Anda di halaman 1dari 2

Mata Pelajaran : Kemuhammadiyahan

Hari & Tanggal : Jumat, 5 Februari 2021


Kelas/Jurusan : XII ( Semua jurusan )
Waktu/jam : 60 Menit

Memperkenalkan KI/KD = .
Menjelaskan sikap muhammadiyah terhadap aliran, madzhab, filsafat dan tasawuf
Materi
Muhammadiyah adalah gerakan islam yang melandaskan seluruh gerak dan
perjuangannya pada Al Quran dan Al Sunnah Nabi Muhammad saw. Muhammadiyah
memadangnya sebagai warisan pemikiran cendekiawan muslim di masa lalu. Adapun sikap
muhammadiyah terhadap munculnya aliran, madzhab, filsafat dan tasawuf yaitu
1. Aliran/firqoh adalah khasanah pemikiran umat islam dibidang akidah, bukan suatu
pedoman yang wajib di ikuti dan diyakini.
2. Perbedaan pendapat diantara Imam madzhab karena adanya perbedaan metode
dan pemahaman terhadap Al Quran dan Al Hadits
3. Kebebasan dan kemerdekaan berpikir rasional para filosof islam harus dalam bingkai
Al Quran dan Al Hadits
4. Mengejar kebahagiaan akherat dan melupakan duniawi sebagaimana para tasawuf,
kurang dibenarkan dalam agama , muhammadiyah memandang kehidupan dunia
adalah sarana dan alat untuk menggapai kebahagiaan di akherat.. .

TUGAS ;

1. Jelaskan yang di maksud Cendekiawanr


2. Uraikan tentang Khasanah
3. Jelaskan yang dimaksud Bingkai Al Quran dan Al Hadits
4. Sebutkan contoh tentang berfikir rasional
5. Tulislah menurut Anda tentang menggapai kebahagiaan

Catatan!
Tugas dikumpulkan paling akhir
Hari : Jumat 5 Februari 2021, Jam 10.00: wib .
Dikirim melalui gmail : hasarihsr@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai