Anda di halaman 1dari 16

PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM

CASSAVA WORLDWIDE

BIDANG KEGIATAN :
PKM KEWIRAUSAHAAN

Disusun Oleh :

Zieya Cerienovinkai 41614120014


Taqiyah Rahma Dinna 41614120045
Maria Gabriella Asdaryanti 41614120025
Yunita Sahara 44116120040
Viqry Andiansyah 41314120011
Tri Aji Siduk 44213110065

UNIVERSITAS MERCU BUANA

JAKARTA

2018
DAFTAR ISI

DAFTAR ISI............................................................................................................v
DAFTAR TABEL...................................................................................................vi
DAFTAR GAMBAR.............................................................................................vii
RINGKASAN.......................................................................................................viii
BAB 1 PENDAHULUAN.......................................................................................1
1.1. Latar Belakang..............................................................................................1
1.2. Rumusan Masalah.........................................................................................3
1.3. Tujuan............................................................................................................3
1.4. Luaran dan Manfaat.......................................................................................3
1.5. Manfaat Kegiatan..........................................................................................3
BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA............................................5
2.1. Prospek Pengembangan Produk....................................................................5
2.2. Analisis Ekonomi Usaha...............................................................................5
2.3. Harga.............................................................................................................6
2.3. Tempat...........................................................................................................6
BAB 3. METODE PELAKSANAAN.....................................................................6
3.1. Pembuatan Cassava.......................................................................................7
3.1.1. Proses Pembuatan Cassava................................................................7
3.1.2. Proses Pembuatan Fla........................................................................7
3.1.3. Proses Finishing.................................................................................7
3.2. Strategi Usaha................................................................................................7
3.2.1. Target Pasar............................................................................................7
3.2.2. Strategi Penjualan...................................................................................7
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN.......................................................9
4.1. Anggaran Biaya.............................................................................................9
4.2. Jadwal Kegiatan..........................................................................................10
DAFTAR PUSTAKA............................................................................................11

v
DAFTAR TABE

Tabel 1. Nilai Gizi Singkong...................................................................................2


Tabel 2. Negara Penghasil Singkong Terbanyak di Dunia......................................2
DAFTAR GAMBAR
Gambar 1. Singkong................................................................................................1

vii
RINGKASAN

Umbi-umbian Singkong dengan nama latin Manihot esculenta merupakan


tumbuhan jenis umbi akar atau akar pohon yang panjang fisik rata-rata bergaris
tengah 2-3 cm dan panjang 50-80 cm, tergantung dari jenis singkong yang
ditanam.Manfaat singkong bagi kesehatan dapat dilihat dari kandungan nutrisi
yang terdapat di dalamnya. Singkong memainkan peran penting sebagai bahan
pokok karena kandungan karbohidrat yang tinggi. Singkong juga dilaporkan
mengandung beberapa senyawa bioaktif.Berdasarkan data yang diperoleh Food
and Agriculture Organization (FAO)tahun 2016,Indonesia menempati peringkat
ke 4 sebagai negara dengan jumlah produksi singkong per tahun terbanyak di
dunia. Berdasarkan latar belakang masalah yang telah disampaikan, maka pada
proposal ini akan diajukan bahan makanan yang terbuat dari singkong dengan
nama Cassava Around the World (CAW).

Prospek Pengembangan Cassava Wrldwide sebagai makanan/snack salah


satu olahan dari pemanfaatan singkong. Hasil makanan tersebut dipadukan
dengan beberapa topping seperti keju, susu dan meses. Atau bisa juga
ditambahkan buah sebagai pemanisnya.

