Anda di halaman 1dari 2

Tugas Pokok Kader TB Komunitas

A. Penjaringan Pasien TB (CNR/semua kasus yaitu TB Paru Anak, Dewasa, Suspek – Ro


+, TB Extra Paru)
1. Memberikan penyuluhan dan penanggulangan tentang bahayanya penyakit TB.
2. Mencari dan mencatat masyarakat yang dicurigai terjangkit penyakit TB.
3. Membawa penderita ke Puskesmas terdekat (Pemeriksaan dahak SPS).
4. Melakukan pendampingan dan memonitoring penderita menelan obat sesuai anjuran
dokter/petugas kesehatan.
5. Mengevaluasi penderita yang telah menelan obat secara teratur selama dua (2) bulan.
6. Mengevaluasi penderita yang telah menelan obat secara teratur selama enam (6) bulan.

B. Penjaringan Pasien TB-HIV


1. Mencari adanya ciri-ciri (faktor resiko) HIV.
2. Mengajak penderita TB positif untuk memeriksakan diri ke Unit Konseling dan Testing HIV
(KTS)
3. Melapor kepada Tim SSR jika berhasil merujuk pasien ke unit KTS.
4. Melakukan pengecekan di Unit KTS apakah hasil testing sudah selesai.
5. Memastikan penderita TB yg sudah di test menerima hasil test tersebut.
6. Melapor ke Tim SSR jika hasil test sudah diterima penderita TB.
7. Mendampingi penderita TB dengan hasil test HIV + untuk menjalani pengobatan TB hingga
sembuh.
8. Melakukan rujukan pendampingan pasien HIV+ kepada kelompok dukungan sebaya
HIV/AIDS jika diminta oleh pasien TB dengan HIV +
9. Memberikan penyuluhan kepada masyarakat kaitan TB dengan HIV

Nur Izzah Priyogo, M.Kes M. Nasyith Faiqi


Kepala SSR Kab. Pekalongan Koordinator Program SSR Kab. Pekalongan

Anda mungkin juga menyukai