Anda di halaman 1dari 3

RINGKASAN TWK

Tanggal penting sejarah kemerdekaan NKRI :

1. 1942 : Indonesia mulai menjadi bagian dari jajahan Negara Jepang


2. 1944-1945 : Jepang terdesak dan mengumumkan akan membentuk BPUPKI
3. 01 Maret 1945 : Tanggal rencana kemerdekaan yang diberikan Jepang
4. 29 April 1945 : Pembentukan BPUPKI / Dokuritsu Junbi Coosakai diketuai oleh
Dr.Radjiman Wedyodiningrat
5. 29 Mei – 1 Juni 1945 : Sidang BPUPKI I
a. 29 Mei 1945 : Pidato M. Yamin
b. 31 Mei 1945 : Pidato Mr. Soepomo
c. 01 Juni 1945 : Pidato Ir. Soekarno
6. 10 Juli -17 Juli 1945 : Sidang BPUPKI II
7. 06 Ags -09 Ags 1945 : Jepang (Hiroshima dan Nagasaki) di Bom Atom oleh sekutu
8. 07 Agustus 1945 : BPUPKI dibubarkan
9. 14 Agustus 1945 : Jepang menyerah kepada sekutu tanpa syarat
10. 15 Agustus 1945 : Perdebatan gol tua dan gol muda
11. 16 Agustus 1945 : Peristiwa Rengasdengklok
12. 17 Agustus 1945 pukul 10.00 WIB (Bulan Ramadhan) : Proklamasi Kemerdekaan RI di
Jl. Pegangsaan Timus no 56 (rumah Soekarno)
13. 18 Agustus 1945 : PPKI rapat 1 (mengesahkan dan menetapkan UUD 1945 dan
mengangkat Soekarno dan Hatta sebagai Presiden dan Wakil Presiden (usulan Otto
Iskandar), membentuk Komisi Nasional membantu presiden yaitu Majelis
Permusyawaratan Rakyat)
14. 19 Agustus 1945 : PPKI menghasilkan keputusan;
a. menetapkan 12 Kementrian (Kementrian dalam negeri, Kemenlu, Kehakiman,
Keuangan, Kemakmuran, Kesehatan, Pengajaran, Sosial, Pertahanan, Penerangan,
Perhubungan dan Pekerjaan Umum)
b. Pembagian daerah RI :
Sumatera : Mr. Teuku Mohammad Hasan
Jawa Barat : Sutardjo Kartohadikusumo
Jawa Tengah : Raden Pandji Suroso
Jawa Timur : R.A. Suryo
Sunda Kecil : Mr. I Gusti Ketut Pudja
Maluku : Mr. J. Latuharhary
Sulawesi : Dr. G. S. J. Ratulangi
Kalimantan : Ir. Pangeran Mohamad Nur
15. 22 Agustus 1945 : PPKI mengambil keputusan membentuk Komite Nasional. Partai
Nasional Indonesia dan Badan Keamanan Rakyat.
16. 29 Agustus 1945 : Pelantikan anggota KNIP
17. 31 Agustus 1945 : Gerakan PNI di tunda dan berfokus pada Komite Nasional
semenjak itu gagasan partai ini tidak pernah hidup kembali.
18. 16 Oktober 1945 : Wakil presiden mengeluarkan maklumat presiden no X yang
mengatakan bahwa KNIP diserahi kekuasaan legislative dan ikut dalam GBHN
dsebelum adanya MPR dan DPR.
19. 03 November 1945 : Wakil presiden menandatangani maklumat mengenai partai-partai
Indonesia.
20. 18 Desember 1945 : Pemimpin TKR diganti dari Soepardji menjadi Jendral Soedirman
21. 14 Oktober 1945 : Pertempuran 5 hari di Semarang
22. 27 Oktober 1945 : Pertempuran Surabaya (tokoh: Bung Tomo)
23. 12 Desember 1945 : Pertempuran Ambarawa
24. 13 Oktober 1945 : Pertempuran Medan Area
1. Golongan tua :
Ir. Soekarno, Mr. Ahmad Soebardjo, Drs. Mohammad Hatta, K. H. Mas Mansyur, Ki
Hajar Dewantara, Mr. Muhammad Yamin, dan Mr. Iwa Kusuma Sumantri.
2. Golongan Muda :
Chairul Saleh, Adam Malik, Sukarni, Wikana, Syarif Thayeb, dan Sayoko.
3. Laksamana Muda Tadashi Maeda adalah fasilitator (Rumah Jl. Imam Bonjol No,1)
perundingan teks proklamasi. (kalimat 1 usulan Ahmad Soebardjo, kalimat 2 usulan M.
Hatta) yang diketik oleh Sajuti Melik.atas usul Sukarni di ttd oleh Ir. Soekarno dan M.
Hatta.
4. Terjadi perubahan kata pada sila 1 pada tanggan 18 Agustus 1945 karena adanya protes
dari A.A Maramis yang mengatas namakan masyarakat Indonesia Timur kepada M.
Hatta. Sehingga kata pada sila 1 “Ketuhanan Dengan Kewajiban Menjalankan Syariat
Islam Bagi Pemeluk-pemeluknya” diganti menjadi “Ketuhanan Yang Maha Esa”.
5. Bekas anggota PETA, Heiho, Keisatsutai, Seinendan, Keibodan, dan lain-lain, menjadi
satu di dalam Badan Keamanan Rakyat.

Anda mungkin juga menyukai