Cassava Worldwide dapat dijadikan sebgai peluang usaha yang menjanjikan


karena bahannya mudah didapatkan serta memiliki harga yang relatif murah.

viii
BAB 1 PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Umbi-umbian Singkong dengan nama latin Manihot esculenta merupakan


tumbuhan jenis umbi akar atau akar pohon yang panjang fisik rata-rata bergaris
tengah 2-3 cm dan panjang 50-80 cm, tergantung dari jenis singkong yang
ditanam. Daging umbinya berwarna putih atau kekuning-kuningan. Ketela pohon ,
atau yang lebih dikenal dengan Singkong atau ubi kayu, merupakan pohon
tahunan tropika dan subtropika dari keluarga Euphorbiaceae. Umbinya dikenal
luas sebagai makanan pokok penghasil karbohidrat dan daunnya sebagai sayuran.

Gambar 1. Singkong

Manfaat singkong bagi kesehatan dapat dilihat dari kandungan nutrisi


yang terdapat di dalamnya. Singkong memainkan peran penting sebagai bahan
pokok karena kandungan karbohidrat yang tinggi. Singkong juga dilaporkan
mengandung beberapa senyawa bioaktif. Senyawa bioaktif sendiri merupakan
senyawa kimia yang dipercaya dapat meningkatkan kesehatan tubuh manusia,
termasuk dalampencegahan kanker dan penyakit jantung.Pada Tabel 1. dapat
dilihat kandungan gizi singkong.

1
No Gizi Jumlah
1 Kalori 121 kal
2 Air 62.50 g
3 Fosfor 40 g
4 Karbohidrat 34 g
5 Kalsium 33 mg
6 Vitamin C 30 mg
7 Protein 1,2 g
8 Besi 0,70 mg
9 Lemak 0,30 g
10 Vitamin B1 0,01 mg

Tabel 1. Nilai Gizi Singkong

Berdasarkan data yang diperoleh Food and Agriculture Organization


(FAO)tahun 2016,Indonesia menempati peringkat ke 4 sebagai negara dengan
jumlah produksi singkong per tahun terbanyak di dunia.

No Negara Jml Produksi (Ton)

1 Nigeria 57,134,478
2 Thailand 31,161,000
3 Brazil 21,082,867
4 Indonesia 20,744,674
5 Ghana 17,798,217

Tabel 2. Negara Penghasil Singkong Terbanyak di Dunia

Sumber : Food and Agriculture (FAO), 2016

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah disampaikan, maka pada


proposal ini akan diajukan bahan makanan yang terbuat dari singkong dengan
nama Cassava Around the World (CAW).

1.2. Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang diatas, dapat dirumuskan masalah sebagai berikut


:

1. Bagaimana menciptakan suatu alternatif makanan berbahan baku


tradisional tetapi dapat diterima semua kalangan?

2
2. Bagaimana mengenalkan produk singkong kepada masyarakat dengan
varian baru?
3. Bagaiman strategi dalam pemasaran produk olahan singkong?

1.3. Tujuan

Adapun beberapa tujuan dari program ini anatara lain :

1. Mendapatkan keuntungan agar usaha berkelanjutan.


2. Memberikan nilai tambah singkong sebagai makanan dengan variasi baru.
3. Menjadikan singkong sebagai makanan yang dapat diterima semua
kalangan.
4. Memberikan variasi makanan baru untuk generasi muda  dengan tetap
mencukupi asupan gizi.

1.4. Luaran dan Manfaat

1. Cassava Worldwide dapat menjadi solusi makanan sehat dan bergizi bagi
konsumen.
2. Cassava Worldwide dapat menjadi salah satu makanan khas daerah.
3. Diharapkan Cassava Worldwide dapat menjadi referensi atau rujukan bagi
para pembaca yang ingin berwirausaha.

1.5. Manfaat Kegiatan

1. Meningkatkan inovasi mahasiswa dalam menemukan hasil karya


yangdapat dimanfaatkan sebagai peluang usaha.
2. Untuk meningkatkan kreatifitas dan penalaran mahasiswa
pada pengembangan ilmu teknologi pangan.
3. Memperkenalkan kepada masyarakat agar dapat memanfaatkan salah
satuhasil pertanian yaitu Edamame sebagai produk olahan
yang enak, sehatdan bergizi untuk dijadikan peluang usaha baru.

