Identifikasi dan menjelaskan 7. Lakukan pengukuran
• Menjadi Pemimpin Bagi Diri oleh Juli kekuatan-kelemahan anggota tim kinerja
Wahyu Pari Dunda (SWOT) serta merencanakan tindakan 8. Buat target yang
• Three Keys To Maximize Leadership In untuk lebih efektif dalam menantang
You Faith Character Competency Oleh pekerjaannya 9. Selalu komunikasikan
Jenus & Maria. Contoh : target anda pada tim
4. Mengikuti program “Women Leadership” Memfasilitasi dialog terbuka (positive 10. Kembangkan
10 Team Leadership dialog) dengan tim membicarakan kompetensi tim anda.
Rekomendasi film
• Remember The Titan kelebihan dan kelemahan tim serta
Learning Point: Seorang pemimpin yang hebat rencana perbaikan berikutnya. Traits Pendukung:
dapat menjembatani kesenjangan dan 4. Memberikan reward & apresiasi Planning, Organized,
perbedaan baik itu ras, jenis kelamin, geografis, untuk anggota tim yang berhasil Tolerance of Structure,
maupun agama untuk kemudian berjuang mencapai target berdasarkan masing- Wants to Lead, Frank,
bersama dalam mencapai tujuan masing ketertarikan anggota timnya Wants Autonomy,
• The Wolf of Wallstreet Contoh: Teaching, Warmth /
Learning Point: pemimpin membimbing dan makan bersama, pekerjaan yang lebih Empathy, Effective
memberi semangat kepada anak buahnya untuk menantang, dll Enforcing, Organized, ,
berubah dan bergerak bersama 5. Menentukan norma-norma perilaku Diplomatic, Frank, Certain,
• Captain Phillips yang disepakati dalam tim beserta Autoritative, Take
Learning Point: prinsip-prinsip kepemimpinan konsekuensi (sanksi) bagi anggota tim Initative, Analytical,
termasuk persiapan, pelaksanaan, dan yang melanggar. Autoritative, Enlist
pentingnya melaksanakan rencana yang disusun Cooperation, Influencing,
di bawah tekanan Cause Motivated

35

Anda mungkin juga menyukai