3
BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1. Prospek Pengembangan Produk

Prospek Pengembangan Cassava Wrldwide sebagai makanan/snack salah


satu olahan dari pemanfaatan singkong. Hasil makanan tersebut dipadukan
dengan beberapa topping seperti keju, susu dan meses. Atau bisa juga
ditambahkan buah sebagai pemanisnya.

Cassava Worldwide dapat dijadikan sebgai peluang usaha yang menjanjikan


karena bahannya mudah didapatkan serta memiliki harga yang relatif murah.
Cassava Worldwide memiliki peluang usah atinggi, dikarenakan beberapa alasan
seperti :

a. Tanaman singkong yang dapat ditumbuh di berbagai daerah sehingga


bahan baku dapat diperoleh dengan mudah
b. Proses produksi tidak membutuhkan biayan yang besar, mudah dan praktis
c. Dalam proses produksi tidak diperlukan keahlian khusus.
d. Makanan rasa manis dan banyak gizi disukai banyak kalangan.

2.2. Analisis Ekonomi Usaha

Dalam program ini analisis peluang usaha yang dilakukan menggunakan


analisis SWOT. Adapun analisis SWOT yang dijelaskan sebagai berikut :

a. Strenght (kekuatan yang mendukung usaha)


1. Harga terjangkau sesuai dengan target pasar yaitu kalangan
pelajar juga masyarakat pada umumnya dari semua kalangan.
2. Penampilan dan rasa cukup menarik.
3. Bahan baku mudah didapatkan
4. Harga terjangkau
5. Merupakan makanan sehat dan bergizi.
b. Weakness (kelemahan yang menghambat usaha)

4
1. Produknya mudah ditiru.
2. Produk tidak tahan lama karena tanpa pengawet
3. Pemasarannya masih dalam lingkup kecil.
c. Opportunity (Peluang dapat ditemukan)
1. Kondisi masyarakat yang semakin konsumtif sehingga
mempermudah kami untuk memasarkan produk.
2. Permintaan pasar yang semakin meningkat. Banyak diminati
setiap orang dari mulai anak-anak, dewasa maupun orang tua.
d. Threat ( Ancaman usaha )
1. Banyaknya pesaing yang menjual produk dengan harga yang
lebih murah.
2. Munculnya produk baru yang lebih unggul.

2.3. Harga

Cassava Worldwide  ini dijual dengan harga Rp 15.000 per cup. Penentuan
harga ini dengan pertimbangan bahwa sasaran utama produk adalah pelajar dan
mahasiswa, sehingga harga jual yang tidak terlalu tinggi akan membantu
memperlancar proses penjualan. Harga tersebut juga ditentukan berdasarkan
perhitungan harga bahan baku dan biaya opersional, sehingga telah
diperhitungkan besarnya nilai keuntungan yang akan diperoleh.

2.3. Tempat

Selain memiliki harga yang terjangkau, tempat merupakan salah satu hal
yang penting untuk pemasaran. Penulis memilih areal kampus Mercu Buana
tepatnya di Jalan Meruya untuk pendirian stand karena jalan tersebut sering
dilalui oleh pelajar atau mahasiswa. Sedangkan untk pemasaran keliling dilakukan
disekitar daerah kampus. Selain itu promosi juga dilakukan di jejaring social
untuk menjangkau semua lapisan masyarakat.

5
BAB 3. METODE PELAKSANAAN

3.1. Pembuatan Cassava

3.1.1. Proses Pembuatan Cassava


a. Kupas dan Potong-potong singkong
b. Cuci bersih singkong yang sudah di potong-potong tersebut
c. Rebus singkong dalam 1 gelas air
d. Masukkan gula dan vanili
e. Rebus singkong sampai benar-benar mengental, lalu sisihkan

3.1.2. Proses Pembuatan Fla


a. Masak santan
b. Tambah 1 gelas air dan tepung maizena yang sudah di larutkan
c. Masak santan sampai mengental
d. Tambahkan sedikit garam
e. Angkat larutan santan

3.1.3. Proses Finishing


a. Siapkan cup/wadah Worlwide Cassava
b. Tata rebusan singkong ke dalam wadah
c. Siram rebusan singkong dengan kuah santan

3.2. Strategi Usaha

3.2.1. Target Pasar

Target pasar dari Cassava Worldwide ini adalah wilayah Jakarta


dan kota kota besar lainnya. Demografi pelanggan perempuan atau laki
laki dengan rentang usia 6 – 60 tahun menyukai makanan manis serta
memiliki aktivitas yang padat.

6
3.2.2. Strategi Penjualan

Salah satu strategi penjualan adalah dengan melakukan Edukasi


Market.Hal ini perlu dilakukan karna sebagian besar penyedia makanan
saat ini banyak tersedia tidak sehat atau bahkan berbahaya bagi
tubuh.Proses edukasi ini dilakukan dengan cara memberikan penjelasan
pada konsumententang pentinggnya mengkonsumsi makanan yang sehat.
Tidak hanya makanan pokok tapi juga snack yang sehat. Cara
menjelasakan pada konsumen dapat dilakukan secara langsung, melalui
banner, brosur maupun media online. 

7
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

4.1. Anggaran Biaya


A. Gaji dan Honorer
Harga
No Uraian Jumlah Satuan Satuan Total (Rp)
(Rp)
Orang/Bula
1 Tenaga Produksi 5 500.000 2.500.000
n
Orang/Bula
2 Pembantu Peneliti 2 300.000 600.000
n
Orang/Bula
3 Tenaga Lapangan 3 350.000 1.050.000
n
Jumlah 4.150.000

B. Promosi
Jumla Jumla
No Kebutuhan Satuan Harga Satuan (Rp)
h h
1 Brosur 3 Eksemplar 500 1.500
2 Poster 1 Buah 60.000 60.000
120.00
3 X Banner 1 Buah 120.000
0
181.50
Jumlah
0

C. Bahan Habis Terpakai


Jumla Jumla
No Kebutuhan Satuan Harga satuan (Rp)
h h
1 Singkong 2 buah 5.000 10.000

8
2 Santan Kental 4 pcs 12.000 48.000
3 Tepung Maizena 1 kg 27.000 27.000
4 Gula Pasir 1 kg 12.000 12.000
5 Garam Secukupnya 4.000 4.000
6 Vanili Secukupnya 1.500 5.000
7 Air Putih 2 Liter 5.000 10.000
8 Cup Plastik 10 Pcs 1.000 10.000
126.00
Jumlah
0

D. Rekapitulasi Biaya
No Uraian Kegiatan Jumlah Biaya (Rp)
1 Gaji, Upah dan Honor 4.150.000
4 Promosi 181.500
5 Pengembangan Produk 126.000
Total Biaya 4.457.500

4.2. Jadwal Kegiatan

No Nama Kegiatan Target Timeline


1 2 3 4 5 6
1 Penyiapan Alat dan Seluruh alat dan            
Bahan bahan terkumpul
lengkap dan siap
untuk dipakai
2 Eksperimen Prototype produk            
penyempurnaan final telah di
produk dapatkan
3 Pengujian dan Mendapatkan hasil            
karakterisasi pengujian yang
prototype produk diinginkan pasar
4 Uji pasar Mendapatkan order            
200pcs
9
5 Pelaporan              

10
DAFTAR PUSTAKA

http://www.kamusdata.com/daftar-20-negara-penghasil-singkong-terbesar-di-
dunia/

https://id.wikipedia.org/wiki/Ketela_pohon

http://sanglandep.blogspot.com/2016/12/pengertian-lengkap-tentang-
singkong.html

11

Anda mungkin juga menyukai